Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI SOAL

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS) II TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Kelas/Semester :5/2
Tema : 6. Panas dan Perpindahannya
Subtema : 1. Suhu dan Kalor
2. Perpindahan Kalor di Sekitar Kita

NO MUATAN KOMPETESI DASAR INDIKATOR SOAL BENTUK BOBOT NO SOAL


PELAJARAN SOAL
1. PPKn 3.2 Memahami hak, kewajiban dan Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 1
tanggung jawab sebagai warga salah satu contoh hak Ganda
dalam kehidupan sehari-hari. berdasarkan Konvensi Hak-
hak Anak yang disahkan
oleh PBB
Siswa dapat menyebutkan Pilihan LOTS 2
contoh kewajiban dengan Ganda
benar
Siswa dapat menentukan Isian MOTS 16
hak seorang siswa
berdasarkan sebuah cerita.
Siswa dapat menentukan Isian MOTS 17
kewajiban seorang siswa
Siswa dapat menentukan Menjodohkan LOTS 24
kewajiban sebagai anak di
rumah
Siswa dapat menentukan Uraian HOTS 31
hak warga negara sesuai
pasal UUD 1945
Siswa dapat menentukan Uraian HOTS 32
kewajiban warga negara
sesuai pasal UUD 1945

2. BAHASA 3.3 Meringkas teks penjelasan Siswa dapat menyebutkan Pilihan LOTS 3
INDONESIA (eksplanasi) dari media cetak atau jenis teks eksplanasi Ganda
elektronik. Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 4
kata kunci sebuah paragraf Ganda
teks eksplanasi
Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 5
informasi penting dari teks Ganda
eksplanasi
Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 6
pernyataan yang sesuai Ganda
dengan teks eksplanasi
Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 7
kalimat pertanyaan Ganda
berdasarkan informasi
penting dari teks ekplanasi
Siswa dapat menentukan Isian MOTS 18
fungsi kata tanya
Siswa dapat menentukan Isian MOTS 19
persamaan kata
berdasarkan informasi
penting dalam teks
Siswa dapat menjelaskan Menjodohkan MOTS 25
pengertian kata kunci
Siswa dapat menentukan Menjodohkan MOTS 26
kata kunci berdasarkan teks
eksplanasi
Siswa dapat membuat Uraian MOTS 33
kalimat pertanyaan dan
jawabannya berdasarkan
teks eksplanasi
Siswa dapat menuliskan Uraian HOTS 34
informasi penting
berdasarkan teks eksplanasi
Siswa dapat menuliskan Uraian HOTS 35
Langkah-langkah membuat
sebuah ringkasan
3. IPA 3.6 Menerapkan konsep perpindahan Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 8
kalor dalam kehidupan sehari-hari. sumber energi panas Ganda
Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 9
pemanfaatan energi panas Ganda
dalam kehidupan sehari-hari
Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 10
contoh peristiwa konveksi Ganda
dalam kehidupan sehari-hari
Siswa dapat menjelaskan Isian MOTS 20
pengertian pemuaian
Siswa dapat menjelaskan Isian MOTS 21
pengertian konveksi
Siswa dapat menentukan Menjodohkan MOTS 27
jenis perpindahan kalor
berdasarkan peristiwa dalam
kehidupan sehari-hari
Siswa dapat menganalisis Uraian HOTS 36
peristiwa konduksi dalam
kehidupan sehari-hari
Siswa dapat menyebutkan Uraian HOTS 37
peristiwa konveksi dalam
kehidupan sehari-hari
4. IPS 3.2 Menganalisis bentuk-bentuk Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 11
interaksi manusia dengan contoh interaksi manusia Ganda
lingkungan dan pengaruhnya dengan alam yang
terhadap pembangunan sosial, mengarah ke sifat positif
budaya, dan ekonomi masyarakat Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 12
Indonesia. contoh interaksi manusia Ganda
dengan alam yang
mengarah ke sifat negatif
Siswa dapat menentukan Pilihan LOTS 13
akibat negatif dari interaksi Ganda
manusia dengan alam
Siswa dapat menentukan Isian MOTS 22
akibat negatif dari interaksi
manusia dengan alam
berdasarkan gambar
Siswa dapat menentukan Menjodohkan MOTS 28
profesi masyarakat
berdasarkan daerah tempat
tinggal
Siswa dapat mengidentifikasi Menjodohkan MOTS 29
tradisi masyarakat dalam
upaya pembangunan
budaya di Indonesia
Siswa dapat menyebutkan Uraian MOTS 38
contoh interaksi manusia
dengan alam yang
mengarah ke sifat positif
Siswa dapat menganalisis Uraian HOTS 39
manfaat sebuah tradisi
peninggalan nenek moyang
terhadap kesejahteraan
masyarakat
5. SBdP 3.2 Memahami tangga nada Siswa dapat menjelaskan Pilihan LOTS 14
pengertian tangga nada Ganda
pentatonis jenis pelog
Siswa dapat menentukan Isian MOTS 23
tangga nada pada lagu
daerah
Siswa dapat menyebutkan Uraian HOTS 40
susunan tangga nada
beserta contoh lagunya
3.3 Memahami pola lantai dalam tari Siswa dapat menjelaskan Pilihan LOTS 15
kreasi daerah pengertian pola lantai Ganda
Siswa dapat menentukan Menjodohkan MOTS 30
pola garis dasar pada
pengembangan pola lantai

Kota Mungkid, Januari 2023


Koordinator, Penyusun,

MUHILAL, M.Pd. LATIF ILMIYAH K., S.Pd.SD


NIP 197008151993061002 NIP 197412142009032002

Anda mungkin juga menyukai