Anda di halaman 1dari 15

IMUNISASI POLIO DAN BCG

Kebidanan Tingkat 2
ANGGOTA:
•NANDA
•MARYANTI
•NURAINI
•NOVIA AMERTI DWI P.S.

Dosen pembimbing : Nurbaiti,


SST.M,KES
BCG
(Bacillus Calmette-Guerin)
1. Pengertian

BCG (Bacillus Calmette-Guerin) sekali


untuk mencegah penyakit
TuberkulosisDiberikan segera setelah
bayi lahir di tempat pelayanan
kesehatan atau mulai 2 (satu) bulan di
Posyandu

Imunisasi BCG berperan penting dalam


mencegah terjadinya tuberkulosis berat,
termasuk meningitis TB pada anak.
Tuberkulosis tidak hanya berisiko
menyebabkan infeksi paru-paru, tapi
juga dapat menyerang bagian tubuh lain,
seperti sendi, tulang, selaput otak
(meningen), kulit, kelenjar getah bening,
dan ginjal
BCG (Bacillus Calmette-Guerin)

2. Efek Samping

BCG: Setelah 2 minggu akan


terjadi pembengkakan kecil dan
merah di tempat suntikanSetelah
2-3 minggu kemudian
pembengkakan menjadi abses
kecil dan kemudian menjadi luka
dengan garis tengah 10 mmLuka
akan sembuh sendiri dengan
meninggalkan luka parut kecil
yang benar

yang salah
BCG
(Bacillus Calmette-Guerin)
3. Manfaat

•Meningkatkan daya tahan tubuh


anak
•Menurunkan angka kematian
•Imunisasi mencegah timbulnya
jenis penyakit tertentu pada anak.
Namun bila anak terserang juga
penyakit tersebut maka anak
tidak akan sakit lebih parah. Dan
mencegah terjadinya kecacatan
seperti pada penyakit
poliomyelitis.
•Mengendalikan wabah
BCG
(Bacillus Calmette-Guerin)
Reaksi dan Penanganan

-Bagian yang disuntik rata-rata


akan muncul ruas kecil
kemerahantidak perlu ditangani
khususKalau menjadi nanah yang
ringan atau borok, tidak perlu
dipejet atau dibaluthanya dijaga
kebersihannya sajaborok tersebut
akan sembuh sewajarnya dalam
waktu 2-3 bulan kalau bagian yang
disuntik timbul nanah atau ada
bengkak pada ketiak di bagian
yang samaharap diperiksa ke
dokter
Vaksin Polio
1. Pengertian

Vaksin polio adalah vaksin


yang diberikan untuk
mencegah penyakit polio.
Terdapat dua jenis vaksin
polio, yaitu vaksin yang
berisi virus polio yang tidak
aktif yang disuntikkan ke
dalam tubuh atau vaksin
berisi virus polio yang sudah
dilemahkan yang diberikan
lewat mulut.
Vaksin Polio
2 .Efek samping

Sama halnya dengan vaksin pada


umumnya, tak menutup
kemungkinan bahwa vaksin polio
dapat memunculkan beberapa efek
samping. Namun, sebagian besar
efek samping tersebut bersifat
ringan dan hilang dengan sendirinya
setelah 2–3 hari.
Beberapa efek samping ringan
setelah vaksin polio adalah sebagai
berikut:
• Rasa nyeri di bekas suntikan.
• Demam ringan setelah imunisasi.
• pengerasan kulit di sekitar area
suntikan.
3. Manfaat

Vaksin polio tetes langsung


masuk ke saluran cerna untuk
merangsang sistem kekebalan
tubuh membentuk antibodi
melawan penyakit. Virus polio
yang masuk langsung diikat dan
dimatikan oleh sistem imun anak
yang terbentuk setelah
vaksinasi, sehingga virus tidak
bisa berkembang biak dan
menimbulkan gejala.
Penyakit
poliomyelitis

Anda mungkin juga menyukai