Anda di halaman 1dari 37

Mekanika Tanah 2

Penurunan Konsolidasi

Dr. Eng. Sito Ismanti, S.T., M.Eng.


9 Maret 2023
HASIL UJI KONSOLIDASI

Hasil uji:
- Tanah NC atau OC
- Cc (indeks kompresi), Cv (koefisien konsolidasi), Sc (penurunan konsolidasi),
U (derajat konsolidasi), Tv (waktu konsolidasi)
- Besarnya penurunan yang akan terjadi → Cc, Cr, mv
•Cara Amerika
NC = Cc
OC = Cr dan Cc
•Cara Inggris
NC = Cc atau mv
OC = mv
Contoh soal 1 (parameter penting konsolidasi)
Hasil uji konsolidasi di lab
Tebal contoh setelah 24 jam (mm) 19,92 18,75 17,94 17,38 17,06 16,92 18,46
Tekanan (kN/m2) 0 100 200 300 400 500 0

Kadar air akhir 28%, berat jenis 2,68.


Tentukan koefisien kompresibilitas antara tekanan 250 – 380 kN/m2
Solusi
Angka pori akhir ef = 0,28 x 2,68 = 0,7504
(1 + ef)/hf = (1 + 0,7504)/18,46 = 0,0945
p‘ h Δh Δe e
(kN/m2) (mm) (h1 – h2) (0,095 Δh)
0 19.92 0,888
100 18,75 - 1,17 - 0,1109 0,7779
200 17,94 - 0,81 - 0,0768 0,7011
300 17,38 - 0,56 - 0,0531 0,6480
400 17,06 - 0,32 - 0,0303 0,6177
500 16,92 - 0,14 - 0,0133 0,6044
0 18,46 + 1,54 + 0,1460 0,7504
Solusi (lanjutan)

Berdasarkan grafik:
e250 = 0,670
e380 = 0,60
mv = 1/(1 + 0,670) x (0,670 – 0,620)/(380 – 250)
= 0,23 x 10-3 m2/kN
Penurunan Konsolidasi

• Perhitungan penurunan konsolidasi : mv dan Cc


• Akibat beban menyebabkan tegangan tanah pada lapisan setebal dz di kedalaman z
naik sebesar Δσ.

• Asumsi 1-D, selesainya konsolidasi


ditunjukkan dengan kenaikan tegangan
efektif sebesar Δσ’ (dari σ0’ ke σ1’ serta
angka pori turun dari e0 ke e1 )
Penurunan Konsolidasi

ASUMSI 1-D
pengurangan volume lempung ≡ pengurangan tebal (penurunan)

S C = penurunan konsolidasi
atau

Lempung NC

Lempung OC
σfondasi = σ0’ + Δσ’ < σc’

Lempung OC
σfondasi = σ0’ + Δσ’ > σc’

• atau

• Lapisan dibagi menjadi beberapa lapis tipis


• Di tengah lapisan diambil sampel untuk diuji dan diketahui mv dan/atau Cc
• Dihitung tambahan tegangan efektif menggunakan konsep distribusi tegangan tanah
setiap lapisan.
• Hitung penurunan setiap lapisan selanjutnya dijumlahkan.
Contoh soal 2
(penurunan konsolidasi & distribusi tambahan tegangan tanah)
Hitung penurunan konsolidasi dengan
dasar distribusi tambahan tegangan
berdasarkan teori:
a. 2V : 1H
b. Grafik Fadum berdasarkan teori
Boussinesq
c. Teori Westergaard

Dengan mv = 5.10-5 mm2/kN


Solusi q = 200 kPa Pondasi 10 m x 20 m

Lapis 1 z1 = 1m

• A. penyebaran tegangan 2V : 1H 2
B’=B+z

q  ( B  L) 3 2
 = 1
( B ' L' ) 4
5
dimana : B’ = B + z
L’ = L + z gravel

Lapis z B’=B+z L’=L+z  Sc = mv..h


(m) (m) (m) (kPa) (mm)
1 1 10+1=11 20+1=21 173,2 -5
5x10 x173,2x2000=17,3
2 3 13 23 133,8 13,4
3 5 15 25 106,7 10,7
4 7 17 27 87,1 8,7
5 9 19 29 72,6 7,3
Sc = 57,4 mm
Solusi (lanjutan)
• B. Grafik Fadum (Teori Boussinesq)

q = 200 kPa Pondasi 10 m x 20 m

Lapis 1 z1 = 1m

4 n.z=10
5

gravel m.z=5
Solusi (lanjutan)

Lapisan z m= 5/z n=10/z Ir  = 4. Ir .q Sc = mv..h


(m) (kPa) (mm)
1 1 5 10 0,248 198,4 19,8
2 3 1,67 3,33 0,23 184 18,4
3 5 1 2 0,20 160 16,0
4 7 0,71 1,42 0,163 130,4 13,0
5 9 0,56 1,12 0,13 104 10,4
Sc = 77,6 mm
Solusi (lanjutan)
• C. Teori Westergaard

Lapisan z m= 5/z n=10/z Ir  = 4. Ir .q Sc = mv..h


(m) (kPa) (mm)
1 1 5 10 0,222 177,6 17,8
2 3 1,67 3,33 0,175 140 14,0
3 5 1 2 0,14 112 11,2
4 7 0,71 1,42 0,106 84,8 8,5
5 9 0,56 1,12 0,084 67,2 6,7
Sc = 58,2 mm
Contoh soal 3 (penurunan konsolidasi di bawah fondasi →
hitungan di tengah tiap lapisan dan dibagi 3 atas-tengah-bawah)

Tangki diameter = 2 m
q = 166,95 kN/m2

Tentukan besar penurunan konsolidasi pada


1m
mat Pasir : γd = 16,95 kN/m3
0,5 m
0,5 m γsat= 18,91 kN/m3
lapisan lempung normally consolidated
dengan tebal 5m di bawah pusat fondasi.
Lempung normally consolidated
5m γsat= 18,91 kN/m3
Cc = 0,159 ; e0 = 0,851
Solusi 1 (hitungan di tengah tiap lapisan)

Tekanan overburden efektif (p0’) di tengah lapisan


Solusi 1 (hitungan di tengah tiap lapisan)
Solusi 1 (hitungan di tengah tiap lapisan)

Koreksi Skempton dan Bjerrum


Lempung normally → β = 0,7 – 1
Dipilih β = 1 → Sc = 1 x 8,1 cm = 8,1 cm
Solusi 2 (hitungan dibagi 3 atas-tengah-bawah)
Menghitung tekanan overburden efektif di tengah-tengah lapisan lempung
Tangki diameter = 2 m
q = 166,95 kN/m2

1m
0,5 m mat Pasir : γd = 16,95 kN/m3
0,5 m γsat= 18,91 kN/m3

Lempung normally consolidated


5m γsat= 18,91 kN/m3
Cc = 0,159 ; e0 = 0,851

Koreksi Skempton dan Bjerrum


Lempung normally → β = 0,7 – 1
Dipilih β = 1 → Sc = 1 x 8,3 cm = 8,3 cm
Contoh soal 4 (penurunan konsolidasi di bawah fondasi
→ hitungan dibagi 3 atas-tengah-bawah)

Tentukan besar penurunan konsolidasi pada


lapisan lempung normally consolidated
dengan tebal 6 m di bawah pusat fondasi.
Nilai rata-rata parameter tekanan air pori
(A) dari hasil uji triaksial dari sampel yang
tidak terganggu = 0,61.
Solusi
Tekanan overburden efektif (p0’) di tengah lapisan
p0‘ = (ɣsat - ɣw) z = (21,81 – 9,81) 3 = 36 kN/m2
Tambahan tegangan akibat beban fondasi
Solusi
Koreksi Penurunan Konsolidasi - Menggunakan rumus:
Skempton dan Bjerrum (1957)
α
A = parameter tekanan air pori rerata
H/B
Fondasi lingkaran Fondasi memanjang Maka,
0 1,00 1,00
- Menggunakan tabel:
0,25 0,67 0,80
Macam lempung Β
0,50 0,50 0,63
Sangat sensitif 1 – 1,2
1,00 0,38 0,53
Normally consolidated 0,7 – 1,0
2,00 0,30 0,45
Over consolidated 0,5 – 0,7
4,00 0,28 0,38
Sangat over consolidated 0,2 – 0,5
10,00 0,26 0,36
∞ 0,25 0,25
Maka,
H/B = 6/4 = 1,5
Bentuk fondasi lingkaran → α = 0,34
Assignment – deadline pertemuan ke-6
The construction of a new embankment induces a uniform load of 18 kN/m2 on the top
of a 12 m thick layer of saturated clay, whose characteristics are:
Bulk unit weight () = 16 kN/m3
Void ratio (e0) = 1,8
Compression index (Cc) = 0,7
The water table is at the initial ground level (top of the clay layer). Assuming that the clay
is normally consolidated, estimate the settlement of the clay after realization of the
embankment. Compare results obtained by dividing the clay layer in 1, 2 or 4 sub-layers.

Uniform load: Clay: Water level:


q = 150 kN/m2 Thick = 12 m Top of the clay layer
B x L = (8 x 12) m2 ɣb = 16 kN/m3
Boussinesq e0 = 1,8 Sc ?
Cc = 0,7 By dividing → 1, 2, 4 sublayers
NC
DERAJAT KONSOLIDASI (U)

atau

dengan
e0 = angka pori awal sebelum konsolidasi
e1 = angka pori awal akhir konsolidasi
e = angka pori pada saat waktu tertentu

Parameter penting:
1. Kelebihan tekanan air pori (u)
2. Kedalaman (z) di bawah batas atas lapisan lempung
3. Waktu (t) dari saat diberikan kenaikan tegangan total
KOEFISIEN KONSOLIDASI (Cv) m2/tahun

Asumsi : k dan mv konstan selama proses konsolidasi

Cara menentukan : grafik hubungan antara penurunan dan log waktu (t)
grafik hubungan antara penurunan dan akar waktu t
Faktor waktu (Tv)

H = lintasan drainase terpanjang

• Tekanan air pori sama besar


di seluruh lapisan

Tekanan air pori tidak sama


besar di seluruh lapisan
U < 60% maka Tv = (π/4)U2
U > 60% maka
Tv = - 0,933 log (1-U) – 0,085 atau
Tv = 1,781 – 0,933 log (100-U)
Jika tanah berlapis (case 1)
Jika tanah berlapis (case 2)

- Hitung Hc ekivalen dari setiap lapisan

- Hitung Hc ekivalen total


- Cari Cv ekivalen

- Hitung waktu konsolidasi


Contoh soal 5
(Tanah berlapis)

Hitung waktu konsolidasi total dari 3 lapisan tanah lempung yang berbeda dalam
nilai koefisien konsolidasi dan ketebalan untuk derajat konsolidasi 90%.
Lapis 1 : Tebal 5 m, Cv= 5 x 10-3 cm2/s
Lapis 2 : Tebal 3 m, Cv = 6 x 10-3 cm2/s
Lapis 3 : Tebal 8 m, Cv = 7 x 10-3 cm2/s
Contoh soal 6
(Aplikasi hasil uji lab)
Dari percobaan konsolidasi di laboratorium untuk tanah lempung terkonsolidasi normal dengan tebal benda uji 25,4
mm dan terdrainase pada kedua arah didapatkan hasil sbb:

Beban, p (kN/m2) Angka pori di akhir konsolidasi, e


140 0,92
212 0,86

Waktu yang dibutuhkan untuk mencapai derajat konsolidasi 50% adalah 4,5 menit.
Lapisan tanah lempung sejenis ditemukan di lapangan setebal 2,8 m dengan kondisi terdrainase pada kedua arah
dengan kondisi pembebanan yang sama, yaitu p0 = 140 kN/m2 dan p0 +p = 212 kN/m2. Maka tentukan:
1. Penurunan konsolidasi maksimum yang terjadi di lapangan
2. Waktu konsolidasi di lapangan untuk mencapai penurunan 40 mm
3. Ulangi soal no. 2 jika kondisi drainase di lapangan hanya 1 arah
Solusi nomor 1
Solusi nomor 2
Solusi nomor 2
Solusi nomor 3

Apakah sudah betul??


TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai