Anda di halaman 1dari 2

LKPD 2: Peserta didik menunjukkan struktur dari sebuah informasi bacaan dan

tayangan yang dipirsa tentang lingkungan.

Nama Kelompok:

1.……………………………………… 4.………………………………………

2.……………………………………… 5.………………………………………

3.………………………………………

Simak teks informasi di bawah bersama kelompok kalian!

Lingkungan Alam

Sampah merupakan barang buangan yang dihasilkan dari suatu proses


produksi, seperti industri dan kegiatan rumah tangga. Banyak orang yang
menganggap sampah itu menjijikkan. Meskipun sampah dianggap menjijikkan
bagi sebagian besar orang, ternyata masih ada juga orang yang menganggap
sampah sebagai barang yang dapat dimanfaatkan.

Salah satunya adalah I Wayan Dendra yang tinggal di Kota Sidoarjo,


Jawa Timur. Sejak tahun 2020 ia berhasil memanfaatkan sampah menjadi
barang bermanfaat dari proses daur ulang. Ia mendaur ulang sampah, untuk
mengurangi sampah yang berada di lingkungan. Masyarakat juga harus
semakin sadar tentang lingkungan. Masyarakat harus mengurangi penggunaan
plastik dan membuang sampah pada tempatnya. Akan lebih baik lagi jika
kesadaran masyarakat akan pentingnya daur ulang juga semakin meningkat.
Dari teks informasi di atas, hubungkan struktur teks tersebut yang
menggambarkan (Apa, Siapa, Di mana, Kapan, Mengapa, dan Bagaimana)!

Apa?   Kota Sidoarjo, Jawa Timur

Sampah merupakan barang


Siapa?   buangan yang dihasilkan dari
suatu proses produksi.

Di mana?   I Wayan Dendra

Masyarakat harus

Kapan?  
mengurangi
plastik dan
penggunaan
membuang
sampah pada tempatnya

Mengapa?
  Sejak tahun 2020

Ia mendaur ulang, untuk


Bagaimana?
  mengurangi sampah yang
berada di lingkungan.

Anda mungkin juga menyukai