Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN GULA DARAH MENGGUNAKAN

SPEKTROFOTOMETER
No.Dokument :216/PKM-TBL/SOP/UKP/II/2018
No.Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit :09 Februari 2018
Halaman : 1/2

Puskesmas IRYANNA, SKM


Tabulahan 197410032000122008

1. Pengertian Pemeriksaan gula darah adalah pemeriksaan laboratorium dengan bahan pemeriksaan
berupa serum/plasma yang bertujuan untuk mengetahuai kadar gula dalam darah
menggunakan metode spektrofotometer
2. Tujuan Untuk mengetahui gula dalam darah sebagai dasar penentuan diagnosa penyakit akibat
kadar gula tinggi atau rendah
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas No:119 Tentang Jenis-Jenis Pemeriksaan Laboratorium
yang tersedia
4. Refrensi Manual kit alat
5. Langkah- a. Alat dan bahan
langkah - Serum/heparin plasma/EDTA plasma
- Spektrofotometer
- Tabung reaksi
- Micropipet 1000 ul
- Micropipet 10 ul
- Yellow tip dan blue tip
- Tissue
- Rak tabung reaksi
- Reagen Glucosa
b. Langkah kerja
- Memakai APD
- Menyiapkan tabung reaksi dalam rak tabung reakasi
- Menyiapkan reagen kerja siap pakai yaitu reagen glucosa
- Memipet 1000 ul reagen glucosa lalu dimasukkan kedalam tabung raksi
- Memipet serum 10 ul lalu di masukkan kedalam tabung yang berisi reagen
glucosa kemudian di campur sampai terlarut
- Inkubasi 10 menit pada suhu ruangan
- Membaca sampel pada spektrofotometer
- Membaca hasil pemeriksaan yang tertera pada layar spektrofotometer
- Pencatatan hasil pada register dan blanko pemeriksaan
6. Bagan Alir
Menyiapkan tabung
Menyiapkan alat dan Memakai APD reaksi
bahan

Memipet serum 10 ul
lalu di masukkan
Memipet 1000 ul reagen kedalam tabung yang
Menyiapkan reagen cholesterol lalu berisi reagen
kerja siap pakai yaitu dimasukkan kedalam cholesterol kemudian di
reagen cholesterol tabung raksi campur sampai terlarut

Membaca hasil
Membaca pemeriksaan
Inkubasi 10 yang Pencatatan
tertera
sampel pada hasil pada register dan blanko pemer
menit pada suhu pada layar
spektrofotome
ruangan spektrofotomet
ter
er

7. Unit 1. Laboratorium
Terkait 2. Poli
3. UGD
4. Perawatan

8. Riwayat
Historis
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai