Anda di halaman 1dari 8

LEMBAR KERJA 1

Presentasi materi tentang konsep dasar penelitian, bentuk-bentuk, prosedur pelaksanaan dan alur PTK

Nama : Kokom Komariah

Petunjuk Pengisian LK 1

1. Buatlah paparan tentang konsep dasar penelitian bentuk-bentuk, prosedur pelaksanaan dan alur PTK

Konsep Dasar PTK :

a. Definisi PTK :
PTK adalah Penelitian yang bersifat reflektif yang dilakukan oleh pendidik dengan melakukan Tindakan tindakan tertentu untuk
memperbaiki pembelajaran dan meningkatkan hasil belajar siswa.

b. Karakteristik PTK
a) On the job oriented; PTK dilaksanakan oleh guru sesuai dengan bidang yang diampu. Misalnya seorang guru PAI mengadakan
PTK dengan tema pembelajaran PAI.
b) Problem serving oriental; PTK dilakukan untuk memecahkan masalah yang ada dalam proses belajar mengajar (PBM) oleh guru.
c) Improvement Oriented; PTK dilaksanakan untuk memperbaiki proses pembelajaran.
d) Siklis; Pelaksanaan dilaksanakan berulang-ulang dan continiue.
e) Action Orieented; PTK harus dilakukan dengan praktik dalam PBM.
f) Specific contextual;PTK dilaksanakan benar-benar masalah yang di alami guru dengan PBM.
g) Kolaboratif; Dapat dilaksanakan bersama orang atau guru lain namun masih dalam rumpun ilmu.
h) Metodologi bersifat longgar; PTK tidak harus menggunakanpengolahan data statiskik yang rumit,cukup dengan analisis deskriptif.

c.Tujuan Dan Manfaat PTK Tujuan Penelitian Tindakan Kelas sebagai berikut:
a) Memperbaiki pola mengajar guru.
b) Memperbaiki hasil belajar peserta didik
c) Meningkatkan praktik pembelajaran.
d) Mengubah kerangka kerja guru dalam mengajar sehingga terjadi peningkatan pelayanan profesional guru.

d. Manfaat Penelitian Tindakan Kelas


a) Meningkatkan mutu dan kualitas pembelajaran di kelas.
b) Mengembangkan kinerja profesionalisme guru.
c) Melatih guru untuk menjadi pemecahan masalah yang andal.
d) Melatih kreativitas guru.
e) Menumbuhkan rasa percaya diri guru.
f) Meningkatkan kualitas lembaga sekolah.

e. Prinsip-Prinsip Pelaksanaan PTK Hopskin (1993), mengemukakan enam prinsip melaksanakan PTK, adalah sebagai berikut.
a) Penelitian Tindakan Kelas yang akan dilakukan guru hendaknya tidak mengganggu tugas utama guru dalam melaksanakan proses
belajar mengajar
b) Metode pengumpulan data tidak menyita waktu guru.
a) Metodologi yang digunakan harus reliabel untuk memungkinkan guru dapat mengembangkan PBM yang diterapkan di kelas
tertentu.
b) Masalah penelitian yang diambil hendaknya dapat dipecahkan oleh guru dan tidak terlalu kompleks.
c) Pemecahan masalah hendaknya mengacu pada kebutuhan guru sebagai peneliti untuk memberikan perhatian pada prosedur-prosedur
di lingkungan kerjanya.
d) Jika memungkinkan penelitian dilakukan untuk meningkatkan upayaupaya pada pencapaian tujuan/prioritas sekolah ke masa depan

Prosedur/Alur Pelaksanaan PTK


Penelitian tindakan kelas dilakukan dengan prosedur sebagai berikut:
a. Menganalisis masalah nyata;
b. Mengumpulkan fakta-fakta pendukung keberadaan masalah;
c. Merumuskan masalah dengan jelas;
d. Merencanakan tindakan;
e. Melakukan tindakan (aksi);
f. Mengevaluasi hasil tindakan dan merumuskan pernyataan
g. Mengulangi seluruh kegiatan dalam beberapa siklus

Model Cohen dikembangkan oleh beberapa ahli penelitian yaitu (1) Cohen dan Manion (1980), Taba dan Noel (1982), serta Winter (1989). Berikut
ini beberapa langkah yang hendaknya diikuti dalam melakukan PTK (disarikan dari Marzuki: 1997 dalam Sukayat: 2008).
Beberapa langkah terseb ut adalah sebagai berikut.
1) Mengidentifikasi dan merumuskan masalah penting dan kritis yang harus segera dicarikan penyelesaian dalam pembelajaran sehari-hari, antara
lain meliputi ruang lingkup masalah, identifikasi masalah, dan perumusan masalah.
2) Ruang lingkup masalah Di bidang pendidikan, PTK telah digunakan untuk pengembangan kurikulum dan program perbaikansekolah. Contoh
PTK dalam pembelajaran berkaitandengan: (1) metode/strategi pembelajaran, (2) media pembelajaran.
3) Identifikasi masalah Masalah yang akan diteliti merupakan masalah yangsering muncul dalam pembelajaran. Guru perlumencari penyelesaian
(solusi).
4) Perumusan Masalah Pada intinya, rumusan masalah seharusnya mengandung deskripsi tentang kenyataan yang ada dan keadaan yang diinginkan.
Hal-hal yang dapat digunakan sebagai acuan dalam merumuskan masalah PTK
5) Analisis masalah Analisis masalah perlu dilakukan untuk mengetahui dimensi- dimensi problem yang ada untuk mengidentifikasi aspek-aspek
pentingnya sehingga dapat memberikan penekanan tindakan.
6) Merumuskan hipotesis Tindakan Hipotesis dalam PTK bukan hipotesis perbedaan atau hubungan, melainkan hipotesis tindakan. Rumusan
hipotesis tindakan memuat jawaban sementara terhadap persoalan yang diajukan dalam PTK. Jawaban itu masih bersifat teoritik dan dianggap
benar sebelum terbukti salah melalui pembuktian dengan menggunakan data dari PTK.
7) Membuat rencana tindakan dan pemantauan Rencana tindakan memuat informasi-informasi tentang hal- hal sebagai berikut;
a) Apa yang diperlukan untuk menentukan kemungkinan pemecahan masalah yang telah dirumuskan,
b) Alat-alat dan teknik yang diperlukan untuk mengumpulkan data,
c) Rencana pencatatan data danpengolahannya, dan
d) Rencana untuk melaksanakan tindakan dan evaluasi hasil. Pelaksanaan Tindakan
8) Mengolah dan menafsirkan data Isi semua catatan hendaknya dilihat dan dijadikan landasan untuk refleksi. Dalam hal ini peneliti harus
membandingkan isi catatan yang dilakukan tim untuk menentukan hasil temuan. Semua yang terjadi baik yang direncanakan maupun yang tidak
direncanakanperlu dianalisis untuk menentukan apakah ada perubahan yang signifikan ke arah perbaikan.
9) Pelaporan hasil Hasil dari analisis data dilaporkan secara lengkap tentang pelaksanaan tindakan yang telah direncanakan maupun perubahan
yang mungkin terjadi.
LEMBAR KERJA 2
Perencanaan, Pelaksanaan dan Observasi PTK

Nama : Kokom

No Kegiatan Uraian Waktu


Menemukan permasalahan 3 Minggu
Membuat rencana penelitian
1 Perencanaan PTK Membuat proposal penelitian

Melaksanakan penelitain sesuai jadwal yang sudah ditentukan 6 minggu


Mengadakan workshop dan pengamatan serta penilaian duakali siklus
2 Pelaksanaan PTK

Penulisan hasil dan penelaahan hasil pelaksanaan workshop 3 minggu

3 Observasi PTK
LEMBAR KERJA 3
Format Usulan Proposal PTK
Kelompok : …………..
Nama Anggota : …………..

No. Sistematika Uraian (Garis besar)


Bagian awal proposal PTK
(1) Halaman judul luar (judul PTK, nama-nama peneliti, PTKP.
1. lembaga/sekolah dan tahun penyusunan Proposal Peningkatan kemampuan guru PAIdalam pembuatan RPP melalui
kegiatan workshop pada wilayah binaan Kecamatan Mandalajati
Peneliti kokom komariah
Lembaga Kementrian Agama Kota Bandung
Tahun 2017
(2) lembaran pengesahan judul, mata pelajaran, nama ketua tim Peningkatan kemampuan guru PAIdalam pembuatan RPP melalui
peneliti (lengkap dengan gelar), nama anggota peneliti kegiatan workshop pada wilayah binaan Kecamatan Mandalajati
(lengkap dengan gelar), lokasi penelitian, lama penelitian, Disusun oleh Dra. Kokom Komariah, M.M Pd
biaya peneitian, sumber dana, tempat dan Ditandatangani oleh ketua Pokjawas
tanggal pembuatan usulan penelitian, tanda tangan ketua
peneliti, dan menyetujui kepala sekolah
Bagian Isi Usulan PTK
(1) Judul penelitian Peningkatan kemampuan guru PAIdalam pembuatan RPP melalui
kegiatan workshop pada wilayah binaan Kecamatan Mandalajati

(2) Bidang ilmu PAI


(3) bidang kajian RPP
2. (4) Latar belakang masalah Guru-guru pai belum paham pembuatan RPP Kurtilas yang benar
sesuai kaidah
(5) Rumusan Masalah Apakah dengan kegiatan workshop ada peningkatan kemampuan
guruPAI dalam pembuatan RPP ?
(6) Tujun PTk Melali kegiatan workshop guru dapat membuat RPP
(7) Manfaat dan hasil penelitian Bagi guru meningkatakan kemampuan profesional
Bagi kepala sekolah dapat m,engefektifkan pembinaan
Babagi pengawas melaksanakan pearan dan fungsi pengawas
Bagi sekolah meningkatkan mutu proses pembelajaran
(8) Kajian putaka Diambil dari beberapa buku rujukan terkait tentang Pendidikan
khususnya pembuatan RPP dan permendikbud
(9) Metode penelitian Deskriptif kualitatif, membandingkan dua siklus
(10) Jadwal Penelitian Dilakukan 3 bulan
(11) Personalia penelitian Subyek penelitian guru-guru binaan
(12) Biaya penelitian Kurang lebih 2 jutaan2
LEMBAR KERJA 4
Format Laporan PTK

Kelompok : …………..
Nama Anggota : …………..

No. Sistematik Uraian (Garis besar)


a
Bagian awal
Halaman judul
Halaman pengesahan
Abstrak
1. Kata pengantar
Daftar isi
Daftar tabel. gambar, grafik, dan lain-lain
Daftar lampiran
Bagian Isi/tubuh Laporan Penelitian
Bab I Pendahuluan : latar belakang masalah, rumusan masalah, tindakan yang dipilih, tujuan, lingkup
penelitian,
2. manfaat atau signifikansi penelitian
Bab II Kajian Teori
Bab III Prosedur penelitian tindakan kelas : setting penelitian, prosedur penelitian
Bab IV Hasil penelitian dan pembahasan
Bab V Simpulan dan Saran
Bagian Akhir Laporan penelitian
3. Daftar pustaka
Lampiran

Anda mungkin juga menyukai