Anda di halaman 1dari 6

GERAK HARMONIK SEDERHANA

PADA PEGAS

A B C D E F G

Perhatikan gambar diatas. Pada gambar diatas suatu pegas diberi beban sehingga panjangnya
bertambah seperti pada titik A, titik ini adalah titik keseimbangan pegas. Selanjutnya pegas
disimpangkan sehingga panjangnya bertambah sebesar x seperti pada kondisi B. Pada saat
ini, timbul gaya pemulih yang arahnya ke atas sehingga pegas bergerak sampai posisi C
hingga akhirnya sampai di D yang simpangannya sebesar x dari titik keseimbangan. Pada
saat di D, benda berhenti sebentar kemudian kembali bergerak menuju E dan F karena timbul
gaya pemulih, begitu seterusnya. Satu getaran pada pegas adalah A-B-C-D-E atau B-C-D-E-
F.
1. Posisi A, C dan E adalah posisi saat pegas setimbang
Pada posisi ini :
Besarnya simpangan (x) adalah 0
Besarnya kecepatan (v) adalah maksimum = A ω
Besarnya gaya pemulih (F) adalah 0
2. Posisi B, D dan F
Pada posisi ini:
Besarnya simpangan (x) adalah maksimum = A
Besarnya kecepatan (v) adalah 0
Besarnya gaya pemulih (F) adalah maksimum = - k.A

Gerak Harmonik Sederhana | Kelas X| Semester Genap 1


Keterangan:
A : simpangan terbesar atau amplitudo (m)
ω : kecepatan sudut (rad/s)
k : konstanta pegas

Menentukan periode dan frekuensi gerak harmonik pada pegas


Gaya gerak pada benda bermassa m yang digantungkan pada pegas mengikuti hukum II
Newton yaitu F = ma, dengan a adalah percepatan getaran pegas. Kita telah belajar bahwa
percepatan pada gerak harmonis adalah a−ω 2 A sin ωt , karena x= A sin ⁡ωt , maka dapat kita
peroleh a=−ω 2 x ,dengan x adalah simpangan benda dari titik seimbang.

Gaya yang menyebabkan benda bergerak adalah gaya pemulih, yaitu F = - k.x, dengan x
adalah pertambahan panjang pegas atau simpangan.

Dari dua keadaan diatas maka kita peroleh :


F =-kx
ma=-kx
m ( −ω 2 x ¿= - k x
2 kx
ω=
mx
k
ω 2=
m

ω=
√ k
m

Dengan mengingat bahwa ω=2 πf , maka:

ω=
√ k
m

2 πf =
√k
m

Gerak Harmonik Sederhana | Kelas X| Semester Genap 2


f=
1
2π √ k
m

1
Dengan mengingat bahwa T = , maka:
f

T=
1
=1×

√ m
=2 π

m


1 k 1 k k
2π m

Jadi Periode (T) dan frekuensi (f) pada gerak harmonik pegas adalah :

T =2 π
√ m
k
dan f=
1
2π √ k
m

Keterangan :
T : periode (s)
f : frekuensi (Hz)
m : massa beban (kg)
k : konstanta pegas

Energi pada Gerak Harmonik Sederhana Pegas

a. Energi Kinetik

Pada materi Energi dan Usaha kalian telah mengetahui bahwa besar energi kinetic Ek = ½ m v 2.

Pada gerak harmonic sederhana , v = Aω cos ωt , sehingga:


Ek = ½ m ( Aω cos ωt ¿2 = ½ m A2 ω 2 cos2 ωt
Mengingat k = m ω 2 maka:
Ek = ½ k A2 cos2 ωt
b. Energi Potensial

Gerak Harmonik Sederhana | Kelas X| Semester Genap 3


Energi potensial pada pegas adalah Ep = ½ k x 2. Dengan mengingat x pada gerak harmonic adalah x =
A sin ωt, maka:

Ep = ½ k (A sin ωt)2= ½ k A2 sin2 ωt

c. Energi Mekanik
Energi mekanik gerak hermonik adalah jumlahan energi potensial dan energi kinetiknya.

Em = Ep + Ek
Em = ½ k A2 sin2 ω t + ½ k A2 cos2 ω t
Em = ½ k A2 (sin2 ωt + cos2 ωt)

Mengingat identitas dalam trigonometri bahwa sin2 ωt + cos2 ωt = 1, maka


Em = ½ k A2 (sin2 ωt + cos2 ωt)
Em = ½ k A2 (1)
Em = ½ k A2

Latihan soal :

1. Sebuah pegas diberi beban sebesar 0,4 kg. Kemudian disimpangkan sehinggan terbentuk 20 getaran
dalam 5 detik. Tentukan konstanta pegas!

Penyelesaian:

m = 0,4 kg

n = 20 getaran

t=5s

k = …..?

T = 2π
√ m
k

t
n
=2 π
m
k √
5
20
=2 π
k √
0,4 …….. (kuadratkan)

25 2 0,4
=4 π
40 0 k

Gerak Harmonik Sederhana | Kelas X| Semester Genap 4


2
1 1,6 π
=
16 k
k =16 (1,6 π 2 ¿ =25,6 π 2 N/m

2. Sebuah beban digantungkan pada suatu pegas sehingga bergetar dengan frekuensi 20 Hz. Jika
beban diganti dengan beban lain yang massanya 2 kali massa beban semula, maka frekuensinya
sekarang menjadi …..
Penyelesaian:
m1 = m
f1 = 20 Hz
m2 = 4m
f2 = ….?

f2
=
1
2π √ k
m2


f1 1 k
2π m1

f2
=
√ 1
m2


f1 1
m1
f2
f1
=
1
m2√ √
×
m1
1
f2
f1
= 1
m

m2
f2
f1
=

f2 1

m
4m

=
f1 2
1
f 2= × f 1
2
1
f 2= ×20=10 Hz
2

Gerak Harmonik Sederhana | Kelas X| Semester Genap 5


3. Sebuah benda bermassa 5 gram digantungkan pada sebuah pegas. Jika ternya pegas bergerak
dengan persamaan simpangan y = 0,04 sin 100t, maka energi mekaniknya adalah ….
m = 0,005 kg
A = 0,04 m
rad
ω=100
s

Em = ….?
Em = ½ k A2 = ½ m ω2 A2 = ½ (0,005) (100)2 (0,04)2 = 0,01 J

Gerak Harmonik Sederhana | Kelas X| Semester Genap 6

Anda mungkin juga menyukai