Anda di halaman 1dari 3

Nama : Ahamd Hasbullah Al Khoiri

Nim : 200203110072

Kelas : Htn Icp

Matkul ; Perbandingan Htn

 Ciri khas dari 4 Negara yang telah di bahas

1. Jerman
 Bentuk negara Jerman adalah Federal merupakan negara berbentuk Federasi yangterdiri
dari 16 negara bagian Fakta Jerman yang pertama adalah Jerman terdiri dari
16negarabagian yang disebut dengan Bundesland yang masing – masing memiliki
kewenangandi bidang keamanan dalam negeri, pendidikan tinggi, sekolah, kebudayaan
maupunadministrasi publik.
 Bentuk pemerintahannya adalah republik yaitu, sebuah negara di mana
tampukpemerintahan akhirnya bercabang dari rakyat, bukan dari prinsip keturunan
bangsawandan sering dipimpin atau dikepalai oleh seorang presiden.
 sistem pemerintahan pemerintahannya adalah parlementer, yaitu di mana para pelakudari
lembaga eksekutif bekerja serta bertanggung jawab langsung kepada para parlemen.
 Lembaga Eksekutif: Sistem kekaisaran berubah menjadi sistemparlementer dengankepala
negara Jerman adalah presiden dan kepala pemerintahannya adalah kanselir, dimana
kanselir memegang peranan seperti perdana menteri. Kepala negara Jermanmerupakan
jabatan tertinggi yang dipilih setiap 5 tahun sekali oleh Dewan Federal yangdibentuk
secara khusus
 Lembaga legislative: Budenstag (DPR), Bundesrat (Dewan Utusan Negara Bagian),
Bundesversammlung (Badan Permusyawaratan), dan Bundespresident (Presiden Faderal
).
2. Malaysia
 Malaysia terbentuk sebagai negara federal pada tahun 1963, yang terdiri dari tigabelas
negeri (negara bagian) dengan Kuala Lumur sebagai ibukotanya, sedangkanPutrajaya
menjadi pusat pemerintahan federal
 Bentuk pemerintahan Malaysia adalah monarki konstitusional, yaitu berupa
negarakerajaan yang diatur secara konstitusional. Dimana pemimpin negara
adalahseorangraja yang disebut dengan Yang di-Pertuan Agong.
 Sistem pemerintahan negara Malaysia adalah demokrasi parlementer. Malaysiadipimpin
oleh Yang di-Pertuan Agong yang dipilih dari Sembilan sultannegeri Melayu untuk
menjabat selama lima tahun.
 Badan eksekutif Malaysia terdiri dari Yang di-Pertuan Agong (raja Malaysia) danPerdana
Menteri yang memiliki tugas masing-masing
 Lembaga legislative Malaysia adalah Parlemen Malaysia yang terdiri dari 222anggota.

3. Iran
Iran merupakan negara yang menggunakan konsep kepemimpinan wilayatul
faqihataupemerintahan oleh para ulama. Kepala negaranya adalah seorang Pemimpin
Agungyangmemiliki kekuasaan lebih tinggi daripada presiden. Kekuasaan tertinggi
negara dipegangoleh wilayatul faqih. Kekuasaan eksekutifnya terdiri dari tiga unsur
(tricameral) yangterdiri dari Presiden, Menteri dan tantara, dan Korps Pengawal
Revolusi. Sementaraitu, kekuasaan legislatifnya terdiri dari dua unsur (bicameral) yaitu
Majelis Rendahyangdipilih melalui pemilu dan Majelis Tinggi yang dipilih oleh Shah.

4. Arab Saudi
Arab Saudi pada dasarnya tidak memiliki konstitusi formal atau Undang-
UndangDasartertulis. Nrgara menjadikan al-Qur’an dan Sunnah sebagai dasar negaranya.
Kemudianpadatahun 1992, Raja Fahd selaku raja yang memimpin kerajaan Arab Saudi
pada masaitu mengkompilasikan peraturan ke dalam suatu dokumen yang disebut an-
Nizhamal-Asasi lil Hukmi sebagai The Basic of Law Government. An-Nizham al-Asasi
lil Hukmi bukankonstitusi formal namun didalamnya berisi tujuan yang sama seperti
dokumen konstitusi. Dokumen tersebut memiliki kekurangan dalam menjamin hak-hak
warga negara, kebebasanberagama, berekspresi dan berkumpul, atau partisipasi politik
sehingga di negara tersebut tidak memiliki partai politik. Arab Saudi juga memiliki
lembaga-lembaga negara dalamupaya menjalankan negara. Bentuk pemerintahannya
yang monarki absolut menyebabkantidak adanya check and balances dalam menjalankan
roda pemerintahannya karena dominasi pengaruh raja mahkam atas cabang-cabang
kekuasaan negara tersebut.

 Persamaan

1. Iran dan Arab : Sama-sama menggunakan Al-Qur’an dan hokum-hukom islam dalam
konstitusinya
2. Malaysia dan Arab : Secara garis besar sama-sama menganut sistem monarki

 Perbedaan

1. Walaupun Malaysia dan Arab sama-sama menganut sistem monarki, tapi Arab Saudi
lebih berbentuk monarki absolut, dengan berdasarkan pada hukum Islam, di mana Raja
adalah kepala negara dan pemerintah. Sedanngakan di Malaysia lebih menganut monarki
konstitusional federal, di mana Yang di-Pertuan Agong yang dipilih dari sembilan sultan
negeri Melayu untuk menjabat selama lima tahun sebagai Kepala Negara dan Pemerintah
Tertinggi Angkatan Bersenjata.
2. Iran dan Arab sama-sama memiliki unsur keislaman di dalam konstitusi mereka, Tetapi
Iran lebih menganut ideologi dan paham Syi’ah.

Anda mungkin juga menyukai