Anda di halaman 1dari 15

PEMERINTAH KALURAHAN SAMBIREJO

TIM PENGGERAK PKK


UJUNG TOMBAK DALAM MENCAPAI
KESEJAHTERAAN KELUARGA

27 November 2022
Aula Kalurahan Sambirejo
YULIYANTI, S.E.
Ketua Tim Penggerak PKK Kalurahan
Sambirejo Periode 2020-2026

VISI
"BIJAK BERKOLABORASI TIM
PENGGERAK PKK KALURAHAN
SAMBIREJO SEBAGAI UJUNG
TOMBAK DALAM MENCAPAI
KESEJAHTERAAN KELUARGA"

MISI
Mewujudkan Kesejahteraan Keluarga pada Masyarakat Sambirejo melalui 10
Program Pokok PKK
Meningkatkan mental spiritual, perilaku hidup dengan menghayati dan
mengamalkan Pancasila serta meningkatkan pelaksanaan hak dan kewajiban
sesuai dengan hak asasi manusia (HAM), demokrasi, meningkatkan
kesetiakawanan sosial dan kegotong royongan serta pembentukan watak bangsa
yang selaras, serasi dan seimbang.
Meningkatkan pendidikan dan ketrampilan yang diperlukan, dalam upaya
mencerdaskan kehidupan bangsa serta pendapatan keluarga.
Meningkatkan kualitas dan kuantitas pangan keluarga, serta upaya peningkatan
pemanfaatan pekarangan melalui Amalkan Kukuhkan Halaman Asri, Teratur,
Indah dan Nyaman (AKU HATINYA PKK), sandang dan perumahan serta tata
laksana rumah tangga yang sehat.
Meningkatkan derajat kesehatan, kelestarian lingkungan hidup serta
membiasakan hidup berencana dalam semua aspek kehidupan serta tanggap dan
tangguh bencana
TUPOKSI Ketua :
Merencanakan, melaksanakan dan membina pelaksanaan program-program
kerja TP PKK.
Menghimpun, menggerakkan dan membina potensi khususnya keluarga
untuk terlaksananya program TP PKK.
Memberikan bimbingan, dan motivasi TP PKK/Kelompok-kelompok PKK di
bawahnya.
Menyampaikan laporan tentang pelaksanaan tugas kepada Ketua TP PKK
setingkat di atasnya.
Mengadakan monitoring dan evaluasiterhadap pelaksanaan program-
program TP PKK.
TUPOKSI Sekretaris :
Membantu ketua dalam melaksanakan tugas Menangani kegiatan
di bidang kesekretariatan
Menyelenggarakan administrasi surat menyurat , kearsipan,
pendataan dan penyusunan pelaporan, termasuk Ketatausahaan,
Humas dan Kerjasama Antar Lembaga, Urusan rumah Tangga.
TUPOKSI Bendahara :
Menyelenggarakan administrasi keuangan TP PKK sesuai ketentuan yang
berlaku.
Mengerjakan pembukuan dengan rapi dan benar sesuai ketentuan yang
berlaku.
Menyimpan dan menyusun bukti pengeluaran dan penerimaan keuangan
yang diperlukan.

TUPOKSI Ketua Pokja :


Melaksanakan 10 Program Pokok PKK melalui Program kerja dari
Pokja I, II, III, dan IV Bersama seluruh anggota TP PKK Kalurahan
Sambirejo
01 Buku Wajib
1. Buku Daftar Anggota Tim Penggerak
PKK dan Kader PKK
2. Buku Agenda Surat Masuk dan
Keluarserta Surat Keputusan
3. Buku Kas

ASPEK 4. Buku Notulen


5. Buku Inventaris

ADMINISTRASI 6. Buku Kegiatan

Jenis administrasi yang disiapkan


dan dikerjakan TP PKK Sambirejo : 02 Buku Bantu
1. Buku Daftar Hadir
2. Buku Tamu
3. Buku Program Kerja
4. Buku Data Kegiatan (Data Umum, Pokja
I, II, III, IV)
04 Buku Administrasi POKJA I, II, III, IV
1. Buku Daftar Anggota Tim Penggerak PKK dan Kader
POKJA I
2. Buku Daftar Hadir
3. Buku Kas
4. Buku Notulen
5. Buku Program Kerja Optimalisasi
6. Buku Kegiatan
7. Buku Data Kegiatan melalui
05 ASPEK Pendanaan Administrasi
Sumber dana yang didapat PKK
1. APBKal
2. Hasil Usaha UP2K
3. Swadaya
4. dst
PENGEMBANGAN PKK
PADUKUHAN
Dasawisma
BKB, PaudTerintergrasi,
Posyandu balita
BKR
BKL
Posbindu lansia & kelas
hipertensi
KWT
dst
IMPLEMENTASI 10
PROGRAM POKOK PKK
Penghayatan Pangan Perumahan dan
dan pengamalan Sandang tatalaksana rumah
Pancasila tangga
Gotong Royong Pendidikan dan
keterampilan

Kesehatan Kelestarian
Pengembangan lingkungan hidup
kehidupan Perencanaan sehat
berkoperasi
POKJA I
Program kerja terlaksana :
PAAREDI
1.Koordinasi Pokja
2.Simulasi PAAR
3.Pembinaan PKDRT
4.Kerja Bakti
5.Pengajian
POKJA II
Program kerja terlaksana :
UP2K dan Sekolah Jum’at
1. Koordinasi Pokja
2. Pertemuan Rutin UP2K
3. Sekolah Jum’at
4. Pernah mengadakan lomba
balita sehat
5. Paranting Education
6. Monitoring PAUD
7. Pojok Baca
POKJA III
Program kerja terlaksana :
AKU HATINYA PKK
1. Koordinasi Pokja
2. Sosialisasi pangan, sandang, perumahan dan tata
laksana rumah tangga
3. Pembinaan hatinya PKK dan tata laksanarumahtangga
4. Monitoring hatinya PKK dan tata laksanarumahtangga
5. Pelatihan berbusana khas Yogya
6. Pernah mengadakan lomba keluwesan anak dan remaja
7. Pelatihan Batik Jumputan
8. Ikut serta mensukseskan Program Kerja Ulu-ulu :
Hidroponik
POKJA IV
Program kerja terlaksana :
Keluarga Sehat Tanggap dan Tangguh Bencana (9 Pilot Project)
(Peduli Stunting, Perilaku Hidup Bersih dan Sehat, Peduli Kesehatan Ibu
dan Anak, Siaga Kebakaran Lingkungan, Tanggap dan Tangguh Bencana
Alam, Peduli Lingkungan, Menuju Keluarga Sehat dan Berkualitas Menuju
Keuangan Sehat, Mewujudkan Keluarga Sehat Pasangan Usia Subur)

1. Koordinasi Pokja
2. Sukses Vaksinasi dan Satgas Covid
3. Monitoring Posyandu
4. Penyuluhan dan pemeriksaan Iva Test
5. Penyuluhan dan pengelolaan sampah rumah tangga
6. Penyuluhan kespro remaja
7. Penyuluhan sosialisasi germas
8. Penyuluhan atau pembinaan PHBS
Terima Kasih!
Desa Sambirejo Kabupaten Sleman
Mampir wisata ke Tebing Breksi
Mohon maaf banyak kesalahan
Semoga berkesan, terkenang dihati :)

Anda mungkin juga menyukai