Anda di halaman 1dari 2

10 APRIL 2012 VOL 1 ISSUE 1

YANG TUA YANG TERABAIKAN

“Saya mau tutup rekening


Giro saya...”

Dengan nada kekecewaan, seorang Ibu tua


bernama Ibu Listijani mengutarakan
keinginannya kepada petugas Customer
Service BCA KCP Jayakarta.
Nasabah sudah makin menunjukkan rasa
Sontak petugas CSO tersebut terkejut tapi kecewanya “bukan masalah biaya tolakan
tetap menunjukkan ketenangan dan rasa yang saya pikirkan, tetapi hubungan baik
empati kepada ibu tersebut “Selamat pagi Ibu saya dengan Customer yang saya
Listijani” sapanya “Ada yang bisa saya khawatirkan... kenapa sih BCA tidak bisa
bantu...? Ada permasalahan apa sehingga membantu saya... pada saat itu saya bisa
Ibu ingin menutup Rekening Giro Ibu?” melakukan transfer dari Rekening
Tabungan saya, dan Ibu kan bisa melihat
“Saya merasa bahwa BCA sudah tidak terlalu bahwa Rekening Tabungan saya cukup
memperhatikan saya” Jawabnya banyak untuk bisa menutupi kekurangan
“Boleh saya tahu apa yang membuat Ibu yang sedikit... saya merasa saya sebagai
merasa tidak diperhatikan oleh BCA?” nasabah lama dan sebagai orang yang
Petugas CSO mencoba untuk mencari duduk sudah tua, sudah diabaikan oleh BCA?”
permasalahannya..
Petugas CSO sudah mulai memahami
“Ibu sebagai CSO kan tahu bahwa saya sudah duduk permasalahannya “Baik Ibu
lama menjadi Nasabah Giro disini, tetapi Listijani, Ibu adalah Nasabah BCA yang
kenapa saya merasakan BCA tidak membantu kami harus perhatikan, BCA bisa
ketika saya mempunyai masalah. Padahal bertahan sampai hari ini, juga karena
masalah tersebut bisa terselesaikan apabila adanya Nasabah-Nasabah yang loyal
BCA mau benar-benar membantu saya” Ibu terhadap BCA seperti Ibu... dan
Listijani mulai menceritakan duduk sebelumnya mohon maaf atas
perkaranya, sambil petugas CSO menyimak ketidaknyamanan Ibu atas terjadinya
“saya pernah membuka Bilyet Giro untuk penolakkan Giro Ibu, saya juga merasa
melakukan pembayaran kepada Customer kurang nyaman terhadap Customer yang
saya, dan saya lupa untuk memeriksa dana Ibu bayar dengan menggunakan Giro
yang ada di Rekening Giro tersebut, dan tersebut. Namun saya akan mencoba
ternyata dana yang ada kurang cukup untuk untuk mencari tahu kenapa sampai
pembayaran, lalu BCA tidak mencoba untuk terjadi masalah seperti ini. Saya akan
membantu saya sampai akhirnya Giro saya menghubungi bagian Back Office kami
ditolak...” yang menangani penolakkan Giro, beri
saya waktu sebentar ya bu...” Petugas
CSO menghubungi petugas BO.
10 APRIL 2012 VOL 1 ISSUE 1

YANG TUA YANG TERABAIKAN


“Ibu Listijani, terima kasih sudah bersedia “Untuk apa itu...?” Si Ibu bertanya
menunggu, saya sudah mencari informasi
kepada petugas BO, dan ternyata pada saat “Fasilitas Internet Banking adalah fasilitas
pembukaan Giro itu memang dana yang BCA bagi Nasabah untuk memecahkan
ada kurang mencukupi, akan tetapi, permasalahan seperti ini bu... dimana pada
konfirmasi dari Cabang pelaksana kami saat Ibu tidak memungkinkan bertransaksi
terima pada sore hari dan cabang sudah di Cabang, Ibu bisa melakukannya dirumah
tutup, sehingga tidak memungkinkan Ibu tanpa harus antri, apakah dirumah Ibu
untuk melakukan transaksi pemindahan di tersedia sarana untuk membuka
Cabang... apakah Ibu sudah memiliki Internet...?”
fasilitas lain di BCA seperti Layanan Internet
Banking?”Petuga CSO mulai memberikan “Iya ada, anak saya sering
solusi atas permasalahannya. menggunakannya untuk kegiatan
usahanya” Si Ibu semakin ingin tahu.

“Nah, kalau begitu Ibu sudah bisa


mengakses layanan Internet Banking BCA
melalui KlikBCA” Petugas CSO memberikan
pilihan ini karena mengenal Nasabah
sebagai Nasabah yang aktif dalam transaksi
bisnisnya “Penggunaannya sangat mudah
dan aman sehingga Ibu tidak perlu
khawatir akan transaksi Ibu”

“Kenapa dari dulu saya tidak menggunakan


fasilitas itu ya...? coba kalau waktu itu saya
“DAN JUDUL DIATAS YANG BERTAJUK YANG sudah pakai ya” Si Ibu menyesali.
TUA YANG TERABAIKAN TIDAKLAH
TERBUKTI, SEBAB BCA AKAN TETAP “Tidak apa bu, kan sekarang sudah bisa
MEMPERHATIKAN NASABAH – SIAPAPUN ITU saya daftarkan untuk fasilitasnya, bisa saya
proses sekarang Bu...?
– YANG TIDAK LAIN ADALAH PIHAK YANG
MEMBUAT BCA BESAR SAMPAI HARI INI..” “Ya pasti, langsung saja...” Si Ibu
merasakan masalahnya sudah terselesaikan
Penulis dengan solusi tersebut.
FERRY
Kabag CSO KCP Jayakarta Setelah itu, sampai saat ini Ibu listijani
masih merupakan Nasabah aktif kami, dan
sering melakukan transaksi melalui Internet
Banking.

Anda mungkin juga menyukai