Anda di halaman 1dari 1

BAB1

PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
1. penjelasan umum mengenai pertumbuhan penduduk dan transportasi yang ada di
Indonesia
2. penjelasan umum perkembangan transportasi darat di Indonesia khususnya bus
3. penjelasan singkat PT Tentrem Sejahtera
4. penjelasan permaslahan yang terjadi dan solusi design yang dibuat
1.2 rumusan masalah
1. bagaimana cara mempersingkat waktu pengerjaan dan konsistensi dalam
pengamplasan bagasi bus
2. kebutuhan alat bantu mesin amplas bagasi semi otomatis dengan 3 axis bagi proses
produksi
1.3 Batasan Masalah
1. Mesin amplas yang dirancang digunakan hanya untuk proses pengamplasan bagian
bagasi bus,dengan tipe bus (Avante H8, Avante H7, Navigator 21, dan Venom 23.
2. Design mesin amplas yang dibuat pergerakan sumbu X dan Y bergerak otomatis pada
jalurnya,dan sumbu Z disetting secara manual tergantung titik 0
3. Analisa perhitungan kekuatan konstruksi dan ketahanan komponen menggunakan
software solidwork analysis simulation.
4. Perhitungan biaya design yang dibuat setelah terealisasi
1.4 Tujuan penelitian
1. Menghasilkan rancangan yang efisien
2. Mengurangi SDM yang digunakan saat proses pengamplasan
3. Meminimalisir penggunakan dempul pada bagasi sebelum proses pengecatan
1.5 Manfaat Penelitian
1. Bagi penulis: menambah pengalaman dan pengetahuan tentang perancangan mesin
untuk membantu pengefisienan proses pengamplasan di perusahaan
2. Bagi perusahaan : menghasilkan alat bantu yang berguna menekan efisiensi kerja
pengamplasan pada bagasi bus dan mengurangi jumlah dempul yang dipalkai
3. Bagi pembaca : menambah wawasan kepada pembaca tentang design peranacngan
mesin amplas yang digunakan pada bagasi bus dengan cara kerja semi otomatis

Anda mungkin juga menyukai