Anda di halaman 1dari 19

INTERAKSI

MANUSIA
DENGAN
LINGKUNGAN
Oleh :
Debora Glori P
Faradiba Trianura Puteri
Rizal Arifudin
Pramita Sari
•HAKIKAT INTERAKSI
MANUSIA DAN
LINGKUNGAN
• Manusia hidup dalam lingkungan
tertentu.

• Yang dimaksud lingkungan adalah, ruang


yang ditempati oleh makhluk hidup dan
benda yang tidak hidup.
Kehidupan manusia tidak dapat dipisahkan dari
lingkungannya, baik lingkungan alam maupun
lingkungan sosial.

Contohnya, kita bisa bernafas dari udara dari


lingkungan sekitar. Kita makan, minum, dan
menjaga kesehatan semuanya memerlukan
lingkungan.
Baik secara langsung maupun
tidak langsung, lingkungan
dapat memengaruhi
perkembangan kehidupan
manusia.
Komponen lingkungan dapat
dibedakan menjadi :
• 1. Lingkungan Abiotik
• Lingkungan Abiotik adalah unsur lingkungan hidup yang
terdiri atas benda-benda tidak hidup.
• Seperti tanah, batuan, udara, dan lain-lain.
Komponen lingkungan dapat
dibedakan menjadi :
• 2. Lingkungan Biotik
• Lingkungan Biotik adalah lingkungan hidup yang terdiri atas
makhluk hidup.
• Seperti manusia, tumbuhan, hewan, dan jasad renik.
Komponen lingkungan dapat
dibedakan menjadi :
• 3. Lingkungan Sosial
• Lingkungan Sosial adalah lingkungan yang dibuat oleh
manusia yang merupakan sistem nilai, gagasan, dan keyakinan
dalam perilaku sebagai makhluk hidup.
•Pada awalnya, interaksi manusia dan
lingkungan lebih bersifat alami dan mencakup
komponen-komponen seperti, abiotik (yang
tidak dapat diperbarui), biotik (yang dapat
diperbarui), dan sosial budaya.
• Berkembangnya peradaban, manusia dikelilingi oleh berbagai
bentuk artefak atau benda-benda hasil karyanya.
• Benda-benda tersebut kemudian menjadi bagian dari
lingkungan secara keseluruhan.
• Bahkan, di daerah perkotaan, lingkungannya didominasi oleh
komponen-komponen kehidupan perkotaan seperti jalan,
jembatan, permukiman, perkantoran, hotel, dll.
• Lingkungan alam telah diganti atau diubah secara besar-
besaran oleh lingkungan buatan atau binaan.
• Interaksi manusia dan lingkungannya
berlangsung melalui :
• - Manusia dipengaruhi oleh lingkungan.
• - Manusia memiliki kemampuan untuk mengubah lingkungan.

• Dalam lingkungan masyarakat pedesaan, ada kecenderungan


lingkungan lebih dominan dalam memengaruhi kehidupan.
• Sebaliknya, dalam lingkungan masyarakat perkotaan, manusia
cenderung dominan sehingga lingkungannya telah banyak
berubah dari lingkungan alam menjadi lingkungan binaan hasil
karya manusia.
•SALING KETERKAITAN
ANTAR KOMPONEN
LINGKUNGAN
Contoh keterkaitan antarkomponen
lingkungan :
• 1. Di daerah pantai (kompenen alam), berkembang kehidupan
nelayan (komponen sosial) yang berbeda dari kehidupan petani
yang tinggal di daerah pegunungan.

• 2. Penduduk (komponen sosial) dalam memenuhi kebutuhan


pangannya membuka hutan (komponen alam) untuk dijadikan lahan
pertanian.

• 3. Untuk kepentingan pertanian, pemerintah (komponen sosial)


membangun bendungan (komponen binaan).
• Contoh-contoh tadi membuktikan bahwa interaksi
antara komponen yang satu dan komponen lainnya
tidak dapat dipisahkan dan terus mengalami
perubahan sesuai dengan kebutuhan manusia.
• Budi daya pertanian atau peternakan merupakan
salah satu upaya untuk memenuhi kebutuhan
manusia yang terus meningkat seiring dengan
meningkatnya populasi.

• Kebutuhan manusia juga beragam, tidak hanya


berupa kebutuhan lainnya seperti kendaraan,
perhiasan, pakaian, dan rumah, tetapi juga beragam
kebutuhan lainnya seperti kendaraan, perhiasan, alat
komunikasi, dan lain-lain.
• Karena kebutuhan manusia beragam, iki akan mengakibatkan
permintaan akan sumber daya alam menjadi makin meningkat.

• Pengambilan atau eksploitasi sumber daya alam terus-


menerus dilakukan dan menunjukkan kecenderungan terus
meningkat.

• Seringkali pengambilan sumber daya alam dilakukan secara


berlebihan dan tidak memperhatikan kelestariannya.
Akibatnya, sebagian sumber daya alam mengalami kelangkaan
dan kerusakan.
•DAMPAK AKTIVITAS
MANUSIA TERHADAP
LINGKUNGAN ALAM
• Aktivitas manusia dalam memenuhi kebutuhan
hidupnya dapat menimbulkan dampak terhadap
lingkungan.
• Dampak ini muncul karena manusia cenderung
eksploitatif atau mengambil sumber daya alam dari
lingkungan secara berlebihan tidak lagi sekedar
mempertahankan kebutuhan hidup.
• Akibatnya, lingkungan megalami kerusakan.
•SEKIAN DARI
KAMI.
•TERIMAKASIH.

Anda mungkin juga menyukai