Anda di halaman 1dari 16

Kuliah kelima

?
Immanuel Kant (1724-1804):
“kemajuan memiliki kriteria makna dan arah
sejarah yang ditentukan oleh perkembangan
kebebasan individu serta kemajuan moral yang
mengekang penggunaan kebebasan jika
membahayakan kebebasan orang lain”
1. Adanya nilai yang diutamakan?
2. Makna ganda relativitas?
3. Persamaan dan kebersamaan?
4. Kebiasaan & pembiasaan?
Kompas, 5 Maret 2017
model kait (hook model) pembentuk kebiasaan

(sumber: Eyal & Hoover, 2016:6)


Pemicu ...

pemicu adalah aktuator perilaku – tombol


yang menyalakan mesin. Prinsip utama produk
dalam membentuk kebiasaan manusia adalah
dengan memantik penarik perhatian sang
pengguna, ex: e-mail, timeline, ikon aplikasi di
gadget, dan lain-lain.
jenis pemicu ...
 pemicu eksternal, berisi informasi yang
memberitahu pengguna apa yang harus
dilakukan selanjutnya.
 pemicu internal terwujud secara otomatis
dalam setiap akalbudi manusia. Seperti,
emosi, depresi, dll
Tindakan ...
merupakan perilaku yang dilakukan dengan
antisipasi adanya imbalan. Tahapan ini
memaksimalkan penggunaan ilmu dan seni
desain untuk memancing pengguna produk
melakukan berbagai tindakan yang spesifik.

Dua faktor kuat:


• Kemudahan
• Dorongan psikologis
Imbalan Bervariasi ...

mekanisme kebiasaan mampu menciptakan


rasa ‘craving’ (mengidam-kecanduan).
Manusia selalu mudah terpantik dengan
sebentuk rasa penasaran dan ingin tahu
“what next?”
Investasi ...
Pengguna teknologi dan pengonsumsi
memberikan sesuatu sebagai bentuk
pengikat dan efek lanjutan dari konsumsi
sebuah produk atau jasa, seperti waktu, data,
usaha, modal sosial, atau uang.
mengapa hoax?

• disinhibition effect (efek nirkekang


Sifat daring)
• confirmation bias (bias konfirmasi)
manusiawi • Echo chamber (ruang gema)

• kecepatan dan kemudahan share


Sifat media (algoritma mobokratis) – kekuatan
kerumunan
sosial • full-attention (aktualisasi diri)
Lalu bagaimana kita mulai ...?
Fungsi Sosial Teknologi komunikasi

terima kasih sudah di sini!


masih begitu banyak
yang harus kita pelajari,
mari terus belajar
agar tidak jadi sosok
yang terus tertinggal ...

Anda mungkin juga menyukai