Anda di halaman 1dari 3

PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF

RUMAH SAKIT DAERAH


KALISAT
NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN
0 1/3
Ditetapkan oleh ;
Plt. Direktur
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO) TGL TERBIT

dr. SAMSUL HUDA Sp.B.


Pembina Utama Madya
NIP. 19621211 198901 1 003
Pengertian Pemberian ASI Eksklusif yaitu pemberian ASI tanpa
makanan/minuman tambahan pada bayi umur 0-6 bulan
Tujuan Sebagai pedoman petugas dalam mengimplementasikan
program pemerintah ASI Eksklusif.
Kebijakan 1. UU RI No. 23 Tahun 1992 tentang kesehatan
2. UU RI No. 8 Th 1999 tentang perlindungan konsumen
3. Kep. Men. Kes No. 1239/Men.Kes/SK/XI/2001 tentang
Registrasi dan Praktek Keperawatan
4. PP RI No.57 Tahun 2001 tentang Badan Perlindungan
Konsumen Nasional
5. Penerapan Praktek Asuhan Keperawatan yang bermutu
6. Pencegahan terhadap infeksi nosokomial dan
komplikasi
7. Penerapan Standar Pelayanan Minimal
Prosedur I. Persiapan :
1. Alat/ Bahan/ Material :
a. Sarung tangan
b. Leafleat
c. Lembar balik
d. Pompa ASI
e. Waslap
f. Air hangat dan air dingin
2. Petugas
a. Perawat
b. Bidan
PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF

RUMAH SAKIT DAERAH NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


KALISAT 0 2/3

Prosedur 3. Pasien (Keluarga Pasien)


a. ibu bayi post partum

II. Pelaksanaan :
1. Memberikan informasi bahwa ASI Eksklusif diberikan
hingga umur 6 bln dan diteruskan sampai berumur 2
tahun
2. Kekerapan dan lama menyusui tidak dibatasi (ASI On
Demand)
3. Tidak memberikan susu formula tanpa indikasi medis
4. Hindari penggunaan dot pada bayi ganti dengan
menggunakan sendok/spuit/pipet
5. Mengajarkan ibu cara merawat payudara untuk
meningkatkan produksi ASI
6. Sebelum menyusui puting susu dibersihkan terlebih
dahulu
7. Ibu duduk dengan posisi yang nyaman
8. Memposisikan bayi dengan benar
9. Bibir bayi dirangsang dengan puting ibu dan akan
membuka lebar, kemudian dengan cepat kepala bayi
didekatkan ke payudara ibu dan putting serta areola
dimasukkan ke dalam mulut bayi
10. Memeriksa apakah perlekatan sudah benar

III. Hal-hal yang perlu diperhatikan :


1. Posisi menyusui yang benar
2. Tanda perlekatan yang baik
3. Tanda bayi mendapat ASI yang cukup
PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF

RUMAH SAKIT DAERAH NO. DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


KALISAT 0 3/3

Unit Terkait 1. Ruang Perinatologi


2. Ruang Bersalin/nifas

Anda mungkin juga menyukai