Anda di halaman 1dari 3

MENGENAL MODE

CISCO PAKET TRACERT

Cisco Packet Tracert adalah sebuah software simulator jaringan yang digunakan untuk pembelajaran
praktik perangkat jaringan cisco.

Konsep Dasar

Router memiliki 6 mode :

a. Setup Mode
Mode ketika router baru diaktifkan atau sudah selesai melakukan reset konfigurasi.

b. User mode
Mode yang digunakan untuk monitoring router dan memiliki beberapa command yang
dapat digunakan pada mode ini.
Mode ini ditandai dengan : Router>
c. Privileged mode
Mode yang terdapat pada router cisco digunakan untuk command monitoring dan
troubleshooting.
Untuk masuk pada mode ini ketikan perintah
Router> enable
Mode ini ditandai dengan : Router#

d. Global Configuration Mode


Mode yang digunakan untuk mensetting cisco secara umum misalnya, hostname, banner,
routing dan lain-lain.
Untuk masuk pada mode ini ketikan perintah
Router# configure terminal
Mode ini ditandai dengan : Router(config)#
e. Interface mode
Mode yang digunakan untuk melakukan konfigurasi interface pada router.
Untuk masuk mode ini ketikan perintah
Router(config)# interface gigabitEthernet 0/0
Mode ini akan ditandai : Router(config-if)#

f. Rommon Mode
Mode yang digunakan untuk recovery password pada router.

Anda mungkin juga menyukai