Anda di halaman 1dari 17

Lampiran 1

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM)


Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Menganalisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : Fikih Alokasi Waktu : 2x2 JP X 40 Menit
Kelas/Semester : IX/genap KKM : 76

KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL


TEKNIK SEBARAN SOAL
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI Kriteria Penetapan Ketuntasan
PENILAIAN UJIAN
Kompleksitas Daya Dukung Intake Siswa Rata-rata KKM
1.9 Menghayati nilai keadilan dalam waris 1.9.1 Beriman terhadap kebenaran ketentuan waris berdasarkan syariat islam
1.9.2 Membiasakan kebenaran ketentuan waris berdasarkan syariat islam Lembar
Observasi
1.9.3 Membangun kepedulian kepada orang lain sebagi bentuk pelaksanaan ketentuan waris Pengamatan
dalam islam
2.9 Mengamalkan sikap adil terhadap sesame 2.9.1 Membiasakan sikap adil terhadap sesame sebagai implementasi dari pengetahuan
sebagai implementasi dari pengetahuan tentang ketentuan waris dalam keluarga
tentang ketentuan waris
Mengamalkan sikap adil terhadap sesame Lembar
sebagai implementasi dari pengetahuan Observasi
Pengamatan
tentang ketentuan waris

3.9 Menganalisis ketentuan waris 3.9.1 Menganalisis pengertian harta waris 95 75 75 80 Pilihan Ganda 1
3.9.2 Menghafal dasar hukum waris 95 75 75 80 Pilihan Ganda 2
3.9.3 Menghafal rukun waris 95 75 75 80 Pilihan Ganda 3
3.9.4 Menganalisis Hal-hal yang harus diselesaikan sebelum pembagagian harta waris 95 75 75 80 Pilihan Ganda 4
3.9.5 mengkatagorikan Sebab-sebab menerima dan tidak menerima harta waris 95 75 75 80 Pilihan Ganda 5,6
3.9.6 Menganalisis Ahli waris dan bagiannya 95 75 75 80 Pilihan Ganda 7,8
3.9.7 Menghitung harta waris 95 75 75 80 Pilihan Ganda 9
3.9.8 Menyimpulkan hikmah pembagian waris 95 75 75 80 Pilihan Ganda 10

KKM KD PENGETAHUAN 77
4.9 Mengomunikasikan hasil analisis tentang 4.9.1 Mendemonstrasikan dasar hukum waris 95 75 75 80 Unjuk kerja Lembar penilaian
tatacara pembagian waris 4.9.2 Mendemonstrasikan rukun waris 95 75 75 80 Unjuk kerja Lembar penilaian
4.9.3 /Merumuskan harta waris 95 75 75 80 Unjuk kerja Lembar penilaian

KKM KD KETRAMPILAN 75
KKM dari 1 RPP (MATERI POKOK) = KKM KD PENGETAHUAN + KKM KD KETRAMPILAN DIBAGI DUA 76
Kompleksitas : - Tinggi = 50-64 Daya dukung : - Tinggi = 81-100 Intake : - Tinggi = 81-100
- Sedang = 65-80 - Sedang = 65-80 - Sedang = 65-80 -
- Rendah = 81-100 - Rendah = 50-64 - Rendah= 50-64
LAMPIRAN (2) : INSTRUMEN PENILAIN SIKAP SPIRITUAL
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Menganalisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : fikih Alokasi Waktu : 2X2 JPX 40 Menit
Kelas/Semester : IX/Genap

NILAI-NILAI KARAKTER RELIGUS


BENTUK
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI SIKAP SPIRITUAL APA KELAS/ SMT KKO DAN LEVEL AFEKTIF YANG AKAN DIAMATI SEBAGAI BUKTI ORANG INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
PENILAIAN
YANG BERIMAN
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1.9 Menghayati 1.9.1 Beriman terhadap kebenaran Beriman IX/ Genap Mengimani/A3 Observasi 1. mengucapkan dan menjawab salam Lembar Penilaian Pengamatan Sikap Spiritual
nilai keadilan ketentuan waris berdasarkan 2. membaca QS. Al-Fatihah dan doa yang dinilai oleh guru mapel
dalam waris syariat islam sebelum belajar
1.9.2 Membiasakan kebenaran 3. membaca bacaan basmalah sebelum
ketentuan waris berdasarkan memulai tugas atau pekerjaan
syariat islam 4. membaca bacaan hamdalah setelah
1.9.3 Membangun kepedulian kepada selesai mengerjakan tugas atau
orang lain sebagi bentuk pekerjaan
pelaksanaan ketentuan waris 5. membaca bacaan doa kafaratul majlis
dalam islam setelah belajar

Ponorogo, 8 oktober 2022

UMMI ROBIKHATUL JANNAH


____________________
NIM. 201200415
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Menganalisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : Fikih Hari/Tanggal Pengamatan : Senin/ 10 oktober 2022
Kelas/Semester : IX/Genap Pukul : 07.00-09.00 WIB

NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS YANG AKAN DIAMATI


RATA-RATA
SKOR
(1) (2) (3) (4) (5) JUMLAH SKOR
NAMA SISWA (Jumlah Skor
NO mengucapkan Membaca bacaan membaca bacaan basmalah membaca bacaan hamdalah membaca bacaan YANG NILAI CATATAN
(LENGKAP) dibagi jumlah
dan menjawab QS. Al-Fatihah dan sebelum memulai tugas setelah selesai mengerjakan doa kafaratul majlis DIPEROLEH
nilai religious
salam doa sebelum belajar atau pekerjaan tugas atau pekerjaan setelah belajar
yang diamati)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)
 MK (Memperlihatkan Konsisten)
1 AJENG TRIYANI 4 4 4 4 4 20 20/5=4 4
 Perlu dipertahankan
 MK (Memperlihatkan Konsisten)
2 ERNA SUSANTI 4 4 4 4 4 20 20/5=4 4
 Perlu dipertahankan
 (MB = Mulai Berkembang)
 Perlu perbaikan pembiasan membaca
3 FAUZI MUBAROK 4 4 3 4 3 18 18/5=3,4 3,6
bacaan doa kafaratul majelis setelah
belajar
 MK (Memperlihatkan Konsisten)
4 CLARAFIKA 4 4 4 4 4 20 20/5=44 4
✓ Perlu dipertahankan
NB.
Beri contoh 2 siswa
Rambu-rambu pemberian skor pengamatan
 Beri Skor 1 (BT = Belum Terlihat) : Apabila peserta didik belum memperlihatkan tanda-tanda awal perilaku yang dinyatakan dalam indikator.
 Beri Skor 2 (MT = Mulai Terlihat) : Apabila peserta didik sudah mulai memperlihatkan adanya tanda-tanda awal perilaku yang dinyatakan dalam indikator dan belum konsisten
 Beri Skor 3 (MB = Mulai Berkembang) : Apabila peserta didik sudah mulai memperlihatkan beberapa tanda-tanda perilaku yang dinyatakan dalam indikator dan mulai konsisten
 Beri Skor 4 (MK = Memperlihatkan Konsiten) : Apabila peserta didik terus-menerus memperlihatkan perilaku yang dinyatakan dalam indikator secara konsisten

Ponorogo, 8 oktober 2022

UMMI ROBIKHATUL JANNAH


NIM. 201200415

LAMPIRAN 3 LEMBAR PENILIAN SIKAP SOSIAL
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SOSIAL
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Menganalisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : Fikih Alokasi Waktu : 2x2 JPX 40 Menit
Kelas/Semester : IX/Genap

NILAI-NILAI KARAKTER
KODE KD SIKAP SOSIAL KKO DAN LEVEL BENTUK
INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI KELAS/ SMT YANG AKAN DIAMATI SEBAGAI BUKTI ORANG INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL
KOMPETENSI DASAR APA AFEKTIF PENILAIAN
YANG BERIMAN
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
2.9 Mengamalkan 2.9.1 Membiasakan sikap adil terhadap Adil IX/ Genap Membiasakan (A5) Observasi 1. Membiasakan sikap adil terhadap sesame Lembar Penilaian Pengamatan Sikap Sosial
sikap adil sesame sebagai implementasi dari sebagai implementasi dari pengetahuan yang dinilai oleh guru mapel berkerjasama
terhadap pengetahuan tentang ketentuan waris tentang ketentuan waris dalam keluarga engan guru BP dan orang tua/walimurid
sesame sebagai dalam keluarga
implementasi
dari
pengetahuan
tentang
ketentuan waris

Ponorogo, 8 Oktober 2022

UMMI ROBIKHATUL JANNAH


____________________
NIM. 201200415
LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP Sosial
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Ketentuan menganalisis waris
Mata Pelajaran : Fikih Hari/Tanggal Pengamatan : Senin/10 oktober 2022
Kelas/Semester : IX/ Genap Pukul : 2X2 JP X4O Menit

NILAI-NILAI KARAKTER RELIGIUS YANG AKAN DIAMATI


Membiasakan
sikap adil
RATA-RATA
terhadap
SKOR
sesame sebagai JUMLAH SKOR
NAMA SISWA (Jumlah Skor
NO implementasi YANG NILAI CATATAN
(LENGKAP) dibagi jumlah
dari DIPEROLEH
nilai religious
pengetahuan
yang diamati)
tentang
ketentuan waris
dalam keluarga
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14)
 MK (Memperlihatkan Konsisten)
1 AJENG TRIYANI 4 4/1=4 4 4
 Perlu dipertahankan
 MK (Memperlihatkan Konsisten)
2 ERNA SUSANTI 4 4/1=4 4 4
 Perlu dipertahankan
 MK (Memperlihatkan Konsisten)
3 FAUZI MUBAROK 4 4/1=4 4 4
✓ Perlu dipertahankan
 MK (Memperlihatkan Konsisten)
4 CLARAFIKA 4 4/1=4 4 4
Perlu dipertahankan
NB
Beri contoh 2 siswa
Rambu-rambu pemberian skor pengamatan
 Beri Skor 1 (BT = Belum Terlihat) : Apabila peserta didik belum memperlihatkan tanda-tanda awal perilaku yang dinyatakan dalam indikator.
 Beri Skor 2 (MT = Mulai Terlihat) : Apabila peserta didik sudah mulai memperlihatkan adanya tanda-tanda awal perilaku yang dinyatakan dalam indikator dan belum konsisten
 Beri Skor 3 (MB = Mulai Berkembang) : Apabila peserta didik sudah mulai memperlihatkan beberapa tanda-tanda perilaku yang dinyatakan dalam indikator dan mulai konsisten
 Beri Skor 4 (MK = Memperlihatkan Konsiten) : Apabila peserta didik terus-menerus memperlihatkan perilaku yang dinyatakan dalam indikator secara konsisten

Ponorogo, 8 OKTOBER 2022

UMMI ROBIKHATUL JANNAH


__________________
NIM.201200415
LAMPIRAN 4 : INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN
INSTRUMEN DAN KISI-KISI SOAL UJI PENGETAHUAN
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Menganalisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : Fikih Alokasi Waktu : 2X2 JPX40 Menit
Kelas/Semester : IX/Genap KKM : 76

KKO DAN
KODE KOMPTENSI INDIKATOR PENCAPAIAN MATERI KELAS/ BENTUK NO
LEVEL STIMULUS BUTIR SOAL DAN JAWABAN
KD DASAR KOMPETENSII POKOK SMT SAOL SOAL
KOGNITIF
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)
3.9 Menganalisis 3.9.1 Menganalisis Pengertian IX/Genap Menganaliis RRumusan soal diawali dengan stimulus Pilihan Ganda 1 Harta peninggalan orang yang telah meninggal yang diwariskan kepada ahli
ketentuan waris pengertian harta waris C4(HOT’S) dengan menarasikan secara singkat faktual warisnya di sebut...
harta waris (bukan konseptual). a. Gono-gini
b. Waris
c. Berkah
d. Sirkah

JAWABAN: B

3.9.2 Menghafal Dasar hukum IX/Genap Menghafal Rumusan soal diawali dengan stimulus Pilihan Ganda 2 Dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari dan Muslim disebutkan
dasar hukum waris C1(LOT’S) dengan menarasikan secara singkat faktual bahwa Nabi SAW Bersabda: “Berikanlah bagian-bagian tertentu kepada orang-
waris (bukan konseptual). orang yang berhak. Dan sisanya untuk orang laki-laki yang lebih utama(deket
keluarganya).”(H.R Bukhari dan Muslim). Hadits tersebut menjadi .....dalam hrta
waris.
a. Rukun
b. Syarat
c. Dasar
d. Pengertian

JAWABAN: C

3.9.3 Menghafal Rukun waris IX/Genap Menghafal Pilihan Ganda 3 Dalam pembagian harta waris harus memenuhi syarat dan rukun. Dibawah ini
rukun waris C1(LOT’S) yang tidak termasuk rukun waris yaitu...
a. orang yang mewariskan
b. orang yang mewarisi
c. harta yang diwaris
d. notaris

JAWABAN: D

3.9.4 Menganalisis Hal-hal yang IX/Genap Menganalisi Pilihan Ganda 4 Dibawah ini hal-hal yang harus diselesaikan sebelum pembagian waris, kecuali...
Hal-hal yang harus s C4(HOT’S) a. biaya perawatan jenazah
harus diselesaikan b. pelunasan hutang
diselesaikan sebelum c. pelaksanaan wasiat
sebelum pembagagian d. pembagian waris
pembagagian harta waris
harta waris JAWABAN: D

3.9.5 mengkatagorik Sebab-sebab IX/Genap Mengkateg Pilihan Ganda 5 Warits adalah orang yang berhak atas harta waris yang ditinggalkan oleh orang
an Sebab- menerima orikan yang meninggal dunia.yang berhak menerima adalah orng yang mempunyai
sebab dan tidak C6(HOT’S) hubungan kerabat atau perkawinan dengan pewaris. Tidak semuanya berhak
menerima dan menerima menerima harta waris. Salah satu sebab seseorang menerima harta waris yaitu Al-
tidak harta waris Qarabah, yang artinya...
menerima a. semua ahli waris yang ada pertlian darah
harta waris b. perkawinan yang sah antara seorang laki-laki dengan perempuan
c. hubungn kewarisan karena seseorang memerdekakakn hamba sahaya
atau melalui perjanjian tolong menolong
d. anak angkaT

JAWABAN:A

Pilihan ganda 6 Diantara sebab seseorang tidak menerima harta waris yaitu...
a. al- Qarabah
b. Al-Mushaharah
c. Al-Wala’
d. Budak

JAWABAN: D

3.9.6 Menganalisis Ahli waris IX/Genap Menganalisi Pilihan Ganda 7 Ahli waris dibagi menjadi dua yaitu ahli waris nasabandiyah dan ahli waris
Ahli waris dan dan s C49HOT’S) sabandiyah, dibawah ini yang termasuk ahli waris sabandiyah yaitu...
bagiannya bagiannya a. Anak perempuan
b. Ayah
c. Ibu
d. Suami

JAWABAN: D

Pilihan ganda 8 Berpakah bagian harta waris bagi seorang istri bila tidak ada anak dan cucu...
a. 1/8
b. 1/2
c. 1/3
d. 1/4

JAWABAN: D
3.9.7 Menghitung Harta waris IX/Genap Menghitung Rumusan soal diawali dengan stimulus Pilihan Ganda 9 Dalam satu keluarga terdiri dari suami, istri, ibu, satu anak perempuan, satu
harta waris C2(LOT’S) dengan menarasikan secara singkat factual anak laki-laki dengan meninggalkan harta sebesar 720.000.000. hitunglah
(bukan konseptual) berapakah bagian yang berhak diterima oleh anak perempuan tersebut ...
a. 170.000.000
b. 180.000.000
c. 190.000.000
d. 160.000.000

JAWABAN: A

3.9.8 Hikmah IX/Genap Menyimpul Pilihan Ganda 10 Dibawah ini yang termasuk hikmah pembagian waris yaitu, kecuali...
Menyimpulkan pembagian kan a. Dapat mewujudkan keadilan dalam masyarakat
hikmah harta waris C4(HOT’S) b. Menjunjung tinggi hukum Allah
pembagian c. Dapat menghindarkan umat muslim dari fitnah
waris d. Menimbulkan keributan

JAWABAN : D
dst

Ponorogo, 8 oktober 2022


Ummi Robikhatul Jannah
_________________
NIM. 201200415
LEMBAR SOAL UJI PENGETAHUAN

Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Menganalisis ketentuan waris


Mata Pelajaran : Fikih Hari/Tanggal : Senin. 10 Oktober 2022
Kelas/Semester : IX/Genap Pukul : 07.00-09.00 WIB

Pilih Jawaban yang tepat dengan cara Melingkari huruf A/B/C/D pada lembar jawaban

1 Harta peninggalan orang yang telah meninggal yang diwariskan kepada ahli warisnya di sebut...
a. Gono-gini
b. Waris
c. Berkah
d. Sirkah

JAWABAN: B

2 Dalam hadits yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari dan Muslim disebutkan bahwa Nabi SAW Bersabda: “Berikanlah bagian-bagian tertentu kepada orang-orang yang berhak. Dan sisanya untuk orang laki-laki yang lebih utama(deket
keluarganya).”(H.R Bukhari dan Muslim). Hadits tersebut menjadi .....dalam hrta waris.
 Rukun
 Syarat
 Dasar
 Pengertian

JAWABAN: C

3 Dalam pembagian harta waris harus memenuhi syarat dan rukun. Dibawah ini yang tidak termasuk rukun waris yaitu...
a. orang yang mewariskan
b. oraNg yang mewarisi
c. harta yang diwaris
d. notaris

JAWABAN: D

4 Dibawah ini hal-hal yang harus diselesaikan sebelum pembagian waris, kecuali...
a. biaya perawatan jenazah
b. pelunasan hutang
c. pelaksanaan wasiat
d. pembagian waris

JAWABAN: D

5 Warits adalah orang yang berhak atas harta waris yang ditinggalkan oleh orang yang meninggal dunia.yang berhak menerima adalah orng yang mempunyai hubungan kerabat atau perkawinan dengan pewaris. Tidak semuanya berhak menerima
harta waris. Salah satu sebab seseorang menerima harta waris yaitu Al-Qarabah, yang artinya...
a. semua ahli waris yang ada pertlian darah
b. perkawinan yang sah antara seorang laki-laki dengan perempuan
c. hubungn kewarisan karena seseorang memerdekakakn hamba sahaya atau melalui perjanjian tolong menolong
d. anak angkat

JAWABAN:A

6 Diantara sebab seseorang tidak menerima harta waris yaitu...


a. al- Qarabah
b. Al-Mushaharah
c. Al-Wala’
d. Budak
JAWABAN: D

7 Ahli waris dibagi menjadi dua yaitu ahli waris nasabandiyah dan ahli waris sabandiyah, dibawah ini yang termasuk ahli waris sabandiyah yaitu...
e. Anak perempuan
f. Ayah
g. Ibu
a. Suami

JAWABAN: D

8 Berpakah bagian harta waris bagi seorang istri bila tidak ada anak dan cucu...
a. 1/8
b. 1/2
c. 1/3
d. 1/4

JAWABAN: D
9 Dalam satu keluarga terdiri dari suami, istri, ibu, satu anak perempuan, satu anak laki-laki dengan meninggalkan harta sebesar 720.000.000. hitunglah berapakah bagian yang berhak diterima oleh anak perempuan tersebut ...
a. 170.000.000
b. 180.000.000
c. 190.000.000
d. 160.000.000

JAWABAN: A

10 Dibawah ini yang termasuk hikmah pembagian waris yaitu, kecuali...


e. Dapat mewujudkan keadilan dalam masyarakat
a. Menjunjung tinggi hukum Allah
b. Dapat menghindarkan umat muslim dari fitnah
c. Menimbulkan keributan

JAWABAN : D
dst
KUNCI JAWABAN, BOBOT SKOR DAN NILAI

NOMOR SOAL KUNCI JAWABAN SKOR NILAI


Soal Nomor 1 B 2  Nilai Pencapaian Pengetahuan diberi kode
NP.1 = artinya Nilai Pengetahuan 1
Soal Nomor 2 C 2
 Ditambah NP.2 bisa, jika ada 2 bentuk teknik
Soal Nomor 3 D 2 penilaian
Soal Nomor 4 D 2  NP.1 = Pilihan Ganda
Soal Nomor 5 A 2  NP.2 = Uraian Obyektif
Soal Nomor 6 D 2  Nilai = Skor Perolahan dibagi skor maksimal
dikalikan 100
Soal Nomor 7 D 2  Contoh Nilai nama Ajeng
Soal Nomor 8 D 2  Skor Perolehan = 8
Soal Nomor 9 A 2  Berapa nilainya ?
Soal Nomor 10 A 2  Nilainya adalah 16/20 X 100= 80
 Apakah Ajeng LULUS ? Ya LULUS, karena di
atas KKM KD Pengetahuan (77)
SKOR MAKSIMAL 20
Lampiran 5 : Instrumen Penilaian Ketrampilan
INSTRUMEN DAN KISI-KISI PENILAIN KETRAMPILAN
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Menganalisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : Fikih Alokasi Waktu : 2X2JPX40 Menit
Kelas/Semester : IX/ Genap KKM : 75

KOMPETENSI KKO DAN LEVEL


KODE KD INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI KETRAMPILAN APA KELAS/ SMT BENTUK PENILAIAN UNJUK KERJA AKAN DINILAI INSTRUMEN PENILAIAN
DASAR PSYKOMOTORIK
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
4.9 Mengomunikasi 4.9.1 Mendemonstrasikan dasar Praktik IX/Genap Mendemonstrasikan (P2) Unjuk Kerja  Ketepatan dalam melafadzkan dasar hukum waris Lembar penilaian
kan hasil analisis hukum waris mendemonstrasikan Ketepatan bacaan tajwid dalam melafadzkan dasar unjuk kerja
tentang tatacara dasar hukum waris hukum waris
pembagian 4.9.2 Mendemonstrasikan rukun Praktik IX/Genap Mendemonstrasikan (P2) Unjuk Kerja  Ketepatan dalam mengurutkan rukun waris Lembar penilaian
waris waris mendemonstrasikan unjuk kerja
Mengomunikasi rukun waris
kan hasil analisis 4.9.3 /Merumuskan harta waris Praktik merumuskan IX/Genap Merumuskan (P4) Unjuk Kerja  Ketepatan dalam menghitung harta waris Lembar penilaian
tentang tatacara harta waris Ketepatan dalam merumuskan bagian ahli waris unjuk kerja
pembagian
waris

Ponorogo, 8 Oktober 2022

Ummi Robikhatul Jannah


____________________
NIM. 201200415
LEMBAR UNJUK KERJA UJI KETRAMPILAN
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Mengannalisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : Fikih Alokasi Waktu : 2x2 JPX40 Menit
Kelas/Semester : IX/Genap KKM : 76

Indikator Pencapaian Kompetensi :


KODE DAN RUMUSAN NOMOR IPK KETRAMPILAN: : 4.9.1 Mendemonstrasikan Dasar Hukum Waris

UNJUK KERJA YANG AKAN DIAMATI


Ketepatan ukuran / takaran zakat fitrah untuk Ketepatan muzakki dalam baca niat zakat fitrah Nilai N.1
Ketepatan amil atau Jumlah Skor
Nomor Nama Peserta Didik dirinya dan seluruh anggata keluarga yang dibawa untuk dirinya dan seluruh anggata keluarga Skor Perolehan dibagi KKM IPK KETERANGAN
petugas zakat fitrah dalam Perolehan
oleh muzakki yang akan diserahkan kepada amil sambil menyentuh beras dengan tangan di skor maksimal x 100
baca doa menerima zakat
atau petugas zakat fitrah hadapan amil atau petugas zakat fitrah
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
5/6X100=83,33 LULUS
1. AJENG TRIYANI 3 2 5 75
(DIATAS KKM)
75 TIDAK LULUS
2. ERNA SUSANTI 3 1 4 4/6X100=66,66
(DIBAWAH KKM)
75 LULUS
3. FAUZI MUBAROK 3 3 6 6/6X100= 100
(DIATAS KKM)
75 LULUS
4. CLARAFIKA 3 3 6 6/6X100=100
(DIATAS KKM)
NB:
 Beri contoh 2 pengisian skor dan nilai dari peserta didik yang unjuk kerja
 Keterangan Skor : 1 = Kurang Tepat , 2 = Tepat , 3 = Sangat Tepat

Ponorogo, 8 Oktober 2022


UMMI ROBIKHATUL JANNAH

____________________
NIM. 201200415
LEMBAR UNJUK KERJA UJI KETRAMPILAN
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Mengananlisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : Fikih Alokasi Waktu : 2X2 JP X 40 Menit
Kelas/Semester : IX/Genap KKM : 75

Indikator Pencapaian Kompetensi :


KODE DAN RUMUSAN NOMOR IPK KETRAMPILAN: .9.2 Mendemonstrasikan Rukun Waris

UNJUK KERJA YANG AKAN DIAMATI


Nilai N.2
Jumlah Skor
Nomor Nama Peserta Didik Ketepatan dalam mengurutkan rukun waris Skor Perolehan dibagi KKM IPK KETERANGAN
Perolehan
skor maksimal x 100

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


LULUS
1. AJENG TRIYANI 3 3 3/3X100=100 75
(DIATAS KKM)
75 LULUS
2. ERNA SUSANTI 3 3 3/3X100=100
(DIATAS KKM)
75 LULUS
3. FAUZI MUBAROK 3 3 3/3X100=100
(DIATAS KKM)
75 LULUS
4. CLARAFIKA 3 3 3/3X100=100
(DIATAS KKM)
NB:
 Beri contoh 2 pengisian skor dan nilai dari peserta didik yang unjuk kerja
 Keterangan Skor : 1 = Kurang Tepat , 2 = Tepat , 3 = Sangat Tepat

Ponorogo, 8 Oktober 2022

Ummi Robikhatul Jannah


__________________
NIM. 201200415
LEMBAR UNJUK KERJA UJI KETRAMPILAN
Nama Madrasah : MTsN 6 Magetan MATERI POKOK : Mengananlisis ketentuan waris
Mata Pelajaran : Fikih Alokasi Waktu : 2X2 JP X 40 Menit
Kelas/Semester : IX/ Genap KKM : 75

Indikator Pencapaian Kompetensi :


KODE DAN RUMUSAN NOMOR IPK KETRAMPILAN: : 4.9.3 Merumuskan Harta Waris

UNJUK KERJA YANG AKAN DIAMATI


Nilai N.3
Jumlah Skor
Nomor Nama Peserta Didik Ketepatan dalam menghitung harta waris Skor Perolehan dibagi KKM IPK KETERANGAN
Ketepatan dalam merumuskan bagian ahli waris Perolehan
skor maksimal x 100

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)


TIDAK LULUS
1. AJENG TRIYANI 2 2 4 4/6x100=66,66 75
(DIBAWAH KKM)
75 LULUS
2. ERNA SUSANTI 3 2 5 5/6X100=83,33
(DIATAS KKM)
75 LULUS
3. FAUZI MUBAROK 3 3 6 6/6X100=100
(DIATAS KKM)
75 LULUS
4. CLARAFIKA 2 3 5 5/6X100=83,33
(DIATAS KKM)
NB:
 Beri contoh 2 pengisian skor dan nilai dari peserta didik yang unjuk kerja
 Keterangan Skor : 1 = Kurang Tepat , 2 = Tepat , 3 = Sangat Tepat

Ponorogo, 8 Oktober 2022

UMMI ROBIKHATUL JANNAH


____________________
NIM. 201200415
PENGHITUNGAN NILAI 1 (SATU) RPP ATAU 1 (SATU) MATERI POKOK

(NP.1x___) + (NK.1x___) + (NK.2x___) + (NK.3x___) + (NK.4x___) + (NK.5x___) + (NK.6x__)


NILAI AKHIR =
100

NP.1 = NILAI HASIL TES UJIAN PENGETAHUAN NOMOR IPK 3.3.1 sd 3.1.17
NK.1 = NILAI HASIL TES UJIAN KETRAMPILAN NOMOR IPK 4.1.1
NK.2 = NILAI HASIL TES UJIAN KETRAMPILAN NOMOR 4.1.2
NK.3 = NILAI HASIL TES UJIAN KETRAMPILAN NOMOR 4.1.3
NK.4 = NILAI HASIL TES UJIAN KETRAMPILAN NOMOR 4.1.4
NK.5 = NILAI HASIL TES UJIAN KETRAMPILAN NOMOR 4.1.5
NK.6 = NILAI HASIL TES UJIAN KETRAMPILAN NOMOR 4.1.6
DST

CONTOH
Nilai Ajeng Triyani

(80x40)+(83X10)+100X25)+(67X25)
NILAI AKHIR =
100

(3200)+(830)+(2500)+(1675)
NILAI AKHIR =
100

8.205
NILAI AKHIR =
100

NILAI AKHIR = 82,05

KETERANGAN = LULUS

Anda mungkin juga menyukai