Anda di halaman 1dari 16

Bahan Kuliah TK4102

EVALUASI KINERJA PROSES

Topik Bahasan :
Permasalahan Kinerja Proses

Cakupan Materi Belajar :


• Pengantar kerangka kerja dalam memahami kinerja sebagian
atau keseluruhan proses.
• Representasi Input/Output Proses Kimia.
• Analisis Pengaruh Input terhadap Output Proses
• Contoh permasalahan kinerja proses.

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
2 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Pengantar (1)

➢ Contoh permasalahan operasi harian dari suatu bagian pabrik kimia.


• Kenaikan tekanan pada kolom distlasi: bila berlebih → bahayakan
integritas mekanikal shg buka valve pengaman untuk buang produk.
• Kenaikan temperatur pada reaktor: bila berlebih → merusakkan
katalis dan bahayakan bejana reaktor shg perlu hentikan operasi.
➢ Penyelesaian masalah tanpa penghentian operasi:
• Perlu memahami karakteristik peri laku unit operasi → diagnosa
permasalahan → menentukan solusi.

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
3 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Pengantar (2)

➢ Pemahaman intuitif kinerja unit operasi dan proses:


• modal kemampuan untuk melakukan perhitungan yang bervariasi,
berulang, dan butuh penyelesaian cepat.
➢ Untuk menentukan output dari suatu unit operasi atau unit proses:
• Perlu mengetahui seluruh input unit operasi / unit proses.
• Memahami kinerja tiap unit peralatan yang terlibat dalam proses.
➢ Model relasi : Output = f(Input, Unit Performance)
• Kinerja peralatan menentukan karakteristik suatu peralatan yang
melakukan perubahan input → output.

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
4 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Representasi Input/Output Suatu Proses Kimia (1)

➢ Diagram Input/Output Proses Kimia :

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
5 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Representasi Input/Output Suatu Proses Kimia (2)

➢ Sistem Proses:
• modal kemampuan untuk melakukan perhitungan yang bervariasi,
berulang, dan butuh penyelesaian cepat.
➢ Aliran Material Proses:
• Aliran Input.
• Aliran Output.
➢ Aliran Utilitas
• Kalor.
• Kerja
➢ Aliran Sirkulasi
• Sirkulasi untuk tingkat proses.
• Sirkulasi untuk tingkat unit operasi.

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
6 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Representasi Input/Output Suatu Proses Kimia (3)

➢ Contoh Diagram Input/Output:

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
7 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Analisis Pengaruh Input Terhadap Output Proses (1)

➢ Berdasarkan diagram input/out, dikenali dua permasalahan analisis:


• Analisis Perancangan Proses : Input dan output terspesifikasi.
Sistem proses dirancang untuk mengubah input menjadi output.
• Analisis Kinerja Proses : Input dan peralatan terspesifikasi. Output
ditentukan oleh sistem proses yang ada.
➢ Dua kelompok relasi untuk analisis kinerja proses:
• Equipment-Independent Relationships : Neraca massa, neraca
energi, kinetika reaksi, kesetimbangan fasa, dll.
• Equipment-Dependent Relationships : Persamaan rancangan
yang melibatkan spesifikasi peralatan: persamaan perpindahan panas,
perhitungan hilang tekan , dll.

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
8 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Analisis Pengaruh Input Terhadap Output Proses (2)

➢ Contoh kasus : Heat excahnger

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
9 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Analisis Pengaruh Input Terhadap Output Proses (3)

➢ Contoh kasus : Adiabatic Reactor

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
10 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Analisis Pengaruh Input Terhadap Output Proses (4)

➢ Contoh kasus : Multistage extraction

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
11 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Contoh Analisis Kinerja Proses Kimia (1)

➢ Diagram Konsep Proses : Hidrogenasi Toluene → Benzene

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
12 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Contoh Analisis Kinerja Proses Kimia (2)

➢ Diagram Blok Proses : Hidrogenasi Toluene → Benzene

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
13 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Contoh Analisis Kinerja Proses Kimia (3)

➢ Diagram Alir Proses : Hidrogenasi Toluene → Benzene

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
14 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Contoh Analisis Kinerja Proses Kimia (4)

➢ Diagram Input/Output Proses : Hidrogenasi Toluene → Benzene

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
15 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Kuis dan Tugas Kuliah


➢ Q1 – Gambarkan diagran Input/Output untuk 2 unit operasi berikut:
a. Compressor.
b. Air Cooler.
➢ Q2 – Tuliskan relasi yang bergantung pada peralatan dan yang tidak
bergantung pada peralatan untuk kedua peralatan tersebut :

➢ Tugas Kuliah
• Kerjakan soal 3 dan soal 4.a dari Bab 16, Buku Rujukan Utama.

______________________ o0o ______________________

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES
16 Topic Bahasan : Permasalahan Kinerja Proses

Kuis dan Tugas Kuliah


➢ Q1 – Gambarkan diagran Input/Output untuk 2 unit operasi berikut:
a. Compressor.
b. Air Cooler.
➢ Q2 – Tuliskan relasi yang bergantung pada peralatan dan yang tidak
bergantung pada peralatan untuk kedua peralatan tersebut :

➢ Tugas Kuliah
• Kerjakan soal 3 dan soal 4.a dari Bab 16, Buku Rujukan Utama.

______________________ o0o ______________________

TPA Bahan Kuliah TK4102


Smt I – 2020/2021 EVALUASI KINERJA PROSES

Anda mungkin juga menyukai