Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN TAPANULI TENGAH

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS LUMUT
KECAMATAN LUMUT
Jl. Sihobuk Desa Aek Gambir Kec. Lumut
Email : Puskesmaslumut123@gmail.com Telepon : 081396760806

NOTULEN

Sidang/Rapat : Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)


Hari/Tanggal : Kamis, 5 Januari 2023
Dasar Pertemuan : Undangan
Waktu Sidang/Rapat : 10.00 WIB s/d Selesai
Acara 1. Kata Sambutan
:
2. Penyampaian hasil dari SMD, hasil capaian kinerja
UKM Puskesmas dan PIS-PK
3. Penyusunan Rencana Tindak Lanjut
4. Penutup
Pimpinan Sidang/Rapat
Ketua : Dedek Jani Sitompul
Sekretaris :-
Pencatat : Mariduk Tua Pandiangan
Peserta Sidang/Rapat 1. Aparat Desa Aek Gambir
:
2. Staf Puskesmas
3. Kader
4. Masyarakat

Kegiatan Sidang/Rapat 1. Pemaparan oleh Ketua Pokja UKM


:
2. Pemecahan Masalah
3. Umpan Balik Masyarakat

1. Kata Pembukaan 1. Kata pembukaan dari protokol


:
2. Doa oleh sdr. Ade Riana Pasaribu
3. Kata sambutan ketua pokja UKM, serta penyampaian
kegiatan sebelumnya yaitu SMD (Survei Mawas Diri)
dalam mencari masalah kesehatan yang ada di semua
desa/kelurahan sekecamatan Lumut yang telah
dilaksanakan selama 1 minggu, dan Menghimbau
kepada seluruh undangan untuk mendukung kegiatan
Puskemas dalam memecahkan masalah Kesehatan
yang ditemukan dan dapat memberikan masukan dan
saran untuk memperoleh solusi dari masalah yg
ditemukan
3. Kata sambutan oleh Kepala Desa Aek Gambir
Kepala Desa Aek Gambir menyampaikan permintaan
agar permasalahan yang ditemukan disetiap desa
dapat dibantu dengan pemecahan masalah yang tepat
sasaran

2. Pembahasan 1. Pemaparan dari Ketua Pokja UKM yaitu Tujuan


: diadakannya MMD (Musyawarah Masyarakat Desa) ini
adalah :
- Masyarakat mengenal masalah yang di desanya
- Bersepakat untuk menanggulangi masalah
Kesehatan yang ada
- Pemaparan beberapa masalah yang didapat dari
SMD yang telah ditabulasi dan membuat 5 prioritas
masalah yang paling urgent/penting untuk
diselesaikan.
5 prioritas masalah :
1. Stunting
2. Bayi tidak diberikan ASI eksklusif selama 6 bulan
pertama
3. Kurangnya penggunaan jamban sehat
4. Perilaku anggota rumah tangga yang merokok di
dalam rumah
5. Pembuangan sampah rumah tangga yang tidak
tertutup
Pemecahan Masalah
1. Peningkatan kapasitas/pelatihan kader dalam
pengukuran bayi
2. Pengadaan alat ukur Panjang bayi
3. Penyuluhan makanan bergizi hewani
4. Penyuluhan Asi eksklusif
Penyuluhan

3. Penutup 1. Masyarakat telah mengetahui masalah Kesehatan


:
yang ada di Desa Aek Gambir dan diharapkan bantuan
tenaga, pikiran, juga saran dalam pemecahan prioritas
masalah yang ditemukan

4. Daftar Hadir dan


Dokumentasi : Terlampir

Pimpinan Sidang/Rapat
Pimpinan Puskesmas

Hamid Khan, S.Kep, Ners


Penata Muda TK I
NIP.197804132006041011

Anda mungkin juga menyukai