Anda di halaman 1dari 2

Universitas Wijaya Kusuma Surabaya

Fakultas Teknik
Program Studi Teknik Sipil

Soal Ujian Tengah Semester Gasal Tahun Akademik 2020-2021


Matakuliah : Analisa Biaya Bangunan
Dosen : Johan Paing ST., MT./Ir. Agus Purwito M.
H a r i / Tanggal : Selasa, 3 Nopember 2020
Jam : 16.00– 17.15 WIB
Sistim : Open Book
R u a n g / Kelas : Online / Kelas D
Dikumpulkan : Maksimal jam 18.00 hari ini melalui alamat e-mail
aguspurwito_rajawali@yahoo.co.id
(harap ditulis Nama Lengkap, NPM dan Kelas D)

I. Ada berapa Komponen Biaya Pembangunan dalam suatu Proyek Konstruksi, sebutkan semuanya.
Untuk Konsultan Pengawas Konstruksi mendapat bagian komponen biaya yang mana ? Dan
dipergunakan untuk membayar apa saja (sebutkan secara lengkap).
II. Dalam suatu Organisasi Konsultan Perencana Konstruksi, siapa saja yang terlibat ? Sebutkan beserta
Job Discribtion (pembagian tugas) masing-masing.
III. Bilamana sebuah Proyek Konstruksi hanya menggunakan Konsultan Manajemen Konstruksi ?
Sebutkan dengan lengkap dan jelas.
IV. Bila anda diminta merencanakan sebuah Bangunan bertingkat memiliki 5 buah lantai yang masing-
masing lantai seluas 2000 m2 digunakan untuk Kampus Perguruan Tinggi yang menjadi ikon kota
didaerah Pusat Kotanya.
* Lantai I digunakan untuk Pelayanan Administrasi dan Perkantoran Perguruan Tinggi (50% luas Lantai)
dan Laboratorium (50% sisanya)
* Lantai II s/d IV digunakan untuk Perkuliahan
* Lantai V digunakan Untuk Ruang Serbaguna (R. Auditorium)
Bila kelengkapan Utilitasnya harus bisa melayani kebutuhan mahasiswanya dan kenikmatan yang akan
dimanfaatkannya (Ditentukan : ada Lift untuk transportasi dalam gedung, menggunakan Air Condition,
dilengkapi Penangkal Petir, Pencegahan Kebakaran dan Furniture. Khusus untuk R. Serbaguna
(R.Auditorium) dilengkapi dengan Tata Suara/Akustik). Hitung berapa biaya yang harus disediakan
investor untuk merealisasikannya, Bila Harga Satuan Tertinggi per M2 Bangunan Rp.6.000.000.-

Selamat Mengerjakan, Semoga Berhasil

Universitas Wijaya Kusuma Surabaya


Fakultas Teknik
Program Studi Teknik Sipil

Soal Ujian Tengah Semester Gasal Tahun Akademik 2020-2021


Matakuliah : Analisa Biaya Bangunan
Dosen : Johan Paing ST., MT./Ir. Agus Purwito M.
H a r i / Tanggal : Selasa, 3 Nopember 2020
Jam : 08.00– 09.15 WIB (75 menit)
Sistim : Open Book
R u a n g / Kelas : Online / Kelas A
Dikumpulkan : Maksimal jam 10.00 hari ini melalui alamat e-mail
aguspurwito_rajawali@yahoo.co.id
(harap ditulis Nama Lengkap, NPM dan Kelas A)

I. Ada berapa Komponen Biaya Pembangunan dalam suatu Proyek Konstruksi, sebutkan semuanya.
Untuk Konsultan Perencana Konstruksi mendapat bagian komponen biaya yang mana ? Dan
dipergunakan untuk membayar apa saja (sebutkan secara lengkap).
II. Dalam suatu Organisasi Konsultan Pengawas Konstruksi, siapa saja yang terlibat ? Sebutkan beserta
Job Discribtion (pembagian tugas) masing-masing.
III. Bilamana sebuah Proyek Konstruksi harus menggunakan Konsultan Manajemen Konstruksi ?
Sebutkan ketentuan untuk itu dengan lengkap dan jelas.
IV. Bila anda diminta merencanakan sebuah Bangunan bertingkat memiliki 5 buah lantai yang masing-masing
lantai seluas 1000 m2 digunakan untuk :
* Lantai - I dan II digunakan untuk Super Market yang menjadi ikon kota didaerah Pusat Perkotaannya.
* Lantai - III s/d IV digunakan Perhotelan Berbintang yang masing-masing lantai terdiri dari 40 Room
beserta sarana penunjangnya (Lobby, Koridor, R. Duduk, R. Restauran, R. Administrasi dll)
* Lantai – V digunakan untuk Perkantoran Pengelola Building beserta sarana penunjangnya (Koridor, R.
Pengelola, R. Multipurpose dll)
Bila kelengkapan Utilitasnya harus bisa melayani kebutuhan pengunjung dan kenikmatan yang akan
memanfaatkannya (Ditentukan : ada Lift untuk transportasi dalam gedung, menggunakan Air Condition,
dilengkapi telpon/PABX (hanya untuk Perkantoran), Penangkal Petir dan Anti Rayap). Hitung berapa
biaya Konstruksi Physik yang harus disediakan investor untuk merealisasikannya, Bila Harga Satuan
Tertinggi per M2 Bangunan Rp.8.000.000.-

Selamat Mengerjakan, Semoga Berhasil

Anda mungkin juga menyukai