Anda di halaman 1dari 2

Kegiatan Pembelajaran ke 13

a. Tujuan Pembelajaran :
Mahasiswa harus mengerti dan menguasai bermacam jaringan penyusun batang (caulis)
monokotil dan dikotil
b. Anatomi Batang
Batang tumbuhan biasanya berbentuk bulatnamun demikian masih mungkin di jumpai
bentuk segitiga ( Cyperus rotundus) segi empat ( Passiflora quad/angularis)

Gambar 23. Morfologi dan Anatomi Tumbuhan

Bila dilihat jaringan dari luarsampai kesilinder pusat dapat dibagi menjadi 5 bagian
yaitu :
1. Epidermis ( sel – sel epidermis, stomata, trichoma danemergensia )
2. Periderm( phelloderm, phellogen danphellem)
3. Cortex ( Parenchym), Colenchy dan Sclerenchyma
4. Stele ( Xylem dan Phloem )
5. Empelur
Pada batang tumbuhan dikotil dicirikan dengan adanya lingkaran kambium, sesudah
cortex
Pada batang monokotil yang tidak memiliki kambium berkas pembuluh letaknya
tersebar.
c. Latihan
Mahasiswa dilatih dengan memperkenalkan penampung batang dikotil yang mana di
ambil dari text book
d. Evaluasi
1. Pada batang yang masih muda ( hijau) dijumpai epidermis, Tuliskan beberapa
komponen yang ada pada epidermis
Kunci : Stomata,Trichomadan Emergensia
2. Pada batang yang sudah tua tidak dijumpai epidermis tetapi periderm berfungsi
sebagai jaringan pelindung, tuliskan komponen penyusun eperidemis
Kunci : Phelloderm, Phellogen dan Phellem
3. Dimana letak berkas pembuluh pada batang monokotil dan dikotil
Kunci : pada monokotil, berkas pembuluh letaknya tersebar pada dikotil berkas
pembuluh pada seluler cambium.
4. Apa nama jaringan yang membedakan monokotil dan dikotil
Kunci : Kambium
5. Apa yang dimaksud dengan cambium fascular
Kunci :kambium yang ada dalam berkas pembuluh

Anda mungkin juga menyukai