Anda di halaman 1dari 2

ALGORITMA BRADIKARDIA

- Nilai kesesuaian kondisi klinis


- Denyut Jantung <50 x/m

1. Pertahankan patensi jalan napas


2. Saturasi Oksigen, Terapi Oksigen
3. Periksa vital sign, EKG 12 sadapan
4. Pemasangan IV line

Apakah terdapat :
- Hipotensi ?
Monitor dan TIDAK
- Penurunan Kesadaran ?
observasi - Tanda-tanda shock ?
- Nyeri dada iskemik ?
- Gagal jantung akut ?

IYA

Pemberian Atropin
Dosis pertama 1 mg bolus IV
Dapat diulang setiap 3-5 menit
Dosis maksimal 3 mg

Jika tidak efektif :


1. Pacu Jantung Transkutan
ATAU
2. Dopamin infus 5-20 mcg/kg/menit
ATAU
3. Epineprin infus 2-10 mcg/menit

Konsultasi ahli
Pertimbangkan Pacu Jantung Transvena
ALGORITMA TAKIKARDIA

- Nilai kesesuaian dengan kondisi klinis


- Denyut Jantung ≥ 150 x/m

1. Pertahankan patensi jalan napas


2. Saturasi Oksigen, Terapi Oksigen
3. Periksa vital sign, EKG 12 sadapan
4. Pemasangan IV line dan monitor

Apakah terdapat : Kardioversi Tersinkronasi


- Hipotensi ? – Berikan sedasi midazolam
IYA
- Penurunan Kesadaran ? 0,1-0,3mg/kg(mak. 1x10mg)
- Tanda-tanda shock ?
- Nyeri dada iskemik ? Jika QRS sempit dan reguler,
- Gagal jantung akut ? pertimbangkan adenosin

TIDAK

QRS lebar ≥ 0,12 detik

TIDAK IYA

1. Vagal manuver selama 10 detik 1. Adenosin (jika QRS sempit dan


bila tidak ada kontraindikasi monomorfik) 6mg bolus cepat
2. Adenosin (jika QRS teratur) diikuti flush Nacl 0,9% 20 ml
3. Verapamil 2,5-5mg IV bolus Dapat diulang 1x setelah 2 mnt,
selama 2 menit, dapat diulang dosis 12 mg dengan cara sama
5mg tiap 15 menit, maks 20mg 2. Infus Amiodaron 150mg dalam
ATAU 10 menit, bisa diulang tiap 10
4. Diltiazem 15-20mg IV bolus menit sampai maks. 2,2 gr/24
selama 2 menit, dapat diulang jam, rumatan 1mg/mnt untuk 6
setelah 15 menit dengan dosis jam pertama
20-25mg selama 2 menit 3. Konsultasi ahli
Rumatan : 5-15mg/jam dititrasi
sesuai frek. Nadi
ATAU
5. Digoksin 4-6μg/kg dalam 5 mnt, Dosis Kardioversi
selanjutnya 2-3μg/kg untuk 4-8 - QRS sempit teratur : 50 -100 J
jam berikutnya - QRS sempit tidak teratur : 120-200 J
6. Konsultasi ahli - QRS lebar teratur : 100 J
- QRS lebar tidak teratur : Defibrilasi

Anda mungkin juga menyukai