Anda di halaman 1dari 2

RUNDOWN SAPA SANAK; TEMA: SAHABAT DARI SURGA

18 Maret 2023

Menit Acara Materi/Kegiatan KETERANGAN


08.00- 15 Persiapan Presensi & hiburan Pak Presensi: BK dan 1 Wali Kelas
08.15 Aries Hiburan: Pak Aries dan siswa
08.15- 45 3 Pembukaan dan pengkondisian Doa (Pak Tatak)
09.00
7 Sambutan (Kasek)
5 Warming up, bangun MC: Pak Landip
suasana (MC)
30 Bermain dan bernyanyi Wali Kelas+ MC+ Pak Aries berkoordinasi untuk:
1. Menyiapkan lagu yang bisa dinyanyikan bersama untuk
membangun suasana, dengan lagu2 yang “umum”, banyak yang
bisa dan membangun “kedekatan”
2. Wali Kelas menyiapkan permainan Keluarga. Prioritaskan yang
melibatkan "sentuhan fisik" anak-ortu yang mungkin terabaikan
karena kesibukan, ciptakan suasana fun. (Koord: Pak Landip)
09.00- 60 MC pengantar, Sahabat dari surga: Merefleksi kasih dipelajari pertama dari keluarga dan seharusnya
10.00 Sesi 1: Bu Tyas Keluargaku, Guru Cinta bisa dijaga demikian. Dengan keluarga bergantung saat kecil,
Kasihku kembali kepada keluarga saat diantar berpulang.
10.00- 20 MC antar, Break Siswa melayani ortu Panitia/Para Guru bisa membantu mengingatkan anak untuk
10.20 membantu ortu mendapatkan snack dan minuman, perhatikan
apakah ada kata "terima kasih", atau respon dalam bentuk gesture
yang relevan -- menunjukkan perhatian atau pengabaian.
10.20- 60 MC antar, Sesi 2: Bu Monica Sahabat dari Surga: Merefleksi bahwa apa yang Tuhan titipkan melalui keluarga semua
11.20 Tuhan punya Rencana memiliki makna, ada rencana Tuhan di dalamnya dalam hidup kita.
11.20- 10 MC antar, Perpindahan ruang siswa Dipandu MC Orang Tua tetap di aula, siswa bersama wali kelas masing-masing,
11.30 dan guru BK menuju ke Ruang 301, 302, 303, 304
11.30- 45 45 Sesi 3A Sahabat dari Surga: 1. Mempelajari ekspresi dan karya anak, menjadi supporter terbaik,
12.15 R1= B Tyas bersama Orang Tua Menjadi sahabat Anak; menjadi pilihan pertama anak pulang.
Almari Kasih 2. Berkomunikasi untuk membangun komitmen anak (dengan teknik
coaching), minimalkan tuntutan berujung ketidakjujuran/tertekan/dll.
(standar anak vs standar ortu)
45 Sesi 3B Sahabat dari Surga: (Koord: Pak Tatak)
R2= Wali kelas n siswa: sukses Keluarga, Guru, dan Para Wali Kelas dapat melakukan penyamaan persepsi untuk materi
bersama, sahabat masa depan, Teman-temanku sbb: (BK bisa dilibatkan, BK dapat memantau kelas yang
komitmen pada diri dan ortu, saling memerlukan bantuan)
minta maaf dan mendoakan 1. Berbakti pada orang tua, mengasihi, mendoakan orang tua
2. Sukses bersama teman: teman saat ini teman seperjuangan, di
masa depan bisa menjadi tempat kita meminta pertolongan, bersikap
baik pada semua teman.
3. Sesi saling memaafkan dan saling MENDOAKAN teman (model
kegiatan bisa disepakati antar wali kelas, bisa saling menginspirasi).
Pada sesi ini baik juga bila Wali Kelas ada doa khusus mendoakan
anak2, sehingga merek amemiliki contoh.
12.15- 20 Sesi 3C: B Tyas Komitmen Keluarga
12.35
12.45- 40 Makan siang MC + Hiburan 1. Siswa melayani orang tua (para guru bisa memantau dan
13.15 mengingatkan siswa untuk melayani orang tuanya)
2. Instrumen Pak Aries, boleh kalau ada yang ingin
menyanyi,bangun suasana tenang damai
13.15- 30 Sesi 4A: Bu Monica Benang Merah
13.45
13.45- 15 Sesi 4B 1. Musik Pak Aries (instrumen yang relevan)
14.00 Doa restu: B Tyas 2. Pada sesi ini anak diajak meminta restu pada orang tua dan saling
mendoakan satu sama lain
Closing dan doa MC

Alat dan bahan pendukung:


PESERTA (Siswa dan orang tua)
1. HP (digunakan sesuai sesi yang relevan) dengan paket data aktif
2. Alat tulis
PANITIA:
1. Kertas HVS folio/A4 untuk backup
2. Daftar presensi orang tua
3. Daftar presensi siswa
4. Konsumsi (Forum Kelas)

Anda mungkin juga menyukai