Anda di halaman 1dari 2

Nama : Suswadi

NIM : 21.12.00031
Mata Kuliah : Manajemen Keuangan
Program Studi : Manajemen/Akuntansi
Semester : III / A
Dosen : Sudiman, SE,MM

Soal Satu
PT. LOKASARI pada tahun 1999 mampu menjual produknya sebesar 24.000 unit
Dengan harga Rp. 32.500,- per unit, biaya variable per unit Rp 19.000,-. Pada tahun
tersebut perusahaan dalam kondisi BEP. PAda tahun 2000 perusahaan akan
meningkatkan kinerjanya agar dapat dihasilkannya keuntungan yang optimal. Untuk
itu perusahaan akan menambah biaya promise sebesar Rp 76.000.000,- dan akan
memberikan bonus pada tenaga pemasaran dan pengecersebesarRp 2000,- per unit.
Dan harga juga akan dinaikan menjadi Rp 35.000,- per unitnya.
Diminta :
a. Meghitung BEP
b. Menghitung besarnya penjualan minimal bila diinginkan laba Rp 320.0000,-
c. Kapan perusahaan harus ditutup bila biaya tetap di atas 60% merupakan biaya
tetap tunai.
Jawab :
Tahun 1999 penjualan dalam kondisi BEP
P = Rp 32.000,-
V = Rp 19.000,-
Q = 24.000 unit

BT
24.000 =
32.500−19.000
BT = 24.000 x Rp 13.500,- = Rp 324.000.000,-
Tahun 2000
V =Rp 19.000 + Rp 2.000,- = Rp 21.000.000,-
P = Rp 35.000,-
BT= Rp 324.000.000,- + Rp 76.000.000,- = Rp.400.000.000,-
a. Besarnya BEP

400.000 .000
BEP rp = 21.000 = Rp 1.000.000.000
1−
35.000
b.Penjualan minimal dengan laba Rp 320.000.000,-
400.000 .000+320.000 .000
PM = 21.000 = 1.800.000.000,-
1−
35.000
c.Titik tutup pabrik atau shut down point
Biaya tetap tunai = 60% x Rp 400.000.000,- = Rp 240.000.000,-
240.000.000
SDP = 21.000 = Rp 600.000.000,-
1−
35.000

Anda mungkin juga menyukai