Anda di halaman 1dari 2

BLUE PRINT

SKALA KEHARMONISAN KELUARGA

Item
No. Aspek Indikator Jumlah
Favorable Unfavorable
1 Memiliki komunikasi - Beribadah 1. saya melakukan ibadah 3. Saya tidak pernah beribadah 12
yang baik dalam bersama pasangan secara rutin bersama pasangan
keluarga
    - Berdiskusi 2. Saya bersama paangan 4. Saya mengambil keputusan  
dalam bertukar pikiran dalam sendiri tanpa diskusi
permasalahan menyelesaikan masalah
    - Etika dalam 5. Setiap ada masalah, saya 8. Pasangan saya sulit mengalah,  
berkomunikasi memilih untuk mengalah apabila sedang bertengkar
    - Bentuk 6. Saya berdiskusi dengan 9. Tidak mau tahu pada keputusan  
komunikasi pasangan ketika mengambil yang dilakukan paangan
keputusan
      7. Saya berkata sopan ketika 12. Saya berbicara keras pada  
berbicara dengan pasangan pasangan
      13. Sebelum keluar rumah, saya 14. Pada saat keluar rumah, saya  
berpamitan kepada pasangan pergi tanpa sepengetahuan pasangan
2 Tingkat ekonomi yang - Materi didalam 17. Saya merasa cukup dengan 18. Saya tidak suka jika penghasilan 4
baik dalam keluarga keluarga pendapatan pasangan pasangan lebih besar
      22. Saya membantu pasangan 20. Saya marah ketika pasangan  
dalam mencari nafkah pulang tidak membawa uang
3 Sikap orang tua dalam - Arahan/ 11. Saya dan pasangan selalu 10. Diantara orang tua kami ada 6
membimbing anak Nasehat orang dinasehati dengan baik oleh yang tidak merestui
didalam pernikahannya tua orang tua
    - Dukungan 16. Orang tua medukung apapun 15. Orang tua selalu ikut dalam  
keputusan saya dan pasangan permasalahan saya dan pasangan
      21. Saya sangat nyaman ketika 19. Saya tidak diterima di keluarga  
berada di keluarga pasangan besar pasangan
4 Keinginan yang baik - Keputusan 23. Saya dan pasangan senang 24. Saya menganggap anak banyak 4
dalam memiliki anak memiliki anak memiliki anak banyak menjadi beban
      26. Banyak anak tidak menjadi 25. Saya dan pasangan tidak ingin  
masalah untuk saya dan memiliki anak banyak
pasangan

Anda mungkin juga menyukai