Anda di halaman 1dari 6

SISTEM MANAJEMEN MUTU

QUALITY ASSESSMENT PROGRAM PLATFORM (QAPP)


Q-APP adalah acuan mutu yang dibuat PT Angkasa
Pura Property untuk menjamin mutu produk & jasa yang
dihasilkan. Q-APP sejalan dengan sasaran dan
kebijakan mutu PT Angkasa Pura Property.

Tujuan Q-APP :
a. Menjadi standart sistem penilaian sistem manajemen
mutu untuk proyek PT Angkasa Pura Properti
b. Mengendalikan mutu proyek di PT Angkasa Pura
Properti
c. Mendapatkan penilaian mutu proyek di PT Angkasa
Pura Properti secara objektif

Lingkup Q-APP :
a. Pekerjaan Tanah
b. Pekerjaan Struktur
c. Pekerjaan Finishing
d. Pekerjaan Mechanical, Electrical & Plumbing (MEP)

Ukuran Keberhasilan : 75 %

2
Cara penilaian (excel) :

1. Nilai Kontrak adalah nilai pekerjaan yang dikerjakan berdasarkan surat


perjanjian antara pihak pemberi kerja dengan penerima pekerjaan dalam jangka
waktu tertentu dan jumlah biaya tertentu
2. Bobot adalah Nilai Kontrak / Total Nilai Kontrak
3. Nilai adalah hasil yang didapatkan dari penilaian dari quality control dengan
cara:
a. Pengisian menggunakan form checklist yang terdapat di Manual Sistem
Manajemen Mutu
b. Dalam pelaksanaan pengecekan pekerjaan dengan menggunakan form
checklist lakukan perhitungan jumlah item yang tidak sesuai standar/kriteria
𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐢𝐭𝐞𝐦 𝐩𝐚𝐝𝐚 𝐟𝐨𝐫𝐦 𝐬𝐮𝐚𝐭𝐮 𝐩𝐞𝐤𝐞𝐫𝐣𝐚𝐚𝐧 − 𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐢𝐭𝐞𝐦 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐭𝐢𝐝𝐚𝐤 𝐬𝐞𝐬𝐮𝐚𝐢
Nilai QAPP = x 100%
𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐢𝐭𝐞𝐦 𝐩𝐚𝐝𝐚 𝐟𝐨𝐫𝐦 𝐬𝐮𝐚𝐭𝐮 𝐩𝐞𝐤𝐞𝐫𝐣𝐚𝐚𝐧

3
Contoh penilaian QAPP :

1. Form Checklist yang terisi dihitung jumlah yang tidak


sesuai, dalam contoh form yang sudah diisi terdapat 3
item yang tidak sesuai dengan standar/ kriteria

2. Masukkan ke dalam rumus perhitungan QAPP

3. Nilai QAPP
= 𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐢𝐭𝐞𝐦 𝐩𝐚𝐝𝐚𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡
𝐟𝐨𝐫𝐦 𝐬𝐮𝐚𝐭𝐮 𝐩𝐞𝐤𝐞𝐫𝐣𝐚𝐚𝐧 − 𝐉𝐮𝐦𝐥𝐚𝐡 𝐢𝐭𝐞𝐦 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐭𝐢𝐝𝐚𝐤 𝐬𝐞𝐬𝐮𝐚𝐢
𝐢𝐭𝐞𝐦 𝐩𝐚𝐝𝐚 𝐟𝐨𝐫𝐦 𝐬𝐮𝐚𝐭𝐮 𝐩𝐞𝐤𝐞𝐫𝐣𝐚𝐚𝐧
x 100%

9−2
= x 100% = 77.7%
9

Didapatkan nilai QAPP untuk pekerjaan pengecoran adalah


sebesar 77.7%, hasil yang diperoleh diatas skor minimal
75%
*contoh form yang sudah diisi

4
Skala penilaian :

No. Range Keterangan

1 < 60 % Sangat Kurang

2 61 % - 70 % Kurang

3 71 % - 80 % Cukup

4 81 % - 90 % Baik

5 > 90 % Baik Sekali

Minimal skor QAPP yang ditetapkan pada PT Angkasa Pura Properti adalah 75%.

5
TERIMA KASIH.

Anda mungkin juga menyukai