Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN WONOGIRI

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS TIRTOMOYO I
JI.Pemuda Tirtomoyo Wonogiri 57672
Telepon (0273) 4631095
Email :puskesmas.tnomoyo 1@gma1Lcom

KERANGKA ACUAN KEGIATAN PEMELIHARAAN


PERALATAN MEDIS DAN NON MEDIS
I. PENDAHULUAN
Puskesmas sebagai fasilitas pelayanan kesehatan yang lelap harus
mengedepankan penlngkalan mutu pelayanan kepada masyarakat dengan tanpa
mengabaikan upaya dan keselamalan kerja dalam pemakalan alal medis dan non
medis. Untuk mendapatkan alat medls dan non medls yang laik pakai. maka
diperlukan manajemen peralatan medls dan non medls yang sesual dengan
keselamatan dan kesehatan kerja {K3).

Agar peralatan medis dan non medis selalu dalam kondis1balk,aman dan
la1k pakai maka diperlukan suatu manajemen yang baik mulal dari perencanaan,
pemellharaan preventif meliputi pemel haraan berkala dan pelaksanaan
pengujian dan kalibrasi.

II. LATAR BELAKANG


Pemeliharaan peralatan medis dan non medls dibawah tanggungjawab
petugas bendahara barang. Dalam pelaksanaan pemeliharaan peralatan medls dan
non medls. Pelaksanaan pemellharaan rutin peralatan kesehatan disesuaikan
dengan je nis peralatan kesehatan (dlagnosa/ lindakan), beban kerja peralalan
kesehatan lersebul dlmana alat kesehalan lersebul dlgunakan. Perbalkan
peralatan kesehatan dllakukan berdasarkan data yang diperoleh darl pemellharaan
rutin dlalas. Apablla diperlukan pengganllan suku cadang maka perbalkan
kesehatan dilimpahkan kepada plhak ketlga.Pemantauan fungsl dan klnerja
kesehalan sangat diperlukan untuk mencegahlerjadinya kesalahan diagnosa dan
penanganan pasien. Oleh karena UPT Puskesmas Tlrtomoyo I harus menjadwal
kalibrasi

Ill. TUJUAN UMUM DAN TUJUAN KHUSUS


A. Tujuan Umum
Untuk memelihara peralalan medis dan non medis agar sesual dengan
standar keselamatan dan kesehatan kerja di UPT Puskesmas Tirtomoyo I
B. Tujuan Khusus
1. Untuk mengetahui pemeliharaan peralatan med1s dan non medls secara
lerencana maupun yang tidaklerencana sehingga peralatan selalu lalk
pakai
2. Untuk mengetahui perbaikan alat medis yang didukung oleh SOM yang
memadai.
3. Untuk mengetahui kalibrasi alat medis pada plhak ketiga yang
berwenang sehingga alat medis aman untuk dlgunakan dan terjaga
keakuraslannya.

tV. KEGIATAN POKOK DAN RINCtAN

Kegiatan Pokok Rincian kegiatan


a. Membuat dafter inventaris semua peralatan medis dan
non medis
b. Membual prosedur tetap layanan pemellharaan
c. Membuat prosedur tetap layanan kallbras1
d. Mengumpulkan data standart dan buku servis
manual dan operating manual
e. Membuat form instruksi kerja maslng-masing alat
Pemel1haraan Membuat jadwal pemeliharaan preventif. korektif dan
f.
peralatan kalibrasi
medis dan non g. Melakukan tindakan pemeliharaan
medis h. Melakukan monitoring dan evaluasi pemeliharaan
i. Melakukan Rencana Tindak Lanjut

V. CARA MELAKSANAKAN KEGIATAN


A. Pelaksanaan pemeliharaan peralatan medis dan non medis :
1. Membuat daftar inventaris semua peralatan medis dan non medis
Langkah :
a. Petugas bendahara barang mencatat semua barang ln11entarls di
dalam buku induk inventaris.
b. Petugas bendahara barang memberikan kodlng pada barang
barang yang diinventari sasikan
c. Petugas bendahara barang membuat laporan tiap satu semester
tentang mutasi barang.
d. Petugas bendahara barang membuat dafter is1an/format inntaris
yang diisi tiap satu semester tentang keadaan barang
e. Petugas bendahara barang membuat dafter rekapi1ulasi tahunan.

f. Petugas bendahara barang mefaporkankan daftar lnventans barang ke


kasubag TU
g. Kasubag TU melaporkan daftar inventaris barang ke Kepala
Puskesmas.

2. Membual prosedur telap layanan pemefiharaan


Langkah :
a. Petugas pefaksana mempersiapkan alal dan bahan yang dibutuhkan
dalam pemeliharaan peralatan medis dan non medls
b. Petugas pelaksana melakukan pemeriksaanlerhadap peralatan medls dan
non medis
c. Petugas pelaksana mencatat hasif pemeriksaan ke dafam formullr
yang sudah disediakan
d. Petugas pelaksana membuat faporan hasil pelaksanaan pemehharaan
1. Peralatan medis dan non medls dalam kondisi balk
2. Peralatan medis dan non medis dalam kondisl rusak
Jika perafatan medis dan non med1s dafam kondlsi rusak maka
pertu difakukan perbaikan sesuai jadwaf pemefiharaan korektif
e. Petugas pelaksana menyerahkan hasif faporan kepada penanggung
jawab pemefiharaan perafatan medis dan non medls puskesmas
f. Penanggungjawab pemefiharaan membuat dokumentas1

3. Membuat prosedur tetap fayanan kalibrasl


Langkah :
a. Petugas bendahara barang merencanakan anggaran untuk kegiatan
kallbrasi
b. Petugas bendahara barang meyerahkan rencana anggaran ke Kasubag
TU
c. Kasubag TU mengkonsultasikan ke Kepala Puskesmas.
d. Pelugas bendahara barang membuat permintaan pefayanan
kallbrasi perafatan kesehatan kepada BPFK (Badan Pengaman
Faslli as Kesehatan) diajukan melaful Dinkes.
e. Petugas bendahara barang mempersiapkan perafatan kesehalan
yang akan dikalibrasi.
f. Petugas bendahara barang mempersiapkan tenaga operator dan
teknisi yang akan mendampingi Tim Kallbrasi
g. Petugas bendahara barang mengajukan usuVmempersiapkan blaya
sebagai tindak fanjut dari hasif pefayanan kahbrasi perafatan kesehatan yang
membutuhkan penyempumaan.

h. Petugas bendahara barang melaporkan ke Kasubag TU bahwa


kegiatan kallbrasisudah dilakukan.
I. Kasubag TU melapoli<.an ke Kepala Puskesmas bahwa kegiatan
kalibrasi sudah dilakukan.
4. Mengumpulkan data standart, buku servis manual dan operating manual
Langkah :
a. Petugas bendahara barang mengecek keberadaan data standart,
buku servis manual dan operating manual pada barang yang telah
dllnventariskan..
b. Jika ada, maka petugas bendahara barang mengumpulkan data
standar,buku servis manual dan operating manual.
c. Jika tidak ada maka petugas bendahara barang membuat data
standart, buku servis dan operating manual.
d. Petugas bendahara barang mendokumentasikan data stander,
buku servis manual dan operating manual apa saja yang sudah
dikumpulkan
5. Membuat form instruksi kerja masing-masingalat
Langkah :
a. Petugas bendahara barang menyiapkan data stander, buku servis
manual dan operating manual tiap-liap barang I alat
b. Petugas memruat form instruksi kerja masing-maslng barang I alat
c. Petugas mendokumen asikan rorm instruksi kerja apa saja yang
sudah dibuat.
6. Membuat jadwal pemeliharaan prevent. koreklifdan kallbrasi
Langkah :
a. Petugas bendahara barang membuat jadwal pemellharaan
preventif, korektif dan kalibrasl
b. Petugas bendahara barang menyerahkan jadwal pemellharaan
preventif, korekl f dan kalibrasi ke Kasubag TU
c. Kasubag TU mengkonsultasikan jadwal pemeliharaan preventif,
korektif dan kalibrasi ke Kepala Puskesmas untuk disetujui
d. Setelah disetujui Kepala Puskesmas jadwalpemellharaan prevenlif,
korektif dan kalibrasi diserahkan ke Kasubag TU
e. Kasubag TU menyerahkan kembali jadwal pemellharaan preventif,
korektif dan kalibrasi ke petugas bendahara barang
f. Petugas bendahara barang melakukan dokumentasi

7. Melakukan tindakan pemeliharaan


Langkah :
a. Petugas pelaksana mempersiapkan alat dan bahan yang dlbutuhkan
dalam pemeliharaan peralatan medis dan non medls
b. Petugas pelaksana melakukan pemeriksaan terhadap peralatan medis
dan non medis
c. Petugas pelaksana mencatat hasil pemerlksaan ke dalam formullr yang
sudah disediakan
d. Petugas pelaksana membuat laporan hasil pelaksanaan pemellharaan
1. Peralatan medis dan non medis dalam kondlsl balk
2. Peralatan medis dan non medis dalam kondlsl rusak
Jika peralalan medis dan non medis dalam kondlsl rusak maka perlu
d1lakukan perbaikan sesuai jadwal pemellharaan korektif
e. Pelugas pelaksana menyerahkan hasil laporan kepada penanggung
jawab pemeliharaan peralatan medis dan non medis puskesmas
f. Penanggungjawab pemeliharaan membuat dokumentasl
8. Melakukan monitoring dan evaluasi pemeliharaan
Langkah :
a. Koordinator pemel haraan peralatan medis dan nonmedls menyusun
formul r monitoring pemellharaan peralatan medls dan non med1s,
b. Kepala puskesmas melalui Tata Usaha mengundang pelaksana
pemeliharaan peralatan medis dan nonmedis untuk menghadiri rapat
monitoring,
c. Kepala puskesmas/koordinator pemeliharaan peralatan medis dan
nonmedis memimpin rapat monitoring,
d. Pelaksana pemeliharaan melaporkan hasil pemellharaan terhadap
peralatan medls dan nonmedis,
e. Pemlmpin rapat (Tata Usaha/ kepala puskesmas) menglsl formullr
monitoring sesuaidengan laporan hasll pemeliharaan,
f. Pemimpin rapat dan peserta rapat melakukan dlskusi dan penelaahan
masalah untuk peralatan medis dan nonmedis yang tldak berfungsl
dengan baik,
g. Pemimpin dan peserta rapal menyusun rencana tlndak lanjul
pemeliharaan sarana dan prasarana puskesmas.
i. Koordinator pemeliharaan mencatal hasil rapat monitoring pada notulen
rapal
9. Melakukan Tindak Lanjut/ tindakan korektif
Petugas yang telah d tunjuk melakukan tindakan korektif sesual hasil kesepakatan
pada rapat monitoring dan evaluasi.

b. Petugas melaporkan hasil tindakan korektif kepada koordlnator


pemeliharaan
c. Koordinator pemeliharaan melaporkan hasll tlndakan l<orektif kepada
Ka Subbag TU
d. Ka Subbag TU melaporkan hasil tlndakan korektlf kepada kepala
puskesmas
e. Ka Subbag TU dan Koordinator pemellharaan melakukan
dokumentasi.
B. SASARAN
1. Target pemeliharaan preventif dan korektif 90 %
2. Target kalibrasi100 %

Kegiatan Sasaran Rincian Sasaran Cara


pokok umum kegiatan melaksanakan
kegiatan
Pemeliharaa 1.Semua peralatan 1. Membuat daftar 1. Target 1. membuat invantaris
n peralatan medis inventas semua pemeliharaan semua alat kesehatan.
medis dan 2. semua peralatan peralatan medis preventif dan Inventatarisasi /
non medis non medis dan non medis korektif 90 % pendataan alat
2. Membuat kesehatan mutlak
2. target
prosedur tetap diperlukan untuk
kalibrasi
layanan menyiapkan protap
pemeliharaan 100% pemeliharaan masing-
3. Membuat masing alat, menyusun
prosedur tetap program pemeliharaan
layanan kalibrasi. preventif, korektif
4. Mengumpulkan Kalibrasi dan evaluasi
data standar dan pemeliharaan.
buku servis manual
dan operating 2.Membuat prosedur
manual tetap layanan
5. Membuat form pemeliharaan preventif
instruksi kerja dan korektif. Prosedur
masing-masing ini merupakan alur
6. membuat jadwal proses layanan
pemeliharaan pemeliharaan preventif
Preventif, korektif dan korektif yang harus
dan kalibrasi disosialisasikan ke
7. Melakukan instalasi, unit dan
tindakan bagian terkait.
pemeliharaan 3. Membuat prosedur
tetap layanan kaltasi
8. Melakukan Prosedur ini merupakan
mentoring dan alur proses layanan
evaluasi kalibasi dan harus
pemeliharaan disosialisasikan ke
instalasi unit dan bagian
9.Melakukan terkait. Di dalam mbuat
Rencana Tindak prosedur ini sebaiknya
Lanjut didiskusikan dengen
instalasi, unit dan
bagian terkait
4.Mengumpulkan data
standart dan buku
service manual dan
operating manual.
Mengumpulkan data-
data standart
nasional,internasional
buku service manual,
buku operating manual
guna menyusun
prosedur pemeliharaan
preventif, korektif dan
kalibrasi.
5 Membuat form
instruksi kerja masing-
masing alat. Setelah
prosedur tetap selesai
dibuat maka harus
dibuat instruksi kerja
yang berupa form
(formulir) laporan kerja.
Formulir instruksi ini
juga merupakan bukti
fisik laporan kerja
pemeliharaan preventif

6. Membuat jadwal
pemeliharaan preventif
korektift dan kalibrasi
Untuk melakukan
progam pemeliharaan
preventif kita pertu
membuat jadwal
pemeliharaan,
kebutuhan bahan suku
cadang rutin dan alat.
Untuk pemeliharaan
korektif kita perlu
membuat rencana
pemeliharaan
menyesuaikan jadwal
pemeliharaan preventif.
Untuk kalibrasi kita buat
perencanaan kalibrasi
tahunan.
7.melakukan tindakan
pemeliharaan.
8. melakukan
monitoring dan evaluasi
pemeliharaan preventif,
korektif dan kalibrasi.
Evaluasi pemeliharaan
preventif, korektif dan
kalibrasi dilakukan, per
semester dan per
tahun. Bila target tidak
tercapai maka harus
dibuat risalah penyebab
target pemeliharaan
preventif, korektif dan
kalibrasi tidak tercapai.
9. membuat rencana
tindak lanjut.

VI. JADWAL PELAKSANAAN


Jadwal pelaksanaan pemeliharaan peralatan medis dan non medis dilakukan setiap sebulan sekali dan setahun
sekali pada bulan Juni untuk kalibrasi alat.
VII. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN
Evaluasi pemeliharaan preventif, korektif dan kalibrasi dilakukan setiap sebulan sekali. Bila target tidak tercapai
maka harus dibuat risalah penyebab target pemeliharaan preventif, korektif dan kalibrasi tidak tercapai.
VIII. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN

Hasil pelaksanaan pemeliharaan peralatan medis dan non medis di UPT Puskesmas Tirtomoyo di catat dan di
analisa oleh petugas pelaksana kemudian dilaporkan ke petugas bendahara barang.

Anda mungkin juga menyukai