Anda di halaman 1dari 2

1. Peluang minimal muncul gambar dalam dua kali lemparan!

2. Peluang (putih) dalam kasus sepuluh bola di dalam suatu wadah

Penyelesaian

1. Asas peristiwa soal 1 adalah peristiwa independen (bebas), yaitu suatu peristiwa yang

tidak mempengaruhi peristiwa lainnya. Apabila kita melempar mata uang satu kali maka

peluang munculnya gambar adalah ½. Apabila kita melempar mata uang untuk kedua

kalinya maka peluang munculnya gambar lagi adalah setengah. Hal. ini terjadi karena

kedua kejadian tersebut adalah independen, di mana lemparan pertama tidak

mempengaruhi lemparan kedua. Kemudian, berapa peluang sisi gambar akan muncul

dalam dua kali lemparan? Untuk menghitung peluang tersebut kita dapat mengalikan

hasil peluang marginal. Dengan demikian, rumus untuk kejadian gabungan independen

adalah

P(A∩B) = P(A) x P(B) = P(½) x P(½) = ¼

Jadi peluang munculnya gambar dalam dua kali lemparan adalah ¼

2. Asas peristiwa dependen, yaitu suatu peristiwa tergantung pada peristiwa lain. Kejadian

ini juga sering disebut kejadian bersyarat, yaitu suatu peristiwa yang keberadaannya

disyaratkan oleh peristiwa lain. Rumus untuk bersyarat yang dependen:

P(G/H) = P (GnH)
P (H)
Seperti contoh dalam asas-asas peristiwa dimana kita memasukkan l0 bola ke dalam

sebuah wadah yang kosong dan tertutup, di mana ada 1 bola dengan warna hitam dan

memiliki motif kotak. 3 bola berwarna hitam dengan motif bergaris, 2 bola berwarna

putih dengan motif bergaris serta 4 bola berwarna putih dengan motif kotak,

Pertanyaannya adalah berapa peluang terambilnya bola bermotif kotak jika bola tersebut

berwarna putih? Maka, berdasar rumus bersyarat dependen

=> 4/10 = 4 = 66,67%


6/10 6
4/10 didapat dari peluang bola berwarna putih dan bermotif kotak, yaitu ada 4 dari

sepuluh bola yang ada, sedangkan bola yang berwarna putih keseluruhannya ada 6 dari

sepuluh bola yang ada. Yang menjadi syarat disini adalah bola berwarna putih. Jadi

peluang putih yang terambil adalah 66,67%.

Anda mungkin juga menyukai