Unduh sebagai odp, pdf, atau txt
Unduh sebagai odp, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 9

Hak Kekayaan Intelektual

Perangkat Informatika

Ghany Hilmy

M.Farrel Irawan

Najla Zahir

Revanda Chintya Meidina
PENGERTIAN
1. Hak Kekayaan Intelektual
sebuah konsep yang seharusnya difahami oleh semua pengguna perangkat lunak komputer,
baik untuk keperluan pribadi, keperluan Otomasi Perkantoran, mau pun keperluan pengendalian
sebuah Instalasi Nuklir yang canggih.
A. Ruang lingkup kekayaan intelektual
secara garis besar terbagi menjadi dua yaitu
1) Hak cipta (copyright)
hak cipta (copyright) adalah hak eksklusif pencipta yang timbul secara otomatis berdasarkan
prinsip deklaratif setelah suatu ciptaan diwujudkan dalam bentuk nyata tanpa mengurangi
pembatasan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.Hasil ciptaan yang
dilindungi Uu Hak Cipta Nomor 28 Tahun 2014 Meliputi beberapa:
a) ceramah, kuliah, pidato, dan ciptaan sejenisnya
b) Karya seni bstik atau seni motif lain
c) lagu dan/atau musik dengan atau tanpa teks
2) Hak kekayaan industri

Hak kekayaan industri mencakup paten (patent), desain


industri (industrial design), merek (trademark), indikasi
geografis (geographical indication), desain tata telak
sirkuit terpadu (layout design of integrated circuit), rahasia
dagang (trade secret), dan perlindungan varietas tanaman
(plant variety protection).
B. sifat hukum kekayaan intelektual hukum yang mengatur
kekayaan intelektual bersifat teritorial. kekayaan intelektual
yang dilindungi di Indonesia adalah kekayaan intelektual yang
sudah didaftarkan di Indonesia

C. perlindungan Hak kekayaan Intelektual di Indonesia


perlindungan hukum HKI bertujuan untuk mendorong
timbulnya inovasi, pengalihan dan penyebaran teknologi serta
diperolehnya manfaat bersama antara penghasilan dan
penggunaan pengetahuan teknologi, untuk menciptakan
kesejahteraan sosial dan ekonomi serta keseimbangan antara
hak dan kewajiban.
2.hak atas kekayaannya intelektual perangkat
lunak

Perangkat lunak software adalah sekumpulan perintah yang


ditulis oleh bahasa pemrograman yang dimengerti oleh komputer
sehingga perangkat lunak tersebut mampu menginstruksikan
perintah tertentu yang akan dikerjakan oleh komputerDi
Indonesia hak kekayaan intelektual perangkat lunak termasuk ke
dalam kategori hak cipta atau copyright beberapa negara sudah
mengizinkan pemutaran perangkat lunak
3. Lisensi Komponen Perangkat Lunak.
A.Lisensi
Lisensi adalah pemberian izin dari pemilik barang
atau jasa kepada pihak yang menerima lisensi
untuk menggunakan barang atau jasa yang
dilisensikan tersebut. Lisensi dapat diberikan oleh
pemberi lisensi kepada penerima lisensi agar
penerima lisensi dapat melakukan kegiatan usaha
atau memproduksi produk tertentu dengan
menggunakan hak atas kekayaan intelektual yang
dilisensikan tersebut.
1) Lisensi HKI (Hak atas Kekayaan Intelektual) merupakan jenis lisensi hak atas
kekayaan intelektual, contohnya seperti lisensi pada software komputer.
2) Lisensi Massal umumnya terdapat pada lisensi software komputer.
3) Lisensi Merek Barang atau JasaPemilik lisensi dapat memberikan lisensinya
kepasa seseorang atau perusahaan.
4) Lisensi Hasil Karya Seni dan Karakter Pemilik lisensi dapat memberikan izin
kepada seseorang atau perusahaan sehingga dapat menyalin dan menjual hak
cipta yang mengandung material seni dan karakter.
5) Lisensi pada bidang pendidikan umumnya berbentuk gelar akademis.
B. Jenis-Jenis Lisensi Perangkat Lunak (software)
Lisensi perangkat lunak meliputi izin, hak, dan
pembatasan yang berlakukan terhadap perangkat
lunak, baik berupa suatu komponen atau program
yang berdiri sendiri.Terdapat beberapa jenis lisensi
perangkat lunak (software) yang biasanya digunakan
pada program komputer, di antaranya sebegai
berikut.
1) Lisensi Berbayar atau Komersial(Commercial) Lisensi komersial dibuat
untuk semua software dengan tujuan komerial atau jualan,
sehingga jika ingin menggunakansoftware atau aplikasi dengan
lisensikomersial, maka harus membelinya.
2) Lisensi Percobaan (trial) Lisensi percobaan (trial) dapat diartikan
sebagai versi demi atau versiuji coba dari software
3) Lisensi Non-KomersialLisensi non-komersial ditujukan bukan untuk
mencari keuntungan. software atau aplikasi ini umumnya dibuat
sebagai bentuk pelayanan untuk publik.
4) Lisensi Berbagi (Shareware) Lisensi Shareware memberikan
kebebasan kepada pengguna untuk menggunakan,
menyebarluaskan, dan menggandakan software atau aplikasi yang
dipakai
5) Lisensi FreewareAplikasi atau software yang dapat digunakan secara
penuh fitur-fiturnya dengan lengkap dapat ditemukan pada aplikasi
atau software berlisensi freeware.
6) Lisensi Open Source Lisensi berarti aplikasi atau software tersebut
dapat digunakan, dikembangkan, diubah, dan di sebarkan secara
gratis.

Anda mungkin juga menyukai