Anda di halaman 1dari 4

RESUME ORIENTASI MAHASISWA UNIKAMA TAHUN 2023

ANGKATAN III

NAMA : MUHAMMAD S.Pd


JURUSAN : FISIKA
KELAS :
ERA BARU INDUSTRILISASI DIGITAL ANCAMAN:
❑ Secara global era digitalisasi akan menghilangkan sekitar 1 – 1,5 miliar pekerjaan sepanjang tahun
2015-2025 karena digantikannya posisi manusia dengan mesin otomatis (Gerd Leonhard, Futurist);
❑ Diestimasi bahwa di masa yang akan datang, 65% murid sekolah dasar di dunia akan bekerja pada
pekerjaan yang belum pernah ada di hari ini (U.S. Department of Labor report). Peluang:
❑ Era digitalisasi berpotensi memberikan peningkatan net tenaga kerja hingga 2.1 juta pekerjaan baru
pada tahun 2025.
❑ Terdapat potensi pengurangan emisi karbon kira-kira 26 miliar metrik ton dari tiga industri: elektronik
(15,8 miliar), logistik (9,9 miliar) dan otomotif (540 miliar) dari tahun 2015-2025 (World Economic Forum).
Gejala-GejalaTrasnformasi di Indonesia Toko Fisik Market Place Online Ojek danTaksi Konvensional GO-
Jek, Grab, Uber, dll. Saat ini beberapa jenis model bisnis dan pekerjaan di Indonesia sudah terkena
dampak dari arus era digitalisasi • Toko konvensional yang ada sudah mulai tergantikan dengan model
bisnis marketplace. • Taksi atau OjekTradisional posisinya sudah mulai tergeserkan dengan moda-moda
berbasis online
CIRI-CIRI REVOLUSI INDUSTRI 4.0
• Kemajuan teknologi dalam berbagai bidang, khususnya kecerdasan buatan, robot, blockchain, teknologi
nano, komputer kuantum, bioteknologi, internet of things, percetakan 3D, dan kendaraan tanpa awak.
• Teknologi informasi dan komunikasi dimanfaatkan sepenuhnya tidak hanya dalam proses produksi, tetapi
diseluruh rantai industri sehingga melahirkan model bisnis baru dengan basis digital.
PENDIDIKAN DI ERA RI 4.0
Era pendidikan yang dipengaruhi oleh revolusi industri 4.0 disebut pendidikan 4.0 yang bercirikan
pemanfaatan teknologi digital dalam proses pembelajaran dikenal dengan sistem siber (cyber sistem),
proses pembelajaran berlangsuung secara kontinu tanpa batas ruang dan tanpa waktu. Revolusi industri
4.0 adalah sebuah era baru yang menekankan pada pola digital economy, artificial intelligence, big data,
robotic, dan sebagainya atau dikenal dengan fenomena disruptive innovation.
Era revolusi industri 4.0 bukan saja merubah cara pandang tentang konsep pendidikan itu sendiri, tetapi
perubahan cara belajar, pola pikir, serta cara bertindak peserta didik dan cara mengajar guru yang dulunya
bersifat tradisional berbasis paper (tangible) menjadi berbasis TIK (digital/maya)
LITERASI BARU DI ERA DIGITAL BAGI SISWA & GURU ORIENTASI BARU TIDAK HANYA CUKUP
LITERASI LAMA ( membaca, menulis dan matematika)
: 1. LITERASI DATA: kemampuan untuk membaca, analisis dan menggunakan informasi ( Big Data) di
dunia digital.
2. LITERASI TEKNOLOGI: memahami cara kerja mesin dan aplikasi teknologi ( coding, artificial
intelligence dan engenering principles). 3. LITERASI HUMAN: ketrampilan kepemimpinan, karakter, bisa
bekerja dlm tim & berkolaborasi, mampu membangun relasi, berempati, kelincahan dan kematangan
berbudaya, inovasi, kreativitas dan entrepreneurship
PEMBELAJARAN IDEALNYA MELIBATKAN 3 ASPEK: (1) Sesi instruksi (instruction session) (2) Sesi
belajar mandiri & diskusi (self learning and discussion session) (3) Sesi tindak lanjut (follow up session)
Ketiga hal itu untuk mencapai hasil pembelajaran (learning outcome) , yaitu: menguasai konsep saintifik,
memiliki pemahaman yang utuh, ketrampilan sosial/sains, literasi sains, ketrampilan 4 C (crititical thinking,
creative thinking, communicating, collaborating), ketrampilan problem solving, ketrampilan lain serta sikap.

ISTILAH-ISTILAH YANG LAHIR DI ERA PENDIDIKAN


GURU PROFESIONAL HARUS MENCAKUP KOMPETENSI GURU
 Kepribadian
 Pedagogis
 Profesional
 Sosial
Mantap & Stabil, Dewasa, Arief, Berwibawa, Akhlak Mulia
(1) Norma hukum & sosial, rasa bangga,Konsistendgn norma;
(2) mandiri& etoskerja;
(3) berpengaruhpositif & disegani;
(4) normareligius& diteladani;
(5) jujur;
Pemahaman peserta didik (PD), perancangan, pelaksanaa, & evalualuasi Pembelajaraan, PPD
(1) Aspek potensi pesertadidik
(2) teoribelajar & pembelajaran, strategi, kompetensi& isi, dan merancangpembelj;
(3) menatalatar & melaksanakan;
(4) asesmenproses dan hasil; dan
(5) pengembakademik & nonakademik
Menguasaikeilmuanbidangstudi; dan langkahkajiankritispendalaman isibidangstudi
(1) Pahammateri, struktur, konsep, metodeKeilmuan ygmenaungi, menerapkandlmkehidupansehari-hari;
(2) metodepengembanganilmu, telaahkritis, kreatif dan inovatif terhadap bidang studi
Komunikasi& bergauldgnpeserta didik, kolega, &masyarakat
Menarik, empati, kolaboratif, suka menolong, menjadi panutan, komunikatif, kooperatif

KOMPETENSI KEPERIBADIAN
1. Selalu menampilkan diri sbg pribadi yang mantap, stabil, dewasa, arif, dan berwibawa.
2. Selalu menampilkan diri sbg pribadi yg berakhlak mulia yg menjaditeladanbagi peserta didik.
3. Mengembangkan diri scr terus menerus sebagai pendidik profesional. 4. Mampu menilai kinerja
sendiri yg dikaitkan dengan pencapaian tujuan utuh pendidikan.
Peran dan Fungsi Guru
1. Sebagai Pendidik Menjadi tokoh, panutan dan identifikasi bagi para peserta didik, dan lingkungannya.
Harus memiliki standar kualitas tertentu: tanggung jawab, wibawa, mandiri & disiplin. Meningkatkan
pertumbuhan dan perkembangan anak untuk memperoleh pengalaman-pengalaman lebih lanjut, moralitas
tanggung jawab kemasyarakatan, pengetahuan dll. Penanggung jawab pendisiplinan anak, mengontrol
aktivitas anak agar tidak menyimpang dengan norma-norma yang ada.
2. Sebagai Pengajar
Pengajar dan pembimbing dlm kegiatan belajar Berusaha membuat sesuatu menjadi jelas bagi peserta
didik dan terampil dalam memecahkan masalah.
Einstein: Guru profesional adalah guru yg dpt menjelaskan sesuatu yg rumit menjadi mudah diterima siswa
3. Sebagai Pembimbing Bertanggung jawab atas kelancaran perjalanan (fisik, mental, emosional,
kreativitas, moral dan spiritual yg lebih dlm & kompleks) Kalau hanya sekadar transfer Ipteks, Google lebih
canggih
4. Sebagai Pengelola Pembelajaran ➢ Menguasai berbagai metode pembelajaran. ➢ Selalu menambah
pengetahuan dan keterampilan agar tidak ketinggalan jaman.
5. Sebagai Model dan Teladan

Anda mungkin juga menyukai