Anda di halaman 1dari 2

PROJECT CHARTER

SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT UMUM


Tanggal : 22/03/2023 Disusun oleh : Deva Narandhika
TEKNOLOGI
Nomor : SIRST 001 PC v1.0
INFORMASI UBSI

Informasi proyek

Tanggal Maret 2023 No. Proyek 01/03/001 Nama Proyek Sistem informasi Rumah
Sakit Umum

Pimpinan proyek Khoiriah,S.Si, M.Kom Klien Sistem Informasi

Tahapan yang diliputi :


1. Persiapan survey dan pelaksanaan
2. Analisa Kebutuhan user dan software
3. Detailed Design
4. Pengembangan aplikasi
5. Evaluasi dan uji coba Aplikasi
6. Penutupan proyek

Tanggal mulai 22 Maret 2023 Total kontrak Rp. 50.000.000,-

Tanggal selesai 22 Juli 2023 Estimasi biaya proyek Rp. 43.705.600,-

Tujuan Bisnis

Membangun Sistem informasi Rumah sakit yang dikembangkan per-modul sesuai dengan Subsistem yang ada di
Rumah Sakit.

Deskripsi Produk/ Proyek

 Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit


 Aplikasi Sistem Informasi Apotek
 Aplikasi Sistem Informasi Rawat Jalan
 Aplikasi Sistem Informasi Rawat Inap

Sasaran Proyek, Critical Success Factors, Batasan , dan Asumsi

Sasaran Proyek

Sasaran proyek menghasilkan spesifikasi, desain , program aplikasi dan uji coba aplikasi

Critical Success Factors :

Sistem Informasi yang men-dukung agar Rumah sakit yang dimodelkan memiliki komitmen untuk tetap
menggunakan business process yang sudah disepakati

Batasan :
Pelaksanaan survey lapangan sepenuhnya dilakukan pada Rumah Sakit Ibu dan Anak Cinta Kasih.

Asumsi :

Sistem Informasi manajemen rumah sakit meliputi fungsi :


 Registrasi pasien baru
 Pembayaran tagihan pasien
 Logistik rumah sakit.
Rumah Sakit yang akan mengimplementasikan SIRST sebelumnya tidak mempunyai Sistem Informasi RS
terintegrasi lainya.
PROJECT CHARTER
SISTEM INFORMASI RUMAH SAKIT TERPADU
Tanggal : 14/01/2007 Disusun oleh : Deva Narandhika
TEKNOLOGI
Nomor : SIRST 001 PC v1.0
INFORMASI UBSI

Otoritas Pimpinan proyek


 Mengatur jadwal, anggaran dana, personel yang bertanggung jawab, dan sumber daya lain yang
digunakan selama pelaksanaan proyek
 Melakukan pengawasan aktifitas pelaksanaan proyek.
 Tidak mencakup dalam hal perekrutan pekerja proyek, karena pekerja proyek telah ditentukan saat
proyek dimulai.

Tanggung Jawab Pimpinan proyek


 Membuat rencana Proyek dan dokumen pendukung
 Membuat progress report performance proyek
 Mengontrol seluruh kegiatan hingga selesai
 Menjamin proyek berhasil dengan baik dan penyampaian laporan tepat waktu

Pimpinan Proyek Hoiriah, S.Si, M.Kom Kepala Cabang dr. Erik Aditya Gunawan , MM.,
MARS., MTI.

Anda mungkin juga menyukai