Anda di halaman 1dari 22

INFORMASI DASAR HIV/AIDS

Beberapa singkatan

— HIV = Human Immunodeficiency Virus


— AIDS = Acquired Immune Deficiency Syndrome
— IMS = Infeksi Menular Seksual
— PMS = Penyakit Menular Seksual
— Narkoba = Narkotika dan obat berbahaya
— NAPZA = Narkotika, psikotropika, zat adiktif
— ODHA = Orang yang hidup dengan HIV/AIDS
— OHIDHA = Keluarga/teman dekat ODHA
Human
Immunodeficiency
Virus
APA ITU HIV?
HIV adalah virus yang menyerang sel darah putih (CD 4) di
dalam tubuh.
Sel darah putih berfungsi membantu melawan bibit penyakit
yang masuk ke dalam tubuh
Human Immunodeficiency Virus
(H I V)

— Menyerang sistem
kekebalan tubuh.
— Menyebabkan AIDS.

— Kelompok retrovirus
(mampu mengkopi-
cetak materi genetik
dirinya).
Human Immunodeficiency Virus
Karakteristik HIV
—Its MISSION is
TRANSMISSION.
—Misinya: Menularkan (HIV)
kepada orang lain.
• ACQUIRED (DIDAPAT)
• IMMUNE (SISTEM KEKEBALAN TUBUH)
• DEFICIENCY (TIDAK BERFUNGSI DENGAN BAIK)
• SYNDROME (KUMPULAN GEJALA)
AIDS
—A CQUIRED (didapat, bukan [penyakit] keturunan)

— I MMUNE ([yang terkait dg.] sistem kekebalan tubuh)

—D EFICIENCY ([diakibatkan oleh] kekurangan)

—S YNDROME (kumpulan berbagai gejala)

AIDS : kumpulan berbagai gejala penyakit akibat


menurunnya sistem kekebalan tubuh oleh infeksi
HIV karena prilaku berisiko.
APA ITU AIDS?

AIDS terjadi setelah virus HIV masuk ke dalam tubuh


seseorang dan melemahkan sistem kekebalan tubuh.

Bila sistem kekebalan tubuh seseorang sudah


menurun, maka tubuh akan mudah
terserang penyakit (infeksi oportunistik) yang
berakibat fatal.
BAGAIMANA SESEORANG
DAPAT TERTULAR HIV?
HIV menular melalui:

darah

cairan sperma

Cairan darah
Ibu HIV[+]
mengandung ke anak
cairan vagina yang dikandung
Pada dasarnya HIV tidak mudah menular,
artinya adalah cara penularannya terbatas
Cara2 penularan HIV
1. Seksual
- homo seksual L L
- hetero seksual ` L P

2. Narkoba suntik, transfusi darah


3. Penularan dari Ibu ke Bayi (PIKB/MTCT)
Seksual

PIKB

NS/IDU
HIV/AIDS tidak menular melalui:
HIV TIDAK MENULAR MELALUI
KONTAK SOSIAL
Penularan TIDAK melalui :
v Kontak sosial / pergaulan biasa rumah -
sekolah - tempat kerja
v Pacaran “biasa”
v Makanan / minuman
v Jalan udara, ludah, kotoran
v Kolam renang, telpon, toilet dll
v Gigitan nyamuk, serangga

ODHA tidak perlu dikarantina !!


Pergaulan tetap Manusiawi
PERKEMBANGAN DARI HIV MENJADI AIDS:
Tertular

The picture can't be displayed.

Periode
Jendela HIV + AIDS

3 - 6 BULAN 5 - 10 TAHUN 1 - 2 TAHUN


— Periode Jendela (Window Period) : terhitung sampai 3-6 bulan sejak
virus masuk ke tubuh manusia (Melakukan kegiatan beresiko). Masa
jendela adalah masa dimana virus sudah ada di dalam tubuh namun
belum dapat dideteksi oleh tes HIV. Pada masa jendela ini orang yang
terinfeksi virus HIV sudah dapat menularkan virus ke orang lain.
— Apabila hasil tes HIV negatif bukan selalu berarti dia tidak tertular
HIV, mungkin karena masih dalam masa jendela. Oleh Karena itu perlu
pelaksanaan tes HIV Kembali di 3 bulan berikutnya.
— Masa HIV Positif (Tanpa Gejala) : masa ini berlangsung antara 5 sampai
10 tahun. Tahap ini disebut dengan tahap HIV+. Pada masa ini,
umumnya orang tidak menunjukkan gejala perubahan fisik. Tubuhnya
nampak relatif sehat dan masih dapat melakukan aktifitas sehari-hari
seperti layaknya orang lain.
— Masa AIDS : 1 sampai 2 tahun. Pada tahap ini biasanya orang mulai
menunjukkan beberapa gejala fisik. Gejala-gejala yang umum timbul
adalah jamur, paru-paru, diare dan turunnya berat badan secara
drastis.
Proses Perkembangan HIV/AIDS
Tahap 1 Tahap 2 Tahap 3 Tahap 4

Periode Jendela HIV positif Gejala AIDS


(Window period) mulai (full-blown)

Asimptomatik
nampak /
IO
Pembesaran
limfe

Antara 1 - 3 bulan Rata-rata selama Ketika sel T4 <


3 - 10 tahun 200/uL
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai