Anda di halaman 1dari 7

AKSI NYATA

PENGUATAN TRANSISI PAUD-SD 2:


MELALUI PEMBELAJARAN

RINA ANGGRAINI, S.Pd.SD


SDN 1 TALOKWOHMOJO
Kec. Ngawen, Kab. Blora
MENYUSUN STRATEGI PELAPORAN
HASIL BELAJAR KEPADA ORANG TUA

Rancanglah strategi pelaporan hasil belajar kepada orang tua agar dapat
bermitra dengan anda. Perhatikanlah hal - hal berikut ini:

1. Kumpulkan orang tua siswa


2. Susun strategi yang akan anda lakukan untuk melaporkan hasil belajar
anak pada orang tua
3. Lakukan simulasi dari strategi yang telah anda buat, mintalah teman
sejawat untuk berperan sebagai orang tua
4. Dokumentasikan simulasi anda
pelaksanaan dan hasilnya
1. Kegiatan menyusun strategi pelaporan hasil belajar siswa pada orang
tua dilaksanakan di SDN 1 Talokwohmojo pada hari Selasa, 21 Maret
2023 dengan peserta guru kelas 3 dan kelas 4 , kegiatan tersebut dapat
terlaksana dengan baik.
2. Tujuan dari kegiatan ini adalah agar orang tua dapat bermitra dengan
baik.
3. Guru dan orang tua melaksanakan simulasi pelaporan hasil belajar
kepada orang tua.
NAMA : AZRIL ARYA MUSTAQIM
KEMAMPUAN FONDASI YANG SUDAH
UNGGUL
Arya sudah sangat bagus dalam
kerangka laporan akademik, dikelas arya senang
memperhatikan ketika guru
hasil belajar menjelaskan materi dan senang
membantu teman yang kesulitan
belajar.
KEMAMPUAN FONDASI YANG PERLU
DIKUATKAN
Arya mempunyai perasaan yang
halus sehingga Arya gampang
tersinggung dan gampang
menangis. Arya juga kesulitan dalam
menggambar.
Strategi
NAMA ORANG TUA: MUSTAQIM Guru memberi salam, menyapa orang tua
dengan lembut dan mempersilahkan duduk.
ORANG TUA DARI: AZRIL ARYA Guru menyerahkan hasil belajar dan memberi
waktu pada orang tua untuk membaca laporan
MUSTAQIM hasil belajar peserta didik.
Guru menyampaikan hal-hal yang sudah
peserta didik capai diberbagai bidang baik
Karakteristik orang tua: akademik maupun sikap sehari-hari di sekolah.
Bapak Mustaqim adalah orang yang Guru menyampaikan hal-hal yang masih perlu
bantuan atau dukungan dari guru di sekolah
membuka lembaga kursus maupaun lingkungan keluarga di rumah.
akuntansi. Guru menyampaikan rekomendasi kegiatan
Beliau orang yang pandai dan yang bisa dilakukan di rumah.
Guru memberi kesempatan pada orang tua
sangat memperhatikan pendidikan untuk menanggapi laporan hasil belajar.
putranya. Guru merespon tanggapan dengan baik.
Guru menyampaikan permohonan naaf dan
terima kasih atas diskusi hari ini.
Guru memberi salam dan mempersilahkan
orang tua untuk meninggalkan tempat.
DOKUMENTASI
TERIMA KASIH
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai