Anda di halaman 1dari 5

RANCANGAN ALAT PENYEDUH MIE OTOMATIS BERBASIS ARDUINO

Nissa Efriliani Firdaus1, Arif Rakhman2, Ida Afriliana3


Email: nissaefrilf06@gmail.com
DIII Teknik Komputer Politeknik Harapan Bersama
Jln. Mataram No.09 Tegal
Telp/Fax (0283) 35200

ABSTRAK

Perkembangan teknologi zaman sekarang semakin pesat, banyak barang – barang elektronik diciptakan guna
membantu atau mempermudah pekerjaan manusia. Tidak terkecuali pada aspek dibidang makanan, contoh yang
sudah diamati pada sebagian rest area tol, maupun sebagian minimarket masih banyak penyeduh mie yang
manual dan notabe nya masih relatif bermasalah saat digunakan, seperti air yang kurang panas, penggunaan air
yang berlebihan maupun masalah safety penggunaan nya. Penyelesaian yang ditawarkan pada penelitian kali ini,
rancangan alat penyeduh mie otomatis berbais Arduino bertujuan untuk memudahkan pengguna saat akan
menyeduhkan air dan dapat mengkonsumi mie dimanapun secara mudah. Dengan menggunakan Arduino Uno
yang berguna sebagai pusat pengendali alat, Water Level Float Sensor Switch sebagai output dan sebagai
pendeteksi tandon air pada termos sudah penuh, Sensor Suhu DS18B20 untuk mengetahui jumlah nilai suhu air
disetiap masing – masing mie yang akan ditampilkan di LCD, dan Aplikasi, Adaptor sebagai penghubung arus
di Arduino.

Kata kunci : Penyeduh Otomatis, Arduino Mega, Sensor Suhu DS18B20, Water Level Float Sensor Switch

1. Pendahuluan telah menjadi bagian yang tidak dapat


Teknologi yang sangat baik di era dipisahkan dalam kehidupan sehari – hari.
globalisasi saat ini telah memberikan banyak Perkembangan teknologi zaman
manfaat dalam kemajuan diberbagai aspek sekarang semakin pesat, banyak barang –
sosial. Perkembangan teknologi ini juga harus barang elektronika diciptakan guna membantu
di ikuti dengan perkembangan Sumber Daya atau mempermudah pekerjaan manusia. Tidak
Manusia (SDM). Manusia sebagai penggguna terkecuali pada aspek dibidang makanan,
teknologi harus mampu memanfaatkan contoh yang sudah diamati pada sebagian rest
teknologi yang ada saat ini, maupun area tol, maupun sebagian minimarket masih
perkembangan teknologi selanjutnya. banyak penyeduh mie yang manual dan
Adaptasi manusia dengan teknologi baru yang notabe nya masih relatif bermasalah saat
telah berkembang wajib untuk dilakukan digunakan, seperti air yang kurang panas,
melalui pendidikan. Hal ini dilakukan agar penggunaan air yang berlebihan maupun
generasi penerus tidak tertinggal dalam hal masalah safety penggunaan nya.
teknologi baru. Dengan begitu, teknologi dan Penyelesaian yang ditawarkan pada
pendidikan mampu berkembang bersama penelitian kali ini, rancangan alat penyeduh
dengan seiring adanya generasi baru sebagai mie otomatis berbasis arduino bertujuan
penerus generasi lama. untuk memudahkan pengguna saat akan
Teknologi membuat segala sesuatu yang menyeduhkan air dan dapat mengkonsumsi
dilakukan menjadi lebih mudah. Manusia mie dimanapun secara mudah. Dengan
selalu berusaha untuk menciptakan sesuatu menggunakan Arduino Mega yang berguna
yang dapat mempermudah aktivitasnya, hal sebagai pusat pengendalian alat, Water level
inilah yang mendorong perkembangan float sensor switch sebagai notifikasi agar
teknologi banyak menghasilkan alat sebagai pengguna atau user mengetahui bahwa apakah
piranti untuk mempermudahkan kegiatan tandon air masih ada atau tidak, sensor suhu
manusia, bahkan menggantikan peran SD18B20 untuk mengetahui jumlah suhu air
manusia dalam suatu fungsi tertentu. disetiap masing – masing mie yang akan
Teknologi memegang peran penting di era ditampilkan di LCD dan aplikasi.
industri 4.0 pada saat ini, dimana teknologi
2. Metode Penelitian Pada tahap ini alat penyeduh mie otomatis
berbasis arduino akan diuji dan hasil dari
1) Rencana/planning pengujian akan ditinjau untuk mengetahui
Rencana atau Planning merupakan seberapa baik alat ini bekerja, serta
langkah awal dalam melakukan penelitian memperbaiki kesalahan yang terjadi.
dengan mengumpulkan data dan mengamati Selanjutnya hasil dari pengujian alat akan
pengunjung area market/alfa dalam setiap diimplementasikan ke sebuah minimarket.
orang yang akan menyantap & menyeduhkan
mie. Rencana akan dibuat sebuah produk alat 3. Hasil Dan Pembahasan
penyeduh mie otomatis yang di dalam alat
tersebut menggunakan control android 1. Perancangan
sebagai aplikasi jalan nya/penyeduhan air, Pada perancangan ini dapat diketahui
water level float sensor switch untuk hubungan antara komponen – komponen
memberitahu pengguna apakah tandon air pendukung dari sistem yang akan dirancang.
pada termos masih atau kosong, sensor suhu Di samping itu dapat memberikan gambaran
DS18B20 untuk memonitoring jumlah suhu kepada pengguna sistem tentang informasi
air panas disetiap penyeduhan mie yang akan apa saja yang dihasilkan dari sistem yang
muncul di LCD. akan dirancang. Digambarkan dengan blok
diagram, dan flowchart.
2) Analisis
Analisis berisi langkah - langkah awal a. Blok Diagram
mengumpulkan data, penyusunan dan Diagram blok digunakan untuk
penganalisisan hingga dibutuhkan untuk menggambarkan kegiatan yang ada pada
menghasilkan produk. Melakukan analisis dalam sistem agar dapat lebih dipahami cara
permasalahan yang dialami pengunjung kerja sistem yang akan dibuat, maka perlu
minimarket saat akan menyeduhkan mie. dibuat gambaran sistem yang sedang berjalan.
Adapun data yang digunakan dalam analisis Berikut gambar diagram blok dalam
rancangan alat penyeduh mie otomatis penelitian ini seperti dalam Gambar 1
berbasis arduino adalah data primer dan Perancangan blok diagram dalam rancangan
data sekunder. Data primer yaitu data yang alat penyeduh mie otomatis berbasis arduino
diperoleh peneliti secara langsung dari sebagai berikut:
sumber aslinya dengan cara observasi,
wawancara, maupun studi pustaka untuk
menyelesaikan permasalahan yang sedang
ditangani. Data sekunder adalah data yang
diperoleh peneliti dari sumber yang sudah
ada.

3) Perancangan
Dalam metode rancangan dimulai dengan
menentukan proses yang dilakukan oleh
sistem baru. Dimulai sejak menemukan
masalah dan merumuskan teknik pemecahan
masalahnya. Sehingga mendapatkan tujuan
penelitian. Adapun rancangan atau desain
Gambar 1. Perancangan Blok Diagram.
yang akan dibuat adalah meliputi hardware
dan rancangan software. Dimana rancangan
b. Flowchart
hardware yaitu membuat sistem yang nyata
Flowchart adalah bagian alur yang
dan bisa diuji secara langsung. Sementara menggambarkan tentang urutan langkah
rancangan software proses pembuatan jalannya suatu program dalam sebuah bagan
rancangan prototype sistem dengan
dengan simbol-simbol bagan yang sudah
menggunakan teknik dan prinsip tertentu.
ditentukan. Berikut alur rancangan alat
penyeduh mie otomatis berbasis arduino
4) Implementasi digambarkan dalam bentuk flowchart seperti
gambar 2. Perancangan flowchart dalam
rancangan alat penyeduh mie otomatis
berbasis arduino sebagai berikut:

Gambar 3. Rancangan Alat.

2. Implementasi Sistem
Tahap implementasi dimulai dengan
persiapan komponen perangkat keras
seperti Arduino Mega, Motor Servo,
Modul Bluetooth HC-05, Sensor Suhu
DS18B20, Water Level Float Sensor
Switch, LCD, Kabel Jumper dan Adaptor.
Tahap berikutnya adalah persiapan
komponen software pada Arduino dilanjut
dengan instalasi hardware serta pada tahap
terakhir yaitu pengujian rancangan alat
penyeduh mie otomatis berbasis arduino.
Implementasi rancangan alat penyeduh
mie otomatis berbasis arduino akan
menjalankan sebagaimana perintah yang
diberikan dimana sebagai otak utamanya
Gambar 2. Alur Flowchart rancangan yaitu Arduino Mega. Alat ini dapat
penyeduh mie otomatis berbasis arduino diimplementasikan di minimarket dan rest
area tol.
c. Rancangan alat penyeduh mie otomatis 1.) Hasil Produk
berbasis arduino Berikut ditampilkan hasil Software
Perangkat di rancang dengan adaptor rancangan alat penyeduh mie otomatis
yang mengalir 12volt, dan bisa berbasis arduino menggunakan aplikasi
menggunakan USB yang di pasang
langsung ke colokan sehingga mengalir
langsung ke aliran listrik. Alat ini harus
terkoneksi pada bluetooth yang nantinya
akan di gunakan pengunjung minimarket
yang akan menyeduhkan mie. Melalui
aplikasi, pengguna dapat menjalankan alat,
dan saat button mie di klik servo secara
otomatis menyala dan air panas akan
mengalir.
Berikut gambar rancang bangun alat
dalam penelitian ini seperti dalam Gambar
3 rancang bangun alat sebagai berikut:

Gambar 4. Desain prototype.


20 (2) Cup dan mendeteks
Menggunakan alat penyeduh mie Mie i suhu air
otomatis ini pengguna sudah menyiapkan Instan pada mie
mie cup atau mie instan terlebih dahulu, cup dan
mie
setelah itu pengguna bisa menjalakannya
instan,
dengan aplikasi android, cukup nyalakan lalu akan
bluetooth pada smartphone, masuk ke muncul
aplikasi, klik pada serial bluetooth, klik nilai suhu
pada button Mie Cup atau Mie Instan di aplikasi
terserah kebutuhan pengguna, lalu ak an dan LCD
muncul suhu air, pada alat penyeduh mie Water Notifika Water Berhasil
akan mati secara otomatis, karena pada Level si di level float
masing - masing button pada aplikasi Float Aplikasi sensor
sudah di ukur waktu kapan berhentinya air Sensor switch
pada alat dan secara otomatis alat akan Switch mendeteks
i air saat
berhenti sendiri mengeluarkan air.
lingkaran
yang
terdapat di
water float
sensor
turun
dengan
sendirinya
itu
menandak
an bahwa
tandon air
kosong,
lalu
mengirim
perintah
ke aplikasi
android,
dan secara
otomatis
muncul
notifikasi
Gambar 5. Alat penyeduh mie otomatis bahwa
berbasis arduino tandon air
pada
termos
2.) Hasil Pengujian kosong.
Tabel 1. Pengujian Alat Motor Penekan Servo Berhasil
Input Output Aksi Keterang Servo Untuk bekerja
an Termos ketika saat
Sensor Suhu Sensor Berhasil serial
DS18B Termos DS18B20 bluetooth
20 (1) mendeteks dan
i suhu air smartphon
pada e android
termos, terkoneksi
lalu akan . Pada saat
muncul menekan
nilai suhu menu mie
di aplikasi instan/cup
dan LCD di aplikasi
Sensor Suhu Sensor Berhasil Smart Mie
DS18B Mie DS18B20 App servo
akan Sensor Jarak Dengan Keluaran LCD,”
memutar vol. 4, no. 6, pp. 25–34, 2015.
90 derajat
dan [5] N. Firmawati, G. Farokhi, and W.
menekan Wildian, “Rancang Bangun Mesin
termosnya Pembuat Minuman Kopi Otomatis
. Berbasis Arduino UNO dengan
Kontrol Android,” vol. 01, pp. 25–29,
4. Kesimpulan 2019.
Berdasarkan hasil penelitian yang telah [6] S. P. Giri Wahyu Pambudi, Belajar
dilakukan dapat diambil beberapa kesimpulan Arduino from Zero to Hero Jilid 1.
sebagai berikut: Wonogiri: cranyos (creative
1. Telah dibuat implemetasi rancangan alat technology indonesia), 2020.
penyeduh mie otomatis berbasis arduino
[7] R. Y. Endra, A. Cucus, M. B.
dengan ukuran panjang 60 cm, dan lebar
34 cm. Syahputra, and A. P. Redaputri, Smart
2. Rancangan alat penyeduh mie otomatis Room Menggunakan Internet Of
berbasis arduino dapat di kendalikan Things Untuk Efisiensi Biaya dan
oleh smartphone. Keamanan Ruangan. Bandar
3. Pada rancangan alat penyeduh mie Lampung: AURA (CV. ANugrah
otomatis berbasis arduino dapat Utama Raharja), 2019.
menampilkan suhu air, baik di aplikasi
[8] Hari Santoso, Panduan Praktis
maupun LCD.
4. Sensor DS18B20 digunakan untuk Arduino untuk Pemula. Trenggalek:
mendeteksi suhu air pada termos. elangsakti, 2015.
5. Water level float sensor switch dapat [9] Mochamad Fajar Wicaksono,
mendeteksi apakah air yang terdapat di APLIKASI ARDUINO dan SENSOR.
termos habis atau tidak dan akan ada Bandung: Informatika Bandung, 2019.
notifikasi bersuara. [10] R. Setiawan, TEKNIK
6. Menggunakan modul bluetooth HC-05
PEMECAHAN MASALAH DENGAN
sebagai penghubung antara alat dan
aplikasi. ALGORITMA FLOWCHART {BASIC
& C}. Jakarta: LIC, 200 9.
5. Daftar Pustaka [11] M. K. Ibnu Akil, Referensi dan
[1] C. Chrismondari, A. D. Kurniawan, D. Panduan UML 2.4 Singkat Tepat
Irfan, and A. Ambiyar, “Dispenser Jelas. Surabaya: CV. Garuda Mas
Otomatis Mengunakan Sensor Sejahtera, 2018.
Ultrasonik Dan Arduino Uno,” [12] M. S. Asih, A. Z. Hasibuan, and N. I.
INTECOMS J. Inf. Technol. Comput. Syahputri, “Pendingin Otomamtis
Sci., vol. 3, no. 2, pp. 227–233, 2020. Akuarium Menggunakan
[2] D. Oleh, “DISPENSER PENGISI Mikrokontroler,” J. Teknol. DAN
GELAS OTOMATIS ILMU Komput. PRIMA, vol. 1, no. 1,
MENGGUNAKAN SENSOR pp. 66–70, 2018.
ULTRASONIK DAN SENSOR
POSISI RESISTIF Publikasi Jurnal
Skripsi,” 2014.
[3] F. Ariyanto, “Rancang bangun
dispenser dengan pengaturan suhu
berbasis arduino,” Tek. Elektro Univ.
Teknol. Yogyakarta, 2018.
[4] D. Suara, “Rancang Bangun Alat
Penyaji Air Otomatis Menggunakan

Anda mungkin juga menyukai