Anda di halaman 1dari 1

 Pendidikan bagi suatu bangsa yang sedang berkembang atau yang sedang maju

adalah merupakan suatu hal yang mendatar, karena hal itu menyangkut kualitas
suatu bangsa sebab dengan pendidikan berarti suatu bangsa itu telah
mempersiapkan generasi siap pakai, sanggup meneruskan cita-cita bangsa.
 Di nagara kita, mencanangkan wajib belajar dan Islam pun sudah beberapa abad
yang silam, sejak Rasulullah SAW masih hidup telah mencanangkap wajib belajar
atas umatnya, agar umatnya menjadi umat yang berpengetahuan, berilmu, menjadi
umat yang tidak terbelenggu dalam kebodohan.
 Dengan pendidikan menjadikan manusia itu bisa mengetahui mana yang dapat
mendatangkan manfaat. Dengan pendidikan pula bisa menjadi pemisah antara orang
bodoh dan orang pintar. Dan dengan pendidikan manusia akan mendapat derajat
yang ditinggikan oleh Tuhan.
 Marilah kita tinggikan mutu belajar kita dalam menuntut ilmu, baik dalam ilmu
pengetahuan, agama, ataupun umum, ilmu yang berhubungan keduniawian dan
akhirat, sebab Rasulullah SAW menjanjikan kepada para penuntut ilmu dengan
syurga.
 Dengan mengingat pendidikan nasional semoga kita lebih semangat dan bangkit
untuk memajukan dan mencerahkan pendidikan anak-anakbangsa agar berguna bagi
bangsa.
 Semoga bangsa Indonesia lebih meningkatkan dan mencerdaskan serta menciptakan
anak-anak didik yang produktif, kreatif dan inovatif yang berguna bagi bangsa dan
negara. Menciptakan sumber daya manusia yang berkualitas dan mandiri yang
dapat memenuhi kebutuhan global.

Anda mungkin juga menyukai