Anda di halaman 1dari 3

KISI – KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

Satuan Pendidikan : SMP Waktu : 120 Menit


Mata Pelajaran : IPA Jumlah Soal : 40 Butir
Kelas/Smt : IX / 1 Bentuk Soal : Pilihan Ganda
Kurikulum :

Materi Jumlah
Kompetensi Indikator Soal No Soal
Pokok/ Soal
Dasar
1.1. Mendeskripsikan sistem ekskresi  Membedakan jenis pengeluaran zat dari tubuh manusia 4 1
pada manusia dan hubungannya Sistem  Menjelaskan peran glomerulus (nefron) 2
dengan kesehatan. Ekskresi  Menunjukkan bagian-bagian kulit 3
 Memberikan contoh kelainan/penyakit pada ekskresi 4

1.2. Mendeskripsikan sistem reproduksi Sistem  Mengidentifikasi alat reproduksi jantan 4 5


dan penyakit yang berhubungan Reproduksi  Menjelaskan fungsi testis 6
dengan sistem reproduksi pada  Menunjukkan proses fertilisasi pada organ reproduksi 7
manusia.  Menjelaskan pengertian menstruasi 8

1.3. Mendeskripsikan sistem koordinasi Sistem  Menjelaskan fungsi bagian sel saraf 4 9
dan alat indera pada manusia dan Koordinasi  Mengurutkan mekanisme gerak refleks 10
hubungannya dengan kesehatan  Memberikan contoh aktivitas saraf otonom 11
 Menjelaskan fungsi bagian-bagian telinga 12

2.1 Mengidentifikasi kelangsungan hidup Kelangsungan  Mengidentifikasi keberhasilan spesies dalam kelangsungan hidup 4 13
makhluk hidup melalui adaptasi, Hidup Mahluk  Mengidentifikasi peristiwa adaptasi perilaku pada tumbuhan 14
seleski alam, dan perkembangbiakan Hidup  Mengidentifikasi karakteristik adaptasi morfologi pada tumbuhan 15
 Menjelaskan fenomena seleksi alam 16

2.2 Mendeskripsikan konsep pewarisan Konsep  Mengidentifikasi istilah-istilah dalam persilangan 2 17


sifat pada makhluk hidup Pewarisan  Menentukan jumlah gamet 18
Sifat

1
Materi Jumlah
Kompetensi Indikator Soal No Soal
Pokok/ Soal
Dasar
2.3. Mendeskripsikan proses pewarisan dan Proses dan  Menghitung persentase hasil persilangan dominansi penuh 4 19
hasil pewarisan sifat dan hasil Pewarisan  Menghitung hasil persilangan intermediat 20
penerapannya. Sifat  Menghitung persentase hasil persilangan dihibrid 21
 Menentukan genotip dan fenotip pada dihibrid 22

2.4. Mendeskripsikan penerapan Bioteknologi  Menentukan jenis mikroorganisme pada produk minuman 4 23
bioteknologi dalam mendukung bioteknologi
kelangsungan hidup manusia melalui  Mengidentifikasi manfaat kultur jaringan 24
produksi pangan  Menjelaskan beberapa teknik bercocok tanam modern 25
 Mengidentifikas penerapan bioteknologi di bidang kesehatan 26

1.4. Mendeskripsikan muatan listrik Muatan  Mengidentifikasi perpindahan muatan listrik pada ebonite dan kain 4 27
untuk memahami gejala-gejala listrik Listrik wol
statis serta kaitannya dalam  Menghitung besar gaya colomb pada muatan listrik 28
kehidupan sehari-hari  Mengidentifikasi jenis muatan listrik 29

1.5. Menganalisis percobaan listrik Listrik Dinamis Menjelaskan pengertian arus listrik 5 30
dinamis dalam suatu rangkaian serta  Membaca nilai Amperemeter 31
penerapannya dalam kehidupan  Menghitung besar hambatan kawat penghantar 32 , 35
sehari-hari  Menghitung besar hambatan pada rangkaian tertutup 33

1.6. Mendeskripsikan prinsip kerja Elemen dan  Menunjukkan persamaan hukum Kirchoff 3 34
elemen dan arus listrik yang Arus Listrik  Menjelaskan pengertian gaya gerak listrik 36
ditimbulkannya serta penerapannya  Menghitung besar tegangan jepit 37
dalam kehidupan sehari-hari

1.7. Mendeskripsikan hubungan energi Energi dan  Menghitung besar energi pada alat listrik 3 38
dan daya listrik serta Daya Listrik  Menghitung biaya pemakaian energi listrik setiap bulan 39
pemanfaatannya dalam kehidupan  Menghitung besar daya listrik 40
sehari-hari

2
Materi Jumlah
Kompetensi Indikator Soal No Soal
Pokok/ Soal
Dasar

Bogor, 01 Oktober 2015


Penyusun,

……………………..

Anda mungkin juga menyukai