Anda di halaman 1dari 1

Lembar Kerja

(Mengonsepkan Analisis Segmentasi)

Nama Lengkap : Mariani


No. Kartu Prakerja : 1150202355073376

. Segmentasi Pasar Produk Makanan


Salah satu produk yang memiliki pasar luas adalah produk makanan, ada berbagai macam
makanan yang dapat dipasarkan dengan menyasar ke pasar yang spesifik.

a.Segmentasi demografis produk ini adalah dipasarkan ke semua orang yang berusia 7 tahun
sampai 30 tahun dari semua kalangan tanpa memandang tingkat ekonomi maupun
pendidikan.

b.Sementara segmentasi geografisnya menyasar ke konsumen di wilayah perkotaan maupun


pedesaan, karena bahan dasar keripik kentang sangat disukai oleh seluruh masyarakat.

c.Lalu segmentasi psikografis menargetkan ke orang yang suka bersantai atau melakukan
pekerjaan ringan sambil menikmati makanan ringan yang mudah didapatkan

Anda mungkin juga menyukai