Anda di halaman 1dari 3

BAB III

HASIL DAN PEMBAHASAN


A. HASIL
1. Digital Marketing dapat memberikan arah yang pasti untuk perusahaan
Alasan pertama mengapa digital marketing sangat penting adalah digital
marketing dapat memberikan arah dan tujuan yang jelas dan pasti bagi orang-
orang yang di dalamnya. Kebanyakan perusahaan yang berjalan tanpa digital
marketing, mereka tidak memiliki tujuan yang jelas. Mereka tidak ada
bayangan yang tepat tentang tujuan apa saja yang ingin diraih oleh perusahaan
melalui pemasaran secara online.
2. Jika Tidak Meiliki Digital Marketing, maka Kompetitor akan Meraih
Perhatian Pelaggan Kita
Sebuah bisnis tanpa pelanggan akan menjadi bisnis yang hampa. Jadi,
jangan sampai para kompetitor kita mendapatkan perhatian dari target
pelanggan kita hanya karena kita tidak menggunakan digital marketing atau
tidak memaksimalkan penggunaannya yang telah dibangun di awal bisnis.
3. Digital Marketing Membatu kita dalam mengenal target pelanggan
melalui online
Jadi kita tidak ingin target pasar atau target pelanggan kita di ambil alih
oleh para kompetitor, maka memaksimalkan penerapan digital marketing
adalah solusinya. Dengan penerapan digital marketing yang maksimal, kita
dapat mengetahui tingkat permintaan pelanggan secara online
4. Digital Marketing Dapat Menghemat Anggaran Pengeluaran Perusahaan
Hadirnya digital marketing juga membuat budget perusahaan semakin
aman dan tidak boros. Kita tidak perlu lagi mengeluarkan banyak biaya.
Dengan begitu, kita bisa beralih pada digital marketing yang dapat
memaksimalkan pencapaian tujuan bisnis kita.
5. Digital Marketing Dapat Terintegrasi dengan strategi Pemasaran Secara
Tradisional
Meskipun digital marketing cocok untuk strategi pemasaran secara
modern, namun digital marketing juga bisa terintegrasi dengan strategi
pemasaran secara tradisional. Maksudnya, kita bukan hanya mengandalkan
perkembangan digital untuk mempromosikan produk dan layanan jasa, atau
menggunakan media sosial untuk merangkul pelanggan baru yang lebih
banyak.
B. PEMBAHASAN

Digital Marketing berpengaruh secara signifikan terhadap pendapatan


pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah. Dalam pembentukan strategi
marketing memudahkan pelaku UMKM untuk memberikan informasi dan
berinteraksi secara langsung dengan konsumen, memperuluas pangsa pasar,
meningkatkan awareness dan meningkatkan penjualan bagi pelaku UKM. Pada
riset Strategi pemasaran produk UKM sngar perlu dilakukan hal ini untuk
megetahui keinginan dan perilaku para konsumen. Maka, pengusaha bisa dengan
mudah memenuhi harapan para konsumennya melalui produk yang dibuat.

UMKM bisa mengambil andil besar dalam pasar jika memiliki tim
pemasaran tepat, termasuk menggunakan pemasaran digital marketing sebagai
strategi menarik pembeli. Digital marketing menjadi senjata efektif yang dapat
mengikat lebih banyak konsumen dibandingkan dengan pemasaran yang
dilakukan secara konvesional.

Melakukan digital marketing tidak terbatas pada pemasaran dengan


memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi, akan tetapi pelaku usaha juga
harus memikirkan bagaimana memperkuat konten promosi agar memperoleh
hasil yang maskimal.

Anda mungkin juga menyukai