Anda di halaman 1dari 2

EVALUASI RKAT 2023

PRODI :
FAKULTAS :
WAREK/BIRO/UPT :
UNIVERSITAS : UNIVERSITAS INSAN CENDEKIA MANDIRI

Kegiatan

No. Program
Uraian Indikator Keberhasilan Base Line Target 2023 Ketercapaian Evaluasi Rekomendasi Perbaikan /Peningkatan

1 2 3 4 5 6 7 8 9
6,1 Tercapai peningkatkatkan jumlah mahasiswa (Total Target 400 mahasiswa)
1 PMB Pertanian Pendaftaran Mahasiswa Jumlah mendaftar 300 10/maret Yang sudah dilakukan thd Program, kendala, yang Melakukan apa? Dengan siapa
Seleksi Mahasiswa Jumlah yang dertima 150 belum dilakukan, seharusnya
Penerimaan mahasiswa

3 TERCAPAI STANDAR KURIKULUM DAN PEMBELAJARAN


2 MBKM 1. Pedoman program 1. Terlaksanana 5 Makul belum 5 Makul 1 makul/April Yang sudah dilakukan thd Program, kendala, yang
2. Revieu kurikulum 2 belum dilakukan, seharusnya
3. dst

Keterangan:
Kolom Konten atau isian
1 Nomer Program dan Sasaran

Nama Program untuk mencapai


sasaran (Mengacu RKAT 2023)
2
3 Uraian kegiatan dari program (nomer 2 dan mengacu RKAT 2023)
4 Indikator keberhasilan (Mengacu RKAT 2023) dapat disesuaikan bila kurang
(Indikator minimal 2; yaitu dari aspek proses dan output (hasil), indikator specifik dan dapat diukur
5 Capaian program tahun sebelumnya (2022) bila tidak ada dikosongi
6 Target tahun ini 2023 (mengacu RKAT 2023) dan Performance Indikator masing-masing
7 Ketercapaian (hingga bulan berjalan, jika sekarang April berarti hingga bulan April)
8 Evaluasi: Berbasis data, serta informasi yang mendukung/menghambat ketercapaian target.
9 Rekomendasi : Berdasarkan data dan informasi dari evaluasi, target, indikator keberhasilan
direkomendasikan usulan perbaikan/peningkatan. Rekomendasi tidak normatif, berupa usulan
apa yang dilakukan prodi/fakultas/biro/bidang dan apa yang perlu dikoordinasikan bila
terkait dengan unit atau bidang lainnya.
Catatan:
1 Bila ada program yang sifatnya tambahan dan penting, mendukung visi misi dapat ditambahkan
dapat ditambahkan.
2 Bila ada yang perlu dikoordinasikan dapat disampaikan pada Dekan/Rektorat
3 Pengumpulan maksimal tanggal 3 tiap bulannya.
4 Evaluasi RKAT harus ditandatangani, Kabiro bidang mengetahui Warek, Prodi mengetahui Fakultas.
Ruang Lingkup:
Untuk menghindari duoble pelaporan konten antara Fakultas dan Prodi dengan isi yang sama, atau ada yang terlewatkan (tidak dilaporkan prodi dan fakultas)
maka Fakultas melaporkan meliputi, misalnya:
1. Hasil kompilasi Prodi
2. Pelaksanaan sistim mutu PPEPP dan kinerja GKM
3. Planning SDM terkait dengan homebased dan pemetaan keahlian
4. Pengembangan Prodi, misalnya usulan Prodi marketable
5. Koordinasi mengenai MBKM
6. Keuangan (progress pembayaran mahasiswa, penggaran, efisiensi dan pelaporan)

Anda mungkin juga menyukai