Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN PRINGSEWU

SEKRETARIAT DAERAH
Komplek Perkantoran Pemda Kabupaten Pringsewu
PRINGSEWU – LAMPUNG 35373

SURAT PERJANJIAN KERJASAMA


Nomor : 027/07/MOU/I/2022

Pada hari ini Senin tanggal Tiga bulan Januari tahun dua ribu dua puluh Dua (03-01-2022)
yang bertandatangan dibawah ini:

1. Nama : ZULYADIN, S.Sos


NIP : 19640626 198603 1 008
Jabatan : Selaku Kuasa Pengguna Anggaran pada Bagian Administrasi
Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten Pringsewu
Alamat : Komplek Perkantoran Pemerintah Daerah Kabupaten Pringsewu,
Pringsewu – Lampung 35373
Selanjutnya disebut sebagai PIHAK PERTAMA

2. Nama : YUNITA RADIYANI


Jabatan : Direktur CV.BANU CIPTA MANDIRI
Alamat : Jln. Pasir Luhur I RT.005 RW.002 Kel.Bulukarto, Kec.Gading Rejo,
Kab.Pringsewu-Lampung
Selanjutnya disebut sebagai PIHAK KEDUA

1. PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk melakukan kerjasama Sesuai
kualifikasi yang tercantum didalam Surat Izin usaha Perdagangan (SIUP) dan Nomor Induk
Berusaha (NIB), adapun Lingkup perkerjaan yang ditawarkan oleh PIHAK PERTAMA
kepada PIHAK KEDUA meliputi:
a. Belanja Cetak Kantor
b. Belanja Alat Tulis Kantor
c. Belanja Photo Copy
2. Hak dan kewajiban para pihak meliputi:
a. PIHAK KEDUA mempunyai kewajiban untuk melaksanakan pekerjaan sesuai
spesifikasi, waktu, jumlah atau volume pekerjaan yang diminta oleh PIHAK
PERTAMA dan yang telah disepakati oleh KEDUA BELAH PIHAK serta membayar
pajak-pajak atau kewajiban dalam bentuk lain sesuai ketentuan peraturan yang berlaku;
b. PIHAK PERTAMA mempunyai hak untuk meneliti, menerima, menolak atau
memerintahkan PIHAK KEDUA untuk menyempurnakan atau mengganti pesanan yang
dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA apabila tidak sesuai spesifikasi, jumlah atau volume
yang diminta;

c. PIHAK PERTAMA mempunyai kewajiban untuk membentu penyelesaian pembayaran


atas pekerjaan yang telah diadakan oleh PIHAK KEDUA apabila Pihak Kedua telah
selesai melaksanakan pekerjaan yang telah disepakati;
d. PIHAK KEDUA mempunyai hak untuk mendapat pembayaran apabila PIHAK
KEDUA telah selesai melaksanakan pekerjaan sesuai Spesifikasi, jumlah atau volume
yang dipesan;
e. Jika dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam Surat Perjanjian Kerjasama ini maka
akan dilakukan penyesuaian berdasarkan kesepakatan kedua belah pihak;

Demikian Surat Perjanjian Kerjasama ini dibuat agar dapat di pergunakan sebagaimana
mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA


CV.BANU CIPTA MANDIRI KUASA PENGGUNA ANGGARAN

YUNITA RADIYANI ZULYADIN, S.Sos


Direktur NIP.19640626 198603 1 008

Anda mungkin juga menyukai