Anda di halaman 1dari 1

SIMULASI PERHITUNGAN POTONGAN IURAN

Ketentuan Umum :
1 Upah = Gaji pokok + Tunjangan Tetap
2 PTKP K1 / bulan= 2,070,530.00
Keluarga Tertanggung : istri / Suami & 3 Anak
3 Premi Kelas I = Bila upah max diatas 1,5 - 2 kali PTKP K1
Rp3,543,750.00 s/d Rp 4,725,000.00
4 Premi Kelas II = Bila upah max 1,5 kali PTKP K1
s/d Rp3,543,750.00
5 Prosentase Pemotongan sd 30 Juni 2015
Pemberi Kerja (4%) :
Pekerja (0.5%) :

Contoh Perhitungan
No Upah Iuran Pekerja (0,5%) Iuran Perusahaan (4 %) total (4,5%) Kelas Rawat
1 2,070,530.00 10,352.65 82,821.20 93,173.85 II
2 2,500,000.00 12,500.00 100,000.00 112,500.00 II
3 4,726,000.00 23,625.00 189,000.00 212,625.00 I
4 5,000,000.00 23,625.00 189,000.00 212,625.00 I
5 7,000,000.00 23,625.00 189,000.00 212,625.00 I
dst…

Catatan :
Ketentuan dalam simulasi ini masih menggunakan ketentuan sementara yang ada, apabila terjadi perubahan ketentuan maka
ketentuan diatas dinyatakan tidak berlaku
Pada 01 Juli 2015 Prosentase Pemotongan menjadi : 4 % Pemberi Kerja dan 1 % Pekerja

Anda mungkin juga menyukai