Anda di halaman 1dari 3

Format RPP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)
Satuan Pendidikan : MTS
Kelas / Semester : VII (semester 1)
Mata Pelajaran : Akidah Akhlak
Materi Pokok : Menghindari akhlak Tercela
Alokasi Waktu : 2 x 35 Menit (1 x Pertemuan )

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghargai dan menghayati ajaran agama islam
KI 2 : Menghargai dan menghayati perilaku jujur,disiplin,tanggung
jawab,peduli(toleransi dan gotong royong) santun dan percaya diri dalam
lingkungan sekolah maupun di luar sekolah.
KI 3 : Memahami dan menerapkan pengetahuan rasa ingin tau tentang ilmu Pengetahuan
dan teknologi,seni budaya terkait fenomena kejadian tampak mata
KI 4 :mengolah dan menyaji dan menalar dalam ranah
kongkret(menggunakan,mengurai,merangaki,memodifikasi dan membuat dan ranah
abstrak (menulis,membaca,menghitung,menggambar dan mengarang)

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


No. Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
1 Menolak sifat hasad,dendam Menyebutkan pengertian dan contoh
.ghibah,fitnah dan namimah. perilaku hasad,dendam,ghibah,fitanah dan
namimah.
2 Memahami pengertian dampak Menenjukkan dalil naqli dan aqli terkait
negatifnya dari sifat dengan larangan berbuat akhlak tercela.
hasad,dendam,ghibah
3 Mensimulasikan dampak negatif dari Mengidentifikasi perilaku –perilaku tercela
perilaku akhlak tercela
(hasad,dendam,ghibah,fitnah dan
namimah.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa mampu menolak dari sifat-sifat hasad,dendam,ghibah,fitnah dan namimah.
2. Siswa terbiasa menghindari perilaku hasad,dendam.ghibah,fitnah dan namimah
3. Siswa mampu menjelaskan pengertian dan memberikan contoh dan dapat menyebutkan
dampak negatif
Dari hasad,,dendam,ghibah,fitnah dan nanimah.

D. Materi Pembelajaran
1. Pengertian Akhlak tercela
a. Hasad
b. Dendam
c. Ghibah

-1-
Format RPP

d. Fitnah dan namimah


2. Dampak negatif dari Akhlak tercela
3. Contoh perilaku akhlak tercela(hasad,dendam,ghibah,fitnah dan namimah).

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Pendekatan ilmiah (scientific)
2. Strategi :cooperative learning
3. Metode :ceramah,diskusi,Tanya jawab

F. Media Pembelajaran
1. Al-Quran dan buku
2. Leptop
3. lcd

G. Sumber Belajar
1. Buku Akidah akhlak
2. Buku yang berbubungan dengan akidah akhlak
3. Buku lKS Fattah akidah akhlak

H. Langkah-Langkah Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Waktu
Pendahuluan ▪ Pembukaan: Menyiapkan peserta 15
didik,berdoa,mengecek kehadiran siswa yang hadir Menit
dan yan tidak hadir.
▪ Motivasi:Guru mengawali dengan hamdallah serta
mengajak siswa belajar dengan penuh semangat.
▪ Apersepsi: Guru mengajak siswa untuk membaca dan
menerjemahkan Al-Quran.
▪ Informai dan tujuan belajar:Guru menguraikan tujuan
belajar materi pada hari ini.
▪ Guru mempersiapkan media yang akan di gunakan
dalam pembelajaran
▪ Guru membentuk sebuah kelompok untuk berdisuksi
mengenai pembelajran yang akan di ajarkan

Inti ▪ Guru menyiapakn tema dan tujuan pembelajran 50


tentang menghindari akhlak tercela Menit
▪ Guru mengajak peserta didik mengamati dan
memperhatikan ayat-ayat Al-Quran yang berhubungan
dengan dalil larangan berperilaku tercela
(hasad,dendam,ghibah,fitnah dan namimah)
▪ Guru menjelaskan pengertian ,contoh,dan dampak
negatif dari hasad,dendam,ghibah,fitnah dan namimah
menggunkan ppt.
▪ Guru mengajak pesrta didik untuk mengamati isi film
untuk di jadikan bahan diskusi

-2-
Format RPP

▪ Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik


untuk mempersentasikan hasil diskusi keompok.

Penutup ▪ Guru bertanya kepada peserta didik tentang 15


manfaat/hikmah mempelajari materi yang telah di Menit
pelajari
▪ Guru membimbing peserta didik untuk menyimpulkan
materi yang di pelajari
▪ Guru menutup pembelajaran dengan doa dan
hamdallah kemudian mengucapkan salam.

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Sikap Spiritual
a. Teknik Penilaian :penilain diri
b. Bentuk Instrumen :lembar penilain diri
2. Sikap Sosial
a. Teknik Penilaian :Penilaian antara peserta didik
b. Bentuk Instrumen :lembar antara peserta didik
3. Pengetahuan
a. Teknik Penilaian :tes tertulis
b. Bentuk Instrumen :lembar penilaian tes tertulis
4. Keterampilan
a. Teknik Penilaian :Proyek
b. Bentuk Instrumen :Dokumentasi

Palopo, 08 Juni 2022


Mengetahui Calon Guru Mata Pelajaran
Kepala Sekolah/Madrasah, tulis nama mata pelajarannya

Nama Kepala Sekolah/Madrasah NUR MITA SARI

NIP. - NIP. -

-3-

Anda mungkin juga menyukai