Anda di halaman 1dari 4

1.

Distribusi Perumahan berdasarkan Jendela Rumah

No Jendela Jumlah Persentase (%)


1 Ya 200 100
2 Tidak - -
Total 200 100

Analisa : berdasarkan diagram diatas, terlihat dari 200 warga terdapat 100%
yang memiliki jendela dan 0% yang tidak memiliki jendela

2. Distribusi Perumahan berdasarkan Jendela dibuka


No Jendela dibuka Jumlah Persentase (%)
1 Ya 168 84
2 Kadang-kadang 9 5
3 Tidak 23 11
Total 200 100

Analisa : Berdasarkan diagram diatas terlihat 200 rumah, terdapat 84% jendela
yang dibuka,dan kadang-kadang 5% dibuka, dan 11% tidak dibuka.

3. Distribusi Perumahan berdasarkan Pencahayaan Siang hari


No Pencahayaan Jumlah Persentase (%)
Siang hari
1 Terang 154 77
2 Remang-remang 45 22
3 Gelap 1 1
Total 200 100

Analisa : berdasarkan diagram diatas terdapat 200 rumah, terdapat 77% memiliki
pencahayaan yang terang, 22% memiliki pencahayaan yang remang-remang
dan 1% memiliki pencahayaan yang gelap.
4. Distribusi Perumahan berdasarkan Jarak rumah dengan tetangga
No Jarak Rumah Jumlah Persentase (%)
1 Bersatu 8 4
2 Dekat 166 83
3 Terpisah 26 13
Total 200 100

Analisa : Berdasarkan diagram diatas terdapat 200 rumah, terdapat 4% jarak


rumah yang bersatu, 83% jarak rumah yang dekat, dan 13% jarak rumah yang
terpisah.

5. Distribusi Perumahan berdasarkan Halaman


No Halaman Jumlah Persentase (%)
1 Ya 166 83
2 Tidak 34 17
Total 200 100

Analisa : berdasarkan diagram diatas, terlihat dari 200 warga terdapat, 83%
mempunyai halaman dan 17% tidak mempunyai halaman.

6. Distribusi Masalah Kesehatan Khusus berdasarkan Penyakit yang paling sering


diderita keluarga dalam 6 bulan terakhir

No Sarana kesehatan Jumlah Persentase (%)


terdekat
1 Demam Berdarah 1 1
2 Batuk pilek 71 30
3 Asma 5 2
4 DM 3 1
5 Thypoid 1 1
6 Tidak ada 65 28
7 Dan Lain-lain 87 37
Total 233 100

Analisa : berdasarkan table diatas, terlihat dari 233 warga terdapat 1% demam
berdarah, 30% batuk pilek, 2% asma,1% DM, 1% Thypoid, 28% tidak ada, 37%
dan lain-lain.
7. Distribusi pasangan usia subur berdasarkan anggota keluarga dengan pasangan
usia subur (PUS)

No Pasangan Usia Subur Jumlah Persentase (%)


1 Ya 111 55
2 Tidak 89 45
Total 200 100

Analisa : berdasarkan table diatas, terlihat dari 200 rumah, terdapat 55% PUS
dan 45% bukan PUS.
8. Distribusi pasangan usia subur berdasarkan penggunaan akseptor KB
No Penggunaan Akseptor KB Jumlah Persentase (%)
1 Ya 57 52
2 Tidak 54 48
Total 111 100

Analisa : berdasarkan table diatas, terlihat dari 111 warga, terdapat 52%
menggunakan KB dan 48% tidak menggunakan KB.

9. Distribusi pasangan usia subur berdasarkan jenis kontrasepsi yang digunakan


No Jenis Kontrasepsi Yang Jumlah Persentase (%)
Digunakan
1 IUD - -
2 Suntik 34 59
3 Pil 12 21
4 Susuk 4 7
5 Kondom - -
6 Tubektomi - -
7 Vasektomi - -
8 Implan 5 9
9 KB alami 2 4
Total 57 100

Analisa : berdasarkan table diatas, terlihat dari 57 warga, terdapat 59%


mengguanakan suntik, 21% pil, 7% susuk, 9% implant, dan 4% KB alami.
10. Distribusi pasangan usia subur berdasarkan alasan tidak menggunakan
kontrasepsi

No Alasan Tidak Jumlah Persentase (%)


Menggukakan Kontasepsi
1 Dilarang Suami 7 13
2 Agama - -
3 Tidak Tahu 26 48
4 Dan Lain-lain 21 39
Total 54 100

Analisa : berdasarkan table diatas, terlihat dari 54 warga, terdapat 13% dilarang
suami, 48% tidak tahu, 39% dan lain-lain.

Anda mungkin juga menyukai