Anda di halaman 1dari 1

BAB II

LANDASAN TEORI DAN KAJIAN PUSTAKA

A. Pengertian peran
Kata peran adalah akronim dari pemetakan pikiran yang sering juga disebut dengan
istilah mind mapping. Pemetakan pemikiran (bahasa inggris mind mapping) adalah suatu
metode untuk memaksimalkan potensi pikiran manusia dengan menggunkan otak kanan
dan otak kirinya secara simultan. Metode ini dikenalkan oleh Tony Buzan pada tahun 19974,
seorang ahli pengembangan potensi manusia dalam inggris. Mind map adalah cara mencatat
kreatif, efektif, dan secara harfiah akan memetakan pikiran-pikiran kita. Mind map juga
sangat sederahan.1
Menurut Soerjono Soerkanto yaitu peran merupakan aspek dinamis kedudukan
(status), apabila seseorang melaksanakan hak dan kewajibannya sesuai dengan kedudukan,
maka ia menjalankan suatu peran.
Menurut Gibson Invancevich peran yaitu seseorang yang harus berhubungan
dengan 2 sistem yang berbeda, biasanya organisasi.
Menurut Riyadi peran dapat diartikan sebagai orientasi dan konsep dari bagian yang
dimainkan oleh suatu pihak dalam oposisi sosial. Dengan peran tersebut sang pelaku baik
individu maupun organisasi akan berperilaku sesuai harapan orang atau lingkungannya.
Berdasarkan pendapat tersebut, maka disimpulkan peran sebagai berikut:
a. Peran adalah pengaruh yang diharapkan dengan seseorang dalam dan antar hubungan
siosial tertentu.
b. Peran adalah pengaruh yang berhubungan dengan status atau kedudukan sosial
tertentu.
c. Peran berlangsung bilamana seseorang melaksanakan hak-hak dan kewajiban-
kewajibannya sesuai dengan statusnya.2
B.

Anda mungkin juga menyukai