Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL

Pengajuan Dana Industri Tahu

Dukuh Sambirejo Tahun 2022

Disusun oleh:

Nama : Nabila Dwi Rahmawati

Kelas : XI MIPA 2

No. : 24

Dukuh Sambirejo, Kecamatan Simo

Kabupaten Boyolali
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Tahu merupakan makanan tradisional sebagian besar masyarakat
diIndonesia, yang digemari hampir seluruh lapisan masyarakat. Selain
mengandung gizi yang baik, pembuatan tahu juga relatif murah dan
sederhana. Dikarenakan pembuatan tahu yang relatif mudah dan
sederhana, maka warga Dukuh Sambirejo berinisiatif untuk mengadakan
industri tahu. Karena mereka berbaharap dengan diadakannya industri
tahu ini kebutuhan ekonomi mereka tercukupi. Dan bagi warga lainnya
mungkin dapat menambah penghasilan sehari-hari. Diadakannya industri
tahu ini dapat mengubah nasib warga Dukuh Sambirejo menjadi lebih
baik. Selain itu di Dukuh Sambirejo jumlah penduduk nya sangat banyak ,
dan juga mayoritas warga Dukuh Sambirejo tidak memiliki pekerjaan
karena Wabah Corona yang melanda di Indonesia membuat mereka
dikeluarkan dari pekerjaan mereka. Sehingga dengan di adakan ya industri
tahu ini , semoga dapat mengurangi presentase pengangguran di Dukuh
Sambirejo.

B. Tujuan
Tujuan diadakannya Industri tahu yaitu :
 Dengan diadakannya Industri tahu ekonomi warga Dukuh
Sambirejo bisa tercukupi
 Mengubah nasib warga Dukuh Sambirejo menjadi lebih baik
 Dapat mengurangi angka kemiskinan di Dukuh Sambirejo

C. Sasaran:
Sasaran diadakan nya industri tahu, yaitu Seluruh warga Dukuh
Sambirejo dan warga Dukuh lain di sekitarnya.

D. Tempat dan alamat


Tempat : Rumah industri Jaya
Alamat : Dukuh Sambirejo, Talakbroto, Simo, Boyolali
E. Pengurus Industri Tahu
Ketua : Suyono
Sekretaris : Jarwo
Bendahara : Parwoto
Seksi kegiatan
 Hafid
 Parjo
 Subroto
Seksi perlengkapan
 Dono
 Endro
 Latif
 Parman

F. Anggaran

NO SUMBER DANA BIAYA

1 Bantuan pemerintah Kabupaten Boyolali Rp.8.000.000

2 Bantuan pemerintah kecamatan Simo Rp.7.000.000

3 Donatur lainnya Rp.3.000.000

TOTAL Rp. 18.000.000

Estimasi Dana Untuk pembelian peralatan

NO KETERANGAN HARGA

1 Mesin giling Rp.4.000.000

2 Drum Rp.4.000.000

3 Panci Rp.900.000
4 Kompor Rp.300.000

5 Cetakan tahu Rp.900.000

6 Peralatan lain-lain Rp.600.000

TOTAL Rp.10.700.000

Untuk pembelian bahan baku selama satu bulan

N
KETERANGAN HARGA
O

1 Kedelai Rp.6.000.000

2 Cuka Rp.400.000

3 Lain-lain Rp.900.000

TOTAL Rp. 7.300.000

N
Keterangan Dana Jumlah
O

1 Pembelian peralatan Rp.10.700.000

Pembelian Bahan
2 Rp.7.300.000
Baku

TOTAL Rp. 18.000.000

G. Penutup
Demikian proposal ini kami buat. Kami mengucapkan terima
kasih pada pihak yang sudah membantu proses penyusunan proposal
Industri tahu ini. Kami juga berterima kasih pada para pihak yang
berkenan membaca proposal ini. Semoga proposal industri tahu yang
kami ajukan dapat dipertimbangkan, diterima, dan bermanfaat bagi
semua. Sekian terimakasih.

Ketua Sekretaris

Boyolali, 14 Maret 2022 Boyolali, 14 Maret 2022

Bendahara

Boyolali, 14 Maret 2022

Anda mungkin juga menyukai