Anda di halaman 1dari 141

KERANGKA KURIKULUM 2

SMP TARUNA JAYA 1 SURA


TAHUN PELAJARAN 2020-

NO. MATA PELAJARAN BAB


Kelas 7

1 Pendidikan Agama
Bab 1. Lebih Dekat dengan Allah Swt.
yang Sangat Indah Nama-Nya

Bab 2. Hidup Tenang dengan


Kejujuran, Amanah, dan Istiqomah

Bab 3. Semua Bersih, Hidup Jadi


Nyaman

Bab 4. Indahnya Kebersaman dengan


Berjamaah
jadi satu dg bab 2

Bab 5. Selamat Datang Nabi Kekasihku


Bab 6. Dengan Ilmu Pengetahuan
Semua Menjadi Lebih Mudah

Bab 7. Ingin Meneladani Ketaatan


Malaikat-Malaikat Allah Swt.

Bab 8. Berempati Itu Mudah,


Menghormati Itu Indah

Bab 9. Memupuk Rasa Persatuan


pada Hari yang Kita Tunggu

Bab 10. Islam Memberikan


Kemudahan melalui Shalat Jamak dan
Qashar

Bab 11. Hijrah ke Madinah, Sebuah


Kisah yang Membanggakan
Bab 12. Al-Khulafau Ar-Rasyidµn
Penerus Perjuangan Nabi Muhammad
saw.

Bab 13. Hidup Lebih Damai dengan


Ikhlas, Sabar, dan Pemaaf

Kelas 8

Bab 1. Meyakini Kitab-kitab Allah,


Mencintai Al Quran

Bab 2. menghindari Minuman Keras,


Judi dan Pertengkaran

Bab 3. Mengutamakan Kejujuran dan


Menegakkan Keadilan

Bab 4. lebih Dekat kepada Allah


dengan Mengamalkan Salat Sunnah

Bab 5. Jiwa Lebih Tenang dengan


Banyak Melakukan Sujud

Bab 6. Pertumbuhan Ilmu


Pengetahuan Pada Masa Umayah
Bab 7. Rendah Hati, hemat, dan
Sederhana membuat Hidup Lebih
Mulia

Bab 8. Meneladani Sifat-sifat Mulia


para Rasul Allah SWT

Bab 9 Hormat dan Patuh kepada


Orang Tua dan Guru

Bab 10 Menghiasi Pribadi dengan


Berbaik Sangka dan beramal Saleh

Bab 11 Ibadah Puasa membentuk


Pribadi yang Bertakwa

Bab 12 Mengkonsumsi Makanan dan


Minuman halal dan Menjauhi yang
haram

Bab 14 Hidup Sehat dengan makanan


dan Minuman Halal serta Bergizi

Bab 13 Pertumbuhan Ilmu


Pengetahuan Pada Masa Abbasiyah

Kelas 9

BAB 1 Meyakini Hari Akhir,


Mengakhiri Kebiasaan Buruk
BAB 2 Menatap Masa Depan Optimis,
Ikhtiar dan tawakal

BAB 6 Meraih Kesuksesan dengan


Optimis Ikhtiar dan Tawakal
BAB 3 Mengasah Pribadi yang Unggul
dengan Jujur, Santun dan Malu

BAB 4 Akikah dan Kurban


Menumbuhkan Kepedulian Umat

BAB 5 Kehadiran Islam Mendamaikan


Bumi Nusantara

BAB 7 Beriman Kepada Qada dan


Qadar Berubah Ketenangan Hati

BAB 8 Damaikan Negeri dengan


Toleransi

BAB 12 Menyuburkan Kebersamaan


dengan Toleransi dan Menghargai
Perbedaan

BAB 9 Menuai Keberkahan dengan


Rasa Hormat dan Taat kepada
Orangtua dan Guru

BAB 10 Dahsyatnya Persatuan dalam


Ibadah Haji dan Umrah

BAB 11 Menelusuri Tradisi Islam di


Nusantara
KERANGKA KURIKULUM 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

PROYEK
POKOK BAHASAN
INDIVIDU

Proyek : Siswa diminta melakukan budidaya ikan atau


menanam sayuran di rumah. Kemudian Guru diminta
membuat jadwal kerja yang mencerminkan nilai keimanan
Iman kepada Allah SWT dan kepada Allah SWT (disisipkan menghafal asma'ul husna)
Asma'ul Husna

Proyek : Siswa diminta melakukan budidaya ikan atau


menanam sayuran di rumah. Kemudian Guru diminta
Kejujuran, Amanah, dan membuat jadwal kerja yang mencerminkan nilai jujur,
Istiqomah amanah, dan Istiqamah (Jadwal sholat, tilawah)

Studi kasus: menjaga


kebersihan di era pandemi covid-19 dikaitkan dengan
Thaharoh thoharoh dalam Islam (misal : membuat prosedur /poster
cuci tangan, membuat video cuci tangan di upload di
medsos)

Proyek : Siswa diminta sholat berjamaah di rumah pada


Sholat Berjama'ah masa pandemi. Guru membuat jurnal ibadah mahdhoh
(sholat, Tilawah Al qur'an, Hafalan surat pendek)

Proyek : Siswa diminta menonton video tentang siroh


nabawiyah (mis: https://www.youtube.com/watch?v=5S-
MWQESSvk, ) untuk menulis perbedaan dan makna
Siroh Nabi Muhammad dakwah Islam Rosulullah Muhammad SAW di Makkah
dengan di Madinah, hingga sampai Ke kita, hal apa yg bisa
di suri tauladan ke kehidupan sehari-hari.
1. Q.S. ar-Rahman/55: 33
2. Membaca Q.S. al-
Mujadalah/58: 11
3. Menerapkan Ilmu Tajwid Studi kasus: Penerapan isi dan kandungan QS Ar Rahman
tentang “Al” Syamsiyah dan
“Al” Qamariyah dan Al-Mujadalah di era pandemi covid-19
4. Q.S. ar-Rahman/55: 33
5. Q.S. al-Mujadalah/58: 11

Studi kasus: Penerapan Iman kepada malaikat di era


pandemi covid-19 (hikmah yg bs kita dapat ibadah
Iman kepada Malaikat
semakin meningkat, hrs ada alat ukur, catt; guru secara
acak mengecek per 2 minggu)

Proyek : Siswa diminta membuat rancangan tindakan


Empati, Menghormati sebagai bentuk kepedulian terhadap orang yang
OrangTua dan Menghormati
Guru membutuhkan di masa pandemi covid-19 dan
menjalankan rencana tersebut

Sholat Jum'at study kasus : Siswa study literasi sholat jum'at danmenulis
hikmah sholat jumat berjamah

Proyek : Siswa diminta menonton video tentang sholat


jama' dan qashar(mis: https://www.youtube.com/watch?
Shalat Jamak dan Qashar v=yjgTJkL6eik, ) , kemudian siswa menulis perbedaan
sholat jama' dan qashar serta siswa diminta menuliskan
pengalaman sholat jama' dan qashar

Proyek : Siswa diminta menonton video tentang Hijrah


(misal : https://www.youtube.com/watch?
v=ABsj3X7pd1Y, https://www.youtube.com/watch?
Hijrah Rosulullah
v=X25qlnWkw_w) , kemudian siswa menuliskan
pengalaman hijrah kekinian yang dilakukan oleh generasi
milineal.
Proyek : Siswa diminta menonton video tentang Al-
Al-Khulafau Ar-Rasyidµn Khulafau Ar-Rasyidµn (misal :
https://www.youtube.com/watch?v=drx9K2RF2wE) ,
Penerus Perjuangan Nabi kemudian siswa memilih salah satu sahabat dan
Muhammad saw
menuliskan Al-Khulafau Ar-Rasyidµn Penerus Perjuangan
Nabi Muhammad saw (sebagai super hero)

Perilaku Ikhlas, Sabar, dan


Pemaaf

Meyakini Kitab-kitab Allah, Studi kasus:siswa mencari di dalam al qur'an , apa saja
Mencintai Al Quran keajaiban al quran yg sdh dibuktikan dalam sains

Proyek : Siswa diminta membuat rencana hidup sehat


menghindari Minuman Keras, dalam ketaatan kepada Allah SWT dan membuat
Judi dan Pertengkaran penelitian bahaya minuman keras bagi kesehatan, bahaya
judi bagi manusia dan bahaya pertengkaran.

Studi kasus: Guru memberikan kasus peristiwa pada masa


pandemi kemudian siswa memberikan analisis jujur dan
adil. misal : 1. hubungan dokter dan pasien terkait
Jujur dan Adil diagnosis covid-19. 2. Tauladan khalifah Umar bin Khatab
dengan seorang kakek yahudi, 3. penjual online dengan
dagangan onlinenya.

Proyek : Siswa diminta melakukan cek list sholat sunnah


dan membuat jadwal kerja yang sholat sunnah
Sholat Sunnah

Sujud syukur, sujud sahwi. proyek: menulis kaligrafi bacaan Sujud syukur, sujud
Sujud tilawah sahwi. Sujud tilawah
Proyek : Siswa diminta membuat poster/mainmap
Pertumbuhan Ilmu tauladan dan kemajuan ilmu pengetahuan para khalifah
Pengetahuan Pada Masa pada Masa Bani Ummayah.
Umayah
Proyek : Siswa diminta membuat karya instastory kisah
Rendah Hati, hemat, dan sederhana dari Fatimah Az-Zahra Putri Rosulullah ,
Sederhana membuat Hidup kemudian di upload di medsos
Lebih Mulia

Meneladani Sifat-sifat Mulia Studi kasus: Siswa diminta membuat karya instastory
kisah teladan dan Sifat-sifat Mulia para Rasul Allah SWT di
para Rasul Allah SWT era pandemi covid-19 , kemudian di upload di medsos

Proyek : Siswa diminta membuat karya instastory hikmah


Hormat dan Patuh kepada dari pengalaman Hormat dan Patuh kepada Orang Tua
Orang Tua dan Guru dan Guru , kemudian di upload di medsos
Menghiasi Pribadi dengan
Berbaik Sangka dan beramal Studi kasus: menelusuri berita hoax dan mana yg tidak di
Saleh era pandemi.

Proyek : Siswa diminta untuk membuat ajakan/slogan


untuk mengajak puasa sunnah, misal senin kamis, puasa
Ibadah Puasa membentuk tengah bulan atau puas daud, kemudian guru membuat
Pribadi yang Bertakwa jadwal puas sunnah siswa., kemudian di upload di medsos

Mengkonsumsi Makanan dan


Minuman halal dan Menjauhi
yang haram Proyek: Dari hasil budidaya ikan atau menanam sayuran di
rumah, siswa diminta memperagakan cara
membuat makanan dan minuman yang halal dan toyib,
Hidup Sehat dengan makanan kemudian difoto atau dibuat vlog dikirim ke gurunya
dan Minuman Halal serta
Bergizi

Pertumbuhan Ilmu Proyek : Siswa diminta membuat miniatur penemuan


Pengetahuan Pada Masa ilmu pengetahuan para khalifah pada Masa Abbasiyah
Abbasiyah

Proyek : Siswa diminta nonton video hari akhir, kemudian


siswa diminta untuk membuat hal-hal apa saja yang bisa
dilakukan untuk mempersiapkan diri menghadapi hari
Meyakini Hari Akhir, akhir nanti dan mengakhiri kebiasaan buruk dengan amal
Mengakhiri Kebiasaan Buruk yang baik., kemudian siswa mempraktekkannya dan
difoto serta dikirim ke gurunya
Menatap Masa Depan Optimis, Proyek : Siswa diminta untuk membuat cita-cita dan
Ikhtiar dan tawakal bagaimana cara/ikhtiar langkah-langkah (dibuat 10 thn ke
dpn, bisa browsing contoh rencana) untuk meraihnya agar
bisa terwujud dan dikirim ke gurunya
Meraih Kesuksesan dengan
Optimis Ikhtiar dan Tawakal
Mengasah Pribadi yang Unggul Proyek : siswa diminta untuk menganalisis10 kelebihan
dengan Jujur, Santun dan Malu dan 10 kekurangan siswa
Akikah dan Kurban Proyek : Siswa diminta untuk membantu proses idul
Menumbuhkan Kepedulian qurban dan dibuat foto/vlog idul Qurban, kemudian di
Umat upload di medsos masing2 dan dikirim ke gurunya
Proyek : Siswa diminta untuk membuat tulisan kondisi
 Kehadiran Islam masyarakat sebelum dan sesudah Islam masuk di
Mendamaikan Bumi Nusantara Indonesia dan dikirim ke gurunya

Beriman Kepada Qada dan Proyek : Siswa diberikan kisah khalifah umar bin khatab
Qadar Berubah Ketenangan dalam menghadapi pandemi tha'un, siswa menganalisis
Hati dihubungkan dg hal apa saja yg bisa dilakukan dalam
menghadapi covid-19

Damaikan Negeri dengan


Toleransi
Proyek : Siswa diminta untuk membuat tindakan untuk
menjaga toleransi (study kasus dibuat guru)
Menyuburkan Kebersamaan
dengan Toleransi dan
Menghargai Perbedaan

Menuai Keberkahan dengan


Rasa Hormat dan Taat kepada
Orangtua dan Guru

Dahsyatnya Persatuan dalam


Ibadah Haji dan Umrah

Proyek : membuat tulisan secara berkelompok singkat


Menelusuri Tradisi Islam di tentang tradisi Islam di Nusantara oleh walisongo ,
Nusantara kemudian tulisan di upload di medsos siswa dan dikirim ke
gurunya
ROYEK
KELOMPOK

KET : JIKA DALAM SATU


BAB TERDIRI DARI LEBIH
proyeksisipkan SATU POKOK BAHASAN,
asmaul husna (proyek MISALNYA IPS, MAKA
tak terpisah DIBUAT PER POKOK
ditentukan budidaya BAHASAN DAN DITULIS
hidup 99 hari JUDUL BAB NYA

Sosial dan moral

Proyek : Presentasi jika sudah masuk


sekolah
Proyek : rancangan Bisa dilakukan
berkelompok dengan tetap menerapkan
protokol new normal pada masa
pandemi covid-19

Proyek : membuat poster protokol sholat


jum'at di masa pandemi
Proyek : Siswa diminta membuat TTS
secara berkelompok dan ditukar dengan
kelompok yang lain

Proyek : Presentasi jika sudah masuk


sekolah

Proyek : Presentasi dan diskusi (debat)


jika sudah masuk sekolah
dibagi perkelompok dengan rosul yg
berbeda

dibagi perkelompok dengan ortu dan


guru

sy bisa mendengar
Proyek : Presentasi jika sudah masuk
sekolah

Proyek : Presentasi jika sudah masuk


sekolah

gandeng bab 8

Proyek : Siswa berkelompok diminta


untuk membuat hadiah/kejutan (bisa
berupa video testimoni ortu/guru)
Proyek : Siswa diminta untuk membuat
maked miniatur (2 dimensi/3 dimensi)
rute ibadah haji dan umroh, kemudian di
upload di medsos masing2 dan dikirim ke
gurunya
KERANGKA KURIKULUM 2
SMP TARUNA JAYA 1 SURAB
TAHUN PELAJARAN 2020-2

NO. MATA PELAJARAN BAB


Kelas 7

1 Prakarya Bab 4 : Budidaya Tanaman Sayuran

Bab 3 : Budidaya Tanaman Obat

Bab 4 : Pengolahan Bahan Pangan


Sayuran Menjadi Makan dan Minuman
Sehat

Bab 5 : Pengolahan Bahan Pangan Hasil


Samping Sayuran Menjadi Produk Pangan

Bab 5 : Pengolahan Bahan Pangan Buah


Segar Menjadi Makanan dan Minuman

Bab 6 : Pengolahan Bahan Pangan Hasil


Samping Buah Menjadi Produk Pangan

Kelas 8

Bab 3 : Budidaya Ternak Kesayangan


BAB 3. Budi Daya Satwa Harapan

Bab 4. Pengolahan Bahan Pangan


Serealia, Kacang-kacangan dan Umbi
menjadi Makanan atau Minuman

Bab 5. Pengolahan Bahan Pangan


Serealia, Kacang-Kacangan dan Umbi
menjadi Produk Pangan Setengah Jadi

Kelas 9

BAB 3. Budi Daya Ikan Hias

BAB 4. Pengolahan Bahan Pangan


Setengah Jadi dan Produk Samping dari
Bahan Perikanan dan Peternakan
Menjadi Makanan
KERANGKA KURIKULUM 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

PROYEK
POKOK BAHASAN
INDIVIDU

Proyek : Siswa diminta melakukan budidaya


menanam sayuran di rumah. Kemudian Guru
diminta membuat jadwal kerja budidaya sayur
(guru membuat list tanaman sayur yang bisa
Budidaya Tanaman Sayuran dibudidayakan, dimana tanaman bibitnya mudah
di dapat disekitar kita)

Proyek : Siswa diminta melakukan budidaya


menanam Tanaman Obat di rumah. Kemudian
Guru diminta membuat jadwal kerja budidaya
Tanaman Obat (guru membuat list tanaman obat
Budidaya Tanaman Obat yang bisa dibudidayakan, dimana tanaman
bibitnya mudah di dapat disekitar kita)

Pengolahan Bahan Pangan Proyek : Dari hasil melakukan budidaya menanam


Sayuran Menjadi Makan dan sayuran di rumah. Kemudian siswa mengolah
Minuman Sehat bahan dasar sayur dan tanaman toga menjadi
produk sehat yang memiliki nilai jual dan
penjualannya (bisa online/offline) dan siswa
diminta untuk membuat laporan hasilnya (jadwal
Pengolahan Bahan Pangan Hasil kerja dan laporan diberi contoh laporan)
Samping Sayuran Menjadi Produk
Pangan

Pengolahan Bahan Pangan Buah


Segar Menjadi Makanan dan
Minuman
Proyek : Siswa diminta membuat produk
makanan/minuman yang berbahan dasar buah
segar dan menjualnya (bisa online di
medsos/offline) dan siswa mempraktekkannya
Pengolahan Bahan Pangan Hasil serta membuat laporan hasilnya
Samping Buah Menjadi Produk
Pangan

Budidaya Ternak Kesayangan


Proyek : Mencari artikel/kliping macam-macam
budidaya ternak kesayangan/budidaya satwa
harapan yang memiliki omzetnya tinggi minimal 5
juta.
Proyek : Mencari artikel/kliping macam-macam
budidaya ternak kesayangan/budidaya satwa
harapan yang memiliki omzetnya tinggi minimal 5
juta.
Budi Daya Satwa Harapan

Proyek : Siswa diminta melakukan rencana dan list


Pengolahan Bahan Pangan Serealia, Kacang-
Pengolahan Bahan Pangan kacangan dan Umbi menjadi Makanan atau
Serealia, Kacang-kacangan dan Minuman yang bisa ditemui di lingkungan rumah.
Umbi menjadi Makanan atau Kemudian siswa mengolah Bahan Pangan Serealia,
Minuman Kacang-kacangan dan Umbi menjadi produk
Makanan atau Minuman, kemudian siswa
menjualnya (bisa online/offline) dan siswa
mempraktekkannya serta membuat laporan
hasilnya (contoh : saridele, kacang goreng, kacang
Pengolahan Bahan Pangan telor dll)
Serealia, Kacang-Kacangan dan
Umbi menjadi Produk Pangan
Setengah Jadi

Proyek : budidaya Budi Daya Ikan Hias, misal ikan


cupang (kalau memungkinkan), presentasi
Budi Daya Ikan Hias
budidaya Budi Daya Ikan Hias dan manfaatnya
dalam kehidupan sehari-hari.

Proyek : Siswa diminta melakukan rencana dan list


Pengolahan Bahan Pangan Setengah Jadi dan
Produk Samping dari Bahan Perikanan dan
Peternakan Menjadi produk Makanan. Kemudian
siswa mengolah Bahan Pangan Setengah Jadi dan
Produk Samping dari Bahan Perikanan dan
Pengolahan Bahan Pangan Peternakan Menjadi produk Makanan atau
Setengah Jadi dan Produk Minuman, kemudian siswa menjualnya (bisa
Samping dari Bahan Perikanan online/offline) dan siswa mempraktekkannya serta
dan Peternakan Menjadi membuat laporan hasilnya (contoh : rolade
Makanan gurami, nugget , krupuk ikan, dll)
PROYEK
KELOMPOK

Proyek : Presentasi jika sudah masuk


sekolah

Proyek : Presentasi jika sudah masuk


sekolah

Proyek : Presentasi jika sudah masuk


sekolah

Proyek : Presentasi jika sudah masuk


sekolah

Proyek : Presentasi disertai video jika


sudah masuk sekolah
Proyek : Presentasi disertai video jika
sudah masuk sekolah

Proyek : Presentasi disertai video jika


sudah masuk sekolah

Proyek : budidaya Budi Daya Ikan Hias,


misal ikan cupang (kalau
memungkinkan), presentasi budidaya
Budi Daya Ikan Hias dan manfaatnya
dalam kehidupan sehari-hari.

Proyek : membuat video cara


pengolahannya dan diposting di medsos.
KERANGKA KURIKULUM 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

NO. MATA PELAJARAN BAB POKOK BAHASAN


Kelas 7

Pelajaran 1 Aktivitas Permainan sepak bola,


1 PJOK 789
Permainan Bola Besar bola volly dan bola basket

Pelajaran 2 Aktivitas Kasti/Baseball, bulu


Permainan Bola Kecil tangkis, Tenis Meja

Pelajaran 3 Aktivitas Jalan cepat, Lari, lompat


Atletik jauh, tolak peluru

Pelajaran 4 Aktivitas
pencak silat
Bela Diri

Pelajaran 5 Aktivitas
Kebugaran Jasmani
Kebugaran Jasmani
S-2
Pelajaran 6 Aktivitas Sen senam Lantai

Pelajaran 7 Aktivitas
Gerak Berirama
Gerak Berirama

Pelajaran 8 Aktivitas Air Renang

Pelajaran 9
Perkembangan Tubuh Perkembangan Tubuh
Remaja
Remaja

Pelajaran 10 Pola Makan


Makanan Sehat, Bergizi,
Sehat, Bergizi, dan
dan Seimbang
Seimbang

Kelas 8

BAB IX. Pencegahan Pencegahan Pergaulan


Pergaulan Bebas Bebas

BAB X. Keselamatan di
Jalan Raya Keselamatan di Jalan Raya

Kelas 9

Bab 9 Pertolongan
Pertolongan Pertama Pada
Pertama Pada
Kecelakaan (P3K)
Kecelakaan (P3K)
Bab 10 Aktivitas Fisik
Aktivitas Fisik dalam
dalam Pencegahan
Pencegahan Penyakit
Penyakit
A KURIKULUM 2020
A JAYA 1 SURABAYA
AJARAN 2020-2021

PROYEK
INDIVIDU
7 8

Proyek : Siswa diminta untuk


Proyek : Siswa diminta untuk membuat
mencari atlet yang sukses pada
profil club permainan sepak bola, bola
permainan sepak bola, bola volly
volly dan bola basket.
dan bola basket.

Proyek : Siswa diminta untuk


Proyek : Siswa diminta untuk membuat
mencari atlet yang sukses pada
profil club permainan Kasti/Baseball,
permainan Kasti/Baseball, bulu
bulu tangkis, Tenis Meja.
tangkis, Tenis Meja

Proyek : siswa diminta membuat


Proyek : siswa diminta membuat video
video lari 1 km, kemudian
lompat jauh, kemudian diposting di
diditung waktu, diposting di
medsos
medsos

Proyek: Guru memberikan video


Proyek: Siswa diminta melihat gerakan
gerak dasar pencak silat,
kombinasi pencak silat. Kemudian
kemudian Siswa diminta untuk
memperagakan gerakan pencak,
belajar gerak dasar pencak silat
kemudian dibuat vlog/video
dan mempraktekkannya

Proyek: Siswa diminta untuk belajar melakukan senam kebugaran jasmani untuk menambah imun di masa
pandemi, kemudian dibuat vlog/video dan diposting di medsos
Study kasus : siswa diminta
Proyek: Siswa diminta membuat poster
mencari artikel senam lantai,
dipresentasikan macam-macam senam lantai

Proyek: Siswa diminta memperagakan pertunjukan Gerak Berirama dengan menggabungkan beberapa gerakan,
kemudian dibuat vlog/video dan diposting di medsos

Proyek : Siswa menonton video


atlet renang paraolimpik (video
Proyek : Siswa membuat profil atlet
dari guru), kemudian siswa
renang indonesia dan dunia .
diminta membuat tulisan hikmah
apa yg bisa dipetik. .

Proyek : Siswa Membuat karya


tulis/artikel/opini/ instastory
perkembamgan tubuh remaja

Proyek : Siswa Membuat iklan


berbentuk/video tentang ajakan
untuk konsumsi Makanan Sehat,
Bergizi, dan Seimbang dan
diposting di medsos

individu kelompok

Study kasus : Membuat kampanye


untuk menjauhi Pergaulan Bebas
pada remaja

Proyek : Siswa diminta membuat


rambu-rambu Keselamatan di
Jalan Raya dan keterangannya.

individu kelompok

Study kasus : Membuat kotak


pertolongan pertama pada kecelakaan
(P3K) beserta isinya, di taruh di sekolah
Proyek: Siswa diminta membuat
karya (iklan, kampanye,dll) berupa
video/vlog/poster tentang
aktifitas fisik dalam mencegah
penyakit di era pandemi covid-19 ,
kemudian di upload di medsos
KELOMPOK
9

Proyek: Siswa diminta memperagakan


salah satu permainan bola besar,
kemudian dibuat vlog/video

Proyek: Siswa diminta memperagakan


salah satu permainan bola kecil,
kemudian dibuat vlog/video

Proyek : siswa diminta membuat video


tolak peluru, diposting di medsos

Proyek: Siswa diminta melihat gerakan


pencak silat. Kemudian
memperagakan gerakan pencak silat
bagaimana cara melumpuhkan musuh
dengan cepat (siswa harus tahu
anatomi tubuh manusia), kemudian
dibuat vlog/video

garan jasmani untuk menambah imun di masa


dan diposting di medsos
Proyek: Siswa diminta memperagakan
senam lantai, kemudian dibuat
vlog/video

ama dengan menggabungkan beberapa gerakan,


diposting di medsos

Proyek : Siswa Membuat poster


macam-macam gaya renang.
KERANGKA KURIKULUM 20
SMP TARUNA JAYA 1 SURABA
TAHUN PELAJARAN 2020-20
Mata Pelajaran : B. Indonesia
KELAS 7
NO. KELOMPOK MATERI BAB

BELAJAR
1 DESKRIPSI
MENDESKRIPSIKAN

MEMAHAMI DAN
MENCIPTA CERITA
FANTASI
2 CERITA FANTASI
MENGAPRESIASI DAN
MENGKREASIKAN FABEL

MENYIBAK ILMU DALAM


3 OBSERVASI LAPORAN HASIL
OBSERVASI

MEWARISKAN BUDAYA
4 PROSEDUR MELALUI TEKS
PROSEDUR
MEWARISI NILAI
LUHUR DAN
5 PUISI
MENGKREASIKAN PUISI
RAKYAT

BERKORESPONDENSI
DENGAN SURAT
6 SURAT
PRIBADI DAN SURAT
DINAS

MENJADI PEMBACA
7 LITERASI
EFEKTIF

KELAS 8

NO. MATA PELAJARAN BAB

1 Bahasa Indonesia Berita seputar Indonesia


Iklan, Sarana Komunikasi

Teks Eksposisi dalam Media Masa


Indahnya Berpuisi

Urutan Cerita menarik dalam


Eksplanasi
Ulasan karya Kita

bahasa Persuasif
Drama-drama kehidupan

Kembangkan kegemaran
Membaca

KELAS 9

NO. MATA PELAJARAN BAB


1 Bahasa Indonesia Melaporkan Percobaan

Menyampaikan Pidato
Persuasif

Menyusun Cerita Pendek

Menyusun Cerita Inspiratif

Memberi Tanggapan dengan


Santun

Menyajikan Teks Diskusi


RANGKA KURIKULUM 2020
TARUNA JAYA 1 SURABAYA
HUN PELAJARAN 2020-2021

PROYEK
POKOK BAHASAN
INDIVIDU KELOMPOK
Proyek :
~ Menentukan ciri dan tujuan
~ Membuat teks deskripsi tentang
teks deskripsi
SMP Taruna Jaya I Surabaya ,
~ Menelaah struktur dan
membuat caption dan diposting ke
bahasa Teks Deskripsi
akun instagram lalu tag akun
~ Menyajikan lisan dan
gurunya.
menulis teks deskripsi

~ Mengidentifikasi unsur cerita Proyek :


fantasi ~ Membuat cerita fantasi hewan
~ Menceritakan kembali dan dengan mandiri dan menulisnya dan
menyajikan cerita fantasi dikirim WA

Proyek :
~ Mengenali ciri fabel
~ Memperagakan cerita fantasi yang
~ Menceritakan kembali dan
telah di buatnya dan diposting di
memerankan isi Fabel
akun sosmed masing2.

Proyek :
~ Mengidentifikasi teks hasil ~ Membuat laporan observasi
observasi lingkungan tema tergantung guru Proyek :
~ Menyimpulkan laporan hasil misal : tema kampung tangguh. ~ Membuat laporan observasi Kegiatan
observasi (mayoritas masyarakat bekerja Tengah Semester (Outdor learning)
~ Menyajikan laporan hasil sebagai apa, pendidikan apa dll) dan /offline
observasi penduduk di wilayahnya masing-
masing

Proyek :
~ Mengidentifikasi ciri teks
~ Membuat teks prosedur tentang
prosedur
suatu karya atau makanan
~ Menyimpulkan isi, struktur
~ Mempresentasikan proses dan hasil
dan bahasa teks prosedur
dari karya yang dibuat dengan
~ Menulis dan memeragakan
membuat video dan dikirim WA ke
teks prosedur
gurunya.
~ Mengenal dan memahami Proyek :
puisi rakyat ~ Membuat puisi tentang Guru / Ibu /
Proyek :
~ Menyimpulkan dan menelaah Ayah
~ Membuat puisi secara berkelompok
struktur dan kebahasaan puisi ~ Menampilkan secara ekspresif puisi
kemudian di aransemen menjadi
rakyat hasil karyanya dibacakan direkam
musikalisasi puisi (offline).
~ Menyajikan puisi rakyat video dan diposting di sosmed lalu
secara lisan dan tertulis tag akun gurunya.

Proyek :
~ Membuat surat pribadi yang di
~ Mengenal dan memahami tujukan untuk seseorang (ex: Orang
surat tua, teman atau sahabatnya ), difoto
~ Menelaah struktur dan bahasa dan dikirimkan WA ke gurunya.bisa
surat pribadi dan surat dinas email
~ Menulis surat pribadi dan ~ Membuat surat dinas yang
surat dinas ditujukan kepada suatu lembaga atau
instansi ,difoto dan dikirimkan WA
ke gurunya. Bisa email

Proyek :
~ Membaca dan mengenal unsur ~ Mencari satu buku karya fiksi
pembangun buku nonfiksi maupun nonfiksi
~ Merangkum buku ~ Merangkum makna dan pesan yang
~ Menelaah unsur buku dan tersirat dalam buku dan diposting di
membuat komentar akun sosmed masing-masing dan tag
akun gurunya.

PROYEK
POKOK BAHASAN
INDIVIDU KELOMPOK

Project :
A. Menentukan Unsur-unsur siswa membuat rekaman video
Berita. dirinya membacakan
B. Meringkas dan
Menyimpulkan Berita perkembangan COVID-19 di
Indonesia terutama di
C. Menemukan Struktur dan Surabaya.videonya dikirim WA ke
Kaidah Berita
gurunya. Atau melakukan
D. Menyampaikan Informasi wawancara dengan tetangganya
dalam Bentuk Berita
dan direkam video dikirim WA.
A. Menentukan Unsur-unsur
Iklan, Slogan, dan Poster
1. Pengertian dan Fungsi
Iklan, Slogan, dan Poster
2. Unsur-unsur Iklan, Slogan,
dan Poster
B. Menyimpulkan Pesan dan
Informasi dalam Iklan
1. Unsur-unsur Pembentuk Project :
Iklan Project : siswa berkelompok membuat video
siswa membuat poster kampanye
2. Menyimpulkan Maksud dengan tema tertentu iklan tentang pencegahan COVID-19
suatu Iklan di lingkungan sekolah, aplikasi yang
3. Menceritakan Kembali misalnya :pencegahan COVID-19 digunakan bebas , durasi video 3
dan mempresentasikan makna
Teks Iklan menit.diposting di sosmed dan tag
C. Menelaah Pola, Struktur, poster.dikirim WA akun gurunya.
dan Kaidah kebahasaan Iklan
1. Pola-pola Penyajian Iklan
2. Struktur Teks Iklan
3. Kaidah Kebahasaan Teks
Iklan
D. Menulis Iklan
1. Langkah-langkah Penulisan
2. Penyunting Iklan

A. Mengenali Unsur-unsur
Teks Eksposisi.
1. Gagasan dan Fakta dalam Project :
Teks Eksposisi. siswa membuat tulisan teks
2. Pola-pola Pengembangan eksposisi tema pengaruh COVID-
teks Eksposisi. 19 pada dunia pendidikan
B. Menyimpulkan Isi Teks Indonesia khususnya kota
Eksposisi. Surabaya.dalam bentuk word atau
1. Gagasan Umum dan tulisan tangan dikirim WA ke
Gagasan Khsusus. gurunya. Atau mencari contoh
2. Jenis-jenis Paragraf teks eksposisi di koran dan
berdasarkan Gagasan menandai mana yang termasuk
utamanya. struktur teks eksposisi, difoto lalu
C. Menelaah Struktur dan dikirim WA ke gurunya.
Kaidah Teks Eksposisi.
D. Menyajikan Teks Eksposisi.
A. Menemukan Unsur-unsur
Pembentuk Puisi. Project :
1. Pengertian Pusisi. siswa membuat puisi karya sendiri
2. Unsur-unsur Puisi. dengan tema persahabatan,
B. Menyimpulkan Isi Puisi. lingkungan sekolah dll menuliskan
1. Isi Puisi. makna, jenis puisinya dan unsur
2. Jenis-jenis Puisi. puisi yang dibuat.ditulis dan
C. Memilah Unsur-unsur dikirimkan WA.
Pembangun Puisi

A. Menentukan Ciri-ciri Teks


Eksplanasi.
1. Pengertian Teks Eksplanasi.
2. Ciri-ciri Teks Eksplanasi.
B. Meringkas Teks Eksplanasi.
1. Menentukan Gagasan
Umum Teks Eksplanasi. Project :
2. Langkah-langkah siswa membuat artikel tulisan
Meringkas Teks Eksplanasi. tentang teks eksplanasi kebijakan
C. Menelaah Isi, Struktur, dan Pemerintah Kota Surabaya dalam
Kaidah Teks Eksplanasi. mencegah penyebaran COVID-
1. Isi Teks Eksplanasi. 19,menentukan gagasan
2. Struktur Teks Eksplanasi. umum,menelaah isi,struktur dan
3. Kiadah Kebahasaan Teks kaidah teks eksplanasi ditulis dan
Eksplanasi. dikirimkan WA ke gurunya.
D. Menulis Teks Eksplanasi.
1. Pola-pola Pengembangan
Teks Eksplanasi.
2. Langkah-langkah Menulis
Teks Eksplanasi.
A. Menunjukkan Ciri-ciri
Ulasan.
1. Pengertian Ulasan.
B. Menjelaskan Kembali Teks
Ulasan.
1. Maksud Suatu Teks Ulasan.
2. Kekurangan dan Kelebihan Project :
Teks Ulasan. siswa mengulas sebuah buku
C. Menelaah Struktur dan novel dengan tema persahabatan
Kaidah Ulasan. atau motivasi hidup disertai
1. Struktur Ulasan. dengan foto cover buku yang
2. Kaidah Kebahasaan Teks diulas dan dikirim WA ke gurunya.
Ulasan.
D. Menyusun Teks Ulasan.
1. langkah-langkah
Penyusunan.
2. Penuangan Catatan ke
dalam Teks Ulasan Lengkap.

A. Menemukan Ajakan dalam


Teks Persuasif.
1. Pengertian Teks Persuasif.
2. Ajakan dalam Teks
Persuasif.
B. Menyimpulkan Isi Teks
persuasif.
1. Simpulan Isi Teks Persuasif. Project :
2. langkah-langkah siswa membuat artikel tulisan teks Project :
Penyimpulan Teks Persuasif. persuasif tentang menjaga siswa membuat video ajakan untuk
C. Menelaah Struktur dan kebersihan lingkungan sekolah di mencegah penyebaran COVID-19 di
Kaidah Kebahasaan Teks masa pandemi.atau dalam bentuk lingkungan sekolah. Atau tema
Persuasif. video tiktok dikirim WA ke menjaga kebersihan sekolah.
1. Struktur Teks Persuasif. gurunya.
2. Kaidah Kebahasaan Teks
Persuasif.
D. Menulis Teks Persuasif.
1. Penyiapan Bujukan,
Ajakan.
2. Memperhatikan Struktur
dan Kaidah Teks Persuasif .
Project :
1. siswa membuat ulasan sebuah
A. Mendalami Unsur-unsur drama yang bersumber dari TV atau
Drama. youtube atau sosmed kemudian
1. Karakteristik Drama. direkam disertai dengan video
2. Unsur-unsur Drama. cuplikan drama yang diulas dikirim
B. Menafsirkan kembali Isi WA ke gurunya
Drama.
C. Menelaah Struktur dan 2. siswa memainkan sebuah drama
Kaidah Drama. pendek tentang menjaga kelestarian
D. Menulis Drama. lingkungan alam, kemudian siswa
lain menafsirkan drama yang telah
dimainkan.

A. Mengenali Informasi
dalam Buku Fiksi dan
Nonfiksi.
1. Keragaman Informasi
dalam Buku Fiksi dan
Nonfiksi.
2. Informasi Buku Melalui
Indeks.
3. Catatan Tentang isi Buku.
B. Menyajikan Peta Konsep
dalam Isi Buku Fiksi atau Study kasus :
Nonfiksi.
1. Peta Konsep Isi Buku. Project : diskusi bersama mengulas buku fiksi
2. Teknik Membaca Untuk siswa membuat artikel atau dan non fiksi ,menelaah unsur-unsur
tulisan fiksi dengan tema bebas. penting dan perbedaannya.bisa
Menemukan Isi Buku. kemudian direkam dan dikirimkan melalui grup WA diskusi bersama
C. Menelaah Unsur-unsur
Penting dalam Buku Fiksi dan WA ke gurunya. tentang ulasan sebuah karya fiksi dan
non fiksi.
Nonfiksi.
1. Ungkapan Sebagai Unsur
Kebahasaan dalam Buku
Fiksi.
2. Unsur-unsur Menarik
lainnya dalam Buku Fiksi.
D. Menyajikan hasil Bacaan
dalam Forum Diskusi.
1. Daya Tarik Bacaan.
2. Berdiskusi Tentang Isi
Buku.

PROYEK
POKOK BAHASAN
INDIVIDU KELOMPOK
Fungsi teks laporan
Pengertian teks laporan
Model teks laporan
study kasus : guru memberikan
(pengamatan, Project :
teks laporan kemudian siswa
percobaan/eksperimen) Kolaborasi dengan guru IPA
menelaah teks dan ditulis dikirim
Simpulan tujuan,bahan/alat, membuat teks laporan proyek IPA
WA ke gurunya.
langkah, dan hasil dalam
laporan percobaan yang
didengar dan/atau dibaca.

Project :
siswa membuat pidato persuasif
Teks pidato persuasif mencegah penyebaran COVID-19
Simpulan gagasan, dan membacakan di depan kelas
pandangan, arahan, atau kemudian siswa lain membuat
pesan dalam pidato kesimpulan dari pdato temannya.
Merekam video atau suara dikirim
WAProject
ke gurunya.
:
siswa membuat cerita pendek yang
Unsur pembangun karya menginspirasi teman-temannya
sastra (cerpen) atau memotivasi teman-temannya
Model teks narasi (cerpen) untuk menjaga kebersihan Project :
lingkungan dan jangan pernah siswa membuat cerita pendek
Fungsi teks narasi menyerah menggapai bergambar (ilutrasi) dalam bentuk
Model teks narasi cerita impian.ditulis dan difoto kemudian word atau aplikasi lain yang
inspiratif dikirim ke WA gurunya. Atau mendukung kemudian membacakan
Simpulan isi ungkapan siswa membuat kolase foto video di kelas. Atau ditulis dan difoto dan
simpati, kepedulian, empati dan menceritakan cerita inspiratif dikirim ke WA gurunya.
atau perasaan pribadi dalam di balik kolase video tersebut.
bentuk cerita inspiratif Atau siswa berperan sebagai
penulis skenario cerita inspiratif
Fungsi teks tanggapan kemudian dikirim WA ke gurunya. Project :
Model teks tanggapan siswa membuat teks laporan
Simpulan isi teks tanggapan perkembangan COVID-19 di
berupa kritik atau pujian Surabaya disertai dengan grafik dan
foto pendukung kemudian siswa
Fungi teks diskusi kelompok lain menanggapi hasil teks
Contoh Teks Diskusi tersebut dan berdiskusi bersama
Simpulan isi gagasan, bagaimana seharusnya langkah yang
pendapat, argumen yang diambil oleh Pemerintah agar jumlah
mendukung dan yang kontra COVID -19 menurun.jika online
terhadap teks diskusi lewat grup WA
VIDEO PENJELASAN
YA TIDAK
VIDEO PENJELASAN
YA TIDAK
KERANGKA KURIKULUM 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

Mata Pelajaran : Matematika

NO. KELAS/SEMESTER BAB POKOK BAHASAN

~ Membanding bilangan
bulat dan pecahan
~ Mengurutan bilangan
bulat dan pecahan
~ Operasi dan sifat-sifat
1 VII/1 BILANGAN operasi hitung bilangan
bulat dan pecahan
~ Menyatakan bilangan
dalam bentuk bilangan
berpangkat bulat positif
~ KPK dan FPB

~ Meyatakan himpunan,
himpunan bagian, Kosong
2 VII/I HIMPUNAN dan semesta
~ Hubungan antar
himpunan
~ Menjelaskan koefisien,
variabel, konstanta dan
suku dalam bentuk aljabar
3 VII/I BENTUK ALJABAR ~ Operasi hitung bentuk
aljabar
~ Penyederhanaan bentuk
aljabar

~ Pernyataan dan kalimat


PERSAMAAN DAN terbuka
4 VII/I PERTIDAKSAMAAN ~ Penyelesaian persamaan
LINEAR SATU VARIABEL dan pertidaksamaan linear
satu variabel

~ Membandingkan dua
besaran
5 VII/II PERBANDINGAN ~ Perbandingan senilai
dan berbalik nilai
~ Skala
~ Harga penjualan dan
pembelian
~ Persentase untung dan
6 VII/II ARITMETIKA SOSIAL rugi
~ Diskon, Bunga dan
Pajak
~ Bruto, tara dan netto

~ Garis dan Kedudukan


garis
7 VII/II GARIS DAN SUDUT ~ Pengertian, jenis da
hubungan antar sudut

~ Pengertian segiempat
dan segitiga
SEGIEMPAT DAN ~ Jenis-jenis dan sifat-
8 VII/II
SEGITIGA sifat bangun datar
~ Keliling dan luas
segiempat dan segitiga
~ Data statistik
~ Mengolah dan
menyajikan data dalam
9 VII/II PENYAJIAN DATA bentuk tabel, diagram
batang, diagram garis dan
diagram lingkaran

~ Menentukan persamaan
suatu barisan bilangan
10 VIII/I POLA BILANGAN dan konfigurasi objek

~ Posisi titik terhadap


sumbu-x dan sumbu-y
~ Posisi titik terhadap
titik asal (0,0) dan
11 VIII/I KOORDINAT KARTESIUS terhadap titik tertentu
(a,b)
~ Posisi garis terhadap
sumbu-x dan sumbu-y
~ Penyajian Relasi dan
Fungsi
12 VIII/I RELASI DAN FUNGSI ~ Korespondensi satu-
satu

~ Grafik persamaan garis


PERSAMAAN GARIS lurus dan Gradien
13 VIII/I
LURUS ~ Bentuk dan sifat
persamaan garis lurus

SISTEM PERSAMAAN ~ Konsep SPLDV


14 VIII/I ~ Menyelesaikan SPLDV
LINEAR DUA VARIABEL dan menggambar grafik

~ Memeriksa kebenaran
Theorema Phytagoras
~ Menentukan jenis
segitiga
15 VIII/II THEOREMA PHYTAGORAS ~ Menemukan dan
memeriksa Tripel
Phytagoras
~ Menentukan
perbandingan sisi segitiga
~ Mengenal lingkaran,
keliling dan luas
lingkaran
~ Menentukan panjang
busur dan luas juring
~ Menentukan hubungan
antara sudut pusat dan
16 VIII/II LINGKARAN sudut keliling
~ Menentukan hubungan
antara sudut pusat,
keliling lingkaran, busur,
dan luas juring
~ Menentukan hubungan
sudut-sudut pada
segiempat tali busur

~ Tipe garis singgung


PERSAMAAN GARIS lingkaran
17 VIII/II
SINGGUNG LINGKARAN ~ Rumus dan persamaan
garis singgung lingkaran

~ Menentukan luas
permukaan dan volume
kubus, balok, prisma dan
limas
BANGUN RUANG SISI ~ Menentukan luas
18 VIII/II permukaan dan volume
DATAR bangun ruang sisi datar
gabungan
~ Hubungan antar
diagonal ruang, bidang
dan bidang diagonal
~ Menganalisis data dari
distribusi data yang
diketahui
~ Menentukan nilai rata-
19 VIII/II STATISTIKA rata (Mean), Median dan
Modus dari data yang
diketahui
~ Menentukan
penyebaran data

~ Peluang empirik dan


teoretik
20 VIII/II PELUANG ~ Hubungan peluang
empirik dan teoretik

~ Operasi bilangan
berpangkat, bilangan
PERPANGKATAN DAN rasional, dan bentuk akar
21 IX/I
BENTUK AKAR ~ Sifat operasi bilangan
berpangkat bulat dan
bentuk akar

~ Persamaan kuadrat
berdasarkan akar-akarnya
PERSAMAAN DAN serta penyelesaiannya
22 IX/I
FUNGSI KUADRAT ~ Menyelesaikan masalah
berkaitan dengan
persamaan kuadrat

~ Transformasi geometri
23 IX/I TRANSFORMASI (Refleksi, Translasi,
Rotasi dan dilatasi)

~ Menentukan dan
KEKONGRUENAN DAN menentukan
24 IX/I kesebangunan dan
KESEBANGUNAN kekongruenan
antarbangun datar
~ Memahami definisi
tabung, kerucut dan bola
BANGUN RUANG SISI ~ Menentukan jaring-
25 IX/II jaring tabung dan kerucut
LENGKUNG ~ Menentukan luas
permukaan serta volume
tabung, kerucut dan bola
KA KURIKULUM 2020
UNA JAYA 1 SURABAYA
PELAJARAN 2020-2021

INDIVIDU KELOMPOK

Proyek :
~ Membuat game sederhana untuk
memantapkan pemahaman terhadap
operasi bilangan bulat. Dalam bentuk
tabel kemudian di isi dan dikirim by WA
ke gurunya masing-masing

Studi kasus:
~ Mendata mata pelajaran yang di sukai
oleh siswa di dalam kelas (topik
ditentukan oleh guru masing-masing),
kemudian di ubah menjadi diagram
venn.
Contoh :
- Jumlah siswa suka IPA
- Jumlah siswa suka Mat
- Jumlah siswa tidak suka keduanya
- Jumlah siswa suka keduanya

Hasil diagram venn disampaikan ke guru


masing-masing melalui WA
Studi kasus :
~ Mengumpulkan jumlah benda yang
ada di rumah (Misal : benda yang ada di
dapur, ruang tamu, kamar mandi atau
tempat yang lain ditentukan guru
masing-masing) kemudian dimisalkan
kedalam bentuk aljabar.
Didokumentasikan bendanya kemudian
dijelaskan permisalannya hingga
menjadi bentuk aljabar. Kemudian
dikirim ke gurunya melalui WA
~ Mendata jenis bunga/tanaman di
kampung satu gang/RT kemudian
dimisalkan kedalam bentuk aljabar.
Didokumentasikan bendanya kemudian
dijelaskan permisalannya hingga
menjadi bentuk aljabar. Kemudian
dikirim ke gurunya melalui WA

proyek :
Studi kasus:
~ Membuat permainan Pin Sistem Persamaan
~ Menemukan barang-barang sejenis
Linear satu variabel, kemudian dipresentasikan
yang ada di rumah kita. Misal di ruang
(Jika masih dalam keadaan belajar daring maka
tamu ada 2 kursi di kamar ada 1 kursi.
dijelaskan dalam bentuk video kemudian
kemudian kursi dimisalkan sebagai x.
diunggah ke Sosmed masing-masing dan tag
Sehingga persamaannya menjadi (2x + x
gurunya.
= 3x). Membuat beberapa persamaan
dan pertidaksamaan. Kemudian ditulis
link:
dan diberikan penjelasan, setelah itu
https://www.youtube.com/watch?
dikirim ke gurunya.
v=mwtdxamBN5s

Proyek :
~ Membuat denah desain rumah
layaknya arsitek dengan menggunakan
skala ukuran. Kemudian di foto dan
dikirimkan ke gurunya masing-masing.
Studi kasus :
~ siswa diberi beberapa kasus kemudian
diminta memecahkan kasus tersebut.
Studi kasus :
~ Cobalah interview kepada beberapa
pedagang dan tanyakan berapa harga Proyek :
jual, dan harga beli barang yang di jual. ~ Lakukan kegiatan wirausaha kemudian
Kemudian simpulkan berapa keuntungan tawarkan kepada teman-temanmu, hitung
dan persentase keuntungannya. berapa keuntungan yang kamu dapatkan dari
Disajikan dalam bentuk tulisan selisih harga jual dan harga beli. (Offline)
kemudian dikirimkan ke gurunya
masing-masing.

Studi kasus:
~ Buatlah besar sudut yang terbentuk Studi kasus :
sesuai dengan pergantian jam pelajaran amati benda-benda di sekitar rumah kalian yang
selama satu hari! mengandung salah satu unsur garis. (sejajar,
Misal: tegak lurus, sehadap, bertolak belakang dan
Pelajaran A mulai pukul berapa, catat sebagainya)
dan gambarlah bentuk jarum jamnya, Contoh :
dan tentukan besar sudut yang terbentuk. - Tangga: Mengandung unsur sudut sejajar dan
Dilanjutkan pelajaran B dan seterusnya. tegak lurus)
NB: Jika masih daring maka Abadikan buktinya kemudian buat video
menunjukkan jam mulainya penjelasannya. Hasilnya bisa dikirim langsung
pembelajaran daring. Kemudian hasilnya ke guru masing-masing atau di unggah ke
difotokan dan dikirim ke gurunya Sosmed.
masing-masing.

Studi kasus :
Proyek :
Mencari benda di sekitar rumah yang
~ Membuat game kartu yang menunjukkan
berbentuk segitiga atau segiempat,
beberapa bentuk bangun.
kemudian ditentukan keliling dan luas
~ Memotong kertas lipat menjadi bentuk segi
bangun yang dipilih. Kemudian
empat dan segitiga yang sama besar, kemudian
disampaikan hasilnya ke guru masing-
dari bagian yang sama gabungkan menjadi
masing melalui WA
seperti bentuk bangun lainnya. Kemudian
ditentukan keliling dan luas bangun yang
Dari satu HVS minimal harus terbentuk
dibentuk. Di abadikan dan dikirim ke gurunya
10 bangun -> di warnai -> dihitung
masing-masing atau melalui sosial media.
keliling dan luas
Studi kasus :
~ Mencari informasi jumlah
pertambahan pasien terinfeksi covid-19,
sembuh dan meninggal. Masing-masing
Proyek :
disajikan dalam bentuk diagram garis.
~ Buatlah daftar wawancara tentang kesukaan
Disampaikan ke guru masing-masing
siswa terhadap beberapa makanan kesukaan/
melalui WA.
mapel yang disukai atau lainnya, kemudian
~ Jumlah kasus terakhir disajikan dalam
sajikan data yang diperoleh kedalam bentuk
bentuk diagram lingkaran ( Pasien
tabel, diagram batang, diagram garis dan
terinfeksi, sembuh dan meninggal ).
diagram lingkaran. Hasilnya disimpulkan dan di
Hasilnya disampaikan ke guru masing-
posting di sosmed tag gurunya.
masing malalui WA

informasi bisa di akses di instagram


(Sapawargasby)

Studi kasus :
Membuat percobaan tetesan air atau es
mencair, kemudian di amati berapa Proyek :
tetesan setiap detiknya (detik pertama, ~ Membuat permainan penjumlahan beberapa
kedua, ketiga dan seterusnya) dan angka dengan konsep deret fibonacci.Kemudian
disajikan ke dalam bentuk deret, yang dikirimkan jawabannya ke guru melalui WA.
kemudian disampaikan ke gurunya Baru diberikan penjelasan oleh gurunya
masing-masing melalui WA.

Studi kasus :
~ Siswa menyiapkan kertas berpetak
untuk membuat koordinat kartesius
dengan mudah. Kemudian menggambar
kedudukan dan posisi titik/garis terhadap
sumbu-x dan sumbu-y.
(- Guru memberikan koordinat tertentu
kemudian siswa diminta mencari tau
bangun yang terbentuk dari koordinat
tersebut, kemudian ditempel dengan
menggunakan kertas origami
- Siswa menentukan sendiri koordinat
bangun yang ingin dibuat, kemudian
ditempel dengan menggunakan kertas
origami)
Kemudian dikirimkan ke gurunya
masing-masing.
Studi kasus :
~ Menemukan beberapa keadaan yang
berhubungan dengan relasi fungsi
kemudian disajikan ke dalam diagram
panah dan koordinat kartesius. (Misal :
Nama siswa dengan ukuran sepatu,
Nama siswa dengan bulan kelahiran, dan
lain-lain.
Korespondensi satu-satu --> Nama siswa
dengan nama ayah/ibu, nama siswa
dengan tanggal lahir. Hasilnya
disampaikan ke guru masing-masing.

Studi kasus :
~ Memberikan link video persamaan
garis lurus, kemudian siswa membuat
Peta Konsep (rangkuman) materi
tersebutdengan menyertakan rumus yang
di gunakan.

Siswa membuat koordinat garis melalui


titik pusat, kemudian membuat
persamaan garisnya

Studi kasus :
Membantu orang tua membeli sayur atau
bumbu dapur di toko (Misal: 1 kg gula
dan 1 kg beras, kemudian mereka
menentukan harga tiap onsnya berapa)
Hasilnya disampaikan ke guru masing-
masing melalui WA.

Proyek :
~ Membuat puzzle sebagai alat peraga
Theorema Phytagoras (Pembuktian phytagoras
Studi kasus:
dengan persegi satuan). Kemudian disampaikan
~ Siswa menemukan triple phytagoras
ke guru masing-masing melalui WA.
(Minimal 10)
~ Membuat video/poster edukasi tentang
penjelasan Theorema Phytagoras. Di unggah ke
sosial media masing-masing.
Studi kasus:
~ Menentukan nilai π dengan cara
mengumpulkan 5 benda yang berbentuk
lingkaran. Kemudian ukur keliling dan
diameter benda tersebut dengan
menggunakan pita pengukur. Kemudian
bagilah hasil keliling dengan diameter
dan simpulkan berapa nilai π yang kalian
dapat. Hasil studi kasus
didokumentasikan dan disampaikan ke
gurunya masing-masing.

Studi kasus: (Analisa)


~ Siswa diberikan link video kemudian
diminta untuk menyimpulkan serta
menjawab soal dalam bentuk cerita yang
telah disajikan.

siswa mengumpulkan 5 tabung yang


sama, kemudian digabungkan dua
tabung di ukur dengan pita ukur,
selanjutnya 3tabung dan seterusnya.
Disimpulkan apa hubungan antara
panjang pita ukur dengan jari-jari dan
keliling.

Studi kasus :
Proyek :
menemukan benda yang berada di
~ Membuat kerajinan yang berbentuk bangun
sekitar rumah yang berbentuk kubus/
ruang sisi datar yang memiliki nilai guna.
balok/ prisma/ limas, kemudian dihitung
(Misal: Almari, vas bunga, pot bunga, tempat
besar luas permukaan atau volume
pensil, kotak tisu dan lain-lain)
bangun tersebut. Hasilnya disampaikan
ke guru masing-masing melalui WA
Studi kasus :
- Mencari informasi kasus covid-19 di
Provinsi Jawa Timur. Kemudian
Menentukan persentase kesembuhan dan
kematian pasien terinfeksi virus covid-
19.
Selanjutnya ditentukan persebaran paling
banyak dari kota mana, dan rata-rata
pertambahan kasus setiap harinya berapa
persen.
Hasilnya disampaikan ke guru masing-
masing melalui WA.

Studi kasus :
~ Bermain ular tangga menggunakan dadu,
Proyek : kemudian temukan peluang munculnya angka 1
~ Membuat video/poster pembelajaran atau 2 atau 3 dan seterusnya (atau bisa juga
tentang peluang. Kemudian di munculnya angka genap atau ganjil), selama
sampaikan ke gurunya masing-masing. beberapa kali percobaan. Didokumentasikan
dan diunggah ke sosmed dengan menyertakan
penjelasan.
(Topik ditentukan guru masing-masing)
Studi kasus:
~ Cari informasi populasi jumlah
penduduk di lima negara dengan jumlah
penduduk terpadat di dunia. Nyatakan
jumlah tiap populasi kedalam notasi
ilmiah.
Kemudian di kirim ke guru masing-
masing.
Proyek :
~ Membuat video/poster penjelasan mengenai
persamaan fungsi kuadrat. Kemudian di unggah
ke Sosmed masing-masing dan diberikan
penjelasan singkat.

Proyek :
Studi kasus:
Membuat permainan tetris dari kertas lipat,
Membuat poster perbedaan bentuk
kemudian dijelaskan proses pembuatannya dan
refleksi, translasi, rotasi dan dilatasi.
cara kerja permainannya. Sleanjutnya
Diposting ke sosial media dengan tag
disampaikan ke guru masing-masing/ diposting
gurunya masing-masing.
di sosial media.
Proyek :
Membuat figura dari bahan bekas
berdasarkan ukuran foto sehingga dapat
menerapkan konsep kesebangunan.
Proyek :
~ Membuat kerajinan yang berbentuk bangun
ruang sisi datar dan sisi lengkung yang memiliki
nilai guna. (Misal: Almari, vas bunga, pot
bunga, tempat pensil, kotak tisu dan lain-lain)
KERANGKA KURIKULUM 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

Mata Pelajaran : IPA

NO. KELAS/SEMESTER BAB POKOK BAHASAN

OBJEK IPA DAN ~ Penyelidikan IPA


1 VII/I ~ Pengukuran sebagai bahan
PENGAMATANNYA pengamatan

~ Ciri-ciri benda di lingkungan


sekitar
KLASIFIKASI MAKHLUK ~ Cara mengklasifikasikan
2 VII/I
HIDUP makhluk hidup
~ Pengklasifikasian makhluk
hidup

KLASIFIKASI MATERI ~ Pengklasifikasian materi


3 VII /I ~ Cara memisahkan campuran ~
DAN PERUBAHANNYA Perubahan benda

SUHU DAN ~ Menentukan suhu benda


4 VII/I ~ Perubahan akibat suhu
PERUBAHANNYA ~ Konversi suhu
KALOR DAN ~ Pengertian kalor
5 VII/I
PERPINDAHANNYA ~ Perpindahan kalor

~ Sumber energi
ENERGI DALAM ~ Transformasi energi dalam sel
6 VII/I
SISTEM KEHIDUPAN ~ Metabolisme sel
~ Sistem pencernaan

~ Sel sebagai unit struktural dan


SISTEM ORGANISASI fungsional kehidupan
7 VII/II ~ Jaringan dan organ pada
KEHIDUPAN hewan dan tumbuhan
~ Sistem organ dan organisme

~ Lingkungan
INTERAKSI MAKHLUK ~ Interaksi dalam ekosistem
8 VII/II HIDUP DENGAN membentuk pola
LINGKUNGAN ~ Pengaruh interaksi manusia
terhadap ekosistem

PENCEMARAN ~ Pencemaran Air, tanah dan


9 VII/II
LINGKUNGAN udara
~ Efek rumah kaca
PEMANASAN ~ Pengertian, penyebab, dan
10 VII/II
GLOBAL dampak pemanasan global, serta
upaya untuk menanggulanginya

~ Atmosfer, litosfer dan


11 VII/II LAPISAN BUMI Hidrosfer

~ Sistem tata surya


12 VII/II TATA SURYA ~ Kondisi bumi dan bulan
~ Gerhana

GERAK BENDA DAN ~ Konsep gerak


13 VIII/I MAKHLUK HIDUP DI ~ Sistem gerak pada manusia,
LINGKUNGAN SEKITAR hewan dan tumbuhan

USAHA DAN PESAWAT


SEDERHANA DALAM ~ Usaha
14 VIII/I ~ Pesawat sederhana (Jenis dan
KEHIDUPAN SEHARI- prinsip kerja)
HARI

~ Struktur dan fungsi akar,


STRUKTUR DAN batang, daun dan bunga
15 VIII/I ~ Struktur jaringan tumbuhan
FUNGSI TUMBUHAN ~ Teknologi yang terinspirasi
dari struktur jaringan tumbuhan
~ Struktur dan fungsi peredaran
SISTEM PEREDARAN darah
16 VIII/I ~ Gangguan pada sistem
DARAH MANUSIA peredaran darah serta upaya
menanggulanginya

SISTEM PENCERNAAN ~ Nutrisi


17 VIII/I ~ Struktur, fungsi dan gangguan
MANUSIA pada sistem pencernaan

ZAT ADITIF DAN ~ Zat aditif


18 VIII/I
ADIKTIF ~ Zat adiktif

TEKANAN ZAT DAN ~ Tekanan zat


PENERAPANNYA ~ Aplikasi konsep tekanan zat
19 VIII/II
DALAM KEHIDUPAN pada makhluk hidup
SEHARI-HARI

~ Struktur dan fungsi pernafasan


manusia
SISTEM PERNAFASAN ~ Gangguan pada sistem
20 VIII/II
MANUSIA pernafasan dan upaya untuk
mencegah atau
menanggulanginya
~ Struktur dan fungsi sistem
eksresi pada manusia
SISTEM EKSRESI ~ Gangguan pada sistem eksresi
21 VIII/II
MANUSIA manusia dan upaya untuk
mencegah atau
menanggulanginya

~ Getaran gelombang dan bunyi


GETARAN, GELOMBANG ~ Mekanisme mendengar pada
22 VIII/II manusia dan hewan
DAN BUNYI ~ Aplikasi getaran dan
gelombag pada teknologi

Sifat cahaya dan proses


pembentukan bayangan
CAHAYA DAN ALAT ~ Indera penglihatan manusia
23 VIII/II
OPTIK dan hewan
~Alat optik dalam kehidupan
sehari-hari

~ Pembelahan sel
SISTEM REPRODUKSI ~ Struktur dan fungsi sistem
24 IX/I reproduksi
PADA MANUSIA ~ Penyakit pada sistem
reproduksi

REPRODUKSI PADA ~ Reproduksi pada tumbuhan


~ Reproduksi pada hewan
25 IX/I HEWAN DAN ~ Kelangsungan hidup hewan
TUMBUHAN dan tumbuhan
~ Molekul yang mendasari
pewarisan sifat
PEWARISAN SIFAT ~ Hukum pewarisan sifat
26 IX/II ~ Pewarisan sifat pada manusia
PADA MAKHLUK HIDUP ~ Penerapan pewarisan sifat
dalam pemulihan makhluk
hidup

~ Listrik statis
27 IX/I KELISTRIKAN ~ Listrik dinamis
~ teknologi dalam lingkungan

~ Pemanfaatan medan magnet


28 IX/II KEMAGNETAN ~ Kemagnetan dalam produk
teknologi

KEPENDUDUKAN DAN ~ Dinamika penduduk


29 IX/I
LINGKUNGAN ~ Masalah lingkungan

~ Prinsip teknologi ramah


lingkungan
~ Aplikasi teknologi ramah
lingkungan
30 IX/II BIOTEKNOLOGI ~ Perilaku hemat energi dalam
keseharian
~ Teknolologi tidak ramah
lingkungan
~ Molekul dalam benda mati
dan makhluk hidup
PARTIKEL PENYUSUN ~ Atom dan partikel
31 IX/I BENDA MATI DAN penyusunnya
MAKHLUK HIDUP ~ Prinsip pembentukan molekul
~ Karakteristik benda dalam
kehidupan
GKA KURIKULUM 2020
UNA JAYA 1 SURABAYA
PELAJARAN 2020-2021

PROYEK
INDIVIDU KELOMPOK

Studi Kasus :
Pilihlah suatu benda di sekitar anda sebagai objek
pengamatan. Kemudian, amatilah benda tersebut
dengan indramu. Lakukan pengukuran sebanyak-
banyaknya terhadap benda tersebut agar dapat kamu
deskripsikan secara rinci.buat laporan tertulis tentang
deskripsi objek itu.lakukan analisis,adakah besaran
pada benda itu yang belum dapat diamati atau diukur.
Kemukakan ide anda,bagaimana cara mengamati atau
mengukurnya.
Guru menyiapkan form kemudian disampaikan ke
siswa, hasilnya siswa menyampaikan laporannya ke
guru masing-masing.

Studi kasus :
Proyek :
Mengamati beberapa benda baik hidup maupun tak
Membuat poster/video animasi dari studi
hidup untuk diklasifikasikan.
kasus yang telah dilakukan, untuk kemudian
Menentukan apa persamaan dan perbedaan yang
menjelaskan mengenai ciri-ciri makhluk
dapat ditemukan dari benda-benda tersebut.
hidup.
Hasilnya dikirimkan ke gurunya masing-masing.

Studi kasus:
~ Membuat indikator asam basa alami dari bahan
Proyek:
alam (ditentukan oleh guru masing-masing).
~ Membuat alat penjernihan air sederhana
Kemudian melakukan percobaan pengidentifikasian
dengan memanfaatkan bahan yang ada di
Asam, basa dan netral beberapa bahan dengan
sekitar, hasilnya dipresentasikan/divideokan
menggunakan indikator alami tersebut, hasilnya
kemudian dikirim ke Sosmed masing-masing
disampaikan ke guru masing-masing. (online)
dan tag gurunya.
~ Melakukan percobaan pengidentifikasian Asam,
basa dan netral beberapa bahan dengan menggunakan
kertas lakmus (offline)

Proyek:
Membuat fenomena penciptaan awan sederhana
(Menggunakan air panas dan es batu). Hasil
percobaan di dokumentasikan dan diunggah ke
sosmed masing-masing dan tag gurunya.
Proyek:
Membuat es krim sederhana tanpa menggunakan Proyek :
mesin pendingin ~ Siswa membuat balon udara sederhana
(Dengan menggunakan susu, garam dan es batu). (Untuk langkah pembuatannya disediakan).
Proses dan hasilnya di dokumentasikan kemudian Kemudian prosesnya di videokan dan dikirim
diposting di sosial media dan tag guru masing- ke guru masing-masing.
masing,

Proyek :
~ Membuat biogas dari sampah organik
sebagai bentuk energi terbarukan, kemudian
Studi kasus: hasilnya di dokumentasikan dan di unggah ke
~ Percobaan sederhana untuk menyelidiki proses sosial media.
fotosintesis pada tumbuhan. ~ Membuat poster/video mengenai
Membuktikan bahwa tumbuhan menghasilkan udara transformasi energi dalam sel, kemudian
dan uap air dalam proses fotosintesis, dengan dipresentasikan secara video call ataupun
menutup daun menggunakan plastik dan dibiarkan kirim video ke gurunya.
beberapa saat, Hasilnya disimpulkan dan disampaikan
ke gurunya masing-masing.
NB:
Lagu untuk mempermudah penghafalan
proses fotosintesis.

Proyek :
Proyek :
~ Membuat miniatur sel dari sterofoam (di cat
Membuat video/poster edukasi untuk menjelaskan
sebagus mungkin), hasilnya di unggah ke
tentang urutan organisasi kehidupan, Kemudian di
sosial media masing-masing.
sampaikan ke gurunya.

Proyek:
~ membuat ekosistem buatan (ex: ekosistem
Studi kasus: air yang kemudian di isi dengan beberapa
~ Membuat poster jaring-jaring makanan dengan makhluk hidup) dan dirawat bersama di kelas.
mengamati fenomena yang terjadi di lingkungannya (offline)
masing-masing. ~ Membuat diorama ekosistem (air/darat)
Kemudian di posting di media sosial. yang kemudian di unggah ke sosmed dan
dijelaskan secara singkat ekosistem yang
dipilih.

Proyek:
~ Membuat kerajinan dari daur ulang sampah plastik
untuk mengurangi pencemaran. Kemudian di jelaskan
apa fungsi dari kerajinan tersebut dan hasilnya
disampaikan ke gurunya masing-masing melalui WA
atau posting di media sosial masing-masing.
~ Membuat kompos alami dari sampah daun.
Didokumentasikan dan hasilnya diposting ke media
sosial dengan tag gurunya masing.masing.
Proyek :
~ Membuat poster/slogan/video/menciptakan lagu
mengenai pemanasan global kemudian mengajak
semua orang peduli terhadap bumi dengan
mengurangi aktivitas yang memicu pemanasan global
dan di posting di media sosial.

Studi kasus :
~ Mencari informasi bencana alam yang terjadi di
Indonesia selama kurun waktu 2 tahun terakhir.
Kemudian di analisa mengapa bisa terjadi demikian.
Hasilnya disampaikan kegurunya masing-masing
melalui WA

Proyek : Proyek :
Membuat gambar tata surya/gerhana (2D). Kemudian Membuat miniatur tata surya/gerhana (3D).
hasilnya diposting di media sosial. Kemudian hasilnya diposting di media sosial.

Proyek:
~ Membuat video/poster tentang alat gerak manusia
(Misal : Rangka, Sendi dan otot)
~ Membuat poster kelainan sistem gerak beserta
upaya penanggulangannya. Kemudian hasilnya
dikirim kegurunya masing-masing

Proyek :
~Membuat pesawat sederhana yang dapat
membantu meringankan permasalahan di
sekitar. Dipresentasikan ke gurunya masing-
masing bisa melalui video call atau dalam
bentuk video biasa yang kemudian
dikirimkan.
~Menemukan pesawat sederhana yang ada
disekitar, kemudian dikelompokkan sesuai
golongannya masing-masing dan menentukan
titik kuasa, beban dan tumpu.

Proyek :
~ Menggambar struktur hewan atau tumbuhan serta
mendeskripsikan bagian-bagiannya (dalam kertas
Proyek :
gambar dan diberi warna sedetail mungkin) kemudian
~ Membuat video penjelasan kapilaritas
difotokan dan dikirim ke gurunya masing-masing
batang tanaman dengan menggunakan sawi
dan zat pewarna. Hasil percobaan di unggah
Studi kasus:
melalui sosial media dan diberikan penjelasan
~ Mencari informasi tentang teknologi atau struktur
serta di tag gurunya masing-masing.
bangunan yang terinspirasi dari struktur dan jaringan
tumbuhan. Kemudian ditulis hasil pemahamannya
dan disampaikan keguru masing-masing.
Proyek : Proyek :
Membuat skema alur sistem peredaran darah ~ Membuat poster/video sistem peredaran
kecil/peredaran besar darah kemudian dipresentasikan.

Proyek :
Membuat vlog tips and trick (penjelasan
Proyek : dalam proses pencernaan)
~ Membuat poster/video sistem pencernaan manusia Topik : mengkonsumsi makanan seimbang/
kemudian dipresentasikan. bahaya mengongkonsumsi mie instan/ urutan
makanan yang baiknya didahulukan untuk
dimakan.

Proyek :
~ Membuat kliping ingrediens produk makanan /
minuman / kosmetik dan obat kemudian di catat apa Proyek :
zat aditif yang terkandung di dalamnya. Kemudian ~ Membuat karya tulis tentang zat aditif dan
hasilnya di fotokan ke guru masing-masing, saat atau penyalagunaan zat adiktif bagi
keadaan normal dikumpulkan. kesehatan, yang ada di lingkungan sekitar.
~ Membuat poster bahaya merokok dan pengaruhnya Kemudian hasilnya dipresentasikan.
terhadap persebaran covid-19 (Kandungan berbahaya
dalam rokok)

Proyek :
Proyek : ~ Membuat balon udara sederhana.
Membuat pancuran bertingkat dengan botol aqua, ~ Membuat pelangi dengan air gula
kemudian hasil percobaannya di unggah ke sosial (menggunakan air, gula dan pewarna)
media masing-masing dan dijelaskan secara singkat. Hasilnya di posting di sosial media dan
(Tag guru pengajar) diberikan caption yang menarik tentang
proses pembuatannya, dan kenapa bisa terjadi
demikian (analisa).

Proyek :
~ Membuat peraga sistem pernafasan dengan
menggunakan balon, Kemudian didokumentasikan
Proyek :
dan dikirim ke gurunya masing-masing.
~ Membuat poster/video sistem pernafasan
~ Membuat kampanye/poster ajakan menggunakan
manusia / kelainan pada sistem pernafasan
masker untuk pencegahan penyebaran covid-19 dan
kemudian dipresentasikan.
hubungannya dengan pernafasan, kemudian di
unggah di sosial media masing-masing dan tag
gurunya.
Studi kasus :
~ Mencari informasi tentang penyakit yang terjadi
pada salah satu sistem eksresi , apa penyebabnya, Proyek :
bagaimana cara pencegahannya dan bagaimana cara ~ Membuat poster/video salah satu sistem
yang bisa digunakan untuk menyembuhkan penyakit eksresi manusia beserta penyakitny kemudian
tersebut. dipresentasikan.
Hasilnya disampaikan dalam bentuk tulisan ke
gurunya masing-masing.

Proyek :
~ Melakukan percobaan menanam kacang hijau
dengan perlakuan yang berbeda. Tanaman A :
Diperlakukan seperti pada umumnya
Tanaman B : Diberi perlakuan pada umumnya dan
diberi tambahan perlakuan khusus di dengarkan
bacaan ayat suci al-qur'an.
Siswa mengamati apa yang terjadi, apakah ada
perbedaan hasil tanaman?
Membuktikan benarkah gelombang suara dari
lantunan al-Qur'an dapat membuat tanaman tumbuh
lebih subur?
~ membuat alat peraga telepon dari kaleng kemudian
diperagakan dengan keluarga dan didokumentasikan.

Studi kasus: Studi Kasus :


~ Membuat kaca pembesar sederhana dengan ~ Mencari informasi mengenai perawatan
menggunakan plastik bening yang diisi dengan air mata, kemudian memberikan edukasi dengan
setelah itu di arahkan ke tulisan. Kemudian dianalisa memposting artikel/poster/video tentang
hasilnya apa yang menyebabkan tulisan bisa menjadi bagaimana perawatan mata yang baik, serta
besar! menggambar mata berikut bagian-bagiannya
Selanjutnya disampaikan ke guru masing-masing melalui media sosial masing" (Perwakilan
melalui WA. kelompok)

Studi kasus :
~ Guru memberikan informasi/fakta/artikel tentang
beberapa kasus (Misal : LGBT, Transgender dan Proyek :
lainnya) Kemudian siswa diminta untuk ~ Membuat poster/video sistem reprosduksi
mengemukakan pendapatnya (dalam bentuk tulisan) manusia, kemudian dipresentasikan
baik dampak bagi individu ataupun masyarakat
mengenai hal tersebut,.

Proyek :
Proyek : ~ Membuat permainan kartu proses dan cara
~ Melakukan stek tanaman di rumah, kemudian reproduksi pada hewan dan tumbuhan (Misal:
melaporkan hasilnya ke guru masing-masing. Proses okulasi, stek, fragmentasi dan lain-
~ Melakukan okulasi dua tanaman (misal bougenville lain). Kemudian hasilnya bisa diposting di
ungu dan putih) sosial media masing-masing.
Studi kasus:
~ Melakukan pendataan ke 10 keluarga mengenai
pewarisan sifat yang di turunkan ke anak-anaknya.
(Misal: jenis rambut ayah - ibu seperti apa, anak
pertama rambutnya seperti apa, anak kedua seperti
apa dan seterusnya)
Guru menyiapkan form untuk siswa
Hasilnya dilaporkan secara tertulis ke gurunya
masing-masing.

Proyek:
~ Membuat percobaan menggerakkan kaleng
Studi kasus : dengan balon. Kemudian percobaannya
~ Mencari artikel mengenai teknologi masa depan, didokumentasikan dan diunggah ke sosmed
kemudian hasilnya disampaikan ke gurunya masing- diberikan penjelasan singkat dan tag guru
masing. masing-masing.
~ Membuat rangkaian listrik (seri/paralel)
sederhana, dipresentasikan ke gurunya bisa
melalui video call WA atau mengirimkan
video.

Studi kasus:
Proyek :
~ Siswa menemukan benda di sekitarnya yang
~ Membuat magnet sederhana dengan cara
menggunakan prinsip kemagnetan. Kemudian
induksi. Di tuliskan langkah kerjanya
hasilnya disampaikan ke guru masing-masing.
kemudian disampaikan ke gurunya hasil dan
~ Siswa mencari sumber dari internet yang terkait
proses pembuatannya melalui WA.
dengan teknologi terbaru yang memanfaatkan prinsip
kemagnetan.

Studi kasus : Proyek :


~ Cari data tentang masalah lingkungan apa saja ~ Mencari informasi tentang jumlah
yang dapat terjadi di wilayah padat penduduk kepadatan penduduk (Kelahiran dan
(Surabaya/lingkungannya ), didata sesuai dengan kematian) dan korelasinya dengan jumlah
fakta yang terjadi di lapangan, dijelaskan secara sampah yang ada di surabaya. Kemudian di
tertulis dan disampaikan kepada guru masing-masing buat grafik hubungan antara keduanya.
melalui WA Selanjutnya di presentasikan secata video call
jika memang masih dalam keadaan daring.

Proyek :
~ Membuat bioteknologi konvensional seperti
tape / tempe / roti. Kemudian hasilnya
diposting ke media sosial.
(Guru mempersiapkan langkah" yang sesuai
dan detail)
Proyek :
Proyek:
Melakukan percobaan sains sederhana
~ Mengelompokkan jenis plastik yang ada di
memperbesar kristal garam, dengan
lingkungan sekitar, kemudian di jadikan kliping yang
mencampurkan air dan garam kemudian
kemudian di fotokan ke guru masing-masing, saat
dipanaskan. Hasilnya disampaikan ke
masuk dikumpulkan.
gurunya masing-masing.
KERANGKA KURIKULUM ENGLISH 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

NO. MATA PELAJARAN BAB

Good Morning, How are you ?

It's me !
What Time is it ?

This is my world !

1 Bahasa Inggris

It's beautiful day!


We love what We do

I'm proud of Indonesia!


That's what's friends are
supposed to do.

KELAS 8
NO. MATA PELAJARAN BAB

It's English time!

We can do it and We will do it!


We know what to do

Come to my birthday, please!

1 Bahasa Inggris

I'm so happy for you

Our busy roads


My uncle is a zookeeper

What are you doing?

Bigger is not always better

When i was a child


Yes, We made it!

Don't forget it, please!

We got a lot of histories

KELAS 9

NO MATA PELAJARAN BAB

Congratulations!
Let's start our wall magazine !

What should i do that for ?

Be Healthy, Be Happy!

Bahasa Inggris
This is how you do it!

Bahasa Inggris

Everybody is always in the


middle of something

What will be, will be!

1
We have been to an
orphan home. We went
1 there last Sunday.

You get what you earn!

Sangkuriang
They are made in Indonesia

What is it ?
Come and visit us!

You can always come back home


ANGKA KURIKULUM ENGLISH 2020
MP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

PROYEK VIDEO PENJELASAN


POKOK BAHASAN
INDIVIDU KELOMPOK YA
To Greet Proyek:
Siswa diminta untuk
Introducing Oneself mengucapkan selamat pagi Proyek :
Introducing Others dan memperkenalkan diri siswa secara berkelompok
mereka kepada guru-guru di membuat dialog greeting
To Take Leave sekolah dan teman-teman dengan tema berbeda
sekelasnya. antara satu kelompok
dengan kelompok lain
(misal : greeting di
sekolah, di kantor, di
pasar ,dll). Lewat WA
dikirim ke guru.
Proyek :
membuat sebuah surat yang
berisi ucapan terimakasih
kepada Ibu dan permintaan
maaf atas kesalahan yang
pernah dilakukan, kemudian
To say Thank You dibacakan di depan kelas.
To say Sorry Diposting di status wa atau
sosmed atau dikirim ke guru
mapel.
Proyek:
membuat presentasi dalam
bentuk PPT tentang identitas
diri beserta foto, hobi,
makanan kesukaan dll
kemudian mempresentasikan
di depan kelas. Atau
Share and inquire our diberikan form tugas yang
identities, our hobbies perlu diisi kemudian
and what we like difotokan dan dikirim lewat
WA.
Share and inquire the Proyek :
members of our family. membuat family tree dalam
bentuk poster atau gambar
kemudian presentasikan di Proyek :
depan kelas. membuat President tree
mulai dari Presiden
pertama RI sampai
Presiden terakhir dalam
bentuk poster kemudian
presentasikan di depan
kelas tentang identitas
masing-masing Presiden.
Proyek :
1.membuat presentasi
tentang tgl lahir masing- Proyek :
masing anggota keluarga membuat timeline sejarah
dalam bentuk PPT disertai kemerdekaan Indonesia
foto anggota keluarga. Bisa hingga proklamasi
Learn to tell the
time,date,day and month lewat wa call. kemerdekaan dalam
bentuk PPT dan
2. membuat jadwal harian mempresentasikan di
siswa dalam bentuk word depan kelas . Bisa lewat
document dan membacakan wa call.
di depan kelas. Bisa lewat wa
call.
study kasus :
1.siswa diminta untuk
berkeliling ruangan yang ada
Proyek :
di sekolah misal : 1.mengamati lingkungan
perpustakaan kemudian sekitar rumah kemudian
mencatat segala benda yang mencatat nama hewan
terdapat didalamnya besertadan memfotonya
jumlahnya. kemudian dibuat
presentasi PPT dan
2. siswa diminta untuk dipresentasikan di diepan
mencatat benda-benda yang kelas atau bisa lewat WA.
ada di rumah misal di dapur,
Learn to state things, ruang tamu dll beserta 2.siswa per kelompok
animals and public places dokumentasi fotonya dan berkunjung ke tempat
around us dipresentasikan dalam umum seperti
bentuk PPT. Dikirim wa puskesmas,kelurahan,
kantorpos dll kemuadian
mencatat segala benda
atau objek yang ada di
tempat tersebut serta
mendokumentasikan
dalam bentuk foto
kemudian buat PPT dan
presentasikan di depan
kelas.(offline)

Proyek :
We will learn to: siswa diminta untuk Proyek :
membuat dialog dengan
Ask for and give mendeskripsikan hewan tema tertentu (misal :
information related kesayangannya serta
to the qualities of membuat presentasi dalam suasana di kebun
binatang, di rumah teman
people, animals and bentuk PPT disertai foto
things, in order to pendukung. siswa yang tidak dll) kemudian kelompok
tersebut memerankan
identify, to criticize or presentasi mengajukan dialog di depan kelas.lap
to praise them. pertanyaan kepada siswa
yang presentasi. tertulis lewat WA.
Proyek :
siswa secara berkelompok
Study kasus: diminta berkunjung ke
siswa mengamati lingkungan public spaces dan
di sekitar sekolah atau rumah membuat presentasi
We will learn to: tempat tinggalnya kemudian dalam bentuk PPT tentang
ask for and give mencatat hewan apa saja profesi (misal : berkunjung
information related to
actions/functions of yang terdapat di lingkungan ke puskesmas, profesi
tersebut serta dokter, namanya siapa,
people, mendeskripsikan ciri-ciri dan bertugas dimana, foto
animals and things in
aktifitas hewan tersebut pendukung, aktifitas
order to identify, to (misal : this is a cat , she has keseharian dokter
criticize or to praise them
brown fur,she like to eat fish tersebut) , (offline) /online
and like to play with mewawancarai gurunya
human,,,,) atau staff atau tukang
kebun dan satpam sekolah
lewat WA .

Proyek :
1.siswa secara
berkelompok bermain
dialog yang bercerita
tentang deskripsi
teman(misal : hello this is
Shinta , she is a smart girl
and has a wide black
We will learn to Proyek : eyes,,etc), mengagumi
describe people, siswa membuat video atau mengkritik teman
animals, and things in tentang kondisi rumahnya dialognya dan termasuk
order: disertai dengan penjelasan apa yang disukai dan tidak
• to make them stand lengkap deskripsi rumah disukai.
out (misal : this is my house, my
• to show my pride of house has white and blue 2. siswa secara
them paint, etc), aplikasi yang berkelompok membuat
• to promote them digunakan bebas dengan video tentang keindahan
• to criticize them durasi maksimal 3 menit. dan Indonesia serta
menjelaskan tentang
budaya Indonesia .
aplikasi yang digunakan
bebas durasi video
maksimal 3 menit. Atau
membuat gambar budaya
indonesia disertai
penjelasan dikirim WA.
Proyek :
siswa membuat journal (buku
/notes) yang berisi segala
Proyek :
aktifitas di sekolah dan hal- siswa secara berkelompok
hal yang disukai dan tidak
disukai dalam bahasa inggris. menyanyikan sebuah lagu
Journal dibuat seunik dan bersama dengan tema
Learn to get a message persahabatan dalam
from a song sekreatif mungkin (misal Bahasa Inggris dan
dengan bolpoin berwarna ,
ditambah sticker dll) atau menyebutkan makna lagu
tersebut. Atau menulis
menyanyikan lagu tema
persahabatan melalui WA lagu tentang pershabatan
dikirim ke WA
call. Atau direkam dikirim ke
gurunya atau mengcover
lagu.

PROYEK VIDEO PENJELASAN


POKOK BAHASAN
INDIVIDU KELOMPOK YA
to get attention Proyek : Proyek : siswa satu
to check if we are 1. membuat video mengirimkan video
understood, penyemangat untuk teman penyemangat kepada
yang sedang lomba atau siswa lain dalam
menghadapi ujian , aplikasi kelompoknya kemudian
to show appreciation to yang digunakan bebas durasi
others, and membrikan feedback
maksimal 2.5 menit. Atau /check if theyre
• to tell what we or memberikan kalimat
other people think understood lalu di tulis
penyemangat lewat WA lalu dan dikiirmkan ke gurunya
of something di SC di kirim ke gurunya. lewat WA.

Proyek :
siswa membuat pidato dalam
to state that we can do rangka hari sumpah Pemuda ,
something, bagaimana seharusnya
and pemuda bersikap dan apa
• to state that we will do yang bisa dilakukan pemuda
something Indonesia untuk memajukan
Indonesia. Dikirim lewat WA
ke gurunya.
Proyek :
membuat video kampanye
study kasus : kondisi lingkungan rumah
terkait dengan
siswa mengamati lingkungan penyebaran COVID-19 dan
to give suggestions, and rumahnya kemudian bagaimana seharusnya
mendeskripsikan dalam
• to state rules and kalimat dan apa yang warga sekitar
obligations. berpartisipasi dalam
seharusnya dilakukan untuk pencegahan COVID-19
membuat lingkungan
rumahmu lebih baik. atau bikin poster ditempel
di gang rumah masing-
masing dengan logo SMP
Taruna Jaya.

Proyek :
to invite someone to do siswa membuat kartu
something, undangan acara ultah dengan
• to give instructions, seunik dan sekreatif mungkin.
and Difoto dan dikirim lewat WA.
• to ask for permission,

Proyek :
Proyek :
siswa membuat kartu ucapan siswa membuat video
ucapan selamat ulang
digital dengan aplikasi seunik tahun SMP Taruna Jaya
to make greeting cards dan se kreatif mungkin durasi
disertai dengan foto-foto
maksimal 2 menit. Atau bisa pendukung,aplikasi yang
lewat WA menggunakan font
atau sticker WA. digunakan bebas , durasi
maksimal 3 menit.

Study kasus :
siswa secara berkelompok
mengamati lalu lintas di
Study kasus : jalan kenjeran kemudian
siswa mengamati lalu lintas di mencatat dalam bentuk
to show the existence of
things and sekitar lingkungan rumahnya kalimat apa saja yang
kemudian menuliskan dalam menyebabkan lalu lintas
people. bentuk deskripsi tentang macet, pelanggaran lalu
kondisi lalu lintas . lintas apa yang terjadi dan
bagaimana seharusnya
kita sebagai pengguna lalu
lintas bersikap.(offline)
Proyek :
siswa membuat video Proyek :
siswa secara berkelompok
to communicate states tentang hewan langka yang membuat diorama dengan
ada di Indonesia serta
and events that bagaimana cara melestarikan tema tertentu (misal :
happen routinely or as biota laut ) kemudian
general truths, hewan tersebut disertai menjelaskan rantai
in order to appreciate poster, aplikasi yang makanan yang terjadi
digunakan bebas durasi
the nature, to maksimal 3 menit. Atau beserta peran masing-
show our pride in masing hewan dalam
something, or to give membuat gambar hewan biota dan rantai makanan
langka dan menjelaskan
good and bad samples. bagaimana cara melestarikan tersebut. bisa
menggunakan tambahan
hewan tersebut difoto dan
dikirim WA. video atau poster.

study kasus :
to communicate states Study kasus : siswa siswa mengamati dan
and events in mencatat apa yang
progress in order to mengamati kegiatan RT/RW dilakukan orang di tempat
share information di rumahnya dan menulisnya umum (misal : Kantor
kemudian dikirim WA ke
with others. gurunya. Polisi,
Bank ,kelurahan,kecamata
n dll)(offline).

project :
siswa membuat perbandingan Project :
We will learn to compare sistem pendidikan Indonesia siswa melakukan penelitian
people, animals, and dengan luar negeri (misal perbandingan hewan yang
things dengan singapura) , perbedaan hidup di lingkungan sekitar
in order : kurikulum, jam belajar dll sekolah atau rumah dalam
to show their menggunakan comparative and spesies yang sama (misal :
differences, superlative degree. kemudian kucing lokal dengan persia)
• to be proud of them, dipresentasikan dalam bentuk membuat presentasi dalam
• to praise them, and PPT disertai dokumentasi foto bentuk PPT disertai video
• to criticize them. atau video pendukung.atau atau foto pendukung. Atau
ditulis tangan di foto dan dikirim ditulis dan difoto dikirim WA
WA.

Study kasus : Proyek :


to communicate states siswa membuat tulisan siswa secara berkelompok
and events in tentang deskripsi saat masih membuat presentasi
the past in order to share bayi (berat,tinggi, warna kulit, perbedaan kondisi
information jenis rambut) dan Indonesia sebelum terjadi
with others. perbandingan dengan masa COVID-19 dan setelah
sekarang (berat, tinggi, terjadi COVID-19 disertai
umur), ditulis dan dikirim WA dengan video atau poster
Project :
to share our experience, membuat laporan selama KTS,
• to show that we’re pengalaman apa yang kamu
proud of them, dapat dll dalam bentuk word
disertai dokumentasi foto
• to learn from them, pendukung atau meneliti vlog
and atau melihat TV tentang
• to report them. pariwisata Indonesia dan
menuliskannya ,foto ,kirim WA.

Study kasus :
siswa mengamati papan
peringatan atau rambu
larangan yang ada di sekitar Proyek :
rumah kemudian siswa secara berkelompok
to get what we want, and mendokumentasikan dalam membuat papan larangan
• to make other people bentuk foto dan menulis untuk menjaga kebersihan
do what we want. makna rambu larangan diri dan lingkungan selama
tersebut dalam bentuk word masa COVID-19 seunik
document.dikirim WA atau dan sekreatif mungkin dari
membuat poster tentang bahan kayu.(offline)
larangan selama masa COVID
19 di foto dan dikirim lewat
WA.

Proyek :
siswa menyanyikan lagu
bertema kenangan
to get the message of a persahabatan kemudian
song. mampu menyebutkan dan
menjelaskan makna dari lagu
tersebut.mengirim rekaman
ke guru lewat WA.

PROYEK VIDEO PENJELASAN


POKOK BAHASAN
INDIVIDU KELOMPOK YA
study kasus :
to express hopes and
wishes to others siswa menulis dalam jurnal
and congratulate others harapan dan keinginan yang
ingin dicapai selama di kelas
for their fortune 9kemudian membacakan di
and achievement, in
order to keep good depan kelas. Atau dikirim WA
atau membuat video ucapan
personal relationship selamat kepada temannya
with them.
menggunakan aplikasi tiktok
lalu di kirim WA.
-to state rules Project :
- to give suggestions to Project :
siswa membuat jajak pendapat
do and not to do siswa secara berkelompok
tentang setuju atau tidak jika
something membuat presentasi tentang
sekolah diliburkan sampai akhir
- to invite someone to do bagaimana seharusnya
tahun terkait penyebaran
and not to do something sekolah menerapkan
COVID-19 ke teman-teman
protokol kesehatan untuk
- to say to agree or sekelas maupun beda kelas
pencegahan COVID-19
disagree with rules, minimal ada 20 data dan apa
disertai foto maupun video.
suggestions, alasannya ,kemudian buat
dalam bentuk tabel dan chart siswa kelompok lain bisa
and invitations menyanggah ataupun
- to keep good prosentase lalu presentasikan di memberi saran dari
interpersonal depan kelas.atau menggunakan
kelompok yang presentasi.
instagram polling.
relationship

Project :
siswa secara berkelompok
membuat game board dari
karton berwarna, masing-
masing karton dipotong
to tell or ask others to do berbentuk segiempat atau
and not to do bentuk lain kemudian
something dituliskan apa yang
to state the purpose or seharusnya dilakukan
intention to do it selama masapandemi
COVID-19 dan apa yang
seharusnya tidak
dilakukan ,lalu siswa
bermain mencocokkan
jawaban yang benar.

Project :
study kasus : siswa secara berkelompok
siswa mencari informasi membuat kreasi makanan
tentang produk obat yang sehat untuk
to choose healthy and sering digunakan (misal : obat meningkatkanimun tubuh
safe products batuk, obat diare) kemudian mencegah COVID-19,
to avoid harmful efects menuliskan kandungan obat membuat prosedural text
to get the best results dan khasiatnya serta efek dan dipresentasikan dalam
sampingnya dalam bentuk bentuk PPT lengkap dengan
PPT atau difoto dan ditulis video cara pembuatan dan
kemudian dikirim WA. dokumentasi foto
pendukung.
Study kasus : mencari informasi
to get the best results tentang keselamatan kerja di
efficiently
pabrik , rumah sakit dll ditulis
- to avoid accidents, dlam bentuk flowchart atau
damage, unnecessary
dalm bentuk prosedural text.
waste
Dikirim ke Wa gurunya.

Project :
to communicate
activities siswa berkelompok
berkunjung ke tempat
in progress at the time of
speaking, at one point of Study kasus :mencari informasi umum (misal : Bank)
time in the past, and at ke kelurahan bagaimana kemudian mencari
mengurus SKTM atau KIP dalam informasi bagaimana cara
one point of time in the bentuk flow chart atau menabung diBank apa
future, in order prosedural text. Dikirim WA ke boleh dan tidak boleh
- to share the gurunya.
information with others dilakukan selama di bank
disertai foto pendukung
- to give an explanation
dan data narsum.
membuat presentasi PPT

project:
siswa mencari sebuah lagu
yang memiliki kalimat past
tense (misal: coldplay-
paradise) kemudian
to get the message of a menulikan makna lagu
song tersebut dalam bentuk word
document.atau ditulis tangan
dikiirm WA. Atau membuat
lagu dengan tiktok lalu
menulis lyric dan maknanya
dikirim WA ke gurunya.
Project :
siswa sekelas membuat
program berkunjung ke
to communicate past
happening Panti asuhan di sekitar
sekolah, membuat
which is related to the Project : membuat perencanaan apa yang
present moment, in storytelling tentang acara TV akan dibawa, biaya, data
order yang bertema kunjungan ke
- to share the sebuah tempat. Direkam dan anak panti dan kegiatan
apa yang akan mereka
information with others dikirim WA. Atau menulis lakukan di Panti,
- to report the past teksnya dan dikirim WA.
happening to others kemudian membuat
laporan dalam bentuk PPT
- to give an explanation
dan mempresentasikan di
depan kelas per siswa.
(offline)

Study kasus :
siswa mencari informasi
communicate lewat website kepolisian,
pelayanan satu atap siola
reasons, effects, and Project : tentang jumlah
contracts siswa membuat video
- to provide an tentang apa yang seharusnya kecelakaan yang terjdi
selama setahun, mencatat
explanation dan tidak seharusnya
- to give good examples dilakukan oleh penyebab dan jenis
kecelakaan kemudian
- to give excuses Pelajar.aplikasi yang membuat tabel dan
- to clarify digunakan bebas.
- etc. grafiknya dan membuat
presentasi
PPT,menyertakan narsum
data.(offline)

Project :
siswa membuat komik
to listen to a folktale bergambar cerita rakyat
- to read a folktale for Project : siswa mencari cerita
myself rakyat dari daerah tertentu , atau legenda dengan
menulis makna dan karton
- to read a folktale to
other people
membacakan kemudian berwarna,kemudian
direkam dan dikirim WA ke ditulis makna komik yang
- to get a moral lesson gurunya. mereka buat tersebut dan
from a folktale
mempresentasikan di
depan kelas.
Project :
siswa membuat presentasi Project :
tentang makanan asli siswa berkelompok
Indonesia yang mendunia praktek membuat
(bahan, cara pembuatan, cara makanan tradisional
makan) dan apa yang Indonesia dan membuat
membuat makanan itu presentasi cara membuat,
menjadi dikenal dunia dalam bahan, biaya, kandungan
bentuk PPT. gizi, cara makan, cara
to use sentences in the penyimpanan dll. jika
passive voice, to describe memungkinkan kemudian
objects dijual ke teman sekolah
dan mencatat semua
biaya dan laba serta
pendapat pembeli tentang
hasil masakannya.di
dokumentasikan dalam
bentuk foto dan video
untuk sarana promosi
sekolah.

Project :
study kasus : siswa berkelompok
siswa menacri informasi membuat replika
to obtain and share perubahan apa yang terjadi bagaimana terjadi nya
information about things, pada lingkungan sekitar fenomena alam
animals, natural rumah selama masa social (misal :tsunami, gunung
phenomena, and social distancing dan apa meletus dll) disertai video
phenomena, in order penyebabnya (misal : pendukung dan
to get the general kemacetan berkurang karena mempresentasikan dalam
knowledge about them. warga bekerja di rumah dan PPT.
sekolah libur), dalam bentuk
word atau dalam benyuk
tulisan dikirim WA.
Project :
1.siswa berkelompok
membuat iklan berupa
poster dan video dengan
tema lingkungan
sekolah( misal : membuat
study kasus : poster berisi ajakan
siswa mencari informasi menjaga kebersihan
to understand the video iklan yang bertema disertai video yang
promotion of goods and keluarga, menulis makna dan memperagakan
services in short and maksudnya dalam bentuk PPT bagaimana siswa menjaga
simple advertisements (minimal 2 video). Atau lingkungan sekolah).
melihat iklan TV dan menulis
maknanya dikirim WA 2. siswa menjual produk
kreatif handmade
kemudian dijual ke teman
sekolah serta membuat
brosur untuk
mengiklankan produk
jualannya.(offline)

Project :membuat video


tiktok kegiatan bersama
Project :
keluarga dengan latar Siswa berkelompok
belakang lagu bertema
kebersamaan keluarga membuat video kompilasi
kegiatan selama belajar di
dikirim melalui WA.
to get the message of a Siswa berkelompok membuat kelas dengan memberi
latar musik bertema
song video kompilasi kegiatan kebersamaan /
selama belajar di kelas
dengan memberi latar musik persahabatan, aplikasi
bertema kebersamaan / yang digunakan
bebas ,durasi video 3
persahabatan, aplikasi yang menit.(online)
digunakan bebas ,durasi
video 3 menit.(online)
VIDEO PENJELASAN
TIDAK
VIDEO PENJELASAN
TIDAK
VIDEO PENJELASAN
TIDAK
KERANGKA KURIKULUM SENI BUDAYA 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

NO MATA PELAJARAN BAB POKOK BAHASAN

1. mengidentifikasi
kekayaan dan keunikan
flora, fauna dan alam
benda Indonesia.
2. mendeskripsikan flora,
fauna dan alam benda
Menggambar
flora,fauna dan alam Indonesia.
benda 3. mengekspresikan diri
melalui gambar flora,
fauna dan alam benda.
4. mengkomunikasikan
hasil gambar flora, faunda
dan alam benda secara
lisan.

1. Menjelaskan keragaman
pada ragam hias Indonesia.
2. Mengidentifikasikan
keunikan pada ragam hias
Indonesia.
Menggambar ragam 3. Mengeksplorasi ragam
hias flora, fauna dan
hias bentuk geometris dalam
bentuk gambar.
4. Mengkomunikasikan
hasil ragam hias Indonesia
baik secara lisan maupun
tulisan.

1 SENI BUDAYA
1 SENI BUDAYA
1. Mengidentifikasin
keragaman lagu dan musik
daerah sebagai warisan
budaya Indonesia.
2. Mendeskripsikan
keragaman lagu dan musik
Bernyayi dengan Teknik daerah.
Vokal 3. Menyanyikan lagu
daerah dengan berlatih
teknik vokal sesuai dengan
gaya serta isi lagu.
4. Mengkomunikasikan
penampilan menyanyi lagu
daerah secara lisan.

1.mencintai keragaman
warisan budaya terutama
lagu-lagu dan musik
daerah,
2. melakukan asosiasi alat
musik dari daerah-daerah
di indonesia, dengan gaya
Bermain musik dan keramah-tamahan
Ansambel masing-masing suku
bangsa,
3. memainkan musik
ansambel lagu-lagu daerah
di indonesia, dan
4. memainkan alat musik
melodis lagu daerah sesuai
dengan gaya dan isi lagu.

KELAS 8
NO MATA PELAJARAN BAB POKOK BAHASAN
1. Menjelaskan pengertian
gambar model.
2. Mengidentifikasi setiap
jenis objek gambar model.
Menggambar model 3. Mengidentifikasi
karakter objek gambar
model.
4. Menggambar model
sesuai karakter objek
gambar.
1. Menjelaskan pengertian
gambar ilustrasi.
2. Mengidentifikasi jenis
objek gambar ilustrasi.
Menggambar ilustrasi 3. Mengidentifikasi
karakter objek gambar
ilustrasi.
4. Menggambar model
sesuai karakter objek
ilustrasi

A. Konsep Menggambar
Komik
B. Syarat Menggambar
Menggambar Komik Komik
C. Bahan dan Alat
Menggambar Komik

1. Mengidentifikasi
keunikan lagu daerah
Indonesia.
2. Membandingkan
keunikan lagu daerah
Indonesia.
3. Mengidentifikasi fungsi
musik tradisi/daerah
Indonesia.
4. Membandingkan fungsi
1 Seni Budaya musik tradisi dan fungsi
Gaya dan bernyanyi musik masa kini.
lagu daerah
5. Melakukan teknik dan
gaya bernyanyi dalam
musik tradisi.
6. Bernyanyi lagu daerah
secara unisono.
7. Mengomunikasikan
teknik dan gaya bernyanyi
lagu daerah secara
unisono dalam musik
tradisi baik dengan lisan
maupun tulisan.
1. Mengidentifikasi teknik
bermain musik tradisional.
2. Mengidentifikasi gaya
bermain musik tradisional.
3. Membandingkan teknik
dan gaya bermain musik
tradisional.
4. Menunjukkan sikap
bertanggung jawab dalam
berlatih teknik
Teknik bermain alat dan gaya bermain musik
musik tradisional tradisional.
5. Menunjukkan sikap
disiplin dalam berlatih
teknik dan gaya
berlatih musik tradisional.
6. Mempraktikkan musik
tradisional daerah
setempat.
7. Mengomunikasikan
teknik dan gaya bermain
musik tradisional.

KELAS 9
NO MATA PELAJARAN BAB POKOK BAHASAN

A. Pengertian Lukisan dan


Gaya Lukisan.
B. Tema Seni Rupa Murni.
C. Alat dan Bahan Berkarya
Seni Lukis.
Seni Lukis D. Jenis lukisan
berdasarkan teknik dan
bahan yang digunakan.
E. Teknik Berkarya Seni
Melukis
A. Pengertian dan fungsi
patung.
B. Bentuk dan jenis patung.
C. Alat dan bahan seni
Seni Patung patung.
D. Teknik berkarya seni
patung.
E. Praktek membuat
patung.

A. Lagu Modern Indonesia.


Menggubah lagu B. Lagu Unisono.
modern secara Unisono C. Latihan Menggubah Lagu
Modern Secara Unisono.

A. Konsep menyajikan lagu


Lagu modern dalam secara vokal grup.
sajian vokal grup B. Latihan menggubah lagu
modern secara vokal grup
1 Seni Budaya

A. Pengertian Seni Grafis.


B. Jenis Karya Seni Grafis
Seni Grafis Berdasarkan Teknik.
C. Berkarya Seni Grafis.

A. Pengertian, Fungsi dan


Tujuan Pameran.
B. Perencanaan Pameran.
Pameran
C. Tahapan
Penyelenggaraan Pameran
Seni Rupa.
A. Jenis Lagu Modern.
B. Gaya Bernyanyi Lagu
Modern.
Bernyanyi Lagu Populer
C. Latihan Bernyanyi Lagu
Modern Dengan Gaya Yang
Tepat
A. Jenis Musik Ansambel.
B. Memainkan Lagu
Ansambel Lagu Populer
Modern Dalam Bentuk
Ansambel.
SENI BUDAYA 2020
1 SURABAYA
N 2020-2021

PROYEK VIDEO PENJELASAN


INDIVIDU KELOMPOK YA TIDAK

Project :
siswa menggambar di
Project : media apapun (bebas)
siswa melukis pada media bentuk pelestarian flora
apapun (bebas) dengan tema dan fauna Indonesia, UU
flora dan alam Indonesia yang mengatur dan
kemudian mempresentasikan organisasi yang terlibat di
hasil gambar di depan kelas. dalam pelestarian flora
Kalo online hasil nya di dan fauna,dan
fotokan dan dikirim WA ke mempresentasikan di
gurunya. depan kelas.atau
difotokan dan dikirim WA
ke gurunya.

Project : guru membagi siswa


dalam beberapa kelompok
membuat ragam hias (misal :
Project : guru membagi
meggambar motif batik, motif siswa dalam beberapa
songket pada media apapun
bebas, difotokan dan dikirim kelompok membuat batik
pada media kain kemudian
WA ke gurunya. Atau hasilnya dikumpulkan
membuat sapu tangan/ taplak disekolah jika sudah
meja dengan motif sulam,
hasilnya difotokan dan jika masuk.
sudah masuk sekolah bisa
dikumpulkan di sekolah.
Project :
siswa menyanyikan lagu
tradisional Indonesia disertai
dengan gaya menyanyi dan
mengkomunikasikan makna
lagu tersebut secara lisan.
Direkam dan dikirim WA ke
gurunya.atau di upload di
status atau sosmed masing-
masing lalu tag akun gurunya.

PROYEK VIDEO PENJELASAN


INDIVIDU KELOMPOK YA TIDAK

Project :
siswa menggambar di media
kanvas anime atau karikatur ,
hasilnya difotokan dan dikirim
WA ke gurunya dan di upload
ke sosmed masing-masing tag
akun gurunya.
Project :
siswa membuat gambar
karikatur tokoh-tokoh
superhero favoritnya dan
menceritakan makna dibalik Project :
gambar karikatur tersebut. siswa berkelompok
membuat ilustrasi komik
dengan tema pencegahan
penyebaran COVID-19 dan
Project : siswa membuat menceritakan makna
komik tema pencegahan gambar di depan kelas.
COVID-19 di media gambar
bebas kemudian difotokan
dan diupload ke sosmed
masing-masing lalu tag akun
gurunya serta difotokan dan
dikirim WA gurunya.

study kasus :
siswa mencari informasi Project :
perbedaan lagu daerah dan siswa berkelompok
lagu modern masa kini dibuat membuat kreasi
dalam bentuk tabel disertai menyanyikan lagu daerah
lirik lagu daerah dan lirik lagu yang di kombinasi dengan
modern yang menjadi lagu modern disertai
perbandingan dan dengan gaya menanyi yang
PROJECT :menyanyikan salah sesuai lagu. serta
satu lagu daerah dengan menceritakan makna
aplikasi tiktok lalu dikirim ke dibalik lagu yang
WA gurunya. Atau diupload di dinyanyikan tersebut.
sosmed dan tag akun gurunya.
Project :
siswa membuat papan
permainan yang cara
Project : siswa membuat bermainnya mencocokkan
kartu di sbelah kiri dan
semacam mind map peta kanan papan tiap kartu
Indonesia beserta alat musik
tradisional masing-masing berisi tarian tradisonal dan
alamt musik tradisional.
daerah di Indonesia dan
menyebutkan secara lisan siswa bermain
memperagkan tarian
direkam dan dikirim ke WA sesuai kartu yang didapat
gurunya serta diupload di
sosmed masing-masing lalu dan siswa yang mendapat
tag akun gurunya. kartu alat musik
menyebutkan asal daerah
dan menggambarkan
bentuk alat musiknya.
(offline)

PROYEK VIDEO PENJELASAN


INDIVIDU KELOMPOK YA TIDAK

Project :
siswa berkelompok
membuat lukisan di atas
media kain (misal : jilbab)
Project :
siswa membuat artikel pelukis dengan tema naturalis
menggunakan cat
terkenal dari Indonesia atau minyak.hasilnya kemudian
dunia, hasil karya disertai
video dan atau dokumentasi dipresentasikan di kelas
foto. artikel dalam word. Atau dengan menceritakan
makna dibalik lukisan yang
dalam tulisan tangan dikirim mereka buat.hasilnya
ke WA gurunya
difotokan diupload ke
sosmed masing-masing tag
akun gurunya serta kirim
ke WA gurunya.
Project :
siswa membuat patung dari
sabun batang dengan tema
tertentu(flora) .lalu hasilnya
difotokan upload ke sosmed
masing-masing dan tag akun
gurunya atau kirim WA ke
gurunya.

Project : siswa menggubah


lagu modern tema bebas lalu
diupload ke sosmed masing- Project :
masing dan tag akun gurunya . siswa menyanyikan lagu
Dan mengirim rekaman video modern unisono berjudul
ke WA gurunya. Bunda karya melly
Goeslaw dengan aplikasi
smule lalu dikirim ke WA
gurunya.

Project :
1. siswa membuat seni grafis
menggunakan aplikasi adobe Project :
photoshop for android seunik siswa membuat kaos
dan se kreatif mungkin. dengan sablon teknik
2. siswa membuat artikel airbrush menggunakan
sejarah seni grafis dunia kertas berbentuk objek
beserta tokohnya dan hasil sederhana yang disemprot
karya serta tekniknya dalam dengan cat semprot
bentuk word. dengan cara seunik dan se
kreatif mungkin. hasilnya
kemudian dipamerkan di
sekolah. siswa merancang
ruang pameran dan
properti yang dibutuhkan
Project : siswa diminta Project :
mengcover lagu populer siswa berbagi peran dalam
bebas di upload di youtube menyanyi lagu populer
atau sosmed masing-masing dengan iringan alat musik
lalu tag akun gurunya. sederhana kemudian
upload di youtube dan
meminta teman-temannya
untuk subscribe dan like.
KERANGKA KURIKU
SMP TARUNA JAYA 1
TAHUN PELAJARAN

NO. MATA PELAJARAN BAB

1 Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 7 BAB 1. Manusia, tempat, dan lingkungan

BAB 2. Interaksi sosial dan lembaga sosial

BAB 3. Aktivitas Manusia dalam


memenuhi kebutuhan

BAB 4. Masyarakat Indonesia pada Masa


Praaksara, Hindu-Buddha, dan Islam
Bab I. Interaksi Keruangan Dalam
2 ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 8
Kehidupan Di Negara-Negara Asean

Bab Ii. Pengaruh Interaksi Sosial


Terhadap Kehidupan Sosial Dan
Kebangsaan

Bab Iii. Keunggulan Dan Keterbatasan


Antarruang Pengaruhnya Terhadap
Kegiatan Ekonomi, Sosial, Budaya Di
Indonesia Dan Asean

Bab Iv. Perubahan Masyarakat Indonesia


Pada Masa Penjajahan Dan Tumbuhnya
Semangat Kebangsaan

BAB I Interaksi Antarnegara Asia dan


3 Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas 9
Negara Lainnya

BAB II Perubahan Sosial Budaya dan


Globalisasi

BAB III Ketergantungan Antarruang dan


Pengaruhnya terhadap
Kesejahteraan Masyarakat

BAB IV Indonesia dari Masa


Kemerdekaan Hingga Masa
Reformasi
KERANGKA KURIKULUM 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

PROYEK
POKOK BAHASAN
INDIVIDU

Proyek :
Siswa diminta menggambarkan tempat2 penting
Interaksi antarruang
(distribusi potensi (sumber kehidupan)antara rumah dg sekolah
disertakan kriteria/item yg harus ditampilkan. Misal
wilayah Indonesia) ada samsat, pasar, tempat peribadatan, tempat
pelelangan ikan bulak

Proyek :
Siswa diminta menulis struktur orgnisasi di
Interaksi sosial dan lembaga kampungnya (misal remas, karangtaruna dl) atau
browsing struktur organisasi kelurahan dg kecamatan
sosial (perbedaannya) dan menuliskan peran tiap
anggotanya. Harus memperhatikan protokol
kesehatan pada masa pandemi

Proyek :
Siswa diminta untuk browsing tentang struktur organisasi
Kegiatan ekonomi kelurahan tanah kali kedinding dan kecamatan kenjeran,
dan hasilnya di foto dikirim lewat WA

Proyek :
Perkembangan masyarakat pada
Siswa diminta membuat bumbu nasi goreng dengan
masa praaksara, masa Hindu-Budha
menggunakan alat dari batu (cobek dan ulek-ulek dari
dan masa perkembangan Islam
batu), kemudian hasilnya di foto dan dikirim wa
Interaksi antarruang Proyek :
Siswa diminta browsing tentang kekayaan alam negara-
(distribusi potensi wilayah
negara di Asia danmenganalisisnya, serta menyebutkan
Negara-negara ASEAN)
posisi kekayaan Indonesia di negara Asia

Proyek :
Pengaruh interaksi sosial
Siswa diminta mencar 3 orang tetangganya yang
(mobilitas sosial) terhadap
kehidupan sosial budaya mengalami mobilitas sosial, menuliskan juga faktor-faktor
yang menyebabkan terjadinya mobilitas sosial

Proyek :
Pengaruh interaksi antaruang Siswa diminta browsing neraca perdagangan ekspor dan
terhadap kegiatan ekonomi, sosial, impor antar negara ASEAN dan menganalisisnya, misalnya
budaya di Indonesia dan ASEAN Indonesia impor ke negara lain, Malaysia ekspor ke negara
lain

Kedatangan bangsa-bangsa
Eropa dan perlawanan
bangsa Indonesia

Proyek :
Interaksi antarruang (distribusi
Siswa secara berkelompok (dalam satu kelompok dibagi
potensi wilayah Benua Asia dan
tugas individu) membuat peta benua dan potensinya(diberi
Benua lainnya)
simbol)
Proyek :
Upaya menghadapi globalisasi untuk Siswa diminta membuat kliping tentang 3 penemu-penemu
memperkokoh kehidupan
di seluruh dunia, misalnya di Indonesia ada B.J. Habibie
kebangsaan
penemu pesawat (cari kecuali pak habibie)

Ketergantungan antar ruang


Proyek :
berdasarkan konsep ekonomi
Siswa diminta membuat video cara masker atau hand
(produksi, distribusi, konsumsi,
sanitiser, hasilnya dikirim ke wa
harga, pasar)

Perubahan dan kesinambungan pada Proyek :


masa awal kemerdekaan Siswa diminta membuat video pembacaan teks proklamasi
sampai reformasi atau menyanyikan lagu hari kemerdekaan.
PROYEK
KELOMPOK
Proyek :
Siswa diminta membuat kapal
Inggris/Portugis/Belanda dari kardus bekas,
hasilnya difoto dan dikirim wa
KERANGKA KURIKULUM 2
SMP TARUNA JAYA 1 SURAB
TAHUN PELAJARAN 2020-2

NO. MATA PELAJARAN BAB

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Bab 1 Perumusan dan Penetapan


4 Kelas 7 Pancasila sebagai Dasar Negara

Bab 2 Norma dan Keadilan

Bab 3 Perumusan dan Pengesahan UUD


Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Bab 4 Keberagaman Suku, Agama, Ras,


dan Antargolongan dalam Bingkai
Bhinneka Tunggal Ika

Bab 5 Kerjasama dalam Berbagai Bidang


Kehidupan

Bab 6 Daerah dalam Kerangka Negara


Kesatuan Republik Indonesia

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Bab 1. Memahami kedudukan dan fungsi


5
Kelas 8 Pancasila

Bab 2. Menumbuhkan kesadaran


terhadap UUD Negara Republik Indonesia
tanhun 1945
Bab 3. Memaknai peraturan prundang-
undangan

Bab 4. Semangat kebangkitan nasional


tahun 1908

Bab 5. Sumpah Pemuda dalam bingkai


Bhinneka Tunggal Ika

Bab 6. Memperkuat komitmen


kebangsaan

Bab 1 Dinamika Perwujudan Pancasila


6 pendidika Pancasila dan Kewarganegaraan sebagai Dasar Negara dan Pandangan
Kelas 9
Hidup Bangsa

Bab 2 Pembukaan Undang-Undang Dasar


Negara Republik Indonesia Tahun 1945

Bab 3 Kedaulatan Negara Kesatuan


Republik Indonesia

Bab 4 Keberagaman Masyarakat


Indonesia dalam Bingkai Bhinneka
Tunggal Ika

Bab 5 Harmoni Keberagaman Masyarakat


Indonesia

Bab 6 Bela Negara dalam Konteks Negara


Kesatuan Republik
Indonesia
KERANGKA KURIKULUM 2020
SMP TARUNA JAYA 1 SURABAYA
TAHUN PELAJARAN 2020-2021

PROYEK
POKOK BAHASAN
INDIVIDU

Proyek :
Proses perumusan dan
Siswa diminta membuat gambar lambang
penetapan Pancasila sebagai negara Indonesia dan menyebutkan arti
dasar negara
dari gambar tersebut

Studi kasus :
Mengamati kegiatan sosial di lingkungan
Norma-norma dalam
sekitar rumah, misal ada orang meninggal
kehidupan bermasyarakat
di kampung, bagaimana kegimana
kegiatannya

Proyek :
Siswa diminta membuat kliping salah satu
Kesejarahan perumusan dan tokoh bangsa dan pendiri negara
pengesahan Undang-Undang Dasar Indonesia anggora BPUPKI atau anggota
negara Republik PPKI. Misal : Kliping tentang Ir. Soekarno
Indonesia Tahun 1945
yaang dimulai dari perjuangan beliau
hingga akhir hayatnya

Keberagaman masyarakat Proyek :


Siswa diminta membuat gambar peta
Indonesia dalam bingkai
Indonesia dan menunjukkan rumah adat
Bhinneka Tunggal Ika
tiap wilayahnya

Proyek :
Siswa dimint membuat rancangan
Kerja sama dalam berbagai
tentang pelaksanaan kegiatan 17
bidang kehidupan di masyarakat Agustusan dikampung dan menyebutkan
jenis kegiatannya.

Studi kasus :
Karakteristik daerah tempat
Siswa diminta menulis kearigan lokal
tinggal dalam kerangka NKRI daerah masing-masing

Studi kasus :
Kedudukan dan fungsi Pancasila bagi
Menganalisis pemahaman tentang
bangsa dan negara Indonesia
perdebatan Pancasila menjadi Ekasila
Studi kasus :
Kedudukan dan fungsi UUD 1945 Menganalisa kasus korupsi yang ada di
dalam sistem hukum nasional Indonesia dan menyebutkan tiap
kasusnya
Tata urutan peraturan perundang- Studi kasus :
undangan dalam sistem hukum Mekanisme urutan perundang-undangan
Nasional di Indonesia yang ada di Indonesia

Studi kasus :
Kebangkitan Nasional 1908 dalam Mencari korelasi antara kebangkitan
perjuangan kemerdekaan nasional di zaman penjajahan dengan
kebangkitan nasional di tengah pandemi

Studi kasus :
Sumpah Pemuda Tahun 1928 dalam Cara menyikapi kasus tentang perbedaan
bingkai Bhinneka Tunggal Ika ras yang terdapat dalam bingkai Bhinneka
Tunggal ika
Proyek :
Semangat dan komitmen
Siswa diminta untuk membuat
kebangsaan untuk memperkuat
iklan/slogan dengan tema memperkuat
NKRI
NKRI

Dinamika perwujudan Pancasila Studi kasus :


sebagai dasar negara dan Menganalisa pperwujudan Pancasila di
pandangan hidup bangsa lingkungan tempat tinggal

Proyek :
Pokok-pokok pikiran dalam Siswa diminta membuat my maps tentang
Pembukaan UUD negara Republik pokok pikiran dalam pembukaan UUD
Indonesia Tahun 1945 tahun 1945, hasilnya difoto kemudian
dikirim wa

Proyek :
Kedaulatan Negara Kesatuan
Siswa diminta menulis esai tema NKRI
Republik Indonesia
harga mati

Proyek ;
Sisswa diminta memminta membuat
Keberagaman masyarakat dalam
video dengan 5 bahasa daerah dan
bingkai Bhinneka Tunggal Ika
hasilnya dikirim wa. Contoh menyanyi
dengan dengan 5 bahasa daerah.

Proyek :
Harmoni Keberagaman masyarakat Siswa diminta menulis tradisi menjelang
Indonesia Ramdhan dan Hari Raya di berbagai
daerah di Indonesia

Konsep cinta tanah air/bela negara Proyek :


dalam konteks Negara Kesatuan Siswa diminta membuat produk yang
Republik Indonesia bahannya dari negeri sendiri
PROYEK
KELOMPOK
m

16.666667

Anda mungkin juga menyukai