Anda di halaman 1dari 17

LAPORAN

PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)


PT. DUAK SATU DUA TIGA

Di susun oleh

Nama : NUR MAHMUD


NISN :
Program Studi Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan

SMK MUHAMMADIYAH 1 PEKANBARU


JL.SENAPELAN NO. 10A PEKANBARU
KEC.SENAPELAN
PROVINSI.RIAU

email:  smkmutu_pku@yahoo.co.id

tahun 2023
LEMBARAN PENGESAHAN

Laporan ini telah disetujui dan disahkan sebagai laporan praktik kerja lapangan (PKL)
SMK MUHAMMADIYAH 1 PEKANBARU Tahun Pelajaran 2022/2023.

Nama : NUR MAHMUDI


NISN :
Kelas : XI (Sebelas)
Kompetensi Keahlian : Teknologi Komputer dan Jaringan
Tempat PKL : PT. DUAK SATU DUA TIGA

Disahkan
Pada Tanggal, ,2023

Guru Pembimbing Instruktur Perusahaan

HARI HARMOKO

Mengetahui

Kepala Sekolah Pimpinan Perusahaan

ALGAFAR RAPLAN HUTAURUK


BIODATA PESERTA PKL

1. Nama Lengkap : NUR MAHMUDI


2. NISN :
3. Tempat/Tanggal Lahir : karyamukti 12 maret 2005
4. Agama : Islam
5. Jenis Kelamin : Laki-Laki
6. Anak Ke : 2 (dari 3 bersaudara)
7. Alamat Tempat Tinggal : Jl senapelan kampung bandar
8. Nama Orang Tua/Wali
a. Ayah : Agung mariono
b. Ibu : Yani
9.Kompetisi Keahlian : Teknik Komputer Dan Jaringan
10. Tempat PKL : PT.DUAK SATU DUA TIGA ( 2K 123)
KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim
Puji syukur saya ucapkan atas kehadiran Allah Subhanahu wa ta'ala ,atas Rahmad dan Hidayah-
Nya yang telah memberikan, rahmat karunia serta kenikmatan kepada hamba-Nya sehingga saya
dapat menyelesikan laporan praktik kerja lapangan (PKL) di PT.DUAK SATU DUA TIGA.
Dalam penulisan laporan ini, saya banyak mengadapi kesulitan karena keterbatasan dan
kemampuan. Namun saya bersyukur dan berterimakasih karena telah mendapat perhatian dan
dukungan dari berbagai pihak yang turut membantu menyelesaikan laporan ini. Maka dalam
kesempatan ini, saya ingin mengucapka terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Kedua orang tua beserta keluarga besar saya yang senantiasa mendukung dan mendoakan
dalam setiap waktunya.
2. Bapak algafar selaku Kepala Sekolah SMK MUHAMMADIYAH 1 pekanbaru
3. Bapak Raplan Hutauruk selaku pemimpin perusahaan PT.DUAK SATU DUA TIGA.
4. Buk Harifah gustian karnela selaku wali kelas karena beliau saya tidak mungkin
mendapatkan tempat mangang.
5. Bapak Donni zulhardi selaku Ketua Jurusan TKJ.
6. Buk Harifah gustian karnela selaku sebagai Pembimbing.
7. Bapak Harmoko selaku pembimbing di perusahaan karena beliau saya dapat banyak
pelajaran.
8. kakak/abang teknisi sebagai teknisi dari pihak PT.DUAKSATU DUA TIGA.
9. Sahabat seperjuangan dan semua pihak yang turut membantu kelancaran dalam
penyusunan laporan ini baik yang disadari maupun yang tidak.
DAFTAR ISI

LAPORAN……………..………………………………………………………………….1
HALAMAN PENGESAHA………….…………………………….………………….....2
BIODATA PESERTA PKL.................................................................................................3
KATA PENGANTAR…………………………………………………….........................4
DAFTAR ISI………………………………………………………………........................5
BAB 1……………………………………………………………………………………….
PENDAHULUAN………………………………………………………….………………

1.1 Latar Belakang………………………………………………………..….................8


1.2 Tujuan Prakerin…………………………………………………….……………….9
1.3 Manfaat Prakerin…………………………………………………….……………...9
1.3.1 Manfaat Bagi Siswa………………………………………….……………..9
1.3.2 Manfaat Bagi Sekolah……………………………………………………....10
1.3.3 Manfaat Prakeerin Bagi Perusahaan……………………………..................10

1.4 Prosedur Pelaksanaan Prakerin………………………………………..……………10


1.5 Waktu Pelaksaan Prakerin…………………………………………….……………10
1.6 Tujuan Pelaksaan Prakerin…………………………………………..…..................11
1.7 Manfaat Laporan…………………………………....................................................11
BAB II……………………………………………………………………………………...
PELAKSANAANPRAKTIKKERJAINDUSTRI……………………….……………......

2.1 Riwayat Singkat Perusahaan…………………………………………………….…..12


2.2 Visi dan Misi Perusahaan…………………………………………………………...12

BAB III……………………………………………………………………………………..13
LANDASAN TEORI DAN PEMBAHAN………………………………………………..

3.1 KONFIGURASI ROUTER,ACCESS POIN, HOTSPOT………………………


3.1.1 Topologi ……………………………………………………………………13
3.1.2 Setting Router,Acess point………………………………………………….13
3.1.3 Konfigurasi Hotspot…………………………………..................................25
3.2 REMOTE DESKTOP
3.2.1 PengertianRemoteDesktop………………….……………...........................31
3.2.2 SyaratRemotedesktop……………………………………............................31
3.2.3 Alat dan bahan Remote Desktop……………………………………………..32
3.2.4 Konfigurasi Remote Desktop……………………………………………….32

BAB IV………………………………………………………………………………………
PENUTUP…………………………………………………………………………………..

4.1 Kesimpulan……………………………………………………………………….....36
4.2 Saran……………………………………………………………………….......…....36
4.3 Kesan……………………………………………………………………………......37

DAFTAR PUSTAKA……………………………………………………………………...38
BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Praktek Kerja Lapangan (PKL) adalah suatu bentuk penyelenggaraan dari sekolah yang
memadukan secara sistematik dan sinkron antara program pendidikan di sekolah dan program
kerja yang diperoleh melalui kegiatan bekerja langsung di dunia kerja untuk mencapai suatu
tingkat keahlian profesional. Dimana keahlian profesional tersebut hanya dapat dibentuk melalui
tiga unsur utama yaitu ilmu pengetahuan, teknik dan kiat. Ilmu pengetahuan dan teknik dapat
dipelajari dan dikuasai kapan dan dimana saja kita berada, sedangkan kiat tidak dapat diajarkan
tetapi dapat dikuasai melalui proses mengerjakan langsung pekerjaan pada bidang profesi itu
sendiri. Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini tentu memiliki peran yang sangat
penting, karena PKL sudah menjadi faktor dasar di dalam dunia pendidikan. Praktek Kerja
Lapangan (PKL) berfungsi untuk menambah wawasan serta pengalaman yang berharga, dan
sebagai bekal para siswa-siswi jika suatu hari memasuki dunia kerja dan sekaligus mengenal
dunia kerjanya. Praktek Kerja Lapangan (PKL) dilaksanakan untuk memenuhi kebutuhan tenaga
kerja yang profesional dibidangnya. Melalui Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini diharapkan dapat
menciptakan tenaga kerja yang profesional dibidangnya. Dimana para siswa-siswi yang
melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) tersebut diharapkan dapat menerapkan ilmu yang
didapat di sekolah dan dapat menerapkannya dilapangan. Tanpa diadakannya Praktek Kerja
Lapangan (PKL) ini kita tidak dapat langsung terjun ke dunia industri karena kita belum
mengetahui situasi dan kondisi lingkungan kerja. Karena dengan Praktek Kerja Lapangan (PKL)
ini bisa mengukur sejauh mana kemampuan dan keahlian siswa-siswi dalam memahami ilmu
yang dia miliki dan menerapkannya ketika ia melaksanakan Praktek Kerja Lapangan
(PKL )ini.
B. Tujuan
Tujuan dari pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan(PKL) ini adalah sebagaiberikut:

1) Membentuk mental siswa– siswi agar mempunyai jiwa pekerja keras yang mampu
konsisten.
2) Menambah pengetahuan siswa–siswi dimasing–masing bidangnya.
3) Memberikan suatu motivasi dalam diri siswa–siswi agar menunjukkan dirinya mampu
melakukan pekerjaan sesuai dengan bidangnya
C. Manfaat .
1) Bagi Siswa Siswa mendapat keterampilan untuk melaksanakan program kerja pada
perusahaan maupun instansi pemerintah yang digunakan sebagai tempat praktek. Melalui
praktek nilai siswa mendapatkan bentuk pengalaman nyata serta sebagai berbagai permasalahan
yang dihadapi dalam dunia kerja. Selain itu siswa juga mempunyai rasa tanggung jawab dalam
melaksanakan pekerjaaan dalam menjaga profesinya.
2) Bagi Sekolah Manfaat PKL yang di peroleh oleh sekolah yaitu sekolah mempunyai rekan
kerjasama untuk menjalin Kerjasama dan mempromosikan sekolah dalam instansi tersebut.
3) Bagi Perusahaan PKL
Instansi dapat memenuhi kebutuhan tenaga kerja lepas yang berwawasan akademis untuk
membantu oprasional instansi tersebut dapat di gunakan sebagai sumber informasi mengenai
situasi umum instansi tersebut.
Pelaksanaan Prakerin didasari oleh beberapa landasan hukum, diantaranya adalah: Undang-
Undang Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003
1) Keputusan Menteri No. 0490/1993 tentang Kurikulum SMK yang berisi bahwa “Dalam
melaksanakan pendidikan dilaksanakan melalui dua jalur yaitu Pendidikan didalam sekolah dan
Pendidikan diluar sekolah”.
2) UU. No.2 tahun 1989 tentang Pendidikan Nasional yaitu untuk menyiapkan peserta didik
melalui kegiatan bimbingan, pengajaran atau latihan bagi peranannya di masa yang akan datang.
Peraturan Pemerintah No.29 Tahun 1990 tentang Pendidikan Menengah.
BAB II

SEJARAH SINGKAT PERUSAHAAN/INSTANSI

D. Sejarah Singkat Perusahaan/instansi


PT.2K 123 awalnya adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang cybercafewarnet pada
tanggal 15 Januari 1999, dimana dalam masa perkembangan dirasakan masalah fasilitas dari
berusaha cybercafe / warnet infrastruktur akses internet dirasa tidak memadai.
Kemudian diawal tahun 2001, PT.2K123 mulai dengan menggunakan koneksi vsat ke Jakarta
untuk memenuhi kualitas akses yang dibutuhkan, dikarenakan biaya vsat yang cukup besar maka
PT.2K 123 mengajak teman– teman yang berusaha di bidang cybercafe/ warnet untuk bergabung
dalam rangka meringankankan biaya untuk memenuhi kualitas akses yang dibutuhkan.
Dikarenakan perkembangan Teknologi yang cukup pesat, pada bulan juni tahun 2002 kita
mengadakan Kerjasama dengan PESATnet menggunakan VSAT SCPC sebesar 2Mb langsung
ke stasiun bumi di Jakarta. PESATnet salah satu ISP Nasional di Jakarta yang merupakan salah
satu anak perusahaan PT.PSN (Pasifik Satelit Nusantara). Dimana sampai sekarang total
backbone PT.2K 123 sudah mencapai 1DS3. Dan pada saat ini telah memiliki:
1) Banyak tersebar di Pekanbaru
2) Pelanggan :
a. Instansi di pemerintahan
b. Instansi di pendidika

Anda mungkin juga menyukai