Anda di halaman 1dari 2

Nama : Vivi Wedyawang Djunaedy

Nim : 200901602042

Kelas/prodi : B/Akuntansi Terapan

Matkul : Akuntansi Keuangan Lanjutan 2

1. Manakah dari pernyataan berikut ini yang benar mengenai kombinasi bisnis menurut PSAK 22
revisi 2010?
a. Kombinasi bisnis terjadi antara dua atau lebih perusahaan
b. Kombinasi bisnis dapat terjadi antara satu perusahaan dengan usaha yang tidak berbentuk
badan hukum
c. Kombinasi bisnis terjadi dengan kepemilikan saham perusahaan lain
d. Pihak pengakuisis adalah pihak yang mengalihkan kas atau aset lainnya

Jawaban : b. Kombinasi bisnis dapat terjadi antara satu perusahaan dengan usaha yang tidak
berbentuk badan hukum

2. Manakah dari pernyataan berikut ini yang salah mengenai pengendalian?


a. Pengendalian dapat terjadi pada transaksi akuisis saham biasa do bawah 50%
b. Anak perusahaan tanpa terkecuali harus dikonsolidasikan oleh perusahaan induk
c. Kepemilikan saham perusahaan lain tidak selalu menimbulkan pengendalian
d. Pengendalian atas perusahaan lain dapat diperoleh melalui akuisisi saham biasa

Jawaban : a. Pengendalian dapat terjadi pada transaksi akuisis saham biasa do bawah 50%

3. Kombinasi bisnis dilakukan antara entitas L, entitas M, dan entitas N. ukuran entitas lebih besar
dari ukuran entitas M. Transaksi kombinasi bisnis merupakan inisiatif entitas L, dan akibat dari
kombinasi bisnis tersebut timbul liabilitas entitas L. pihak mana yang merupakan pengakuisis?
a. Entitas L
b. Entitas M
c. Entitas N
d. Sesuai kesepakatan

Jawaban : a. Entitas L

4. PT A mengakuisis seluruh ekuitas PT B pada pada tanggal 1 oktober 2014. Akan tetapi,
pengendalian baru efektif dilakukan PT A sejak 1 Januari 2015 dengan mengganti seluruh
manajemen yang berasal dari PT A. kapankah terjadi kombinasi bisnis?
a. Tanggal 1 oktober 2014
b. Tanggal 1 januari 2015
c. Sesuai kesepakatan PT A dan PT B
d. Tidak ada jawaban yang benar

Jawaban : a. Tanggal 1 oktober 2014

5. Dalam reverse acqusition, pihak mana yang menerbitkan laporan konsilidasi?


a. Pihak pengakuisis secara akuntansi
b. Pihak pengakuisis secara hukum
c. Pihak pengakuisis secara hukum dengan menjelaskan dalam catatan atas laporan keuangan
bahwa laporan konsolidasi tersebut adalah keberlanjutan dari laporan keuangan
perusahaan yang diakuisisi secara hukum
d. Sesuai dengan kesepakatan pihak pengakuisis dan yang diakuisisi sepanjang konsisten

Jawaban : a. Pihak pengakuisis secara akuntansi

Anda mungkin juga menyukai