Anda di halaman 1dari 14

JATIKOM: Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer

ISSN: 2615-577X (Online)

Rancang Bangun Aplikasi Pengajuan Surat


Berbasis Web dan Android di Kantor
Desa Karang Anyar Kabupaten Karawang
Ririn Rahmawati#1, Mutiara Andayani #2,Imay Kurniawan#3
#
Departemen Studi Teknik Informatika Sekolah Tinggi Teknologi Wastukancana Purwakarta
Jl. Cikopak No.53, Sadang Purwakarta, Jawa Barat
1
ririnrahmawati79@wastukancana.ac.id,2mutiara@wastukancana.ac.id,
3
Imaykurniawan@wastukancana.ac.id

Abstract— Based on the background, a problem formulation can


be described, namely, how to design and buid an Android and I. PENDAHULUAN
Web-Based Public Information System application in Karang Pemerintah desa harus didukung oleh administrasi desa
Anyar Village. Aims to facilitate the delivery og information and
yang benar. Agar tercipta penyelenggaraan pemerintahan desa
administrative service to be faster and more accurate. Adhering
to the phenomological flow where research activity are focused yang baik, maka Administrasi desa adalah keseluruhan proses
on the description and understanding of the observed social kegiatan pencatatan data dan informasi mengenai
phenomena based on the point of view of the person being penyelenggaraan pemerintahan desa pada buku administrasi
studied. The author has successfully designe and buid a Web and desa (Nurcholis 2011).
Android-based Correspondence Administration Service Desa Karang Anyar merupakan kelurahan yang terletak di
Application using the laravel framework in Karang Anyar Wilayah Kabupaten Karawang Timur dan terletak di
Village. It has been completed using the Prototype Presman 2010 Kecamatan Klari. Desa Karang Anyar memiliki 6 wilayah
software development method and model design using the administrasi (dusun) yang setiap wilayah dikepalai oleh
Unified Modeling Language, built with the PHP programming
Kepala Desa. Berdasarkan hasil observasi yang dilakukan,
lauguage and MySQL database., as well as system testing using
the Black Box method.
saat ini desa Karang Anyar masih menggunakan cara yang
manual dalam mengelola administrasi seperti pembuatan surat
Keywords—Village, Unified Modeling Language (UML), Android keterangan usaha, surat keterangan kematian, surat domisili,
and Web-Based, Prototype. kartu keluarga, dan lain sebagainya. Surat dibuat dengan cara
mengetiknya di Microsoft Word berdasarkan pengajuan warga
yang datang ke kantor kelurahan, cara ini kurang
Abstrak— Berdasarkan latar belakang, maka dapat dijabarkan
memudahkan perangkat desa karena membutuhkan waktu
sebuah rumusan masalah yaitu, Bagaimana merancang dan yang lama dan mengantri.
membangun aplikasi Sistem Informasi Publik Berbasis Web dan Penduduk sulit untuk mengetahui informasi apakah surat
android pada Desa Karang Anyar Penelitian skripsi ini diadakan yang dibuat sudah selesai atau belum, karena untuk
dengan tujuan merancang dan membangun Sistem Informasi mengetahui informasi tersebut, Penduduk harus secara
Publik Berbasis Web dan android pada Desa Karang Anyar langsung datang ke kelurahan Desa Karang Anyar dan
Karawang yang bertujuan untuk mempermudah dalam mungkin saja surat yang diajukan belum selesai, sehingga
penyampaian informasi dan pelayanan administrasi menjadi penduduk harus kembali mengambil surat tersebut di lain
lebih cepat dan akurat. Menganut aliran fenomologis dimana waktu.
kegiatan penelitian dititik beratkan pada penguraian dan
pemahaman terhadap gejala sosial yang diamatinya berdasarkan
Jika kondisi tersebut terus terjadi, sistem pelayanan
sudut pandang orang yang diteliti . Penulis telah berhasil administrasi secara konvensional membuat pencatatan
merancang dan membangun Aplikasi Pelayanan Administrasi dokumen dan lainnya (biaya, data dan lain-lain) juga
Surat Menyurat Berbasis Web dan Androind menggunakan dilakukan secara manual. Hal ini sangat berpeluang terhadap
Framework Laravel di Desa Karang Anyar telah selesai dibuat ketidaklengkapan dan kekurangakuratan pencatatan yang
dengan menggunakan metode pengembangan perangkat lunak dilakukan. Secara tidak langsung hal ini juga tidak baik dalam
Prototype Pressman 2010 dan perancangan model menggunakan mewujudkan pengelolaan administrasi desa yang transparan
Unified Modeling Language , dibangun dengan Bahasa dan bertanggung jawab.
pemrograman PHP dan database MySQL, serta pengujian
Dari permasalahan tersebut, maka pelayanan administrasi
system menggunakan metode ¬Black Box.
terhadap masyarakat memerlukan sebuah aplikasi pelayanan
Kata kunci— Desa, Unified Modeling Language (UML), Android administrasi yang akan digunakan untuk membantu kinerja
and Web-Based, Prototype, dari perangkat desa dalam melakukan pelayanan administrasi
terhadap masyarakat dengan cepat dan akurat. Maka
penelitian ini akan berfokus pada Bagimana merancang

Vol.X, No.Y, MM YY 1
JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

aplikasi pengajuan surat berbasis web dan android di Desa Perancangan adalah kegiatan yang memiliki tujuan untuk
Karanganyar Kabupaten Karawang. Batasan masalah pada mendesain sistem baru yang dapat menyelesaikan masalah-
penelitian adalah sebagai berikut: masalah yang dihadapi perusahaan yang diperoleh dari
1. Penelitian ini dilakukan di Desa Karang Anyar pemilihan alternatif sistem yang terbaik (Ladjamudin, 2008).
Karawang dan memiliki titik fokus pada pelayanan Sedangkan pengertian bangun atau pembangunan sistem
administrasi surat menyurat adalah kegiatan menciptakan sistem baru maupun mengganti
2. Pelayanan administrasi dan penyampaian informasi atau memperbaiki sistem yang telah ada baik secara
masyarakat desa berbasis web dan android ini hanya keseluruhan maupun sebagian (Pressman, 2002).
melayani masyarakat Desa Karang Anyar Karawang. B. Sistem
3. Aplikasi pelayanan administrasi Desa ini hanya bisa Pada dasarnya sistem adalah sekelompok unsur yang erat
melayani pembuatan Surat Domisili, Surat Kematian, hubungannya satu dengan yang lain, yang berfungsi bersama-
Surat Keterangan Usaha, Surat Kelahiran, Surat sama untuk mencapai tujuan tertentu. (Tata Sutabri, 2012),
Keterangan Belum Menikah dan Surat Izin Memaparkan bahwa sistem adalah sebuah kelompok dari
Keramaian. dua atau lebih komponen yang saling berhubungan atau
4. Aplikasi ini menggunakan bahasa pemrograman subsistem untuk mencapai tujuan bersama. (James A. Hall,
Pemrograman PHP dengan Framework Laravel, 2011)
MySQL sebagai sistem database, XAMPP sebagai Dari definisi diatas, dapat disimpulkan bahwa sistem adalah
web server dan bahasa pemrograman Kotlin sebagai komponen komponen yang saling berkaitan dan bekerjasama
front end user. untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Karakteristik dari sistem
5. Software pembangun yang digunakan adalah Visual adalah sebagi berikut:
Studio Code dan Android Studio, pengembangannya 1. Mempunyai Komponen Sistem (Components Sistem)
menggunakan metode Prototype. Pengembangan Suatu sistem tidak berada dalam lingkungan yang
perangkat lunak hanya sampai tahap pengujian. kosong, tetapi sebuah sistem berada dan berfungsi di
6. Bahasa pemodelan yang digunakan yaitu Unified dalam lingkungan yang berisi sistem lainnya. Suatu
Modeling Language (UML) yang terdiri dari use case sistem terdiri dari sejumlah komponen yang saling
diagram, activity diagram dan sequence diagram. berinteraksi, bekerja sama membentuk satu kesatuan.
7. Penelitian ini menggunakan flowmap sistem berjalan Apabila suatu sistem merupakan salah satu dari
untuk menggambarkan proses sistem yang berjalan komponen sistem lain yang lebih besar, maka akan
dan flowmap sistem usulan untuk menggambarkan disebut dengan subsistem, sedangkan sistem yang
sistem yang akan dirancang. lebih besar tersebut adalah lingkungannya.
Penelitian ini bertujuan merancang dan membangun Sistem 2. Mempunyai Batasan Sistem (Boundary) Batas sistem
Informasi Publik Berbasis Web dan android pada Desa merupakan pembatas atau pemisah antara suatu
Karang Anyar Karawang yang bertujuan untuk mempermudah sistem dengan sistem yang lainnya atau dengan
dalam penyampaian informasi dan pelayanan administrasi lingkungan luarnya.
menjadi lebih cepat dan akurat. Manfaat keilmuan dari 3. Lingkungan (Environment) Lingkungan luar adalah
penelitian ini diharapkan dapat memberikan sumbangan apa pun di luar batas dari sistem yang dapat
pikiran bagi perkembangan Sistem Informasi Publik dimasa mempengaruhi operasi sistem, baik pengaruh yang
yang akan datang, terutama untuk pelayanan administrasi & menguntungkan ataupun yang merugikan. Pengaruh
penyampaian informasi di Desa Karang Anyar Karawang. yang menguntungkan ini tentunya harus dijaga
Sebagai bahan informasi dan memperkaya kepustakaan dan sehingga akan mendukung kelangsungan operasi
menjadi sumber bagi penelitian berikutnya. Manfaat praktis sebuah sistem. Sedangkan lingkungan yang
bagi pengguna adalah dapat mempermudah tugas petugas desa merugikan harus ditahan dan dikendalikan agar tidak
dalam melakukan pelayanan pengerjaan administrasi untuk mengganggu kelangsungan sebuah sistem.
membuat surat permohonan berbasis web lebih terstruktur dan 4. Mempunyai Penghubung (interface) Antar
efisien. Sedangkan manfaat bagi penulis adalah menjadi Komponen Penghubung (interface) merupakan media
sarana untuk menerapkan ilmu pengetahun dalam bidang penghubung antara satu subsistem dengan subsistem
informatika dan menjadikannya sebuah output berupa sistem yang lainnya. Penghubung inilah yang akan menjadi
informasi pelayanan administrasi terhadap masyarakat media yang digunakan data dari masukan (input)
berbasis web dan android, serta untuk memenuhi salah satu hingga keluaran (output). Dengan adanya
syarat tugas skripsi. penghubung, suatu subsistem dapat berinteraksi dan
berintegrasi dengan subsistem yang lain membentuk
II. TINJAUAN PUSTAKA satu kesatuan.
A. Rancang Bangun 5. Mempunyai Masukan (input) Masukan atau input
Rancang merupakan serangkaian prosedur untuk merupakan energi yang dimasukan ke dalam sistem.
menerjemahkan hasil analisa dari sebuah sistem ke dalam Masukan dapat berupa masukan perawatan
bahasa pemrograman untuk mendeskripsikan dengan detail (maintenance input), yaitu bahan yang dimasukkan
bagaimana komponen-komponen sistem diimplementasikan agar sistem tersebut dapat beroperasi dan masukan
(Pressman, 2002).

Korespondensi: Fulan Fulana 2


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

sinyal (signal input), yaitu masukan yang diproses keuntungan dan memiliki orientasi pengabdian (Rukayat,
untuk mendapatkan keluaran. 2017).
6. Mempunyai Pengolahan (processing) Pengolahan Pemerintah memiliki kewajiban dalam memberikan sarana
(process) merupakan bagian yang melakukan prasarana negara guna memenuhi kebutuhan primer dan
perubahan dari masukan untuk menjadi keluaran sekunder masyarakat. Bentuk pelayanan yang diberikan
yang diinginkan. pemerintah dapat dibedakan sebagai berikut (Rukayat, 2017):
7. Mempunyai Sasaran (Objective) dan Tujuan Suatu 1. Pelayanan administratif, kegiatan pendataan dan
sistem pasti memiliki sasaran (objective) atau tujuan pengambilan keputusan oleh instansi pelayanan
(goal). Apabila sistem tidak mempunyai sasaran, dalam menghasilkan produk akhir. Misal dalam hal
maka operasi sistem tidak akan ada gunanya. Tujuan kepengurusan KTP dan kartu keluarga.
inilah yang mengarahkan suatu sistem. Tanpa adanya 2. Pelayanan barang yaitu kegiatan penyedia dan
tujuan, sistem menjadi tidak terarah dan terkendali. pengolahan barang berupa distribusi kepada
8. Mempunyai Keluaran (output) Keluaran (output) konsumen yang dilaksanakan oleh unit pelayanan.
merupakan hasil dari pemrosesan. Keluaran dapat 3. Pelayanan jasa, jenis pelayanan yang memiliki
berupa informasi sebagai masukan pada sistem lain kegunaan dalam memberi manfaat bagi pengguna
atau hanya sebagai sisa pembuangan. layanan secara langsung dan dalam jangka waktu
9. Mempunyai Umpan Balik (Feed Back) Umpan balik tertentu.
diperlukan oleh bagian kendali (Control) sistem 4. Pelayanan regulatif, pelayanan yang memiliki sebuah
untuk mengecek terjadinya penyimpangan proses aturan berdasarkan dari perundangundangan maupun
dalam sistem dan mengembalikannya ke dalam kebijakan publik. Dengan adanya landasan tersebut
kondisi normal. (Agus Mulyanto, 2009) diharapkan memiliki hasil akhir sesuai dengan tujuan
C. Sistem Informasi dan harapan.
Sistem informasi adalah kumpulan dari sub-sub sistem E. Website
baik phisik maupun non phisik yang saling berhubungan Website merupakan kumpulan dari halaman - halaman
satu sama lain dan bekerja sama secara harmonis untuk situs, yang terangkum dalam sebuah domain atau subdomain,
mencapai satu tujuan yaitu mengolah data menjadi yang tempatnya berada di dalam World Wide Web (WWW) di
informasi yang berguna. (Azhar Susanto, 2013). dalam Internet (Sibero, 2011). Pengertian lainnya website
Pada hakekatnya sistem informasi adalah seperangkat adalah suatu metode untuk menampilan informasi di internet,
manusia, data dan prosedur yang bekerja sama secara baik berupa teks, gambar, suara maupun video yang interaktif
koordinatif. Tekanannya terletak pada konsep sistem yang dan mempunyai kelebihan untuk menghubungkan (link) satu
memperlihatkan bahwa berbagai komponen yang terlihat dokumen dengan dokumen lainnya (hypertext) yang dapat
di dalamnya secara fungsional dan kooperatif mencapai diakses melalui sebuah browser (Dewanto, 2006).
tujuan yang sama. Kegiatan fungsional dan kooperatif itu F. Android
meliputi pelaksanaan bisnis setiap hari, komunikasi Android adalah software platform yang open source untuk
informasi, manajemen aktifitas dan pembuatan keputusan. mobile device. Android berisi sistem operasi, middleware dan
D. Pelayanan Publil aplikasi-aplikasi dasar. Android menyediakan platform
Pelayanan publik memiliki sebuah konsep yang bertujuan terbuka bagi para pengembang untuk menciptakan aplikasi.
untuk memberikan bantuan atas kendala yang dialami kepada Basis OS Android adalah kernel linux 2.6 yang telah
masyarakat yang dilaksanakan oleh seseorang atau kelompok dimodifikasi untuk mobile device.
maupun birokrasi. Bisa dikatakan bahwa pada dasarnya G. Flowmap
pelayanan publik diharapkan mampu memberi harapan lebih Menurut Al Bahra Bin Ladjamudin (2006) Flowmap adalah
kepada masyarakat (Alawiyah, 2018). bagan-bagan yang mempunyai arus yang menggambarkan
Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara langkah-langkah penyelesaian suatu masalah. Flowmap
Nomor 81 tahun 1993 yang disempurnakan melalui merupakan cara penyajian dari suatu algoritma. Ada dua
Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor macam Flowmap yang menggambarkan proses dengan
63 tahun 2003 menyampaikan sebuah definisi pelayanan komputer, yaitu:
umum sebagai bentuk pelayanan yang dijalankan oleh institusi 1. System Flowmap Bagan yang memperlihatkan urutan
pemerintahan dalam bentuk barang atau jasa, baik untuk proses dalam sistem dengan menunjukan alat media
upaya pemenuhan atau pelaksanaan ketentuan peraturan input, output serta jenis media penyimpanan dakam
perundang-undangan keputusan MENPAN (Menteri proses pengolahan data.
Pendayagunaan Aparatur Negara) Nomor 63 tahun 2003 2. Program Flowmap Bagan yang memperlihatkan
(Reformasi & Republik, 2018). urutan instruksi yang digambarkan dengan simbol
Maka dapat disimpulkan bahwa pelayanan publik tertentu untuk memcahkan masalah dalam suatu
merupakan hal utama ketika ingin bergerak di bidang jasa, program.
baik itu bersifat komersial atau non komersial. Untuk yang H. Unified Modeling Language (UML)
bersifat komersial hanya bertujuan mencari keuntungan. Unified Modeling Language (UML) adalah salah satu
Sedangkan pelayanan non komersial bertujuan pemberian standar bahasa yang banyak digunakan di dunia industri untuk
pelayanan kepada masyarakat dan tidak memprioritaskan mendefinisikan requirement, membuat analisis dan desain,

Korespondensi: Fulan Fulana 3


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

serta menggambarkan arsitektur dalam pemrograman (JVM). Bahasa pemrograman ini dikembangkan oleh JetBrains
berorientasi objek. (Rosa A.S dan Shalahuddin). semenjak 2011 dan resmi didukung oleh Google untuk
I. Metode Pengembangan Prototype pengembangan aplikasi android pada Mei 2017 diumumkan
Prototyping adalah sebuah proses pengembangan sistem pada acara Google I/O 2017. Semenjak event tersebut
dan perangkat lunak yang menggunakan pendekatan model popularitas bahasa pemrograman ini mengalami peningkatan
kerja atau purwarupa (prototype) (Takayama & Landay, 2002). yang signifikan. Bahasa pemrograman ini dapat digunakan
Metode prototyping yang ditulis oleh (Victor, 2003) memiliki 2 untuk pengembangan aplikasi android, server-side dan client-
(dua) bagian didalamnya yaitu, bagian konstruksi dan bagian side. Kotlin dipersiapkan full interoperability dan dengan Java,
produksi. Bagian pertama adalah bagian konstruksi yang sehingga Kotlin dapat digabungkan dalam satu project aplikasi
digunakakan untuk membentuk sebuah infratruktur yang dengan bahasa Java. Masalah lain yang biasa ditemukan
diperlukan oleh seorang pengembang sebelum memasuki masa dalambahasa pemrograman Java adalah NullExceptionPointer
produksi. Bagian ini terdiri dari analisis kebutuhan, desain (NPE).
prototype, dan membagun prototype. Kemudian dilanjutkan O. Framework
dengan bagian produksi yang dilakukan pengembang untuk Framework merupakan sebuah kerangka kerja yang
membuat atau mengimplementasikan prototype. Bagian ini memudahkan pengembang aplikasi untuk membangun
terdiri dari implementasi, pengujian, dan pemeliharaan. software sesuai dengan Bahasa pemrograman tertentu.
J. Basis Data Framework adalah kerangka kerja. Framework juga
Menurut Stephens dan Plew (2000), Basis data adalah dapat diartikan sebagai kumpulan script (terutama class
mekanisme yang digunakan untuk menyimpan informasi atau dan function) yang dapat membantu developer/programmer
data. Informasi adalah sesuatu yang kita gunakan sehari-hari dalam menangani berbagai masalahmasalah dalam
untuk berbagai alasan. Dengan basisdata, pengguna dapat pemrograman seperti koneksi ke database,pemanggilan
menyimpan data secara terorganisasi. Setelah data disimpan, variabel, file,dll sehingga developer lebih fokus dan
informasi harus mudah diambil. Kriteria dapat digunakan untuk lebih cepat membangun aplikasi.
mengambil informasi. Cara data disimpan dalam basisdata P. Laravel
menentukan seberapa mudah mencari informasi berdasarkan Menurut Naista (2017) mengemukakan bahwa framework
banyak kriteria. Data pun harus mudah ditambahkan kedalam adalah suatu struktur konseptual dasar digunakan untuk
basisdata, dimodifikasi, dan dihapus. memecahkan atau menangani suatu masalah yang bersifat
K. MySQL kompleks. Singkatnya, framework merupakan suatu kerangka
Data adalah bagian penting dari pemrograman modern kerja dari sebuah website yang akan dibangun. Dengan
sehingga keseluruhan bahasa program menyediakan fungsi menggunakan kerangka tersebut, waktu yang perlukan dalam
untuk mengakses database. Standar utama untuk bahasa membangun sebuah website menjadi lebih singkat dan
database adalah Structured Query Language (SQL). SQL memudahkan dalam proses perbaikan.
distandarisasi sebagai bahasa untuk menciptakan database, Q. Visual Studio Code
menyimpan informasi ke dalam database, dan mendapatkan Visual Studio Code adalah editor source code yang
kembali informasi darinya. Aplikasi khusus dan lingkungan dikembangkan oleh Microsoft untuk Windows, Linux dan
pemrograman mengkhususkan diri untuk menginterpretasikan MacOS. Ini termasuk dukungan untuk debugging, GIT Control
data SQL. yang disematkan, penyorotan sintaks, penyelesaian kode cerdas,
L. XAMPP cuplikan, dan kode refactoring. Hal ini juga dapat disesuaikan,
Menurut Yudhanto dan agus Purbaya (2014) ―XAMPP sehingga pengguna dapat mengubah tema editor, shortcut
merupakan program paket PHP dan MySQL berbasis keyboard, dan preferensi.Visual Studio Code gratis dan open-
opensource yang saat ini merupakan andalan para programmer source, meskipun unduhan resmi berada di bawah lisensi
PHP dalam melakukan programming dan melakukan testing proprietary.
hasil programnya. R. Android Studio
M. PHP Android Studio merupakan sebuah Integrated
PHP merupakan singkatan dari Hypertext Preprocessor. Development Environment (IDE) khusus untuk membangun
PHP digunakan sebagai bahasa script server-side dalam aplikasi yang berjalan pada platform android. Android studio
pengembangan Web yang disisipkan pada dokumen HTML. ini berbasis pada IntelliJ IDEA, sebuah IDE untuk bahasa
Penggunaan PHP memungkinkan Web dapat dibuat dinamis pemrograman Java. Bahasa pemrograman utama yang
sehingga maintenance situs Web menjadi lebih mudah dan digunakan adalah Java, sedangkan untuk membuat tampilan
efisien. PHP ditulis menggunakan bahasa C. PHP dapat atau layout, digunakan bahasa XML. Android studio juga
digunakan dengan gratis (free) dan bersifat Open Source. PHP terintegrasi dengan Android Software Development Kit (SDK)
dirilis dalam lisensi PHP License, sedikit berbeda dengan untuk deploy ke perangkat android. Android Studio juga
lisensi GNU General Public License (GPL) yang biasa merupakan pengembangan dari eclipse, dikembangkan
digunakan untuk proyek Open Source. menjadi lebih kompleks dan professional yang telah tersedia
N. Kotlin didalamnya Android Studio IDE, Android SDK tools.
Kotlin adalah bahasa pemrograman statically-typed yang III. METODOLOGI PENELITIAN
mengkombinasikan prinsip-prinsip object-oriented dengan Pada penelitian ini, peneliti menggunakan jenis metode
fitur-fitur fungsional dan berjalan diatas Java Virtual Machine penelitian kualitatif. Alasan peneliti menggunakan metode

Korespondensi: Fulan Fulana 4


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

penelitian kualitatif yaitu agar peneliti lebih memahami situasi


sosial yang terjadi di Desa Karanganyar dengan sistem
informasi publik secara mendalam. Menganut aliran
fenomologis dimana kegiatan penelitian dititik beratkan pada
penguraian dan pemahaman terhadap gejala sosial yang
diamatinya berdasarkan sudut pandang orang yang diteliti
(Ahyar et al., 2020). Teknik pengumpulan data dengan
observasi, wawancara dan studi literatur.
IV. PERENCANAAN & IMPLEMENTASI
A. Perancangan
Pada perancangan ini adalah penentuan proses dan data
yang diperlukan oleh sistem baru. Tujuan dari perancangan
sistem adalah untuk memenuhi kebutuhan pemakai sistem
serta untuk memberikan gambaran yang jelas dan rancang
bangun yang lengkap.
B. Communication
Hasil dari komunikasi tersebut adalah inisialisasi project,
seperti menganalisis permasalahan yang ada dan
mengumpulkan data-data yang diperlukan. Serta membantu Gambar 2 Flowmap Usulan
mendefinisikan fitur dan fungsi software. c. Use Case Diagram
a. Analisis Prosedur Berjalan Berikut adalah gambaran Use Case Diagram:
Berikut Flowmap Sistem berjalan ada:

Gambar 3 Use Case Diagram

Berikut adalah definisi actor yang akan dijelaskan


pada tabel berikut:
TABEL I
DEFINISI AKTOR

Gambar 1 Flowmap Berjalan


b. Analisis Prosedur Usulan
Berikut flowmap system usulan:

Korespondensi: Fulan Fulana 5


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

No. Aktor Deskripsi Tujuan Untuk mengelola data warga


1. Admin Admin adalah seseorang yang Kondisi Awal Actor admin berada dihalaman
mengelola data warga, pengajuan dashboard
surat, Kelola profil, dan
Kondisi Akhir Actor admin berada dihalaman
manajemen user.
data warga
Skenario Utama
Aksi Aktor Reaksi Sistem
Aktor admin melakukan Aktor admin akan diarahkan ke
2. User User adalah seseorang yang bisa Kelola data warga halaman data warga
melakukan Kelola profil, input
pengajuan surat domisili,
pengajuan surat kematian, SKU, TABEL V
pengajuan surat kelahiran, DEFINISI USE CASE DIAGRAM
pengajuan Surat belum menikah,
pengajuan surat izin keramaian.
3. Lurah Lurah adalah seseorang yang TEBEL V
memberi validasi dan tanda SKENARIO USE CASE DIAGRAM KELOLA PENGAJUAN SURAT
tangan digital.

No. Aktor Deskripsi


1. Login Aktor admin dan actor user
yang melakukan login untuk
masuk ke aplikasi. Jika gagal
login maka akan diarahkan
Kembali ke menu login, jika
berhasil akan diarahkan ke
menu dashboard/main menu.
2. Kelola profil Aktor admin dan actor user
dapat menngubah foto profil
dan password.
TABEL II 3. Data warga Aktor admin yang dapat
SKENARIO USE CARE DIAGRAM mengakses data warga yang
Definisi sudah masuk dari warga.
Nama Use Case Login 4. Kelola Pengajuan Aktor admin yang dapat
Aktor User dan admin Surat melakukan Kelola pengajuan
Tujuan Meninjau admin yang masuk ke surat dan meninjau sebuah
sistem pengajuan surat yang masuk.
Kondisi Awal Actor user dan admin berada 5. Manajemen User Meninjau admin yang login
dihalaman login pada sistem
Kondisi Akhir Actor user dan admin berada 6. Pengajuan surat Actor user yang dapat
dihalaman dashboard domisili melakukan sebuah pengajuan
Skenario Utama untuk membuat surat domisili
Aksi Aktor Reaksi Sistem 7. Pengajuan surat Actor user yang dapat
Akor melakukan login Actor user dan admin akan kematian melakukan sebuah pengajuan
diarahkan ke dashboard untuk membuat surat kematian
8. Pengajuan SKU Actor user yang dapat
melakukan sebuah pengajuan
untuk membuat SKU
TABEL III
9. Pengajuan surat Actor user yang dapat
SKENARIO USE CASE DIAGRAM KELOLA PROFIL Definisi
kelahiran melakukan sebuah pengajuan
Definisi Nama Use Case untukKelola
membuat pengajuan surat
surat kelahiran
Nama Use Case Kelola profil Aktor Admin
10. Pengajuan surat Actor user yang dapat
Aktor User dan admin belumTujuan
menikah Untuk mengelola
melakukan sebuah pengajuan
pengajuan
Tujuan Untuk mengelola profil untuk surat yang masuk
membuat surat belum
Kondisi Awal Aktor user dan admin berada Kondisi Awal menikah Aktor admin berada
dihalaman dashboard 11. Pengajuan surat dihalaman
Actor userdashboard
yang dapat
Kondisi Akhir Aktor user dan admin berada Kondisi
izin Akhir
keramaian Actor adminsebuah
melakukan berada dihalaman
pengajuan
dihalaman Kelola profil pengajuan
untuk di menu pengajuan
membuat surat izin
Skenario Utama surat yang sudah dipilih
keramaian
Aksi Aktor Reaksi Sistem 12. Logout Skenario Utama
Aktor user dan admin yang
Akor melakukan Kelola Actor user dan admin akan Aksi Aktor Reaksi
dapat Sistem
keluar dari aplikasi
profil diarahkan ke halaman Kelola 13. Aktor
Data admin
Pengajuan Aktor
Aktor admin
lurah akan
yangdiarahkan
memberi
profil dan mengubah foto profil melakukan
Surat Kelola kevalidasi
halaman menu
dari pengajuan
pengajuan suratsurat
pengajuan surat yang sudah dipilih
TEBEL IV
SKENARIO USE CASE DIAGRAM DATA WARGA
Definisi
Nama Use Case Data warga TABEL VI
Aktor Admin SKENARIO USE CASE DIAGRAM MANAJEMEN USER

Korespondensi: Fulan Fulana 6


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

Definisi Nama Use Case Pengajuan surat kelahiran


Nama Use Case Manajemen user Aktor User
Aktor Admin Tujuan Untuk mengisi data pengajuan
Tujuan Untuk meninjau petugas yang surat kelahiran
login ke sistem Kondisi Awal Aktor user berada dihalaman
Kondisi Awal Aktor admin berada dihalaman dashboard
dashboard Kondisi Akhir Actor user berada dihalaman
Kondisi Akhir Actor admin berada dihalaman pengajuan surat kelahiran dan
manajemen user mengisi data
Skenario Utama Skenario Utama
Aksi Aktor Reaksi Sistem Aksi Aktor Reaksi Sistem
Aktor admin memilih Aktor admin akan diarahkan ke Aktor user memilih Aktor user akan diarahkan ke
menu manajemen user halaman menu manajemen user menu pengajuan surat halaman menu pengajuan surat
kelahiran kelahiran dan mengisi data
TEBEL VII
SKENARIO USE CASE DIAGRAM PENGAJUAN SURAT DOMISILI TABEL XI
Definisi SKENARIO USE CASE DIAGRAM PENGAJUAN SURAT BELUM
Nama Use Case Pengajuan surat domisili MENIKAH
Aktor User Definisi
Tujuan Untuk mengisi data pengajuan Nama Use Case Pengajuan surat belum menikah
surat domisili Aktor User
Kondisi Awal Aktor admin berada dihalaman Tujuan Untuk mengisi data pengajuan
dashboard surat belum menikah
Kondisi Akhir Actor admin berada dihalaman Kondisi Awal Aktor user berada dihalaman
pengajuan surat domisili dan dashboard
mengisi data Kondisi Akhir Actor user berada dihalaman
Skenario Utama pengajuan surat belum menikah dan
Aksi Aktor Reaksi Sistem mengisi data
Aktor user memilih Aktor user akan diarahkan ke Skenario Utama
menu pengajuan surat halaman menu pengajuan surat Aksi Aktor Reaksi Sistem
domisili domisili dan mengisi data Aktor user memilih Aktor user akan diarahkan ke
menu pengajuan surat belum halaman menu pengajuan surat
TABEL VIII menikah belum menikah dan mengisi data
SKENARIO USE CASE DIAGRAM PENGAJUAN SURAT KEMATIAN
Definisi TEBEL XII
Nama Use Case Pengajuan surat kematian SKENARIO USE CASE DIAGRAM IZIN KERAMAIAN
Aktor User Definisi
Tujuan Untuk mengisi data pengajuan Nama Use Case Pengajuan izin keramaian
surat kematian Aktor User
Kondisi Awal Aktor user berada dihalaman Tujuan Untuk mengisi data pengajuan
dashboard izin keramaian
Kondisi Akhir Actor user berada dihalaman Kondisi Awal Aktor user berada dihalaman
pengajuan surat kematian dan dashboard
mengisi data Kondisi Akhir Actor user berada dihalaman
Skenario Utama pengajuan izin keramaian dan
Aksi Aktor Reaksi Sistem mengisi data
Aktor user memilih Aktor user akan diarahkan ke Skenario Utama
menu pengajuan surat halaman menu pengajuan surat Aksi Aktor Reaksi Sistem
kematian kematian dan mengisi data Aktor user memilih Aktor user akan diarahkan ke
menu pengajuan izin halaman menu pengajuan izin
TABEL IX keramaian keramaian dan mengisi data
USE CASE DIAGRAM PENGAJUAN SKU
Definisi TABEL XIII
Nama Use Case Pengajuan SKU USE CASE DIAGRAM LOGOUT
Aktor User Definisi
Tujuan Untuk mengisi data pengajuan Nama Use Case Logout
SKU Aktor Admin dan User
Kondisi Awal Aktor user berada dihalaman Tujuan Untuk kelaur dari sistem
dashboard Kondisi Awal Aktor user dan admin berada
Kondisi Akhir Actor user berada dihalaman dihalaman logout
pengajuan SKU dan mengisi data Kondisi Akhir Actor user berada dihalaman
Skenario Utama login
Aksi Aktor Reaksi Sistem Skenario Utama
Aktor user memilih Aktor user akan diarahkan ke Aksi Aktor Reaksi Sistem
menu pengajuan SKU halaman menu pengajuan SKU dan Aktor user dan admin Aktor user dan admin akan
mengisi data melakukan logout diarahkan ke halaman login

TABEL X Definisi
SKENARIO USE CASE DIAGRAM PENGAJUAN SURAT KELAHIRAN Nama Use Case Data Pengajuan Surat
Definisi Aktor Lurah

Korespondensi: Fulan Fulana 7


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

Tujuan Untuk memvalidasi pengajuan


surat dan ttd digital
Kondisi Awal Aktor lurah berada di dashboard
Kondisi Akhir Aktor lurah berada di halaman
data pengajuan surat
Skenario Utama
Aksi Aktor Reaksi Sistem
Akor melakukan validasi Actor lurah akan diarahkan
data pengajuan surat ke halaman data pengajuan
surat, memvalidasi data
pengajuan dan ttd digital

d. Activity Diagram

Gambar 6 Activity Diagram Data Warga

Gambar 4 Activity Diagram Login


Gambar 7 Activity Diagram Pengajuan Surat
Pada gambar 4 menunjukkan actor user dan admin
diharuskan login dengan memasukkan username dan
password, kemudian data yang dimasukkan akan di validasi.

Gambar 8 Activity Diagram Pengajuan Surat

Gambar 5 Activity Diagram Kelola Profil

Korespondensi: Fulan Fulana 8


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

Gambar 9 Activity Diagram Manajemen User

Gambar 12 Activity Diagram Pengajuan SKU

Gambar 13 Activity Diagram Surat Kelahiran


Gambar 10 Activity Diagram Pengajuan Surat Domisili

Gambar 14 Activity Diagram Pengajuan Surat Belum Menikah

Gambar 11 Activity Diagram Pengajuan Surat Kematian

Korespondensi: Fulan Fulana 9


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

Gambar 17 tampilan halaman login

Gambar 15 Activity Diagram Pengajuan Surat Izin Keramaian

Gambar 18 halaman dashboard admin

Gambar 19 halaman data warga

Gambar 16 Activity Diagram Data Pengajuan Surat

Gambar 20 halaman pengajuan surat

Pada menu Kelola pengajuan surat, ada beberapa


menu. Diantaranya menu pengajuan surat domisili,
pengajuan surat kematian, pengajuan SKU,
pengajuan surat kelahiran, pengajuan surat belum
menikah, dan pengajuan surat izin keramaian.
Gambar 17 Activity Diagram Logout

C. Contruction Of Prototype
a. Implementasi

Korespondensi: Fulan Fulana 10


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

Gambar 21 halaman pengajuan surat domisili Gambar 25 halaman pengajuan surat kelahiran

Gambar 26 halaman pengajuan surat izin keramaian


Gambar 22 halaman pengajuan surat kematian
b. Pengujian Black-Box Testing
TABEL XV
CAST TEST
Field yang diuji Skenario Hasil yang
Pengujian diharapkan
Form Pada saat warga Tidak ada pesan
Pengajuan akan akan kesalahan
Surat Domisili mengisi form
data dari
pengajuan surat
domisili maka
jika warga sudah
selesai mengisi
akan dikirim.
Gambar 23 halaman pengajuan SKU Form Pada saat warga Tidak ada pesan
Pengajuan akan akan kesalahan
SuratKematian mengisi form
data dari
pengajuan surat
kematian maka
jika warga sudah
selesai mengisi
akan dikirim.
form Pada saat warga Tidak ada pesan
Pengajuan akan akan kesalahan
SKU mengisi form
data dari
pengajuan SKU,
maka jika warga
sudah selesai
Gambar 24 halaman pengajuan surat belum menikah mengisi akan
dikirim.
From Pada saat warga Tidak ada pesan
Pengajuan akan akan kesalahan
Surat mengisi form
Kelahiran data dari
pengajuan surat
kelahiran, maka
jika warga sudah
selesai mengisi
akan dikirim.
Form Pada saat warga Tidak ada pesan
Pengajuan akan akan kesalahan

Korespondensi: Fulan Fulana 11


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

Surat Belum mengisi form sudah


Menikah data dari selesai
pengajuan surat mengisi
belum menikah, akan
maka jika warga dikirim.
sudah selesai Pada saat
mengisi akan warga
dikirim. mengisi
form data
From
pengajuan Muncul
Pengajua Muncul pesan
Field yang Skenario Hasil yang surat pesan Tdak berhasil
n Surat kesalahan
diuji Pengujian diharapkan domisili, kesalahan
Domisili
warga tidak
Form Pada saat warga Tidak ada pesan mengisi
Pengajuan Izin akan akan kesalahan data dengan
Keramaian mengisi form lengkap
data dari da saat idak ada Tidak Berhasil
pengajuan surat warga akan pesan ada pesan
izin keramaian, akan kesalahan kesalahan
maka jika warga mengisi
sudah selesai form data
mengisi akan dari
dikirim. Form pengajuan
Button Selesai Ketika admin Tidak ada pesan Pengajua surat
di menu mengklik selesai kesalahan n Surat kematian
Kelola maka akan Kematian maka jika
pengajuan muncul warga
surat pemberitahuan sudah
bahwa pengajuan selesai
selesai mengisi
dikerjakan. akan
Button Proses Ketika admin Tidak ada pesan dikirim.
di menu mengklik proses kesalahan ada saat Muncul pesan Muncul Tidak
Kelola maka akan warga kesalahan pesan berhasil
pengajuan muncul mengisi kesalahan
surat pemberitahuan form data
Form
bahwa pengajuan pengajuan
Pengajua
sedang surat
n Surat
dikerjakan. kematian,
Kematian
Button tolak di Ketika admin Tidak ada pesan warga tidak
menu Kelola mengklik selesai kesalahan mengisi
pengajuan maka akan data dengan
surat muncul lengkap
pemberitahuan ada saat
bahwa pengajuan warga akan
ditolak. akan
login Ketika user, Tidak ada pesan mengisi
admin, lurah kesalahan form data
akan login, maka dari
Form Tidak ada Tidak
ketika sudah pengajuan
Pengajua pesan ada pesan Berhasil
mengisi SKU, maka
n SKU kesalahan kesalahan
username dan jika warga
password maka sudah
akan mengklik selesai
login. mengisi
akan
TABEL XVI dikirim.
HASIL PENGUJIAN Pada saat
Field Hasil warga
Skenario Hasil yang mengisi
yang pengujia Kesimpulan
Pengujian diharapkan form data
diuji n form Muncul
Pada saat pengajuan Muncul pesan Tidak
Pengajua pesan
warga akan SKU, kesalahan berhasil
n SKU kesalahan
akan warga tidak
mengisi mengisi
From data dengan
form data Jika tidak ada Tidak
Pengajua lengkap
dari pesan ada pesan Berhasil
n Surat Pada saat
pengajuan kesalahan kesalahan From
Domisili warga akan Tidak ada Tidak
surat Pengajua
domisili akan pesan ada pesan Berhasil
n Surat
maka jika mengisi kesalahan kesalahan
Kelahiran
warga form data

Korespondensi: Fulan Fulana 12


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

dari Keramaia form data


pengajuan n pengajuan
surat surat belum
kelahiran, menikah,
maka jika warga tidak
warga mengisi
sudah data dengan
selesai lengkap
mengisi Ketika
akan admin
dikirim. mengklik
Button
Pada saat selesai
Selesai di
warga maka akan Tidak ada Tidak
menu
mengisi muncul pesan ada pesan Berhasil
Kelola
form data pemberitah kesalahan kesalahan
From pengajua
pengajuan Muncul uan bahwa
Pengajua Muncul pesan Tidak n surat
surat pesan pengajuan
n Surat kesalahan berhasil
kelahiran, kesalahan selesai
Kelahiran
warga tidak dikerjakan.
mengisi Ketika
data dengan admin
lengkap mengklik
Button
proses
Proses di
Field Hasil maka akan Tidak ada Tidak
Skenario Hasil yang menu
yang Pengujia Kesimpulan muncul pesan ada pesan Berhasil
Pengujian Diharapkan Kelola
diuji n pemberitah kesalahan kesalahan
pengajua
uan bahwa
Pada saat n surat
pengajuan
warga akan
sedang
akan
dikerjakan.
mengisi
Ketika
form data
admin
dari
Form Button mengklik
pengajuan
Pengajua Tidak ada Tidak tolak di selesai
surat belum Tidak ada Tidak
n Surat pesan ada pesan Berhasil menu maka akan
menikah, pesan ada pesan Berhasil
Belum kesalahan kesalahan Kelola muncul
maka jika kesalahan kesalahan
Menikah pengajua pemberitah
warga
n surat uan bahwa
sudah
pengajuan
selesai
ditolak.
mengisi
akan Input NIK
Tidak ada Tidak
dikirim. dan
Login pesan ada pesan Berhasil
Pada saat password
kesalahan kesalahan
warga sesuai
mengisi Input NIK
Muncul
Form form data dan Muncul pesan Tidak
Login pesan
Pengajua pengajuan Muncul password kesalahan berhasil
Muncul pesan Tidak kesalahan
n Surat surat belum pesan tidak sesuai
kesalahan berhasil
Belum menikah, kesalahan
Menikah warga tidak
mengisi III. KESIMPULAN
data dengan
Penulis telah berhasil merancang dan membangun
lengkap
Pada saat Aplikasi Pelayanan Administrasi Surat Menyurat Berbasis
warga akan Web dan Androind menggunakan Framework Laravel di Desa
akan Karang Anyar telah selesai dibuat dengan menggunakan
mengisi metode pengembangan perangkat lunak Prototype Pressman
form data
dari 2010 dan perancangan model menggunakan Unified Modeling
Form Language (UML), dibangun dengan Bahasa pemrograman
pengajuan
Pengajua Tidak ada Tidak
surat izin PHP dan database MySQL, serta pengujian system
n Izin pesan ada pesan Berhasil
keramaian, menggunakan metode ¬Black Box. Dengan dibuatnya aplikasi
Keramaia kesalahan kesalahan
maka jika
n ini agar dapat mengetahui adanya peningkatan kualitas
warga
sudah layanan, baik secara administrasi surat menyurat bagi
selesai masyarakat Desa Karang Anyar. Aplikasi ini dapat mengelola
mengisi sistem administrasi surat menyurat Desa yang dapat
akan
dikirim. digunakan secara mandiri oleh perangkat Desa. Bermanfaat
Form Pada saat Muncul untuk mendukung fungsi dan tugas kantor Desa, termasuk
Muncul pesan Tidak
Pengajua warga
kesalahan
pesan
berhasil administrasi surat menyurat.
n Izin mengisi kesalahan

Korespondensi: Fulan Fulana 13


JATIKOM (Jurnal Aplikasi dan Teori Ilmu Komputer), Vol. x, No. y, mm yy

REFERENSI
[1] Ahyar, H. et al. (2020) Buku Metode Penelitian Kualitatif &
Kuantitatif.
[2] Alkadafi, M., Rusdi, & April, M. (2019). Penataan Administrasi
Pemerintahan Desa Di Desa Kualu Nenas Kecamatan Tambang
Kabupaten Kampar. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada
Masyarakat, 3(Juni 2019), 76–84.J. Breckling, Ed., The Analysis of
Directional Time Series: Applications to Wind Speed and Direction,
ser. Lecture Notes in Statistics. Berlin, Germany: Springer, 1989, vol.
61.
[3] Arnova, T., & Ahmad, I. (2015). Sistem Informasi E-Document
Korespodensi Pada Korem 043/Gatam. Jurnal Rekayasa dan
Manajemen Sistem Informasi , 1 (2), 15-18. M. Wegmuller, J. P. von
der Weid, P. Oberson, and N. Gisin, ―High resolution fiber distributed
measurements with coherent OFDR,‖ in Proc. ECOC’00, 2000, paper
11.3.4, p. 109.
[4] Irsan, M. (2015) ‗Rancang Bangun Aplikasi Mobile Notifikasi
Berbasis Android Untuk Mendukung Kinerja Di Instansi
Pemerintahan‘, Jurnal Penelitian Teknik Informatika, 1(1), pp. 115–
120.
[5] Kosasi, S., & Kuway, S. M. (2012). Studi Analisis Persyaratan
Kebutuhan Sistem Dalam Menghasilkan Perangkat Lunak Yang
Berkualitas. Jurnal Ilmiah SISFOTENIKA , 2, No. 1.
[6] Lipursari, A. (2012). Peran Sistem Informasi Manajemen (SIM) Dalam
Pengambilan Keputusan. JURNAL STIE SEMARANG , 05 No. 1, 26-
37
[7] Pasolong, H. (2010). Teori Administrasi Publik. Bandung: Alfabeta
Pratama, Rizky Hersya. "Pelayanan Publik Berbasis Teknologi
Informasi Dan Komunikasi (Tik), Elektronik Rukun Tetangga/rukun
Warga (E-rt/rw)(Studi E-government Di Kelurahan Ketintang
Kecamatan Gayungan Pemerintah Kota Surabaya)." Jurnal
Administrasi Publik 3, no. 12 (2015): 2128-2132.

Korespondensi: Fulan Fulana 14

Anda mungkin juga menyukai