Anda di halaman 1dari 7

KISI-KISI PENULISAN SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2

MUATAN PELAJARAN : SENI MUSIK


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

DONA ASMARA, S.Pd.SD

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KABUPATEN WONOGIRI
2022/2023
KISI-KISI PENULISAN SOAL
PENILAIAN SUMATIF TENGAH SEMESTER 2 TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Jenis Sekolah : Dasar/Madrasah Ibtidaiyah Alokasi Waktu : 90 menit


Mapel : Seni Musik Jumlah Soal : 35 butir
Kelas / Semester : 4/2 Penulis : Dona Asmara, S.Pd.SD
Kurikulum : Merdeka

Bentuk
No Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Indikator Asesmen No.Soal
Soal
1 1. Peserta didik mampu 4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat mengidentifikasi
mengenali perbedaan bunyi mengidentifikasi nada & ritmis indera penikmat cabang seni musik
berdasarkan dinamikanya yang didengar secara tepat dengan benar. Pilgan 1
dan bermacam-macam lagu serta membuat bentuk musik
berdasarkan kategorinya. sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
2. Peserta didik mampu mengidentifikasi nada & ritmis tugas dirigen dengan benar.
percaya diri dalam yang didengar secara tepat Pilgan 2
menampilkan salah satu lagu serta membuat bentuk musik
dengan dinamika, frasering, sederhana.
dan ekspresi yang baik.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat mengidentifikasi
mengidentifikasi nada & ritmis unsur musik dengan benar.
3. Peserta didik mampu yang didengar secara tepat Pilgan 3
menjadi bagian dari sebuah serta membuat bentuk musik
tim aubade dengan baik. sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat mengidentifikasi Pilgan 4
mengidentifikasi nada & ritmis dinamika musik dengan benar.
yang didengar secara tepat
serta membuat bentuk musik
sederhana.
Bentuk
No Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Indikator Asesmen No.Soal
Soal
4.2.1 Peserta didik dapat Peserta didik dapat mengidentifikasi
membaca not angka sesuai dinamika musik dengan benar.
nadanya, menghitung, dan Pilgan 5
mengetuk irama dengan baik
dan stabil
4.2.1 Peserta didik dapat Peserta didik dapat mengidentifikasi
membaca not angka sesuai dinamika musik dengan benar.
nadanya, menghitung, dan Pilgan 6
mengetuk irama dengan baik
dan stabil
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat mengidentifikasi
mengidentifikasi nada & ritmis kategori lagu dengan benar.
yang didengar secara tepat Pilgan 7
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
mengidentifikasi nada & ritmis tentang dirigen dengan benar.
yang didengar secara tepat Pilgan 8
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
mengidentifikasi nada & ritmis syarat menjadi dirigen dengan benar.
yang didengar secara tepat Pilgan 9
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan Pilgan 10
mengidentifikasi nada & ritmis tentang dari birama ¼ dengan benar.
yang didengar secara tepat
serta membuat bentuk musik
sederhana.
Bentuk
No Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Indikator Asesmen No.Soal
Soal
4.1 Peserta didik terlibat dan Peserta didik dapat menjelaskan
aktif dalam kegiatan bermusik, tentang gerakan tangan dirigen
Pilgan 11
bernyanyi mandiri dan dengan benar.
berkelompok secara ekspresif
4.1 Peserta didik terlibat dan Peserta didik dapat menjelaskan
aktif dalam kegiatan bermusik, tentang gerakan tangan dirigen
Pilgan 12
bernyanyi mandiri dan dengan benar.
berkelompok secara ekspresif
4.1 Peserta didik terlibat dan Peserta didik dapat menjelaskan
aktif dalam kegiatan bermusik, tentang ciri-ciri lagu anak dengan
Pilgan 13
bernyanyi mandiri dan benar.
berkelompok secara ekspresif
4.1 Peserta didik terlibat dan Peserta didik dapat menyebutkan
aktif dalam kegiatan bermusik, macam-macam lagu wajib nasional
Pilgan 14
bernyanyi mandiri dan dengan benar.
berkelompok secara ekspresif
4.1 Peserta didik terlibat dan Disajikan judul-judul lagu, peserta
aktif dalam kegiatan bermusik, didik dapat menunjukkan tentang
Pilgan 15
bernyanyi mandiri dan lagu daerah dengan tepat.
berkelompok secara ekspresif
4.1 Peserta didik terlibat dan Peserta didik dapat menyebutkan
aktif dalam kegiatan bermusik, asal daerah lagu Rambadia dengan
Pilgan 16
bernyanyi mandiri dan benar.
berkelompok secara ekspresif
4.1 Peserta didik terlibat dan Disajikan judul-judul lagu, peserta
aktif dalam kegiatan bermusik, didik dapat menunjukkan tentang
Pilgan 17
bernyanyi mandiri dan lagu wajib nasional dengan tepat.
berkelompok secara ekspresif
4.1 Peserta didik terlibat dan Disajikan ciri-ciri lagu, peserta didik Pilgan 18
Bentuk
No Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Indikator Asesmen No.Soal
Soal
aktif dalam kegiatan bermusik, dapat menjelaskan tentang ciri-ciri
bernyanyi mandiri dan lagu wajib nasional dengan benar.
berkelompok secara ekspresif.
4.1 Peserta didik terlibat dan Peserta didik dapat menjelaskan arti
aktif dalam kegiatan bermusik, lirik lagu Sajojo dengan benar. Pilgan 19
bernyanyi mandiri dan
berkelompok secara ekspresif
4.1 Peserta didik terlibat dan Peserta didik dapat menjelaskan ciri
aktif dalam kegiatan bermusik, khas lagu pop dengan benar. Pilgan 20
bernyanyi mandiri dan
berkelompok secara ekspresif
4.2.1 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
membaca not angka sesuai tentang dinamika lagu dengan benar.
nadanya, menghitung, dan Isian 21
mengetuk irama dengan baik
dan stabil
4.2 Peserta didik dapat Disajikan ciri-ciri dinamika musik,
mengidentifikasi nada & ritmis peserta didik dapat menjelaskan
yang didengar secara tepat tanda dinamika tersebut dengan Isian 22
serta membuat bentuk musik benar.
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
mengidentifikasi nada & ritmis tentangdinamika volume dengan
yang didengar secara tepat benar. Isian 23
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan Isian 24
mengidentifikasi nada & ritmis tentang dinamika musik dengan
yang didengar secara tepat benar.
serta membuat bentuk musik
sederhana.
Bentuk
No Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Indikator Asesmen No.Soal
Soal
4.2 Peserta didik dapat Disajikan gambar, peserta didik
mengidentifikasi nada & ritmis dapat menjelaskan tentang gerakan
yang didengar secara tepat dirigen dengan benar. Isian 25
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Disajikan gambar, peserta didik
mengidentifikasi nada & ritmis dapat menjelaskan tentang gerakan
yang didengar secara tepat dirigen dengan benar. Isian 26
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
mengidentifikasi nada & ritmis tentang syarat menjadi dirigen
yang didengar secara tepat dengan benar. Isian 27
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
mengidentifikasi nada & ritmis tentang jenis lagu wajib nasional
yang didengar secara tepat dengan benar. Isian 28
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
mengidentifikasi nada & ritmis tentang asal daerah lagu Ampar-
yang didengar secara tepat ampar Pisang dengan benar. Isian 29
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan
mengidentifikasi nada & ritmis tentang ciri-ciri lagu pop dengan
yang didengar secara tepat benar. Isian 30
serta membuat bentuk musik
sederhana.
Bentuk
No Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran Indikator Asesmen No.Soal
Soal
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menyebutkan
mengidentifikasi nada & ritmis jenis-jenis dinamika musikal dengan
yang didengar secara tepat benar. uraian 31
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menyebutkan
mengidentifikasi nada & ritmis nama-nama 3 jenis tanda dinamika
yang didengar secara tepat dengan benar. uraian 32
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menggambarkan
mengidentifikasi nada & ritmis gerakan tangan dirigen dengan
yang didengar secara tepat benar. uraian 33
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.2 Peserta didik dapat Peserta didik dapat menjelaskan ciri-
mengidentifikasi nada & ritmis ciri lagu wajib nasional dengan
yang didengar secara tepat benar. uraian 34
serta membuat bentuk musik
sederhana.
4.1 Peserta didik terlibat dan Peserta didik dapat menyebutkan
aktif dalam kegiatan bermusik, lagu-lagu daerah beserta asal uraian 35
bernyanyi mandiri dan daerahnya musik dengan benar.
berkelompok secara ekspresif

Anda mungkin juga menyukai