Anda di halaman 1dari 18

This post was published to soal usbn jatim at 16.23.

53 06/04/2018

KA-CC313
1 Bila sampel akan dianalisa lemak dengan melakukan titrasi sampel dengan asam klorida setelah dilakukan
refluks. Maka metode dengan yang digunakan adalah dengan teknik adalah ... (1)

A. Babcock
B. Kaliper
C. Seliwanoff
D. Soxhletasi
E. Volumetri
ANS: E

2 Air limbah dianalisis kandungan logam aluminiumnya secara spektrofotometri dengan menggunakan
pereaksi pengkompleksnya adalah...... (2)
A. Dimetil Glioksim
B. Aluminon
C. Phenantrolin
D. Kalium hidrogen Phtalat
E. Etilen diamin tetra asetat
ANS: B

3 Seorang siswa melakukan analisis penentuan kadar air dalam sampel wortel.

Cawan porselin dibersihkan dan dipanaskan dalam oven vakum, lalu ditimbang seberat 19,7421 gram.
Sampel wortel yang telah dihomogenkan ditimbang sebanyak 2,0166 gram dalam cawan dinyatakan sebagai
bobot awal, kemudian cawan tersebut dimasukkan ke dalam oven vakum pada suhu 70oC selama 6 jam;
dengan tekanan 25 mmHg. Setelah proses pengeringan, cawan dikeluarkan dari oven vakum dan
dimasukkan ke dalam desikator, dan setelah dingin ditimbang dan dikeringkan kembali dalam oven vakum
sampai diperoleh bobot tetap sebagai bobot akhir sebesar 19,9885 gram. Hitunglah kadar air sampel wortel
tersebut ! (3)

A. 88,87 %
B. 87,78 %
C. 78,87 %
D. 87,87 %
E. 87,88 %
ANS: B

4 Sebanyak 100 mg sampel tepung tulang ikan akan dianalisis kandungan proteinnya menggunakan metode
Kjeldahl. Ammonia yang dilepas dengan penambahan basa pekat kemudian didistilasikan ke dalam 15 ml
larutan HCl 0,05M. Sisa HCl kemudian dititrasi balik dengan NaOH 0,05M, diperlukan sebanyak 1 ml, jika
berat molekul nitrogen adalah 14 mg/mmol dan faktor konversi nitrogen ke protein untuk tepung terigu
adalah 6. Maka kandungan protein dalam sampel tepung tersebut adalah…. (4)
A. 0,7 %
B. 5,8 %
C. 9,8 %
D. 58,8 %
E. 70 %
ANS: D

5 Dalam melaksanakan analisis kualitatif pemisahan endapan kation pada metode H 2S, terdapat kation
golongan I berupa Ag+, maka setelah melakukan percobaan tersebut limbah percobaan .... (5)
A. Langsung dibuang di lingkungan
B. Ditampung dalam satu wadah
C. Ditimbun dalam tanah
D. Dibakar dengan sampah
E. Dilarutkan dengan air
ANS: B

6 Berikut adalah gambar skema komponen pada spektrofotometri UV-Vis :

Berdasarkan gambar diatas komponen manakah yang berfungsi sebagai tempat sampel adalah... (6)
A. Sumber sinar
B. Sistem monochromator
C. Sel / kuvet
D. Detektor
E. Read out
ANS: C

7 Pada suatu analisis menggunakan AAS dibutuhkan larutan standar Ni. Jika dibutuhkan 10 ml larutan standar
Fe 100 ppm, maka volume aquades yang ditambahkan untuk membuat larutan standar tersebut jika larutan
induk Ni yang digunakan adalah 1000 ppm? (7)
A. 0,9 mL
B. 9 mL
C. 90 mL
D. 99 mL
E. 99,9 mL
ANS: B

8 Pelarutan baja dalam asam menghasilkan suatu larutan yang mengandung MnO4- dan Cr2O72- , setalah
dianalisis dengan menggunakan spektrofotometer diperoleh data sebagai berikut :

Bagaimana perbandingan konsentrasi MnO4- dan Cr2O72-dalam larutan tersebut? (8)


A. Konsentrasi MnO4-> Konsentrasi Cr2O72-
B. Konsentrasi MnO4-< Konsentrasi Cr2O72-
C. Konsentrasi MnO4- = Konsentrasi Cr2O72-
D. Konsentrasi MnO4- dan Cr2O72- tidak dapat ditentukan
E. MnO4- dan Cr2O72- saling mengganggu
ANS: A
9 Sampel air dianalisa kadar logam aluminiumnya menggunakan spektrofotometri UV-Vis. Hasil analisis data
diperoleh persamaan regresi linearnya adalah Y = 0,004X + 0,176 sedangkan absorbansi nikel dalam sampel
adalah 0,268. Maka kadar aluminium dalam sampel air adalah …ppm (9)
A. 0,088
B. 0,880
C. 2,30
D. 23,0
E. 230,0
ANS: D

10 Pada metode spektrofotometri dalam analisis datanya memerlukan data deret larutan standard. Jika terdapat
larutan induk dengan konsentrasi 100 ppm, maka deret larutan standard yang dapat digunakan adalah deret
larutan standar.... (10)

A. 1,2,3
B. 2,3,4
C. 3,4,5
D. 1,4,5
E. 1,2,5
ANS: C

11 Seorang siswa ingin mensterilkan scalpel, kaca benda, mulut tabung dan mulut botol yang akan digunakan
untuk praktikum. Teknik sterilisasi yang dipakai adalah... (11)

A. Melidah-apikan
B. Panas membara
C. Panas basah < 1000C
D. Panas basah 1000C
E. Panas basah > 1000C
ANS: A

12 Berikut adalah beberapa gambar teknik dalam metode goresan :

Dari gambar tersebut, jika akan melakukan inokulasi pada cawan petri dengan teknik gores T maka teknik
yang dilakukan sesuai dengan gambar no... (12)

A. 1 dan 2
B. 3 dan 4
C. 1 dan 4
D. 2 dan 3
E. 2 dan 4

ANS: C

13 Dalam depo air telah dilakukan penelitian perhitungan mikroba dengan cara MPN menggunakan 3 seri
tabung, dan didapatkan hasil sebagai berikut :

Kombinasi dari tabung yang menunjukkan positif adalah... (13)


A. 3,2,1
B. 0,3,1
C. 3,1,0
D. 0,2,3
E. 1,1,3
ANS: B

14 Dalam suatu praktikum untuk menghitung jumlah mikroba dalam air dengan metode TPC (Total Plate
Count) diperoleh data jumlah koloni dalam cawan sebagai berikut :

Maka jumlah koloni dalm 1 mL adalah... (14)


A. 8.760.000 cfu/mL
B. 8.890.000 cfu/mL
C. 9.110.000 cfu/mL
D. 9.357.000 cfu/mL
E. 9.579.000 cfu/mL
ANS: B

15 Seorang siswa ingin mengambil sebanyak 250 mL minyak dari suatu bejana. Alat ukur gelas yang tepat
digunakan untuk prosedur tersebut adalah ... (15)
A. Gelas ukur
B. Labu ukur
C. Pipet ukur
D. Botol timbang
E. Buret
ANS: A

16 Trayek pH indikator Bromtimol Biru, Penolpthalein, dan Metil Orange adalah sebagai berikut:
Jika larutan X diuji dengan Metil Orange menghasilkan warna kuning, dengan Bromtimol Biru
menghasilkan warna kuning, dan dengan Penolpthalein tidak berwarna, maka harga pH larutan X adalah.....
(16)
A. 7,6 – 8,2
B. 4,4 – 8,2
C. 4,4 – 7,6
D. 3,2 – 7,6
E. 4,4 – 6,0
ANS: E

17 Jumlah gram Na2CO3 murni yang diperlukan untuk membuat 250 ml larutan Na2CO3 0,150 N (Ar Na=23,
Ar C=12, Ar O=16, ek=2) adalah… (17)
A. 1,99 gram
B. 19,9 gram
C. 199 gram
D. 0,199 gram
E. 2,98 gram
ANS: A

18 Berikut adalah prosedur penentuan larutan baku NaOH 0,1N dengan larutan baku primer kalium hidrogen
ptalat(KHP):

1. memindahkan larutan KHP ke labu takar


2. memindahan larutan KHP ke labu erlenmeyer
3. menimbang sejumlah massa tertentu padatan KHP dengan botol timbang
4. memipet sejumlah volume tertentu larutan KHP
5. menambahkan larutan KHP dengan aquades sampai tanda batas
6. melarutkan padatan KHP dengan aquades dalam gelas kimia
7. menitrasi larutan KHP dalam erlenmeyer dengan larutan NaOH dari buret
8. menambahkan larutan KHP dalam erlenmeyer dengan 2-3 tetes indikator metil jingga
Urutan langkah kerja yang tepat dari prosedur tersebut adalah... (18)
A. 7, 8, 2, 4, 5, 1, 6, 3
B. 3, 6, 1, 5, 4, 2, 7, 8
C. 3, 6, 1, 5, 4, 2, 8, 7
D. 7, 8, 2, 4, 5, 1, 6, 3
E. 3, 6, 1, 5, 2, 4, 8, 7
ANS: C

19 Ditimbang 1000 mg contoh yang mengandung 4,9 % zat X. Zat X dilarutkan dalam labu ukur 100 mL.
Dipipet 30 mL larutan ditambahkan indikator dan dititar dengan larutan penitar 0,1000 N. Jika diketahui BE
zat X = 49, maka volume penitar yang dibutuhkan adalah... (19)
A. 2,5 mL
B. 3,0 mL
C. 4,0 mL
D. 2,0 mL
E. 5,0 mL
ANS: B

20 Berikut ini data yang diperoleh dalam titrasi 10 mL larutan NaCl 0,1 N dengan larutan AgNO3:

Berdasarkan data tersebut, maka normalitas AgNO3 adalah... (20)


A. 0,05 N
B. 0,098 N
C. 0,100 N
D. 0,102 N
E. 1,000 N
ANS: C

21 Sampel asam cuka dapur diambil 5 mL dan diencerkan 100 mL. Larutan tersebut diambil 25 mL untuk
dititrasi dengan larutan NaOH 0,050 M dan membutuhkan 20,2 mL untuk mencapai TAT. Hitunglah berapa
kadar asam asetat dalam asam cuka tersebut? Massa jenis asam cuka = 1,05 g/L, Mr asam asetat = 60 (21)
A. 0,512 %
B. 0,462 %
C. 4,617 %
D. 5,120 %
E. 46,17 %
ANS: C

22 Sejumlah tertentu larutan baku garam klorida ditambahkan dengan 0,5 larutan K2CrO4 5% kemudian dititrasi
dengan larutan AgNO3 hingga pada titik akhir terbentuk endapan berwarna .... (22)
A. merah muda
B. merah bata
C. jingga merah
D. putih
E. coklat
ANS: B

23 Sebanyak100 ml sampel air dianalisis kadar kloridanya menggunakan metode Mohr, volume larutan AgNO3
0,1002 N yang diperlukan adalah 5,75 ml. Jika diketahui Ar Ag = 107,9 dan Cl = 35,5 maka kadar klorida
dalam sampel air tersebut adalah .... (23)
A. 205,43 ppm
B. 285,19 ppm
C. 556,80 ppm
D. 204,53 ppm
E. 2045,33 ppm
ANS: D

24 Reaksi yang tepat pada penetapan kadar Ca2+ dititrasi oleh larutan EDTA standar pada pH 10 dan
mengandung ion Mg2+ dengan menggunakan indikator EBT pada saat titik akhir adalah sebagai berikut ....
(24)
A. Mg2+(aq) + HIn2- (aq) MgIn-(aq) + H+(aq)
B. Mg2+(aq) + H2Y2- (aq) MgY2-(aq) + 2H+(aq)
C. MgIn-(aq) + H2Y2-(aq) MgY2-(aq) + HIn2-(aq) + H+(aq)
D. Ca2+ (aq) + MgY2- (aq) CaY2- (aq) + Mg2+(aq)
E. MgIn -(aq) + H2Y2- (aq) MgY2-(aq) + HIn2- (aq)
ANS: E

25 Pada analisis titrasi redoksimetri, reaksi Fe2+ dengan kalium bikromat berlangsung dalam suasana asam.
Persamaan reaksi yang terjadi adalah sebagai berikut :
aCr2O72- + bFe2+- + H+ → cCr3+ + dFe3+ + H2O
Koefisien reaksi a, b, c, d berturut- turut adalah .... (25)
A. 1,2,4,6
B. 1,6, 2, 6
C. 1, 14, 2, 7
D. 1, 6, 14,2
E. 1,6, 6,7
ANS: B

26 Sebanyak 2,8000 gram sampel garam Fe2+ ditimbang dengan teliti dan dilarutkan dengan 250 ml aqua DM
dalam labu ukur, dipipet sebanyak 25 ml kemudian dititrasi dengan larutan baku kalium bikromat 0,1000 N.
Pada saat TA, volume titrasi sebesar 25,00 ml, maka kadar Fe2+ (Ar Fe = 56) adalah ... (26)
A. 4,8 %
B. 48 %
C. 5%
D. 50 %
E. 58 %
ANS: D

27 Perhatikan tabel beberapa alat-alat yang digunakan dalam penentuan kadar sulfur dalam pupuk ZK beserta
fungsinya:

Berdasarkan tabel di atas, yang merupakan alat beserta fungsi yang diperlukan adalah... (27)
A. 1,2,3,4
B. 2,3,4,5
C. 3,4,5,1
D. 1,2,4,5
E. 1,3,4,5
ANS: A

28 Kalsium dalam 1,3848 gram sampel diendapkan sebagai CaC 2O4. Endapan dicuci dan dikeringkan menjadi
CaCO3 dan diperoleh endapan seberat 0,3462 gram. Kadar CaO dalam sampel adalah ...(Ar Ca=40, C=12,
O=16) (28)
A. 5,7 %
B. 10 %
C. 12,7 %
D. 14 %
E. 44 %
ANS: B

29 Suatu sampel MgSO₄. n H₂O ditimbang sebanyak 7,594 gram setelah dioven 2 jam dengan suhu 210 °c
berat sampel menjadi 7,094 gram. Berapa kadar air pada sampel tersebut adalah .... (29)
A. 6,32 %
B. 6,78 %
C. 6,29 %
D. 7,47 %
E. 7,52 %
ANS: D

30 Kadar abu dalam sampel biskuit dapat diketahui melalui analisa metode gravimetri. Berikut adalah langkah-
langkah uji kadar abu metode gravimetri :
1) Menimbang sampel
2) Memasukkan kedalam crucible porselen
3) Mendinginkan dalam desikator
4) Menimbang sampai didapat berat konstan
5) Menimbang crucible porselen
6) Menghitung %kadar abu dalam sampel
7) Memasukkan kedalam Tanur 600oC  1 jam
Urutan langkah pengujian yang benar adalah... (30)
A. 5-7-3-1-2-4-6
B. 1-2-5-4-7-3-6
C. 5-4-1-2-7-3-6
D. 5-1-2-4-7-3-6
E. 5-1-2-7-3-4-6
ANS: E

31 Pada penentuan kadar P2O5 dalam suatu zat secara gravimetri, P2O5 diendapkan sebagai MgNH4PO4-.6H2O
dan dipanggang sebagai Mg2P2O7.

Rumus yang digunakan adalah P2O5 .


Fg dari rumus tersebut diisi dengan... (31)
A.

B.

C.

D.

E.

ANS: A

32 Pada penetapan tembaga secara gravimetri. Tembaga direaksikan dengan NaOH. Endapan hasil reaksi
dipijarkan. Senyawa yang ditimbang adalah.... (32)
A. Cu(OH)2
B. CuO
C. Cu2O
D. CuNa
E. CuNaO
ANS: B

33 Sebanyak 1,9980 gram sampel Al3+ dilarutkan, ditambahkan pereaksi, diendapkan , disaring, dicuci
kemudian dipanaskan dan dipijarkan hingga terbentuk senyawa Al 2O3 . Jika berat cawan kosong 36,2656
gram dan berat cawan + residu = 38,1544 gram jika Ar Al=27, Ar O=16, maka kadar Al dalam sampel
adalah ... (33)
A. 10 %
B. 20 %
C. 30 %
D. 40 %
E. 50 %
ANS: E

34 Suatu senyawa organik larut dalam air, dengan pereaksi Molisch memberikan warna ungu, dengan Fehling
tidak menghasilkan endapan warna merah bata, dengan Selliwanof menghasilkan warna merah marun.
Senyawa tersebut adalah .... (34)
A. Pati
B. Sukrosa
C. Glukosa
D. Fruktosa
E. Selulosa
ANS: B

35 Sebanyak 20 gram kacang tanah diekstraksi dengan metode soklet menggunakan 250 mL n-Heksana,
kemudian hasil ekstraksi didistilasi dan di evaporasi, sehingga diperoleh minyak sebanyak 5 mL. Kadar
lemak dalam kacang tersebut adalah ... (35)
A. 1%
B. 2%
C. 8%
D. 20 %
E. 25 %
ANS: E

36 Sebanyak 5 gram sampel kentang diencerkan sebanyak 500 mL. Larutan hasil pengenceran selanjutnya
dipepet sebanyak 10 mL, kemudian ditambah 25 mL larutan Luff Shroll lalu direfluks selama 15 menit.
Hasil refluks selama 15 menit. Hasil refluks kemudian didinginkan, dan ditambah 15 mL KI 20%, 25 mL
larutan H2SO4 25%, dan 2 tetes larutan amilum 0,5%, lalu dititrasi segera dengan Na 2S2O3 0,1 N, diperoleh
volume Na2S2O3 yang dibutuhkan sebanyak 5 mL.
Tabel konversi volume tiosulfat 0,1 N terhadap mg gula pereduksi sebagai berikut:

Maka karbonat (sebagai maltosa) dalam sampel kentang tersebut adalah ... (36)
A. 2,9 %
B. 5,8 %
C. 11,7 %
D. 15,6 %
E. 19,6 %
ANS: E

37 Dilakukan uji kuantitatif protein dengan metode kjeldahl terhadap sampel kentang diperoleh data sebagai
berikut :

Berat sampel : 0,585 gram


V.HCl 0,0998 N : 42 mL
V.NaOH 0,0955 N : 27 mL
Kadar N total dan protein dari sampel kentang adalah (Ar N = 14) .... (37)
A. 3,86 % dan 24,13 %
B. 3,76 % dan 22,13 %
C. 38 % dan 26 %
D. 3,68 % dan 31,13 %
E. 37 % dan 25 %
ANS: A

38 Volume yang dibutuhkan untuk menitrasi minuman ringan Sebanyak 25,0 ml minuman ringan yang
mengandung vitamin C (BM = 176) dilarutkan dalam campuran yang terdiri atas 100 ml air bebas CO2 dan
25 ml asam sulfat encer. Selanjutnya diambil 25 mL dan dititrasi segera dengan iodium 0,10 N
menggunakan indikator kanji sampai terbentuk warna biru tetap. Sampai titik akhir titrasi dibutuhkan
volume Sebanyak 5 ml. kandungan vitamin C dalam minuman ringan tersebut adalah ... (38)
A.

B.

C.

D.
E.

ANS: A

39 Tahap yang dilakukan pada penentuan protein dengan metode kjeldahl adalah .. (39)
A. Ekstrasi, destilasi dan titrasi

B. Destruksi, ekstrasi ddan titrasi

C. Destruksi, destilasi dan titrasi

D. Ekstraksi, destruksi dan titrasi

E. Destilasi, destruksi dan titrasi

ANS: C
40 Disajikan beberapa data hasil percobaan identifikasi pemutih dalam beras, diperoleh data sebagai berikut:

Beberapa pernyataan sehubungan data di atas ....


1) Beras A, B teridentifikasi mengandung pemutih dan Beras C, D dan E tidak teridentifikasi tidak
mengandung pemutih
2) Beras A, B teridentifikasi tidak mengandung pemutih dan Beras C, D dan E teridentifikasi tidak
mengandung pemutih
3) Endapan putih yang terbentuk adalah AgCl
4) Endapan putih yang terbentuk adalah BaSO4
5) Pereaksi yang digunakan adalah AgNO3
6) Pereaksi yang digunakan adalah BaCl2
Pernyataan yang benar menurut data di atas adalah ... (40)

A. 1,3,5

B. 2,3,5

C. 1,4,6

D. 2,4,6

E. 1,3,6
ANS: B

41 Sebutkan 4 larutan standart yang dapat digunakan untuk menstandarisasi larutan HCl... (41)
A. Larutan standart yang dapat digunakan untuk menstandarisasi larutan HCl adalah:
1. Natrium Karbonat, Na2CO3
2. Natrium Boraks, Na2B4O7
3. Magnesium Oksida, MgO
4. Tris (hidroksimetil) aminometana, (CH2OH)3CNH2
B.

C.

D.

E.

ANS: A

42 Sebuah sampel air sebanyak 250 mL yang mengandung ion Ca 2+ dititrasi dengan larutan EDTA 0,03M
sebanyak 20 mL. Jika syarat baku kandungan Ca2+ dalam air minum adalah 500 ppm, hitunglah kadar Ca2+
dalam air dan analisa apakah air tersebut layak dikonsumsi? (42)
A.

B.

C.

D.

E.

ANS: A

43 Sebutkan dan jelaskan tiga gangguan yang dapat terjadi pada analisa gravimetri! (43)
A Gangguan yang terjadi pada analisa gravimetri :
a. Kopresipitasi:/Pngendapan ikutan adalah pengendapan suatu zat yang ikut
mengendap bersama dengan zat yang ingin diendapkan
b. Oklusi
c. Peptisasi
B

ANS: A
44 100 gram Sampel saos yang mengandung benzoat ddiekstrak menghasilkan 50 ml dan 10 ml hasil ekstraksi .
dititrasi dengan menggunakan larutan NaOH 0,05 M. Volume larutan NaOH yang dibutuhkan adalah 2,00
ml, analisislah apakah soas dapat dikonsumsi seorang anak kecil dengan BB – 25 Kg. (BE Benzoat = 144,
nilai ADI= 5 mg/Kg) (44)
A

ANS: A
45 Sampel air dianalisa kadar logam seng nya menggunakan spektrofotometri UV-Vis. Hasil analisis data
diperoleh persamaan regresi linearnya adalah Y = 0,002 X + 0,028 sedangkan absorbansi seng dalam sampel
adalah 0,118. Maka kadar seng dalam sampel air adalah …ppm (45)
A

ANS: A

Anda mungkin juga menyukai